PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL DAN INOVASI …

23
PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL DAN INOVASI PRODUK TERHADAP PERKEMBANGAN USAHA MIKRO, KECIL DAN MENENGAH ( UMKM ) DI KABUPATEN LOMBOK TIMUR” SKRIPSI Oleh: SUSAN PRATIWI 201610510311060 PROGRAM STUDI EKONOMI SYARIAH FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2021

Transcript of PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL DAN INOVASI …

“PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL DAN INOVASI PRODUK

TERHADAP PERKEMBANGAN USAHA MIKRO, KECIL DAN

MENENGAH ( UMKM ) DI KABUPATEN LOMBOK TIMUR”

SKRIPSI

Oleh:

SUSAN PRATIWI

201610510311060

PROGRAM STUDI EKONOMI SYARIAH

FAKULTAS AGAMA ISLAM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2021

i

“PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL DAN INOVASI PRODUK

TERHADAP PERKEMBANGAN USAHA MIKRO, KECIL DAN

MENENGAH ( UMKM ) DI KABUPATEN LOMBOK TIMUR”

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan

Memperoleh Derajat S-1

Program Studi Ekonomi Syariah

Oleh:

SUSAN PRATIWI

201610510311060

PROGRAM STUDI EKONOMI SYARIAH

FAKULTAS AGAMA ISLAM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2021

ABSTRAK

Susan Pratiwi, 2021. Pengaruh Penggunaan Media Sosial dan Inovasi Produk

Terhadap Perkembangan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah di Kabupaten Lombok

Timur. Universitas Muhammadiyah Malang, Fakultas Agama Islam, Program Studi

Ekonomi Syariah. Pembimbing (I) Dr. Rahmad Hakim, M.MA. Pembimbing (II)

Novi Puji Lestari, S.E.,M.M

Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui apakah media sosial dan

inovasi produk berpengaruh secara parsial maupun simultan terhadap

perkembangan usaha mikro, kecil, dan menengah di Kabupaten Lombok Timur.

Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan pendeketan

asosiatif. Penelitian ini menggunakan data primer yang didapatkan dari kuisoner.

Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 50 UMKM. Teknik

penarikan sampel menggunakan purposive sampling, dengan ketentuan UMKM

yang sudah menggunakan media sosial yang dihimpun dari Dinas Perindustrian dan

Perdagangan Kabupaten Lombok Timur. Adapun teknik analisis data yang

digunakan adalah uji asumsi klasik, regresi linier berganda, uji hipotesis, dan

koefisien determinasi dengan bantuan software IBM Statistic Package for Social

Science (SPSS) V. 25 for windows.

Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penggunaan media sosial secara

parsial dan simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap perkembangan

UMKM di Kabupaten Lombok Timur. Dan inovasi produk secara parsial dan

simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap perkembangan UMKM di

Kabupaten Lombok Timur.

Kata kunci : media sosial, inovasi produk, UMKM Kabupaten Lombok Timur.

ABSTRACT

Susan Pratiwi, 2021. The Influence of Social Media Use and Product Innovation on

the Development of Micro, Small and Medium Enterprises in East Lombok

Regency. Departement Of Sharia Economic, Faculty Of Islamic Studies, University

of Muhammadiyah Malang,

The purpose of this study was to determine whether social media and

product innovation partially or simultaneously influence the development of micro,

small and medium enterprises in East Lombok Regency. This research uses

quantitative research with an associative approach. This study uses primary data

obtained from questionnaires. The sample used in this study were 50 of micro, small

and medium enterprises. The sampling technique used purposive sampling,

provided that of micro, small and medium enterprises were already using social

media collected from the East Lombok Regency Industry and Trade Office. The

data analysis technique used is the classical assumption test, multiple linear

regression, hypothesis testing, and the coefficient of determination with the help of

the IBM Statistic Package for Social Science (SPSS) V.25 software for windows.

From the research results it can be concluded that the use of social media

partially and simultaneously has a positive and significant effect on the

development of of micro, small and medium enterprises in East Lombok Regency.

