PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN...

20
PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 PENGADILANNEGERIKLATEN PENGADILAN NEGERIKLATEN Jl. Klaten – Solo Km. 2 Klaten Jawa Tengah Telp./Fax. (0272) 323566

Transcript of PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN...

Page 1: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

LAKIP Pengadilan Negeri Klaten Tahun2014

PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017

PENGADILANNEGERIKLATEN

PENGADILAN NEGERIKLATEN Jl. Klaten – Solo Km. 2 Klaten Jawa Tengah Telp./Fax. (0272) 323566

Page 2: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

PERNYATAAN PERJANJIAN KINERJA

PENGADILAN NEGERI KLATEN

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintah yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorentasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : H. Hisbullah Idris, SH.,MHum Jabatan : Ketua Pengadilan Negeri Klaten. Selanjutnya disebut Pihak Pertama : Nama : Dr. Nommy H.T Siahaan, S.H., M.H Jabatan : Ketua Pengadilan Tinggi Jawa Tengah Selaku atasan pihak pertama, selanjutnya disebut Pihak Kedua Pihak Pertama berjanji akan mewujutkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapain target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami. Pihak Kedua akan melakukan suvervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi. Klaten, 15 Februari 2017 Pihak pertama

H. HISBULLAH IDRIS, SH.,MHum NIP. 19600701 199212 1 001

Page 3: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017

Unit Kerja : Pengadilan Negeri Klaten Kelas IB

NO.

Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target

1 2 3 4 1. .

Peningkatan kinerja Pelayanan Masyarakat dalam bidang Perkara dan membuat program kerja jangka pendek dan jangka panjang.

1. Ketua dan Wakil Ketua bersama-sama memimpin dan bertanggung jawab atas terselenggaranya tugas Pengadilan secara baik dan lancar .

2. Membuat perencanaan dan pengorganisasian, pelaksanaan, pengawasan yang baik dan selaras .

3. Melaksanakan pembagian tugas antara Ketua dengan Wakil Ketua serta bekerja sama dengan baik .

4. Membagi dan menetapkan tugas dan tanggung jawab secara jelas dalam rangka mewujudkan keserasian dan kerja sama atara sesama pejabat/petugas yang bersangkutan .

5. Melaksanakan pengawasan administrasi keuangan perkara dan keuangan rutin / pembangunan .

6. Melaksanakan pertemuan berkala sekurang-kurangnya sekali dalam sebulan dengan para Hakim serta pejabat struktural, dan sekurang-kurangnya sekali dalam 3 bulan dengan seluruh karyawan .

7. Membuat/menyusun legal data tentang putusan-putusan perkara yang penting .

8. Memerintahkan, memimpin dan mengawasi eksekusi sesuai dengan ketentuan yang berlaku .

9. Mengaktifkan Majelis Kehormatan Hakim . 10. Melakukan pengawasan secara rutin terhadap

pelaksanaan tugas dan memberi petunjuk serta bimbingan yang diperlukan, baik bagi para Hakim maupun seluruh karyawan .

11. Melakukan pengawasan intern dan extern : a. Intern : pejabat peradilan, keuangan dan

material. b. Extern : pelaksanaan putusan yang telah

berkekuatan hukum tetap . 12. Menugaskan Hakim untuk membina dan

mengawasi bidang hukum tertentu . 13. a.Melakukan evaluasi atas hasil pengawasan

dan memberikan penilaian untuk kepentingan peningkatan jabatan .

b.Mengawasi pelaksanaan court calender dengan ketentuan bahwa setiap perkara pada asasnya harus diputus dalam waktu 5 bulan dan mengumumkannya pada pertemuan berkala dengan para Hakim .

14. Mempersiapkan kader (kadernisasi) dalam rangka menghadapi alih generasi .

15. Melakukan pembinaan terhadap organisasi KORPRI, Dharmayukti, IKAHI, Koperasi dan PTWP dan IPASPI.

100 %

100 %

100 %

90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

90 % 90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

Page 4: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

NO.

Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target

16. Melakukan koordinasi antar sesama instansi dilingkungan penegak hukum dan kerja sama dengan istansi-instansi lain serta dapat memberikan keterangan, pertimbangan dan nasehat tentang hukum kepada Instansi Pemerintah didaerahnya apabila diminta .

