Penyuluh DDarah(New)

14
Menjadi PENYULUH & MOTIVATOR yang handal Oleh, Lita Sri Andayani, SKM, MKes. Staf Pengajar FKM USU Disampaikan pada Pertemuan Peningkatan Kemampuan Motivator Donor Darah, Hotel Royal Perintis, Medan 10 Des ’09

description

dd

Transcript of Penyuluh DDarah(New)

  • Menjadi PENYULUH & MOTIVATOR yang handal

    Oleh, Lita Sri Andayani, SKM, MKes.Staf Pengajar FKM USU

    Disampaikan pada Pertemuan Peningkatan Kemampuan Motivator Donor Darah,Hotel Royal Perintis, Medan 10 Des 09

  • PENGERTIAN PENYULUHANPenyuluhan merupakan penyampaian informasi kepada satu orang atau kelompok mengenai berbagai hal yang berkaitan dengan suatu program

  • Motivasi :Merupakan proses untuk mempengaruhi seseorang agar mau melakukan apa yang diinginkan.

    Motivasi dipengaruhi 2 faktor yaitu : 1. Faktor intrinsik, yt dari dari dalam diri individu itu sendiri 2. Faktor ekstrinsik yt : Dorongan yang ada pada diri seseorang untuk melakukan suatu tindakan atau perbuatan, dorongan tsb datang dari luar individu yang bersangkutan.

  • Lanjutan Motivasi....Memotivasi orang adalah SENI, yang melibatkan berbagai kemampuan dalam mengenali dan mengelola emosi diri sendiri dan orang lain

  • Lanjutan Motivasi....3 jenis atau tingkatan motivasi seseorang, Motivasi yang didasarkan atas ketakutan (fear motivation).Karena ingin mencapai sesuatu (achievement motivation). Motivasi yang didorong oleh kekuatan dari dalam (inner motivation), yaitu karena didasarkan oleh misi atau tujuan hidupnya. Mis: nilai (values) yang diyakininya. Mis. (love) pada sesama atau ingin memiliki makna dalam menjalani hidupnya. Baginya bekerja bukan sekadar untuk memperoleh sesuatu (uang, harga diri, kebanggaan, prestasi) tetapi adalah proses belajar dan proses yang harus dilaluinya untuk mencapai misi hidupnya.

  • Hal-hal yang perlu di perhatikan ketika penyuluhan utk meningkatkan motivasi DD :

    TopikMateriSasaranLokasiWaktuKemampuan penyuluhMedia yg digunakanFaktor pengganguPenampilan penyuluh

  • ISI PENYULUHANIsi penyuluhan sebaiknya memuat hal-hal sebagai berikut :Pesan-pesan pokok : yaitu informasi yang diharapkan sasaran mau melaksanakannyaManfaat : penjelasan mengenai manfaat apabila sasaran melaksanakan pesan-pesan itu

  • Alat bantu/peraga/Media alat-alat yg dapatdigunakan oleh penyuluh.Alat bantu tsb disusun berdasarkan prinsip bhw pengetahuan yg ada pada setiap manusia diterima/ditangkap melalui panca indra.

    Semakin banyak pancaindra yg digunakan, maka semakin banyak & semakin jelas pula pengertian yg diperoleh. * kerucut Edgar Dale

  • Fungsi alat bantu :Menimbulkan minat sasaran

    Mencapai sasaran yg lebih banyak

    Membantu mengatasi hambatan dalam pemahaman

  • Lanjutan Fungsi Alat Bantu...4. Merangsang sasaran utk meneruskan pesan yg diterima kepada orang lain

    5. Mempermudah penerimaan info oleh sasaran

    6. Mendorong keinginan orang utk mengetahui, mendalami, & mendapatkan pengertian yg lebih baik.

    7. Membantu menegakkan pengertian yg diperoleh.

  • Alat bantu sederhana mudah dibuat, bahan mudah didapat, mencerminkan kebiasaan kehidupan & kepercayaan masy, ditulis/digambar dgn sederhana, memakai bhs setempat, mudah dimengerti oleh masy, memenuhi kebutuhan petugas & masy.

    Mis : Leflet, model buku bergambar, benda-benda nyata, poster, spanduk, leaflet, flanel, boneka wayang, dll.

  • Yg perlu diperhatikan dalam penggunaan Media:Sasaran : Individu, kelompok ???Kategori umur, pendidikan, pekerjaanBahasa yg digunakanAdat istiadat & kebiasaanMinat & perhatianPengetahuan & pengalaman sasaran ttg pesan yg akan diterima.

  • Bagaimana Caranya Agar Penyuluhan Menarik dan dapat memotivasi DD ?Informasi dan saran-saran diberikan berdasarkan keadaan atau permasalahan peserta

    Saran-saran yang disampaikan jelas dan cukup praktis

  • Lanjutan...Menggunakan bahasa yang sederhana

    Bersikap ramah

    Peserta diberi kesempatan untuk bertanya