And product innovation partially and simultaneously has a positive and significant

effect on the development of of micro, small and medium enterprises in East

Lombok Regency.

Keywords: social media, product innovation, small, micro and medium enterprises

in East Lombok Regency.

MOTTO

Jadilah Orang Yang Selalu Ada.

Karena Kehadiranmu Adalah Kebahagian Bagi Seseorang

PERSEMBAHAN

Karya ini saya persembahkan kepada kedua orang tua saya, dan keluarga saya.

KATA PENGANTAR

Bismillahirrohmanirrohim.

Puji syukur yang teramat dalam saya haturkan ke hadirat Tuhan Yang Maha

Segala,atas cinta kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan judul

”Pengaruh Penggunaan Media Sosial dan Inovasi Produk Terhadap Perkembangan

Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Lombok Timur” ini

dapat terselesaikan pada waktu yang telah direncanakan.

Teriring do’a sholawat semoga senantiasa melimpah kepada Nabi

Muhammad SAW.,Rasul akhir zaman, penutup para Nabi yang membawa

kesempurnaan ajaran Tauhid dan keutamaan budi pekerti. Dan semoga tumpahan

do’a sholawat menetes kepada segenap keluarga dan sahabatnya, para syuhada’,

para ulama’, dan seluruh umatnya yang dengan tulus ikhlas mencintai dan

menjunjung sunnahnya.

Selama proses penyusunan skripsi ini, banyak pihak yang telah memberikan

bantuan dan dukungan kepada saya. Sebagai ungkapan syukur, dalam kesempatan

ini saya ingin mengucapkan terimakasih kepada :

1. Dr. Fauzan, M.Pd. selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang.

2. Prof. Dr. Tobroni, M.Si, selaku Dekan Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Malang.

3. Dr. Rahmad Hakim, M.MA. selaku Ketua Jurusan Program Studi

Ekonomi Syariah Universitas Muhammadiyah Malang

4. Dr. Rahmad Hakim, M.MA. selaku dosen pembimbing 1 yang sudah

memberikan bimbingan, dukungan, dan motivasi dalam penulisan

skripsi hingga selesai.

5. Novi Puji Lestari, S.E., M.M. selaku dosen pembimbing 2 yang sudah

memberikan bimbingan, dukungan, dan motivasi dalam penulisan

skripsi hingga selesai.

6. Terima kasih saya ucapkan kepada diri saya sendiri karena telah

mampu melewati cobaan, badai, rintangan, serta hati, otak dan rasa

malas yang sudah mau di ajak bekerjasama.

7. Ucapan terima kasih secara khusus penulis sampaikan kepada orang

tua tercinta khususnya mamak yang telah memberikan semangat, do’a

dan material sehingga penyusunan skripsi dapat terselesaikan.

8. Ucapan terima kasih kepada ketiga kakak saya mbk wik, mbk pit dan

olid yang selalu memberikan dukungan sehingga penyusunan skripsi

dapat terselesaikan.

9. Terimakasih kepada sahabat saya Mima karena selalu setia mendengar

curhatan dan keluh kesah saya.

10. Terimakasih kepada sahabat-sahabat saya selama kuliah ini Nisha,

Kamel, Ami, Cinta, Albar, Daus, dan masih banyak lagi yang tidak

bisa disebutin satu persatu.

11. Terimakasih kepada Tante, Bude, Oma, Ojan yang sudah menjadi

tempat saya bertanya tentang skripsi.

12. Terimakasih kepada EXO yang sudah menemani saya mengerjakan

skripsi.

Kepada mereka semua, hanya ungkapan terimakasih dan do’a tulus yang dapat

saya persembahkan, semoga segala yang telah mereka berikan kepada saya tercatat

dengan tinta emas dalam lembaran catatan Roqib sebagai sebuah ibadah yang tiada

ternilai. Amiin.

Akhirnya, dengan segala keterbatasan dan kekurangannya, saya persembahkan

karya tulis ini kepada siapapun yang membutuhkannya. Kritik konstruktif dan saran

dari semua pihak sangat saya harapkan untuk penyempurnaan karya-karya saya

selanjutnya. Terimakasih.

