Penggunaan-Komputer2

download Penggunaan-Komputer2

of 42

Transcript of Penggunaan-Komputer2

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    1/42

    PEMANFAATAN KOMPUTERDALAM BERBAGAI BIDANG

    (Lanjutan, #2)

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    2/42

    KOMPUTER DALAMDUNIA INDUSTRI DAN

    BISNIS

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    3/42

    PERAN TEKNOLOGI INFORMASI

    DALAM DUNIA BISNISMARKETING

    Product Position

    Competitive Analysis

    Current project

    CORPORATE HOME PAGE

    Messege of the Day

    Company Newsletter

    Financial Upd ate

    Internet Link

    Intranet Link

    MANUFACTURING

    TQM

    Product Schedule

    Engineering

    HUMAN RESOURCES

    Travels Policy

    Benefit Profile

    Training Programs

    TRAINING

    Courses Available

    Class Registration

    Training Profile

    CUSTOMER INFO

    Recent Wins

    C ustomers visits

    Customer Feedback

    SALES

    Competiyive Analysis

    Current Sales

    Customer Info

    FINANCE

    Quarterly Report

    Annual report

    Stockholders Meeting

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    4/42

    Definisi

    Sistem Informasi merupakan suatu kombinasi teratur dariorang-orang, hardware, software, jaringan komunikasi dansumber daya data yang mengumpulkan, mengubah, danmenyebarkan informasi dalam sebuah organisasi.

    Sistem Informasi adalah satu Kesatuan data olahan yangterintegrasi dan saling melengkapi yang menghasilkanoutput baik dalam bentuk gambar, suara maupun tulisan

    Sistem informasi adalah sekumpulan komponen pembentuksistem yang mempunyai keterkaitan antara satu komponendengan komponen lainnya yang bertujuan menghasilkan

    suatu informasi dalam suatu bidang tertentu.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    5/42

    BISNIS MEMBUTUHKAN

    TEKNOLOGI INFORMASI

    Pendukung Operasional Bisnis Pendukung Pengambilan Keputusan

    Manajerial

    Pendukung Strategi Keunggulan Kompetitif Komputer dalam dunia bisnis mendukung:

    PENYIAPAN DATA

    PEMASUKAN DATA

    PERHITUNGAN

    PENGAWASAN PENGHITUNGAN

    PENYIMPANAN

    PENGELUARAN

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    6/42

    Fungsi Informasi

    Informasi adalah bahan bagi pengambilan

    keputusan yang berfungsi untuk: Menambah pengetahuanpemakai informasi

    Mengurangi ketidakpastianpemakai informasikarena dapat memberikan gambaran tentang suatu

    permasalahan sehingga pengambil keputusan dapatmenentukan keputusan secara lebih cepat.

    Menjadi standar, aturan, maupun indikatorbagipengambil keputusan untuk menentukan keputusansecara lebih baik.

    Diperlukan Sistem Informasi manajemen supayainformasi sebanyak apapun dapat dikelola secaraefektif dan efisien.

    6

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    7/42

    SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

    (SIM)

    Jaringan prosedurpengolahan datayang dikembangkan dalam suatu

    organisasiuntuk memberikaninformasi

    kepadamanajemenuntuk mendukung

    pengambilan keputusandalam rangka

    mencapaitujuanorganisasi.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    8/42

    K

    eputusan

    Strate

    gis

    Terpro

    gram

    Ketrampila

    n

    Konseptua

    l

    M

    anusiawi

    Teknis

    JENJANG MANAJEMEN

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    9/42

    Kebutuhan SIM pada Organisasi

    Manajemen Tingkat Atas

    ESS (Executive Support System)

    Manajemen Tingkat Menengah

    DSS (Decision Support System) MIS (Manajement Information System) OA (Office Automations)

    Bagian Operasional DP (Data Processing) TPS (Transaction Processing System)

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    10/42

    SIM Membutuhkan:

    1. Sumber Daya Manusia

    2. Sumber Daya Hardware

    3. Sumber Daya Software

    4. Sumber Daya Data5. Sumber Daya Jaringan

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    11/42

    PERTUKARAN DATA ELEKTRONIK

    EDIAdalah proses pertukaran data bisnis yang dilakukan

    secara elektronik tanpa melibatkan manusia.Contoh: Pemesanan barang, Transfer dana dsb

    PEMASOK PERUSAHAAN

    Permintaan Penawaran Harga

    Penawaran Harga

    Pesanan Pembelian

    Persetujuan Pesanan

    Faktur

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    12/42

    Mengurangi Kesalahan

    Mengurangi Biaya Meningkatkan Efisiensi Operasional

    Meningkatkan Kemampuan Bersaing Meningkatkan Hub. Dgn Mitra

    dagang

    Meningkatkan Pelayanan Pelanggan

    MANFAAT EDI

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    13/42

    SISTEM OTOMASI PERKANTORAN(Office Information System)

    Sistem yang memberikan fasilitas tugas-tugas

    pemrosesan informasi sehari-hari didalam perkantoran

    dan organisasi bisnis.

