pergerakan sedimen

2
Sedimen dapat berada di berbagai lokasi dalam aliran, tergantung padakeseimbangan antara kecepatan ke alas pada partikel (gaya tarik dan gaya angkat) dan kecepatan pengendapan partikel.Ada 3 (tiga) macam pergerakan angkutansedimen yaitu: 1)Bed Load Transport Partikel kasar yang bergerak di sepanjang dasar sungai secara keseluruhandisebut dengan bed load . Adanya bed load ditunjukkan oleh gerakanpartikel di dasar sungai yang ukurannya besar, gerakan itu dapat bergeser,menggelinding atau meloncat-loncat, akan tetapi tidak pernah lepas daridasar sungai. Pada kondisi ini pengangkutan material terjadi pada aliranyang mempunyai kecepatan aliran yang relatif lambat, sehingga materialyang terbawa arus sifatnyahanya menggelinding sepanjang saluran. 2)Wash Load Transport Wash load adalah angkutan partikel halus yang dapat berupa lempung( silk ) dan debu ( dust ), yang terbawa oleh aliran sungai. Partikel ini akanterbawa aliran sampai ke laut, atau dapat juga mengendap pada aliranyang tenang atau pada air yang tergenang. Sumber utama dari wash load adalah hasil pelapukan lapisan atas batuan atau tanah di dalam daerahaliran sungai.Pada kondisi ini pengangkutan material terjadi pada aliranyang mempunyai kecepatan aliran yang relatif cepat, sehingga materialyang terbawa arus membuat loncatan-loncatan akibat dari gaya dorongpada material tersebut. 3)Suspended Load Transport Suspended load adalah material dasar sungai ( bed material ) yangmelayang di dalam aliran danterutama terdiri dari butir pasir halus yangsenantiasa mengambang di atas dasar sungai, karena selalu didorong keatas oleh turbulensi aliran. Jika kecepatan aliran semakin cepat,

description

efsdfadfwe

Transcript of pergerakan sedimen

Sedimen dapat berada di berbagai lokasi dalam aliran, tergantung padakeseimbangan antara kecepatan ke alas pada partikel (gaya tarik dan gaya angkat) dan kecepatan pengendapan partikel.Ada 3 (tiga) macam pergerakan angkutansedimen yaitu:1)Bed Load TransportPartikel kasar yang bergerak disepanjang dasar sungai secara keseluruhandisebut denganbed load. Adanyabed loadditunjukkan oleh gerakanpartikel di dasar sungai yang ukurannya besar, gerakan itu dapat bergeser,menggelinding atau meloncat-loncat, akan tetapi tidak pernah lepas daridasar sungai. Pada kondisi ini pengangkutan material terjadi pada aliranyang mempunyai kecepatan aliran yang relatif lambat, sehingga materialyang terbawa arus sifatnyahanya menggelinding sepanjang saluran.2)Wash Load TransportWash loadadalah angkutan partikel halus yang dapat berupa lempung(silk) dan debu (dust), yang terbawa oleh aliran sungai. Partikel ini akanterbawa aliran sampai ke laut, atau dapat juga mengendap pada aliranyang tenang atau pada air yang tergenang. Sumber utama dariwash loadadalah hasil pelapukan lapisan atas batuan atau tanah di dalam daerahaliran sungai.Pada kondisi ini pengangkutan materialterjadi padaaliranyang mempunyai kecepatan aliran yang relatif cepat, sehingga materialyang terbawa arus membuat loncatan-loncatan akibat dari gaya dorongpada material tersebut.3)Suspended Load TransportSuspended loadadalah material dasar sungai (bed material) yangmelayangdi dalam alirandanterutama terdiri dari butir pasir halus yangsenantiasa mengambang di atas dasar sungai, karena selalu didorong keatas oleh turbulensi aliran. Jika kecepatan aliran semakin cepat, gerakanloncatan material akan semakin sering terjadi sehingga apabila butirantersebut tergerus oleh aliran utama atau aliran turbulen ke arahpermukaan, maka material tersebut tetap bergerak (melayang) di dalamaliran dalam selang waktu tertentu.2.4Transport Sedimen PantaiTranspor sedimen pantai adalah gerakan sedimen di daerah pantai yangdisebabkan oleh gelombang dan arus yang dibangkitkannya. Transpor sedimendibedakanmenjadi 2 macam yaitu : transporm