Malang, 5 Maret 2021

Penulis

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i

PERNYATAAN KEASLIAN ........................................................................ ii

HASIL DETEKSI PLAGIASI ...................................................................... iii

LEMBAR PERSETUJUAN .......................................................................... iv

LEMBAR PENGESAHAN ........................................................................... v

ABSTRAK ...................................................................................................... vi

ABSTRACT .................................................................................................... vii

MOTTO .......................................................................................................... viii

HALAMAN PERSEMBAHAN .................................................................... ix

KATA PENGANTAR .................................................................................... x

DAFTAR ISI ................................................................................................... xii

DAFTAR TABEL .......................................................................................... xiv

DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... xv

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. xvi

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................... 1

1.1 Latar Belakang ................................................................................. 1

1.2 Rumusan Masalah ............................................................................ 6

1.3 Tujuan Penelitian .............................................................................. 6

1.4 Manfaat Penelitian ........................................................................... 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA ......................................................................... 8

2.1 Penelitian Terdahulu ......................................................................... 8

2.2 Kerangka Teoritis Masalah Penelitian .............................................. 13

2.3 Kerangka Penelitian .......................................................................... 21

2.4 Hipotesis ............................................................................................ 21

BAB III METODE PENELITIAN ............................................................... 23

3.1 Pendekatan dan Jenis Penelitian........................................................ 23

3.2 Populasi dan Sampel ......................................................................... 23

3.3 Jenis Data .......................................................................................... 24

3.4 Variabel – Variabel Penelitian .......................................................... 24

3.5 Metode Pengumpulan Data ............................................................... 25

3.6 Analisis Data ...................................................................................... 25

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ....................................................... 29

4.1 Deskripsi Data .................................................................................... 29

4.2 Hasil Analisis Data ............................................................................. 34

4.3 Pembahasan Hasil Penelitian ............................................................. 41

BAB V PENUTUP .......................................................................................... 46

A. Kesimpulan ......................................................................................... 46

B. Saran .................................................................................................... 46

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 48

LAMPIRAN

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Jumlah UMKM ................................................................................ 6

Tabel 4.1 Responden Berdasarkan Jenis Kelamin ........................................... 35

Tabel 4.2 Pengunaan Media Sosial .................................................................. 36

Tabel 4.3 UMKM Berdasarkan Jenis, Bidang, Lama Usaha ........................... 36

Tabel 4.4 Variabel Bebas ................................................................................. 38

Tabel 4.5 Variabel Bebas ................................................................................. 39

Tabel 4.6 Variabel Terikat ............................................................................... 40

Tabel 4.7 Hasil Uji Validitas ............................................................................ 41

Tabel 4.8 Hasil Uji Reliabilitas ........................................................................ 42

Tabel 4.9 Hasil Uji Normalitas ........................................................................ 43

Tabel 4.10 Hasil Multikolinearitas ................................................................... 44

Tabel 4.11 Hasil Uji Regresi Linier Berganda ................................................. 45

Tabel 4.12 Hasil Uji T ...................................................................................... 46

Tabel 4.13 Hasil Uji F ...................................................................................... 47

Table 4.14 Hasil Uji Determinasi..................................................................... 48

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Konsep Penelitian ........................................................ 25

Gambar 4.1 Grafik Scatterplots........................................................................ 44

LAMPIRAN

Lampiran 1 Kuisoner Penelitian

Lampiran 2 Distribusi Jawaban Variabel X1

Lampiran 3 Distribusi Jawaban Variabel X2

Lampiran 4 Distribusi Jawaban Variabel Y

Lampiran 5 Uji Validitas X1

Lampiran 6 Uji Validitas X2

Lampiran 7 Uji Validitas Y

Lampiran 8 Output Reabilitas Variabel X1

Lampiran 9 Output Reabilitas Variabel X2

Lampiran 10 Output Reabilitas Variabel Y

Lampiran 11 Output Uji Normalitas

Lampiran 12 Output Uji Multikolinearitas

Lampiran 13 Output Analisis Regresi Berganda

Lampiran 14 Ouput Uji T

Lampiran 15 Output Uji F

Lampiran 16 Koefisien Determinasi

Lampiran 17 T Tabel

Lampiran 18 F Tabel

48

DAFTAR PUSTAKA

Arniti, N. K. (2019). Pengaruh Kompetensi Wirausaha, Kreativitas Dan Penggunaan

Media Sosial Terhadap Perkembangan Usaha Kerajinan Batu Padas Banjar

Silakarang, Gianyar Oleh. Media Bina Ilmiah, 13(11), 1753-1762.

