PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

35
LAPORAN KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, KELURAHAN NOTOPRAJAN KECAMATAN NGAMPILAN, KOTA YOGYAKARTA Kerjasama RW 001 Serangan, Kelurahan Notoprajan, Kecamatan Ngampilan, Kota Yogyakarta, DIY Dengan Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Sekolah Tinggi Arsitektur YKPN YOGYAKARTA 2020

Transcript of PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Page 1: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

LAPORAN KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, KELURAHAN NOTOPRAJAN

KECAMATAN NGAMPILAN, KOTA YOGYAKARTA

Kerjasama RW 001 Serangan, Kelurahan Notoprajan,

Kecamatan Ngampilan, Kota Yogyakarta, DIY

Dengan

Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Sekolah Tinggi Arsitektur YKPN YOGYAKARTA

2020

Page 2: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

LEMBAR PENGESAHAN KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

1. Judul Kegiatan : Perancangan Bantaran Sungai Winongo, Serangan, Kelurahan Notoprajan, Kecamatan Ngampilan, Kota Yogyakarta

2. Pelaksana Kegiatan :

Nama Lengkap : Casnugi, S.T., M.T. NPP : 02010894053 Pekerjaan : Dosen Tetap STARS YKPN Yogyakarta

3. Waktu Pelaksanaan : 16 Februari 2019 sampai 16 April 2019 4. Lokasi : RW 001 Serangan, kelurahan Notoprajan, kecamatan

Ngampilan Yogyakarta

Yogyakarta, 3 Februari 2020 Pelaksana Kegiatan,

Casnugi, S.T., M.T. NPP. 0201 0894 053

Menyetujui, RW 001 Serangan, Notoprajan, Ngampilan, DIY Ketua, Ibnu Hajar

Menyetujui, PPPM Sekolah Tinggi Arsitektur YKPN Yogyakarta Ketua, Fitri Prawitasari, S.T., M.Sc NPP. 0201 0316 071

Mengetahui, Sekolah Tinggi Arsitektur YKPN Yogyakarta. Ketua,

Ir.Dwi Wahjoeni Soesilo Wati, M, Arch NIP. 19601030 198703 2 001

Page 3: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

KATA PENGANTAR

Pelaksanaan Tri Dharma bagi Perguruan Tinggi merupakan kewajiban yang

harus dilakukan. Dharma Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat bisa

merupakan tindak lanjut dari kerjasama Perguruan Tinggi dengan berbagai

institusi.

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini merupakan tindak lanjut dari

kesepakatan kerjasama antara Akademi Teknik YKPN Yogyakarta yang

sekarang berubah menjadi Sekolah Tinggi Arsitektur YKPN Yogyakarta dengan

Pemerintah Kota Yogyakarta yang tertuang pada Piagam Kesepakatan

Bersama Nomor 03/NKB.YK/I/2020 dan Nomor 026/A/I/2020.

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilaksanakan adalah membuat

gambar desain revitalisasi ruang terbuka hijau di bantaran sungai Winongo, di

wilayah RW 001 kelurahan Notoprajan, kecamatan Ngampilan kota

Yogyakarta.Program ini merupakan tindak lanjut dan tanggapan surat

permohonan bantuan teknis dari ketua RW 001, gambar desain tersebut akan

dijadiakan pedoman untuk pelaksanaan kegiatan rehabilitasi pelaksanaan

pembangunan penataan bantaran sungai Winongo yang akan dilaksanakan

oleh Dinas PUPR–ESDM Provinsi DIY dan DPUPKP pemerintah kota

Yogyakarta.

Dalam pelaksanaan program ini melibatkan beberapa lembaga diantaranya :

Camat (kecamatan Ngampilan), Lurah (kelurahan Notoprajan), LPMK

kelurahan Notoprajan, Pengurus kampung Serangan, RW 001 Serangan, RT

001 sampai RT 007 RW 001, masyarakat setempat dan FKWA (Forum

Komunikasi Winongo Asri).