17. Memperhatikan keluhan-keluhan yang timbul dari masyarakat dan menanggapinya bila dipandang perlu .

18. Menetapkan/menentukan hari-hari tertentu untuk melakukan persidangan perkara .

19. a. Menetapkan panjar biaya perkara b. Dalam hal Penggugat atau Tergugat tidak

mampu, Ketua dapat mengizinkannya untuk beracara secara prodeo .

20. Membagi perkara gugatan dan permohonan kepada Hakim untuk disidangkan .

21. Menunjuk Hakim untuk mencatat gugatan atau permohonan secara lisan .

22. Memerintahkan kepada jurusita untuk melakukan pemanggilan, agar dilakukan tegoran (aanmaning) untuk memenuhi putusan yang telah berkekuatan hukum tetap, putusan serta merta, putusan provisi dan pelaksanaan eksekusi lainnya.

23. Memerintahkan kepada jurusita untuk melaksanakan konsinyasi.

24. a. Berwenang menangguhkan eksekusi untuk jangka waktu tertentu dalam hal ada gugatan perlawanan .

b. Berwenang menangguhkan eksekusi dalam hal ada permohonan Peninjauan Kembali hanya atas perintah Ketua Mahkamah Agung .

25. Menetapkan : a. Biaya jurusita . b. Biaya eksekusi . c. Pelaksanaan lelang . d. Tempat pelaksanaan lelang . e. Kantor Lelang Negara sebagai pelaksana

lelang 26. Melaksanakan putusan serta merta :

a. Dalam hal perkara dimohonkan banding wajib meminta ijin kepada Pengadilan Tinggi .

b. Dalam hal perkara yang dimohonkan kasasi wajib meminta ijin kepada Mahkamah Agung .

27. Menyediakan buku khusus untuk anggota Hakim Majelis yang ingin menyatakan berbeda pendapat dengan kedua Anggota Majelis lainnya dalam memutus perkara serta merahasiakannya .

28. Melaksanakan keputusan-keputusan, surat-surat edaran, petunjuk-petunjuk pimpinan Mahkamah Agung R. I. Baik teknis maupun non teknis .

90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

90 %

Page 5: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

NO.

Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target

29. Disposisi surat-surat masuk dan tanda tangan

surat keluar serta surat-surat keputusan, surat perintah dan lain-lain .

30. Penyumpahan dan pelantikan Wakil Ketua Pengadilan Negeri dan pejabat-pejabat Pengadilan lainnya

31. Memberikan ijin kepada hakim yang keluar kantor dalam jam dinas.

32. Tugas-tugas lain sesuai ketentuan Undang-Undang .

90 %

90 %

90 %

90 %

Klaten, 15 Februari 2017 Pihak pertama

H. HISBULLAH IDRIS, SH.,MHum NIP. 19600701 199212 1 001

Page 6: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

PERNYATAAN PENETAPAN KINERJA PENGADILAN NEGERI KLATEN

PENETAPANKINERJATAHUN2016

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintah yang efektif, transparan, dan akuntabel

yang berorientasi pada hasil, yang bertandatangan di bawah ini: Nama

Jabatan

: Sri Prih Utami, SH,MH

: Panitera Pengadilan Negeri Klas IB Klaten

Selanjutnya disebut Pihak Pertama.

Nama

Jabatan

: Bongbongan Silaban, SH.,MH

: Wakil Ketua Pengadilan Negeri Klaten

Selaku atasan langsung Pihak Pertama selanjutnya disebut Pihak Kedua.

Pihak Pertama pada tahun 2016 ini berjanji akan mewujudkan target kinerja tahunan sesuai lampiran

perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan

dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian terget kinerja tersebut

menjadi tanggungjawab pihak pertama. Pihak Kedua akan memberikan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi akuntabilitas

kinerja terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam

rangka pemberian penghargaan dan saksi.

Klaten,1 Februari 2016

Mengetahui,

Wakil Ketua Pengadilan Negeri Klaten Panitera Pengadilan Negeri Klaten

Bongbongan Silaban, SH.,MH Sri Prih Utami, SH.,MH

NIP. 19681225 199212 1 001 NIP. 196208101982032002

Page 7: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

PENETAPANKINERJATAHUNAN

PENGADILANNEGERIKLATEN TAHUN2016 NO SASARAN INDIKATOR KINERJA TARGET

1. Meningkatnya penyelesaian perkara

a. Persentase mediasi yang menjadi akta perdamaian

30%

b. Persentase sisa perkara yang diselesaikan

100%

c. Persentase perkara yang diselesaikan 85% d. Persentase perkara yang diselesaikan

dalam jangka waktu maksimal 6 bulan

98% e. Persentase perkara yang diselesaikan

dalam jangka waktu lebih dari 6 bulan

2% 2. Peningkatan aksepbilitas

putusan Hakim Persentase perkara yang tidakmengajukanupaya hukum: - Banding - Kasasi - Peninjauan Kembali