    Aplikasi Otomatisasi Perkantoran1. Pengolah Kata (Word Processing)

    2. Surat Elektronik (Electronic Mail)

    3. Surat Bersuara (Voice Mail)

    4. Kalender Elektronik (Electronic Calendaring)

    5. Konferensi Suara (Audio Conferencing)

    6. Konferensi Video (Video Conferencing)

    7. Facsimile (FAX)

    8. Videotext

    9. Pencitraan (Imaging)10. Desktop Publishing

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    14/42

    PERANAN KOMPUTERDALAM

    LINGKUNGAN INDUSTRI

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    15/42

    PENDAHULUAN

    Tahun 1980, posisi Jepang sebagai negaraindustri.

    Disamping ketekunan kerja, Jepangmemanfaatkan jasa komputer & robot.

    Kebutuhan aplikasi komputerisasi industri untukmanufaktur menerapkan Robot.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    16/42

    Mengenal Robot Bapak Robot untuk industri adalah : George

    Deval.

    Robot adalah lengan manipulator berfungsi jamakyang dapat diprogram untuk melaksanakan

    berbagai macam tugas.

    Robot merupakan mesin dalam otomasi.

    Beda mesin industri dengan robot adalahkemampuannya untuk diprogram.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    17/42

    Struktur Robot & Pemrogramannya

    Sebuah bangunan besar & kokoh dengan

    beberapa lengan yang keluar.

    Lengan terdiri dari :

    PenjepitSensor

    Peralatan pada ujung lengan & dapat digerakkan

    dengan leluasa.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    18/42

    Struktur Robot Manipulator

    Pengendali (Controller)

    Sumber Daya

    Peralatan Ujung

    Sensor

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    19/42

    Klasifikasi Robot

    Kemampuan pengulangan tinggiKetelitian tinggi

    Tanpa pemrogramanPemrograman intensif

    Kemampuannya didasarkan

    pada :a. mekanisme servo

    b. software

    Gerakkannya sudah tertentusesuai dengan mekanisnyaMampu untuk berhenti padabeberapa titik sepanjang

    jalur gerakan

    NON SERVO (BERURUTAN)SERVO (PLAYBACK)

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    20/42

    Berbagai Jenis Besaran Sensor

    Sensor Kekuatan (Force Sensor) Untuk menyesuaikan diri dengan kebutuhan operasi.

    Arah Untuk memperbaiki posisi & arah gerakkan.

    Penglihatan Melaksanaka tugas-tugas yang memerlukan kemampuan

    menempatkan diri, memantau lingkungan & inspeksi.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    21/42

    Pengaruh Robot Dalam Proses Industri

    Peningkatan produktivitas

    Kestabilan & peningkatan kualitas produk

    Peningkatan dalam manajemen produksi

    Lingkungan kerja yang manusiawi

    Penghematan sumber daya

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    22/42

    Istilah Pokok Aplikasi Komputer di Industri :

    Manufaktur :

    CAD Computer Aided Design CAM Computer Aided Manufacturing

    Alat bantu manajemen : CIM Computer Integrated Manufacturing

    MIS Management Information System

    CAP Computer Aided Planning

    CAPP Computer Aided Process Planning

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    23/42

    e-Commerce

    (seri pemahaman)

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    24/42

    Definisi

    E-commerce merupakan satu set dinamisteknologi, aplikasi dan proses bisnis yang

    menghubungkan perusahaan, konsumen, dan

    komunitas tertentu melalui transaksi elektronik

    dan perdagangan barang, pelayanan dan

    informasi yang dilakukan secara elektronik.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    25/42

    Keuntungan

    Kenyamanan, berdasarkan Survey terakhir Forrester

    research bahwa belanja secara on line akan lebih nyaman.

    Penghematan, dunia bisnis seperti Dell ComputerCorporation and General Electric menggunakan internet

    untuk menghubungkan pemasok, pabrik, penyalur dan

    pelanggan secara on line.

