Penanganan Mimisan Dan Keseleo

2
g. Mimisan yaitu pecahnya pembuluh darah di dalam lubang hidung karena suhu ekstrim (terlalu panas/terlalu dingin)/kelelahan/benturan. Gejala Dari lubang hidung keluar darah dan terasa nyeri Korban sulit bernafas dengan hidung karena lubang hidung tersumbat oleh darah Kadang disertai pusing Penanganan 1. Bawa korban ke tempat sejuk/nyaman 2. Tenangkan korban 3. Korban diminta menunduk sambil menekan cuping hidung 4. Diminta bernafas lewat mulut 5. Bersihkan hidung luar dari darah 6. Buka setiap 5/10 menit. Jika masih keluar ulangi tindakan Pertolongan Pertama h. Kram yaitu otot yang mengejang/kontraksi berlebihan. Gejala Nyeri pada otot Kadang disertai bengkak Penanganan 1. Istirahatkan 2. Posisi nyaman 3. Relaksasi 4. Pijat berlawanan arah dengan kontraksi i. Memar yaitu pendarahan yang terdi di lapisan bawah kulit akibat dari benturan keras. Gejala Warna kebiruan/merah pada kulit Nyeri jika di tekan Kadang disertai bengkak Penanganan

description

P3K

Transcript of Penanganan Mimisan Dan Keseleo

Page 1: Penanganan Mimisan Dan Keseleo

g. Mimisan yaitu pecahnya pembuluh darah di dalam lubang hidung karena suhu ekstrim (terlalu

panas/terlalu dingin)/kelelahan/benturan.

Gejala

• Dari lubang hidung keluar darah dan terasa nyeri

• Korban sulit bernafas dengan hidung karena lubang hidung tersumbat oleh darah

• Kadang disertai pusing

Penanganan

1. Bawa korban ke tempat sejuk/nyaman

2. Tenangkan korban

3. Korban diminta menunduk sambil menekan cuping hidung

4. Diminta bernafas lewat mulut

5. Bersihkan hidung luar dari darah

6. Buka setiap 5/10 menit. Jika masih keluar ulangi tindakan Pertolongan Pertama

h. Kram yaitu otot yang mengejang/kontraksi berlebihan.

Gejala

• Nyeri pada otot

• Kadang disertai bengkak

Penanganan

1. Istirahatkan

2. Posisi nyaman

3. Relaksasi

4. Pijat berlawanan arah dengan kontraksi

i. Memar yaitu pendarahan yang terdi di lapisan bawah kulit akibat dari benturan keras.

Gejala

• Warna kebiruan/merah pada kulit

• Nyeri jika di tekan

• Kadang disertai bengkak

Penanganan

Page 2: Penanganan Mimisan Dan Keseleo

1. Kompres dingin

2. Balut tekan

3. Tinggikan bagian luka

J. Keseleo yaitu pergeseran yang terjadi pada persendian biasanya disertai kram.

Gejala

• Bengkak

• Nyeri bila tekan

• Kebiruan/merah pada derah luka

• Sendi terkunci

• Ada perubahan bentuk pada sendi

Penanganan

1. Korban diposisikan nyaman

2. Kompres es/dingin

3. Balut tekan dengan ikatan 8 untuk mengurangi pergerakan

4. Tinggikan bagian tubuh yang luka