30% 20% 2%

3. Peningkatan efektifitas pengelolaan penyelesaian perkara

a. Persentase berkas yang diajukan kasasi dan PK yang disampaikan secara lengkap

100%

b. Persentase berkas yang diregister dan siap didistribusikan ke Majelis

100%

c. Persentase penyampaian pemberitahuan relaas putusan tepat waktu, tempat dan para pihak

100%

d. Prosentase penyitaan tepat waktu dan tempat.

100%

e. Ratio Majelis Hakim terhadap perkara 2%

f. Persentase responden yang puas terhadap proses peradilan

70%

4. Peningkatan aksesibilitas masyarakat terhadap peradilan (acces to justice)

a. Persentase perkara prodeo yang diselesaikan

100%

b. Persentase amar putusan perkara yang menarik perhatian masyarakat yang dapat diakses secara on line dalam waktu maksimal 1 hari kerja sejak diputus

40%

5. Meningkatnya kepatuhan terhadap putusan pengadilan.

Persentase permohonan eksekusi atas putusan perkara perdata yang berkekuatan hukum tetap yang ditindaklanjuti

100%

6. Meningkatnya kualitas pengawasan

a. Persentase pengaduan masyarakat yang ditindaklanjuti

100%

b. Persentase temuan hasil pemeriksaan eksternal yang ditindaklanjuti.

100%

Klaten,1 Februari 2016

Mengetahui,

Wakil Ketua Pengadilan Negeri Klaten Panitera Pengadilan Negeri Klaten

Bongbongan Silaban, SH.,MH Sri Prih Utami, SH.,MH

NIP. 19681225 199212 1 001 NIP. 196208101982032002

Page 8: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

PERNYATAAN PENETAPAN KINERJA PENGADILAN NEGERI KLATEN

PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : SRI PRIH UTAMI, SH.,MH Jabatan : Panitera Pengadilan Negeri Klaten

Nama : SUROTO, SH. Jabatan : SekretarisPanitera Pengadilan Negeri Klaten Selanjutnya disebut pihak pertama Nama : HISBULLAH IDRIS, SH.,MHum Jabatan : Ketua Pengadilan Negeri KlatenKelas IB Selaku atasan langsung pihak pertama, selanjutnya disebut pihak kedua.

Pihak pertama pada tahun 2017 ini berjanji akan mewujudkan target kinerja tahunan sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab pihak pertama. Pihak kedua akan memberikan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi akuntabilitas kinerja terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Klaten,02Januari2017

Panitera Sekretaris

Pengadilan Negeri Klaten PengadilanNegeriKlaten

Sri Prih Utami, SH,MH Suroto, SH NIP. 196208101982032002 NIP. 195908151983031002

Mengetahui,

KETUA PENGADILAN NEGERI KLATEN KELAS IB

H. HISBULLAH IDRIS, SH.M.HUM. NIP 196007011992121001

Page 9: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

PENETAPANKINERJATAHUNAN

PENGADILAN NEGERI KLATEN TAHUN 2017

KINERJAUTAMA INDIKATOR KINERJA TARGET

1. Meningkatnya

penyelesaian perkara

a.Persentasemediasiyang menjadi aktaperdamaian 2% b.Persentasesisa perkarayang diselesaikan:

- Perdata

- Pidana

100%

100% c.Persentase perkarayang diselesaikan:

- Perdata :Gugatan Permohonan - Pidana : Biasa/Khusus Singkat Cepat

80% 98% 90%

100%

d.Persentaseperkarayangdiselesaikandalamjangkawaktu maksimal 5 bulan

- Perdata - Pidana

98% 100%

e.Persentaseperkarayangdiselesaikandalamjangkawaktu

lebih dari 5bulan

- Perdata - Pidana

0%

0% 2.Peningkatanaksepbilitas

putusan Hakim

a. Persentaseperkara Pidana yangtidakmengajukanupayahukum: - Banding

- Kasasi - Peninjauan Kembali b. Persentaseperkara Perdata

yangtidakmengajukanupayahukum: - Banding - Kasasi - PeninjauanKembali

96% 95% 99%

86% 85% 99%

3.Peningkatan efektifitas

pengelolaanpenyelesaian

perkara

a.PersentaseberkasyangdiajukankasasidanPKyang disampaikansecaralengkap

- Perdata - Pidana

85% 100%

b.PersentaseberkasyangdiregisterdansiapdidistribusikankeMajelis

- Perdata - Pidana

100% 100%

c.Persentase penyampaianpemberitahuanrelaasputusantepat 100%

d.Prosentase penyitaan tepat waktu dan tempat 96% e.Ratio Majelis Hakim terhadap perkara 100%