    Pilihan seleksi, batas dunia usaha sama juga batas web

    karena tidak dibatasi oleh batas-batas fisik. Cyberstore

    dapat menawarkan suatu seleksi yang hampir tak terbatas.

    Personalisasi, Kemampuan komputer dalam memilihinformasi untuk ditangkap web dunia bisnis supaya dapat

    mempersonalisasi puncak penjualan mereka dan bahkan

    produk-produk penjual.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    26/42

    Pilar e-commerce

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    27/42

    Segmentasi

    business to business e-commerce (perdagangan antar

    pelaku usaha)

    business to consumer ecommerce

    (perdagangan antar pelaku usaha dengan konsumen).

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    28/42

    Business to business e-commerce

    Melibatkan cycle dari awareness, riset produk,

    pembandingan, pemilihan supplier sourching, transaksifulfillment, post sales support.

    Alat yang berperan adalah EDI, dan business to businessweb site

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    29/42

    Business to consumer e-commerce

    Berhubungan dengan customer life cycle dari awareness

    sebuah produk pada prospek costumer sampai denganorder dan pembayaran atau juga sampai dengan

    pelayanan dan dukungan kepada customer.

    Alat yang digunakan dalam cycle ini adalah business to

    customer web site

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    30/42

    4 dasar arsitektur dari E-Commerce :

    1. Find IT !

    2. Select IT

    3. Remember IT

    4. Buy IT

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    31/42

    **Find It !**

    Pengunjung harus dengan cepat dan tepat untukmenemukan barang/jasa yang dibutuhkan, ada berbagai

    cara agar tujuan ini tercapai salah satunya denganmenerapkan search engine(mesin pencari), search engineini harus dapat mewakili dari semua katalog barang/jasayang ditawarkan.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    32/42

    **Select It !**

    Di dunia maya tidak akan ada orang yang tahu jika kamuitu seekor anjing,maksudnya adalah bahwa segala sesuatu yang ada didunia maya itu serba tidak pasti, ini juga yangmenyebabkan kelemahan pada ecommerce karenapengunjung yang ingin membeli barang/jasa tidak dapatmelihat secara langsung wujud dari barang/jasa yang

    ditawarkan, sehingga dapat menimbulkan keraguan bagipelanggan untuk membeli barang/jasa yang di tawarkan.

    Namun kelemahan itu dapat diatasi dengan carameyakinkan pengunjung bahwa barang/jasa yang di

    pilihnya itu benar dan sesuai, salah satu metode untukmemenuhi tujuan ini adalah dengan cara menyediakanhalaman detail tentang barang/jasa yang dapatmenggambarkan secara spesifik barang/jasa yangditawarkan

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    33/42

    **Remember It!**

    Coba anda bayangkan bila ada seorang pedagang yang memiliki

    kelemahan sifat seperti ini : tidak mampu mengingat apa barang

    yang di pesan, berapa jumlah barang yang harus di bayar, siapayang memesan,dan kapan barang itu dipesan saya yakin dalam

    waktu sekejap dia akan bangkrut dan mengalami kerugian yang

    besar.

    Lalu apa hubungannya dengan ecommerce?Pedagang tadi bisa kita ibaratkan pada ecommerce, Session ID

    dapat di ibaratkan sebagai seorang pelanggan yang memesan

    barang/jasa yang ditawarkan, dan database di ibaratkan sebagai

    otak dari seorang pedagang yang harus mengingat segalaaktifitas apa, berapa, siapa dan kapan barang itu dipesan.

    Penggunaan Session ID dan Database merupakan modal utama

    memnuhi tujuan pada tahap ini.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    34/42

    **Buy It !**

    Setelah kegiatan surfing untuk mencari barang/jasa telah selesaidan pelanggan merasa yakin dengan barang/jasa yang dibelinya,kini tibalah saatnya pelanggan tersebut membayar barang/jasa

    tersebut. Pada E-Commerce pembayaran dapat di lakukandengan dua cara :1). Transfer antar Bank2). Via Kartu Kredit

    Beberapa penerapan arsitektur diatas hanyalah yang secaraumum di terapkan oleh web ecommerce, masih ada banyakbentuk arsitektur lainnya seperti :

    Secure It!, Explore It!, Ship It! dll.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    35/42

    Beberapa Hal dalam e-Commerce

    Digital money: adalah terminologi global untuk berbagai e-

    cash dan mekanisme pembayaran elektronik di Internet.