Dalam proses menentukan desain penataan, ada beberapa tahapan

diantaranya sosialisasi kepada masyarakat, untuk mendapatkan masukan dari

masyarakat untuk kesempurnaan desain.

Page 4: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Ucapan terimakasih disampaikan kepada beberapa pihak yang telah

membantu terlaksananya kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini, yaitu:

1. Ir. Dwi Wahjoeni Soesilo Wati, M.Arch, selaku Ketua Sekolah Tinggi

Arsitektur YKPN Yogyakarta

2. Ir. Siti Madichah Issemiarti, M.T, selaku Ketua Pusat Penelitian dan

Pengabdian kepada Masyarakat Akademi Teknik YKPN Yogyakarta

3. Fitri Prawitasari, S.T., M.Sc, Selaku Ketua Pusat Penelitian dan Pengabdian

kepada Masyarakat Sekolah Tinggi Arsitektur YKPN Yogyakarta

4. Bapak Wasito, selaku Lurah Notoprajan kecamatan Ngampilan Yogyakarta.

5. Bapak Ibnu Hajar, selaku RW 001 Serangan kelurahan Notoprajan

kecamatan Ngampilan Yogyakarta.

6. Bapak Drs Mudjijono selaku ketua LPMK kelurahan Notoprajan kecamatan

Ngampilan.

7. Bapak-bapak ketua RT 001 sampai RT 007 RW 001 Serangan kelurahan

Notoprajan kecamatan Ngampilan Yogyakarta.

8. Masyarakat disekitar bantaran sungai winongo RT 001, RT 005 dan RT 006

RW 001, yang terdampak adanya pekerjaan penataan ruang terbuka hijau,

sudah Ikut peran serta di dalam proses pembuatan desain.

9. Pengurus FKWA (Forum Komunikasi Winongo Asri) Titik 6 Wiranata

Yogyakarta, 25 November 2019 Penyusun,

Casnugi, S.T., M.T. NPP. 0201 0894 053

Page 5: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ……………………………………………………………….... i

LEMBAR PENGESAHAN ……….……………………………………………….. ii

KATA PENGANTAR ……………………………………………………………... iii

DAFTAR ISI ………………………………………………………………………. iv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ……………………………………………………………… 1

B. Tujuan ……………………………………………………………………….. 2

C. Proses Kegiatan ……………………………………………………………. 2

BAB II TINJAUAN KONDISI KAWASAN RUANG TERBUKA HIJAU

DI BANTARAN SUNGAI WINONGO DI WILAYAH SERANGAN

RW 001

A. Kondisi Kawasan …………………………………………………………. 3

a. Dokumen Foto Eksisting Kawasan …………………………………. 3

b. Dokumen Foto Setelah Dibangun ………………………………….. 5

c. Dokumen Foto Pemanfaatan Ruang ………………………………. 8

BAB III PELAKSANAAN PROGRAM

A. Proses Desain Dan Gambar …………………………………………… 13

LAMPIRAN – LAMPIRAN

1. Surat Dari Ketua RW 001 Serangan Kelurahan Notoprajan

Kecamatan Ngampilan Yogyakarta

2. Surat Tugas

3. Foto Sosialisasi

4. Daftar Hadir

5. Dokumen Foto Pelaksanaan

6. Dokumen Foto Pelaksanaan Revitalisasi Dan Pemanfaatan.

Page 6: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …
Page 7: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

LAMPIRAN  ‐  LAMPIRAN 

Page 8: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

1

BAB 1

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Kota Yogyakarta sebagai ibu kota provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta memiliki peran yang sangat strategis baik dalam bidang pemerintahan maupun perekonomian. Namun demikian tuntutan akan sarana dan prasarana kota, fasilitas dan pelayanan kegiatan yang memadai belum sepenuhnya dapat dipenuhi karena keterbatasan kemampuan. Perkembangan kota seringkali menjadi di luar rencana karena pertumbuhan penduduk yang semakin pesat. Hal tersebut mengakibatkan antara sarana dan prasarana yang tersedia tidak dapat semuanya terpenuhi. Pembangunan kota tidak dapat mengimbangi kebutuhan penduduk pada suatu daerah. Pertambahan penduduk dan tingkat kepadatan penduduk yang tinggi di kota memberikan konsekuensi kian mendesaknya peningkatan jumlah kebutuhan ruang.