f.Presentaseresponden yang puas terhadap proses peradilan

80%

4. Peningkatanaksesibilitas masyarakat terhadap peradilan (acces to justice)

a.Persentaseperkaraprodeoyang diselesaikan 100% b.Persentase(amar)putusanperkara(yangmenarikperhati

an 100%

5.Meningkatnyakepatuhan terhadap putusan pengadilan.

Persentasepermohonaneksekusiatasputusanperkaraper

data yang berkekuatan hukumtetap yangditindaklanjuti 70%

Page 10: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

KINERJAUTAMA INDIKATOR KINERJA TARGET

6.Meningkatnya kualitas

pengawasan

a.Persentase pengaduan masyarakatyang ditindak-

lanjuti

b.Persentasetemuanhasilpemeriksaaninternaldanekster

100%

100%

Klaten, Januari 2017

KETUA PENGADILAN NEGERI KLATEN KELAS IB

H. HISBULLAH IDRIS, SH.M.HUM.

NIP 196007011992121001

Page 11: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan
Page 12: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

URAIAN1 2 3 4 6

1Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya Mahkamah Agung Pembinaan Administrasi dan Pengelolaan Keuangan Badan Urusan AdministrasiLayanan Dukungan Manajemen Pengadilan

Dukungan Manajemen Pengadilan

PELANTIKAN/PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN 100%Belanja Bahan 95 OKKOORDINASI/KONSULTASI/PEMBINAAN/PENGAWASAN/SOSIALISASI - 100%Belanja Bahan 120 OKBelanja perjalanan biasa 76 KEGRAPAT KERJA (DAERAH/NASIONAL) - 100%Belanja perjalanan biasa 6 OHBelanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 48 OKPERTEMUAN/JAMUAN TAMU/DELEGASI - 100%Belanja Bahan 60 OK

Layanan PerkantoranGaji dan Tunjangan

Belanja Gaji Pokok PNS 1 Th 100%Belanja Pembulatan Gaji PNS 1 Th 100%Belanja Tunj. Suami/Istri PNS 1 Th 100%Belanja Tunj. Anak PNS 1 Th 100%Belanja Tunj. Struktural PNS 1 Th 100%Belanja Tunj. Fungsional PNS 1 Th 100%Belanja Tunj. PPh PNS 1 Th 100%Belanja Tunj. Beras PNS 1 Th 100%Belanja Uang Makan PNS 1 Th 100%Belanja Tunjangan Umum PNS 1 Th 100%

Operasional dan Pemeliharaan Kantor -

KEBUTUHAN SEHARI-HARI PERKANTORAN - 98%Belanja Keperluan Perkantoran 12 BLNBelanja Barang Persediaan Barang Konsumsi 73 OTBelanja Barang Persediaan Pita Cukai, Meterai dan Leges 400 LBRLANGGANAN DAYA DAN JASA - 99%Belanja Keperluan Perkantoran 12 BLNBelanja pengiriman surat dinas pos pusat 12 BLNBelanja Langganan Listrik 12 BLNBelanja Langganan Telepon 12 BLNBelanja Langganan Air 12 BLN

PEMELIHARAAN KANTOR 12 BLN 98%Belanja Biaya Pemeliharaan Gedung dan Bangunan 1.430 M2Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin 1 THNBelanja Biaya Pemeliharaan Jaringan 1 THNPEMBAYARAN TERKAIT PELAKSANAAN OPERASIONAL KANTOR - 99%Belanja Penambah Daya Tahan Tubuh 720 OHHonor Operasional Satuan Kerja 84 OBBelanja Barang Operasional Lainnya 1 THN

2 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur Mahkamah AgungPengadaan Sarana dan Prasarana di Lingkungan Mahkamah AgungLayanan Internal (Overhead)