    Disintermediation: adalah proses untuk memotong jalurperantara. Kira-kira pada saat perusahaan yang

    berbasiskan web membypass kanal retail tradisional dan

    menjual secara langsung ke pelanggan / pembeli, makaperantara tradisional - seperti toko dan jasa mail order -

    akan kehilangan pekerjaan.

    Electronic check: pada saat ini sedang di ujicoba oleh

    CyberCash , sistem check elektronik seperti PayNow akanmengambil uang dari account check di bank pelanggan

    untuk membayar PAM atau telepon.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    36/42

    Beberapa Hal dalam e-Commerce

    Electronic wallet: Pola pembayaran - seperti CyberCash

    Internet Wallet akan menyimpan nomor kartu kredit anda

    di harddisk anda dalam bentuk terenkripsi yang aman.Anda akan dapat melakukan pembelian-pembelian pada

    situs Web yang mendukung electronic wallet tersebut.

    Jika anda ingin membeli sesuatu pada toko yang

    mendukung electronic wallet, maka pada saat menekan

    tombol Pay maka proses pembayaran melalui kartu kredit

    akan dilakukan transaksinya secara aman oleh server

    perusahaan electronic wallet. Vendor browser pada saatini telah berusaha untuk melakukan negosiasi untuk

    memasukan teknologi e-wallet tadi ke produk mereka.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    37/42

    Beberapa Hal dalam e-Commerce

    Extranet: adalah sebuah kelanjutan dari intranet

    perusahaan yang mengkaitkan jaringan internal satu

    perusahaan dengan jaringan internal supplier merekamaupun pelanggan mereka. Dengan cara itu sangat

    mungkin untuk mengembangkan aplikasi e-commerce

    yang memungkinkan menyambungkan semua aspek

    bisnis, dari proses pemesanan hingga pembayaran.

    Micropaymet: transaksi dalam jumlah kecil antara

    beberapa ratus rupiah hingga puluhan ribu rupiah,

    misalnya untuk mengambil / mengakses grafik, gamemaupun informasi. Pay-as-you-go micropayment

    seharusnya akan membuat revolusi di dunia e-commerce.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    38/42

    Penerapan e-commerce bagi Perusahaan

    Ada sejumlah alasan mengapa perusahaan memasang

    iklan di internet. Alasan pertama karena para penonton

    televisi mulai berpindah ke internet. Oleh karena itumedia iklan harus mengikutinya dengan asumsi bahwa

    tujuan periklanan manapun adalah untuk menjangkau

    target audiensnya secara efektif dan efisien.

    Tidak adanya sentuhan dan rasa hubungan secara on

    line.

    Banyak isu hukum yang belum terpecahkan

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    39/42

    Penerapan e-commerce bagi Perusahaan

    e-Commerce sebagai disiplin baru masih mencari bentuk

    dan sedang berkembang dengan cepat.

    e-Commerce dapat menimbulkan kian renggangnya relasi

    manusia.

    Keteraksesan internet masih merupakan hal yang mahal

    atau tidak cocok bagi pelanggan potensial.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    40/42

    Petunjuk Kegiatan Belajar

    Peserta belajar dipersilahkan untuk mencermati dan

    menelaah materi belajar yang disajikan.

    Peserta belajar diwajibkan mengkayakan materi belajardengan memanfaatkan sumber belajar lain baik dari

    bahan Pustaka dan sumber lain yang bersesuaian.

    Paparan materi kuliah ini dan sebelumnya beserta

    pengkayaan dari sumber Pustaka lain adalah sebagai

    bahan menyusun makalah kelompok.

    Peserta belajar bertugas menyusun kelompok yang berisi

    3 5 orang yang akan dilaksanakan kemudian. Nama Anggota kelompok dan email-nya di kirim ke

    alamat email [email protected] paling lambat tanggal

    11 November 2011.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    41/42

    Petunjuk Mencatatkan Kehadiran

    Tanda kehadiran dapat disampaikan dengan

    mengirimkan email ke [email protected] dan

    ditunggu sampai dengan tanggal 11-11-2011.

    Kirimkanlah email dengan subyek Sesi4K&M-NIM-

    Nama lengkap Anda.

    Kemudian pada bagian isi email, dipersilahkan

    menuliskan nama file yang memuat materi belajartambahan pada bahasan ini.

  • 7/23/2019 Penggunaan-Komputer2

    42/42

    Sampai Bertemupada Materi Belajar

    berikutnya