Tingginya kepadatan permukiman di perkotaan di perkampungan kota yang tinggi, sangat sulit untuk mendapatkan ruang terbuka di perkotaan.Padahal ruang terbuka di tengah-tengah perkampungan kota sangat penting, ruang terbuka dapat dimanfaatkan untuk berbagai kegiatan masyrakat.Akibatnya perkampungan kota menjadi kumuh karena masyarakat terkadang menggunakan ruang-ruang yang mestinya tidak digunakan untuk menyimpan barang bekas, ditepi gang/jalan untuk menjemur pakaian, parkir motor, sepeda, gerobag, bahkan untuk berjualan.

Keputusan Walikota Yogyakarta nomor: 216 tahun 2016, tanggal 26 September 2014, tentang penetapan lokasi kawasan tidak layak huni di kota Yogyakarta.Daftar kawasan tidak layak huni diantaranya adalah di kelurahan Notoprajan Kec. Ngampilan tepatnya di Serangan RW 001 dan RW 002, Gendingan RW 003, Tejokusuman RW 004.(sumber : Kimpraswil Kota Yogyakarta).Mulai 1 Oktober 2015 Dinas Permukiman dan Prsarana Wilayah (Kimpraswil) menjalankan program penataan permukiman kumuh yang ada di Yogyakarta.Program ini diluncurkan oleh Direktorat Jendral Cipta Karya Kementrian PU sejak pertengahan tahun ini (sumber : Tribun Jogja, 2 Oktober 2015), diharapkan tahun 2019 Kota Yogyakarta bebas kawasan kumuh

Serangan, Gendingan dan Tejokusuman merupakan nama kampung yang terletak tidak jauh dari jantung kota, terletak di kelurahan Notoprajan kecamatan Ngampilan kota Yogyakarta. Batas wilayah, di utara dibatasi Jl.

Page 9: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

2

K.H.A.Dahlan di sebelah timur dibatasi jln.Wahid Hasyim dan di sebelah selatan dibatasi jln. Letjend. S Parman,sebelah barat dibatasi sungai Winongo, tiga kampung tersebut terletak di tepi sungai Winongo. Jalan-jalan yang terbentuk antar rumah memiliki ciri jalan kampung, yang biasa disebut gang, atau disebut juga jalan rukunan. Akibat dari tingkat kepadatan yang tinggi, minimnya jumlah ruang bersama untuk masyarakat.

Disepanjang kampung Serangan, Gendingan dan Tejokusuman di sisi barat berbatasan dengan sungai Winongo, disepanjang bantaran sungai ini sangat potensial digunakan untuk ruang terbuka hijau. Seperti di kampung Serangan wilayah RW 001, bantaran sungai ini tahun 2010 dibangun ruang terbuka hijau, ditempat ini digunakan untuk kuliner.Kondisi ruang setelah dibangun dan digunakan oleh masyarakat, tidak terawat, lingkungan menjadi kumuh.Terkait dengan ruang yang semakin kumuh, maka pengurus RW 001 mengusulkan rencana revitalisasi ruang terbuka hijau di bantaran sungai Winongo. Dengan demikian maka diperlukan gambar desain revitalisasi dan gambar desain gapura (sebagai identitas kawasan/suatu tempat) sebagai pedoman pelaksanaan dilapangan.

B. Tujuan 1. Membantu pembuatan gambar desain revitalisasi ruang publik di

bantaran sungai Winongo termasuk desain Gapura di wilayah RW 001 Serangan, kelurahan Notoprajan, kecamatan Ngampilan Yogyakarta.

2. Memberikan pemahaman kepada masyarakat wilayah RW 001 Serangan, bahwa kebersihan, penghijauan lingkungan sangat penting, untuk hidup lebih sehat, tertata, sehingga tempat ini sebagai destinasi wisata kuliner di tepi sungai Winongo.