Pengadaan Teknologi Informasi

100%

Belanja Modal Lainnya - - Anti Virus 1 SIS

Pengadaan Alat Pengolah Data dan Komunikasi

-

Alat Pengolah Data dan Komunikasi Pendukung Kesekretariatan

- 100%

Belanja Modal Peralatan dan Mesin - - PC 2 UNIT - Printer 1 UNIT - Proyektor 1 PKT

Pengadaan Peralatan dan Fasilitas Perkantoran

-

Peralatan dan Fasilitas Pendukung Perkantoran

- 100%

Belanja Modal Peralatan dan Mesin - - Lemari Brangkas 1 UNIT - Arsip 2 Pintu 10 UNIT - Lemari Toga 2 UNIT - AC Split 10 UNIT - Filing Kabinet 2 UNIT

PENETAPAN KINERJA ANGARAN TAHUN 2017PENGADILAN NEGERI KLATEN KELAS I B

DIPA 005.01 BADAN URUSAN ADMINISTRASI

TARGET CAPAIAN

4 Layanan

NO PROGRAM / KEGIATAN SASARAN STRATEGISINDIKATOR KINERJA

OUT PUTTARGET

5

12 Layanan

12 bulan layanan

Page 13: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

Klaten, Januari 2017

KETUA PENGADILAN NEGERI KLATEN KELAS IB

H. HISBULLAH IDRIS, SH.M.HUM.

NIP 196007011992121001

URAIAN1 2 3 4 6

Pengadaan Alat Pengolah Data dan Komunikasi Pendukung SIPP

-

Alat Pengolah Data dan Komunikasi Pendukung SIPP

- 100%

Belanja Modal Peralatan dan Mesin - - Laptop 1 UNIT - PC 3 UNIT - Printer 3 UNIT - TV LED 1 UNIT - UPS 2 UNIT - Scanner 1 UNIT - ATR 1 UNIT - E-Skum 1 UNIT

5

TARGET CAPAIAN

NO PROGRAM / KEGIATAN SASARAN STRATEGISINDIKATOR KINERJA

OUT PUTTARGET

Page 14: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

Klaten, Januari 2017

KETUA PENGADILAN NEGERI KLATEN KELAS IB

H. HISBULLAH IDRIS, SH.M.HUM.

NIP 196007011992121001

URAIAN1 2 3 4 6

1 Program Peningkatan Manajemen Peradilan Umum -

Peningkatan Manajemen Peradilan Umum - Pos Bantuan Hukum 100%

Pos Bantuan Hukum - Belanja Jasa Konsultan 312 OJ

2Perkara Peradilan Umum yang diselesaikan ditingkat pertama dan banding yang tepat waktu [Base Line]PERKARA PIDANA YANG DISELESAIKAN DI TINGKAT PERTAMA DI WILAYAH JAWA TENGAH

Pendaftaran berkas perkara 100%

Belanja Bahan 100 PKRBelanja Barang Persediaan Barang Konsumsi 100 PKR

Penetapan Majelis Hakim dan PP serta Penetapan Hari Sidang -

100%

Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 100 PKRPemeriksaan di sidang Pengadilan - 100%

Belanja Bahan 540 OKMinutasi - 100%

Belanja Bahan 100 PKRPengiriman Salinan Putusan kepada JPU dan Terdakwa -

100%

Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 20 OKPengiriman surat penahanan dan perpanjangan penahanan -

100%

Belanja pengiriman surat dinas pos pusat 200 OKPenanganan perkara banding di Pengadilan Tingkat Pertama -

100%

Belanja pengiriman surat dinas pos pusat 10 PKRBelanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 4 OK

Penanganan perkara kasasi dan Peninjauan kembali di Pengadilan Tingkat Pertama -

100%

Belanja pengiriman surat dinas pos pusat 5 PKRBelanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 2 OK

3Perkara Peradilan Umum yang diselesaikan melalui Pembebasan biaya perkara [Base Line]

Biaya Penyelesaian Perkara

- 90%

Belanja Bahan 2 PKRBelanja Barang Persediaan Barang Konsumsi 2 PKRBelanja Jasa Profesi 1 PKRBelanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 4 PKR

Biaya Eksekusi - 90%Belanja Barang Non Operasional Lainnya 1 PKR

PENETAPAN KINERJA ANGARAN TAHUN 2017PENGADILAN NEGERI KLATEN KELAS I B

DIPA 005.01 BADAN URUSAN ADMINISTRASI

TARGET CAPAIAN

5

312 Jam Layanan

100 perkara

NO PROGRAM / KEGIATAN SASARAN STRATEGISINDIKATOR KINERJA

OUT PUTTARGET

2 PERKARA

Page 15: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan
Page 16: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