Azrul Tanjung. ( 2017 ). KOPERASI DAN UMKM sebagai Fondasi Perekenomian

Indonesia, ( Jakarta : Penerbit Erlangga).

Cahyono, A. S. (2016). Pengaruh media sosial terhadap perubahan sosial masyarakat

di Indonesia. Jurnal Publiciana, 9(1), 140-157.

Christiana, Y., Pradhanawati, A., & Hidayat, W. (2014). Pengaruh Kompetensi

Wirausaha, Pembinaan Usaha dan Inovasi Produk Terhadap Perkembangan

Usaha (Studi pada Usaha Kecil dan Menengah Batik di Sentra Pesindon Kota

Pekalongan). Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 3(4), 384-393

Deni Darmawan, (2013). Metode Penelitian Kuantitif. ( Bandung: PT. Remaja

Rosdakarya).

Dewi, G. C. (2019). Dampak pemakaian media sosial terhadap perkembangan usaha

mikro (Studi pada usaha makanan kaki lima). Jurnal Manajemen dan Kearifan

Lokal Indonesia, 3(1), 1-11.

Dewi, R. S. (2013). Pengaruh Faktor Modal Psikologis, Karakteristik Entrepreneur,

Inovasi, Manajemen Sumber Daya Manusia, dan Karakteristik UKM Terhadap

Perkembangan Usaha Pedagang di PasarTradisional (Studi kasus pada Pedagang

Sembako dan Snack di Pasar Peterongan). Jurnal Administrasi Bisnis, 2(1).

Djodjobo, C. V., & Tawas, H. N. (2014). Pengaruh orientasi kewirausahaan, inovasi

produk, dan keunggulan bersaing terhadap kinerja pemasaran usaha nasi kuning

di kota Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan

Akuntansi, 2(3), 1216

Hartini,S.(2012).Peran inovasi: pengembanganxkualitasxproduk dan kinerja bisnis.

Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 14(1), 82.

https://aptika.kominfo.go.id/2019/06/grebeg-pasar-ntb-i-shop-dorong-umkm-

berjualan-online-ke-luar-negeri/

49

https://dailysocial.id/post/pemanfaatan-teknologi-dalam-membantu-perkembangan-

ukm-di-indonesia

https://indonesiaimaji.com/internet-dan-medsos-memberi-efek-positif-pada-umkm/

https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/modal

https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/omzet

https://republika.co.id/berita/qk3q47457/wishnutama-covid19-jadi-momentum-

inovasi-produk-umkm

https://www.gurupendidikan.co.id/pengertian-modal/

https://www.kataknews.com/2019/03/dinas-koperasi-ntb-terus-dorong.html

http://www.disbudpar.ntbprov.go.id/

https://www.kominfo.go.id

http://www.depkop.go.id

Huda, M., & Prasetyo, A. (2019). EFEKTIVITAS PROMOSI MELALUI MEDIA

SOSIAL PADA UMKM DI KABUPATEN KEBUMEN. MADIC.

Ihyaul Ulum, Ahmad Juanda, ( 2006 ) METODE PENELITIAN AKUNTANSI, (

Malang: Aditya Media Publishing)

Janner Simarmata, 2006. Pengenalan Teknologi Komputer dan Informasi, (

Yogyakarta: C.V. Andi Offset).

Kusumanto, R. D. (2017). Faktor-Faktor Pemanfaatan Teknologi Informasi UKM Kain

Tenun Songket Palembang. Jurnal RESTI (Rekayasa Sistem dan Teknologi

Informasi), 1(3), 177-182.