3. Mendampingi pelaksanaan pekerjaan revitalisasi ruang terbuka hijau.

C. Metoda Kegiatan Proses kegiatan pengabdian kepada Masyarakat ini dilakukan melalui beberapa tahap sebagai berikut: a. Mengadakan survei dilapanagn dengan cara : pengukuran di

lapangan,pemotretan dan penggambaran/sketsa. b. Presentasi dan sosialisasi gambar desain ke pengurus RW 001,

pengurus RT 001 sampai RT 007, pedagang yg menempati ruang tersebut, LPMK kelurahan Notoprajan, FKWA Yogyakarta.

c. Revisi dan penyelesaian gambar. d. Penyusunan laporan kegiatan

Page 10: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

3

BAB II

TINJAUAN KONDISI KAWASAN RUANG TERBUKA HIJAU DI BANTARAN SUNGAI WINONGO WILAYAH RW 001

A. Kondisi Kawasan Keberadaan kawasan ruang terbuka hijau dibantaran sungai

Winongo,yang berlokasi di Serangan RW 001 kelurahan Notoprajan kecamatan Ngampilan Yogyakarta, sangat bermanfaat bagi masyarakat, kepadatan kampung membuat masyarakat mendabakan ruang untuk berkegiatan. Dengan adanya ruang terbuka hijau ini masyarakat dapat menggunakan untuk ruang berdagang, untuk bersosialisasi, anak-anak bisa bermain-main, bisa mengembangkan budaya lokal karena dilokasi ini dilengkapi panggung terbuka, Flying fox, ayunan, plosotan.Kawasan ini dibangun pada tahun 2010, dengan cara mengikuti lomba desain kawasan bantaran sungai Winongo, yang diselenggarakan oleh BAPEDA Kota Yogyakarta, bekerja sama dengan FKWA (Forum Komunikasi Winongo Asri).Kawasan ini masuk di penggal titik 6 Wiranata (wilayah kel.Wirobrajan dan kel.Notoprajan). Titik 6 Wiranata salah satu pemenang dalam lomba desain penataan kawasan, arsiteknya adalah Casnugi, dan mendapatkan hadiah anggaran untuk merealisasikan desainnya. Kawasan ini diresmikan 27 Maret 2011 oleh Wali Kota Yogyakarta Bp Hery Zudianto.Kawasan tersebut dinamakan Taman Wiranata Saestu.

a. Dokumen Foto Eksisting Dokumen foto tahun 2009, kondisi gersang, masyarakat menggunakan Sungai untuk memelihara ikan dengan keramba, ditahun-tahun berikutnya lokasi ini semakin kumuh.

Page 11: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

4

Masyarakat membuang barang – barang bekas, membuat kandang ayam di bantaran sungai, sehingga lingkungan menjadi kumuh

Page 12: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

5

b. Dokumen Foto – Foto Setelah Dibangun

Sketsa rencana penataan 2009 

Page 13: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

6

Panggung terbuka 

Page 14: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

7

c. Dokumen Foto Pemanfaatan Ruang

PERESMIAN RUANG TERBUKA 

HIJAU 

TAMAN  WIRANATA  SAESTU 

27 Maret 2011 

Page 15: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

8

Pemanfaatan ruang pasca pembangunan tahun 2011, kawasan tersebut digunakan masyarakat, untuk tempat berjualan dan ternyata tidak dibarengi pengelolaan kawasan yang baik walaupun sudah dibentuk tim pengelola tetapi tidak berjalan dengan baik, masyarakat berprilaku tidak baik, sehingga kawasan ini menjadi kumuh. Dibawah ini foto-foto eksisting ruang terbuka hijau/Taman Wiranata Saestu.Yang kondisinya kumuh tidak terawat, setelah digunakan oleh masyarakat.