URAIAN URAIAN1 2 3 4 6

1Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya Mahkamah Agung Rp. 8.763.224.000 Pembinaan Administrasi dan Pengelolaan Keuangan Badan Urusan Administrasi

Rp. 8.763.224.000

Layanan Dukungan Manajemen PengadilanRp. 54.060.000

Dukungan Manajemen Pengadilan

Rp. 54.060.000

PELANTIKAN/PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN PELANTIKAN/PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN Rp. 1.900.000 Belanja Bahan 95 OK Belanja Bahan 95 OK Rp. 1.900.000 KOORDINASI/KONSULTASI/PEMBINAAN/PENGAWASAN/SOSIALISASI - KOORDINASI/KONSULTASI/PEMBINAAN/PENGAWASAN/SOSIALISASI - Rp. 39.800.000 Belanja Bahan 120 OK Belanja Bahan 120 OK Rp. 1.800.000 Belanja perjalanan biasa 76 KEG Belanja perjalanan biasa 76 KEG Rp. 38.000.000 RAPAT KERJA (DAERAH/NASIONAL) - RAPAT KERJA (DAERAH/NASIONAL) - Rp. 10.560.000 Belanja perjalanan biasa 6 OH Belanja perjalanan biasa 6 OH Rp. 5.280.000 Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 48 OK Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 48 OK Rp. 5.280.000 PERTEMUAN/JAMUAN TAMU/DELEGASI - PERTEMUAN/JAMUAN TAMU/DELEGASI - Rp. 1.800.000 Belanja Bahan 60 OK Belanja Bahan 60 OK Rp. 1.800.000

Layanan Perkantoran Rp. 8.709.164.000 Gaji dan Tunjangan Rp. 7.869.782.000

Belanja Gaji Pokok PNS 1 Th Belanja Gaji Pokok PNS 1 Th 3.564.707.000 Belanja Pembulatan Gaji PNS 1 Th Belanja Pembulatan Gaji PNS 1 Th 58.000 Belanja Tunj. Suami/Istri PNS 1 Th Belanja Tunj. Suami/Istri PNS 1 Th 277.237.000 Belanja Tunj. Anak PNS 1 Th Belanja Tunj. Anak PNS 1 Th 82.521.000 Belanja Tunj. Struktural PNS 1 Th Belanja Tunj. Struktural PNS 1 Th 46.540.000 Belanja Tunj. Fungsional PNS 1 Th Belanja Tunj. Fungsional PNS 1 Th 2.613.650.000 Belanja Tunj. PPh PNS 1 Th Belanja Tunj. PPh PNS 1 Th 434.650.000 Belanja Tunj. Beras PNS 1 Th Belanja Tunj. Beras PNS 1 Th 212.095.000 Belanja Uang Makan PNS 1 Th Belanja Uang Makan PNS 1 Th 619.344.000 Belanja Tunjangan Umum PNS 1 Th Belanja Tunjangan Umum PNS 1 Th 18.980.000

Operasional dan Pemeliharaan Kantor - 839.382.000

KEBUTUHAN SEHARI-HARI PERKANTORAN - KEBUTUHAN SEHARI-HARI PERKANTORAN - 289.080.000 Belanja Keperluan Perkantoran 12 BLN Belanja Keperluan Perkantoran 12 BLN 181.730.000 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi 73 OT Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi 73 OT 105.850.000 Belanja Barang Persediaan Pita Cukai, Meterai dan Leges 400 LBR Belanja Barang Persediaan Pita Cukai, Meterai dan Leges 400 LBR 1.500.000 LANGGANAN DAYA DAN JASA - LANGGANAN DAYA DAN JASA - 225.687.000 Belanja Keperluan Perkantoran 12 BLN Belanja Keperluan Perkantoran 12 BLN 28.527.000 Belanja pengiriman surat dinas pos pusat - Belanja pengiriman surat dinas pos pusat - 6.600.000 Belanja Langganan Listrik - Belanja Langganan Listrik - 178.560.000 Belanja Langganan Telepon - Belanja Langganan Telepon - 8.400.000 Belanja Langganan Air - Belanja Langganan Air - 3.600.000 PEMELIHARAAN KANTOR - PEMELIHARAAN KANTOR - 228.960.000