Sari,N.E.,& Roza S.(2017).Pengaruh Inovasi Produk Terhadap Keputusan Pembelian

Konsume Bisnis Pada Umkm Keripik Pisang Dharma Jaya. Jurnal Manajemen

Terapanxdan Keuangan, 6(3). Hal, 196.

50

Lathifah, Z., & Lubis, D. P. (2018). Hubungan Penggunaan Media Sosial dengan

Perkembangan Usaha Kecil dan Menengah Kuliner Wilayah Solo Raya. Jurnal

KMP (Jurnal Komunikasi Pembangunan), 16(1), 75-88

Leonardus Saiman, ( 2009). KEWIRAUSAHAAN: Teori, Praktik, dan Kasus-kasus,

(Jakarta: salemba empat)

Lestari, C., Lubis, N., & Widayanto, W. (2015). Pengaruh Jaringan USAha, Inovasi

Produk Dan Persaingan USAha Terhadap Perkembangan USAha Mikro, Kecil

Dan Menengah (Studi Pada IKM Makanan Di Kecamatan Kuningan Kabupaten

Kuningan Jawa Barat). Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 4(2), 185-196.

Setyawati, I. (2018). Peran Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Dalam

Perekonomian Nasional hal 24.

Mudrajad Kuncoro,( 2011). Metode Kuantitatif, (Yogyakarta: penerbit : Unit Penerbit

dan Percetakan Sekolah Tinggi ilmu manajemen YPKN )

Mujiyana, M., Sularto, L., & Mukhyi, M. A. (2012). Pengaruh Penerapan Periklanan

Di Internet Dan Pemasaran Melalui E-Mail Produk UMKM Di Wilayah

Depok. J@ TI Undip: Jurnal Teknik Industri, 7(3), 161-168.

Nailah Rizkia, “ Analisis Perkembangan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah ( UMKM

) Sebelum Dan Sesudah Memperoleh Pembiayaan Dari Bank Umum Syariah ”

( Skripsi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Islam Negeri Syarif

Hidayatullah, Jakarta 2018 ), 9.

Nanang Martono, ( 2010 ).Metode Penelitian Kuantitatif : Analisis Isi dan Analisis

Data Sekunder. ( Jakarta:Rajawali Pers )

Nisak, K. (2013). Pengaruh pinjaman modal terhadap pendapatan usaha mikro kecil

dan menengah di Kota Mojokerto. Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE), 1(3).

Nugroho, W. A., & Mudiantono, M. (2019). Studi Tentang Media Sosial Terhadap

Pengembangan Ukm Melalui Keunggulan Bersaing Dan Implementasi Model

51

Aida Pada Umkm Pangan Di Kota Semarang. Diponegoro Journal Of

Management, 8(4), 152-165.

Pasal 6 Undang – Undang Nomor 20 Tahun 2008 tantang Usaha Mikro, Kecil, dan

Menengah.

Permatasari, I. R., & Sulasari, A. (2019). Kajian Peranan Orientasi Wirausaha Dan

Inovasi Produk Terhadap Keberhasilan Usaha Umkm Di Kota Malang. Adbis:

Jurnal Administrasi Dan Bisnis, 13(1), 49-56.

Purwanti, E. (2013). Pengaruh karakteristik wirausaha, modal usaha, strategi

pemasaran terhadap perkembangan UMKM di Desa Dayaan dan Kalilondo

Salatiga. Among Makarti, 5(9).

Purwantini, A. H., & Anisa, F. (2018). Analisis Penggunaan Media Sosial Bagi UKM

dan Dampaknya Terhadap Kinerja. Proceeding of The URECOL, 304-314.

Purwidiantoro, M. H., SW, D. F. K., & Hadi, W. (2016). Pengaruh penggunaan media

sosial terhadap pengembangan usaha kecil menengah (UKM). EKA CIDA, 1(1).

Putri, C. S. (2017). Pengaruh media sosial terhadap keputusan pembelian konsumen

cherie melalui minat beli. PERFORMA, 1(5), 594-603.