Foto tahun 2019

Page 16: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

9

 

Masyarakat   menjemur pakaian, menambah / memasang kain, bekas spanduk, 

plasti  bekas  dibawah    pergola    menambah  suasana  kawasan  menjadi 

kumuh/kotor 

Page 17: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

10

Ruang‐ruang terlihat kotor dan kumuh. 

Page 18: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

11

Ruang‐ruang yg ditempati  terlihat kotor tidak terawat, tempat 

sampahpun terlihat tidak terawat. 

Page 19: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

12

BAB III

Pergola tanamannya mati, sehingga terlihat gersang, ruang‐ruang yang ditempati 

masyarakat tidak dirawat bahkan digunakan untuk gudang barang‐barang bekas. 

Page 20: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

13

PELAKSANAAN PROGRAM

A. Proses Desain Dalam membuat desain revitalisasi ruang terbuka hijau, kami melakukan beberapa tahapan diantaranya adalah : a. Mengadakan survei dilapanagn dengan cara : pengukuran di

lapangan,pemotretan dan penggambaran/sketsa. b. Presentasi dan sosialisasi gambar desain ke pengurus RW 01,

pengurus RT 01 sampai RT 07, pedagang yg menempati ruang tersebut, LPMK kelurahan Notoprajan, FKWA Yogyakarta.Untuk mendapatkan masukan/usulan.

c. Gagasan desain antara lain : Rancangan Tapak

Page 21: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

14

Rencana tapak ada perubahan fungsi ruang, keberadaan tempat sampah, ternyata tidak disetujui warga, warga menghendaki tempat sampah dihilangkan saja karena cenderung mengotori lingkungan dan bau, dikarenakan pengambilan sampah dari DLH tidak sesuai jadwal dikarenakan kurangnya armada.Warga diharuskan membuang sampah di pasar Serangan yg tempatnya tidak jauh. Bekas tempat sampah kami rencanakan untuk tempat bermain anak.Semua lantai ruang diganti dengan batu andesit agar berkesan alami.Sedangkan jalan lingkungan menggunakan conblock.Untuk penerangan kawasan dipasang lampu antik ditepi sungai Winongo.

Page 22: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

15

Page 23: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

16

Page 24: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

17

Page 25: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

18

Page 26: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

19

Page 27: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

20

SASANA PANGGIH/GEDUNG KEBENCANAAN

Fungsi  bangunan  ini  adalah  tempat  kegiatan 

masyarakat,  untuk  rapat‐rapat  RT/RW  dan 

berbagai  kegiatan.struktur  rangka  atap 

dibentuk  ragam  segi  tiga,  konsol  atap  dibuat 

menyerupai  rangka  payung  bertujuan  untuk  

estetika,  cat  dipilih  warna  terang  tujuannya 

biar terlihat dari jalan raya. 

Page 28: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

21

Page 29: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

22

Bangunan  Flying  fox  pekerjaan  pengecatan  ulang,  penggantian  bahan  atap  baru.Pergola  dicat 

ulang, bagian atas   dipasang atap polykarbonat baru, untuk mengatasi air hujan tidak masuk ke 

ruangan,  karena  ruang‐ruang  difungsikan  untuk  tempat  kuliner,  sedangkan  bagian  atas  atap 

polykarbonat  dipasang  besi wermes  untuk merambat  tanaman  rambat,  sehingga  atap  terlihat 

hijau dan sejuk karena ada tanaman rambatnya. 

Gapura masuk ke kawasan Ruang terbuka 

Hijau/Taman Wiranata Saestu 

Lokasi  kawasan  ini  termasuk  zona 

penyangga  Kawasan  Cagar  Budaya, 

seshingga  kami  didalam  mendesain 

Gapura  harus  melihat  bentuk‐bentuk  ‐

gapura yang ada di sekitar kawasan cagar 

budaya.Kami  juga harus melihat   Pergub 

Page 30: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

23

Page 31: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

24

Page 32: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

25

Page 33: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

26

Page 34: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

27

Page 35: PERANCANGAN BANTARAN SUNGAI WINONGO, SERANGAN, …

Pengabdian Kepada Masyarakat_STARS YKPN Yogyakarta_2020 

 

28