87TARGETTARGET

5

SASARAN STRATEGISINDIKATOR KINERJA

OUT PUTINDIKATOR KINERJA

OUT COME ANGGARAN

12 Layanan

NO PROGRAM / KEGIATAN

12 bulan layanan

LAMPIRAN PENETAPAN KINERJA ANGARAN TAHUN 2017PENGADILAN NEGERI KLATEN KELAS I B

DIPA 005.01 BADAN URUSAN ADMINISTRASI

Page 17: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

URAIAN URAIAN1 2 3 4 6

Belanja Biaya Pemeliharaan Gedung dan Bangunan 1.430 M2 Belanja Biaya Pemeliharaan Gedung dan Bangunan 1.430 M2 93.795.000 Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin 1 THN Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin 1 THN 131.665.000 Belanja Biaya Pemeliharaan Jaringan 1 THN Belanja Biaya Pemeliharaan Jaringan 1 THN 3.500.000 PEMBAYARAN TERKAIT PELAKSANAAN OPERASIONAL KANTOR - PEMBAYARAN TERKAIT PELAKSANAAN OPERASIONAL KANTOR - 95.655.000 Belanja Penambah Daya Tahan Tubuh 720 OH Belanja Penambah Daya Tahan Tubuh 720 OH 10.800.000 Honor Operasional Satuan Kerja 84 OB Honor Operasional Satuan Kerja 84 OB 49.800.000 Belanja Barang Operasional Lainnya 1 THN Belanja Barang Operasional Lainnya 1 THN 35.055.000

2 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur Mahkamah Agung

- 277.700.000

Pengadaan Sarana dan Prasarana di Lingkungan Mahkamah Agung

- 277.700.000

Layanan Internal (Overhead) 277.700.000 Pengadaan Teknologi Informasi

- 5.000.000

Belanja Modal Lainnya - Belanja Modal Lainnya - 5.000.000 - Anti Virus 1 SIS - Anti Virus 1 SIS 5.000.000

Pengadaan Alat Pengolah Data dan Komunikasi

- - 37.000.000

Alat Pengolah Data dan Komunikasi Pendukung Kesekretariatan

- - 37.000.000

Belanja Modal Peralatan dan Mesin - Belanja Modal Peralatan dan Mesin - 37.000.000 - PC 2 UNIT - PC 2 UNIT 20.000.000 - Printer 1 UNIT - Printer 1 UNIT 2.000.000 - Proyektor 1 PKT - Proyektor 1 PKT 15.000.000

Pengadaan Peralatan dan Fasilitas Perkantoran

- - 90.200.000

Peralatan dan Fasilitas Pendukung Perkantoran

- - 90.200.000

Belanja Modal Peralatan dan Mesin - Belanja Modal Peralatan dan Mesin - 90.200.000 - Lemari Brangkas 1 UNIT - Lemari Brangkas 1 UNIT 8.000.000 - Arsip 2 Pintu 10 UNIT - Arsip 2 Pintu 10 UNIT 20.000.000 - Lemari Toga 2 UNIT - Lemari Toga 2 UNIT 7.000.000 - AC Split 10 UNIT - AC Split 10 UNIT 50.000.000 - Filing Kabinet 2 UNIT - Filing Kabinet 2 UNIT 5.200.000

Pengadaan Alat Pengolah Data dan Komunikasi Pendukung SIPP

- - 145.500.000

Alat Pengolah Data dan Komunikasi Pendukung SIPP

- - 145.500.000

Belanja Modal Peralatan dan Mesin - Belanja Modal Peralatan dan Mesin - 145.500.000 - Laptop 1 UNIT - Laptop 1 UNIT 15.000.000 - PC 3 UNIT - PC 3 UNIT 30.000.000 - Printer 3 UNIT - Printer 3 UNIT 6.000.000

7 8

INDIKATOR KINERJAANGGARANOUT PUT OUT COME

TARGET TARGET

4 Layanan

NO PROGRAM / KEGIATAN SASARAN STRATEGISINDIKATOR KINERJA

5

Page 18: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

URAIAN URAIAN1 2 3 4 6

- TV LED 1 UNIT - TV LED 1 UNIT 20.000.000 - UPS 2 UNIT - UPS 2 UNIT 20.000.000 - Scanner 1 UNIT - Scanner 1 UNIT 7.500.000 - ATR 1 UNIT - ATR 1 UNIT 27.000.000 - E-Skum 1 UNIT - E-Skum 1 UNIT 20.000.000

TARGET5 7 8

NO PROGRAM / KEGIATAN SASARAN STRATEGISINDIKATOR KINERJA INDIKATOR KINERJA

ANGGARANOUT PUT OUT COMETARGET

Page 19: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

URAIAN URAIAN1 2 3 4 6

1 Program Peningkatan Manajemen Peradilan Umum - Rp. 61.380.000

Peningkatan Manajemen Peradilan Umum - Rp.