Putri, K., Pradhanawati, A., & Prabawani, B. (2014). Pengaruh Karakteristik

Kewirausahaan, Modal Usaha dan Peran Business Development Service

Terhadap Pengembangan Usaha (Studi Pada Sentra Industri Kerupuk Desa

Kedungrejo Sidoarjo Jawa Timur). Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 3(4), 313-

322.

Putri, W. S. R., Nurwati, N., & Budiarti, M. (2016). Pengaruh media sosial terhadap

perilaku remaja. Prosiding Penelitian dan Pengabdian kepada

Masyarakat, 3(1).

Rahadi, D. R. (2017). Perilaku pengguna dan informasi hoax di media sosial. Jurnal

Manajemen

52

Rapali, J. A., & Soelaiman, L. (2019). Pengaruh Teknologi, Organisasi, Dan

Lingkungan Eksternal Terhadap Kinerja Bisnis Umkm Di Jakarta Melalui

Adopsi Media Sosial Sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Manajerial Dan

Kewirausahaan, 1(4), 890-899.

Sari, I. Y. (2016). Pengaruh Orientasi Kewirausahaan dan Inovasi Produk terhadap

Kinerja UKM Kota Makassar (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri

Alauddin Makassar).

Sari, N. E., & Roza, S. (2017). Pengaruh Inovasi Produk Terhadap Keputusan

Pembelian Konsumen Bisnis Pada Umkm Keripik Pisang Dharma Jaya. Jurnal

Manajemen Terapan dan Keuangan, 6(3)..

Setiadi, A. (2016).P pemanfaatan media sosial untuk efektifitas

komunikasi. Cakrawala-Jurnal Humaniora, 16(2).

Setiawan, H. (2012). Pengaruh Orientasi Pasar, Orientasi Teknologi dan Inovasi

Produk Terhadap Keunggulan Bersaing Usaha Songket Skala Kecil di Kota

Palembang. Orasi Bisnis: Jurnal Ilmiah Administrasi Niaga, 8(2).hal, 12-13.

Sugiyarti, G. (2015). Membangun Keunggulan Bersaing Produk Melalui Orientasi

Pembelajaran, Orientasi Pasar Dan Inovasi Produk (Studi Empiris Pada Industry

Pakaian Jadi Skala Kecil Dan Menengah Di Kota Semarang). Serat Acitya, 4(2),

110.

Syahrum, Salim, Metode Penelitian Kuantitatif. ( Bandung : Citapustaka, 2012 )

Syukron, M. Z. Pengaruh Orientasi Pasar Dan Orientasi Kewirausahaan Terhadap

Inovasi Produk Dan Keunggulan Bersaing UMKM Jenang Di Kabupaten

Kudus. Jurn al Administrasi Bisnis, 5(1), hal, 26.

Tarigan, S. (2013). Hubungan Promosi Pemasaran dan Saluran Distribusi dengan

Peningkatan Omzet PenjualaN padu PT. Perusahaan Perdagangan Indonesia

(Persero) Cabang Medan. SULTANIST: Jurnal Manajemen dan Keuangan, 1(1).

53

Watie, E. D. S. (2016). Komunikasi dan media sosial (communications and social

media). Jurnal The Messenger, 3(2), 69-74.

Winarso, B. S. (2019). Pengaruh Inovasi Produk, Kualitas Sumber Daya Manusia,

Jaringan Usaha Dan Karakteristik Wirausaha Terhadap Perkembangan Umkm

Batik (Studi Pada Umkm Batik Dikampung Batik Ngasem Diy) (Doctoral

Dissertation, Universitas Ahmad Dahlan).

Zulkarnain Matandra “Pengaruh Teknologi Informasi Terhadap Produktivitas Dan

Kinerja Karywan Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah (Umkm) Di Wilayah Kota

Makassar “ ( Skripsi Jurusan Manajemen pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Islam UIN Alauddin Makassar, 2018), 48.

Setiawati, I., & Widyartati, P. (2017, May). Pengaruh Strategi Pemasaran Online

Terhadap Peningkatan Laba UMKM. In Proceedings (Vol. 1, No. 1), hal 344.