61.380.000 Pos Bantuan Hukum Rp. 31.200.000

Pos Bantuan Hukum - Pos Bantuan Hukum - Rp. 31.200.000 Belanja Jasa Konsultan 312 OJ Belanja Jasa Konsultan 312 OJ Rp. 31.200.000

2Perkara Peradilan Umum yang diselesaikan ditingkat pertama dan banding yang tepat waktu [Base Line]

Rp. 28.600.000

PERKARA PIDANA YANG DISELESAIKAN DI TINGKAT PERTAMA DI WILAYAH JAWA TENGAH -

Rp. 28.600.000

Pendaftaran berkas perkara - Rp. 8.000.000

Belanja Bahan 100 PKR Belanja Bahan 100 PKR Rp. 3.000.000 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi 100 PKR Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi 100 PKR Rp. 5.000.000

Penetapan Majelis Hakim dan PP serta Penetapan Hari Sidang - -

Rp. 5.000.000

Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 100 PKR Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 100 PKR Rp. 5.000.000 Pemeriksaan di sidang Pengadilan - - Rp. 8.700.000

Belanja Bahan 540 OK Belanja Bahan 540 OK Rp. 8.700.000 Minutasi - - Rp. 3.000.000

Belanja Bahan 100 PKR Belanja Bahan 100 PKR Rp. 3.000.000 Pengiriman Salinan Putusan kepada JPU dan Terdakwa - -

Rp. 1.000.000

Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 20 OK Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 20 OK Rp. 1.000.000 Pengiriman surat penahanan dan perpanjangan penahanan - -

Rp.

2.000.000 Belanja pengiriman surat dinas pos pusat 200 OK Belanja pengiriman surat dinas pos pusat 200 OK Rp. 2.000.000

LAMPIRAN PENETAPAN KINERJA ANGARAN TAHUN 2017PENGADILAN NEGERI KLATEN KELAS I B DIPA 005.03 BADAN PERADILAN UMUM

NO PROGRAM / KEGIATAN SASARAN STRATEGISINDIKATOR KINERJA INDIKATOR KINERJA

ANGGARANOUT PUT

8

OUT COMETARGET TARGET

5 7

312 Jam Layanan

100 perkara

Page 20: PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017 - pn-klaten.go.idpn-klaten.go.id/main/images/files/sakip_2016/3. PKT PN Klaten.pdf · Sasaran Program / Kegiatan Indikator kinerja target 16. Melakukan

URAIAN URAIAN1 2 3 4 6

Penanganan perkara banding di Pengadilan Tingkat Pertama - -

Rp. 600.000

Belanja pengiriman surat dinas pos pusat 10 PKR Belanja pengiriman surat dinas pos pusat 10 PKR Rp. 400.000 Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 4 OK Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 4 OK Rp. 200.000

Penanganan perkara kasasi dan Peninjauan kembali di Pengadilan Tingkat Pertama - -

Rp. 300.000

Belanja pengiriman surat dinas pos pusat 5 PKR Belanja pengiriman surat dinas pos pusat 5 PKR Rp. 200.000 Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 2 OK Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 2 OK Rp. 100.000

3Perkara Peradilan Umum yang diselesaikan melalui Pembebasan biaya perkara [Base Line]

1.580.000

Biaya Penyelesaian Perkara

- - 1.040.000

Belanja Bahan 2 PKR Belanja Bahan 2 PKR 140.000 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi 2 PKR Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi 2 PKR 160.000 Belanja Jasa Profesi 1 PKR Belanja Jasa Profesi 1 PKR 300.000 Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 4 PKR Belanja Perjalanan Dinas Dalam Kota 4 PKR 440.000

Biaya Eksekusi - - 540.000 Belanja Barang Non Operasional Lainnya 1 PKR Belanja Barang Non Operasional Lainnya 1 PKR 540.000

8

NO PROGRAM / KEGIATAN SASARAN STRATEGISINDIKATOR KINERJA INDIKATOR KINERJA

ANGGARANOUT PUT OUT COMETARGET TARGET

5 7

2 PERKARA