PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL...

21
DISAMPAIKAN OLEH: Mochamad Ridwan Kamil Gubernur Jawa Barat Ketua Gugus Tugas Percepatan dan Penanggulangan COVID-19 Provinsi Jawa Barat 29 Mei 2020 EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat

Transcript of PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL...

Page 1: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

DISAMPAIKAN OLEH:

Mochamad Ridwan Kamil

Gubernur Jawa Barat

Ketua Gugus Tugas Percepatan dan PenanggulanganCOVID-19 Provinsi Jawa Barat

29 Mei 2020

EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN

DAN PROTOKOL KESEHATAN

DALAM KERANGKA PSBB

JAWA BARAT

Pemerintah Daerah

Provinsi Jawa Barat

Page 2: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

22

Sistematika

1. Evaluasi Level Kewaspadaan Kabupaten/Kota tanggal 26 Mei 2020;

2. Sebaran Jumlah ODP, PDP dan Positif setiap Kecamatan tanggal 20 Mei 2020; dan

3. Konsep Protokol Kesehatan berdasarkan Level Kewaspadaan.

Page 3: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

3

1. Evaluasi Level Kewaspadaan Kabupaten/Kota

tanggal 26 Mei 2020;

3

Page 4: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

EVALUASI PSBB LEVEL KEWASPADAAN

KEBIJAKAN PSBB

INDIKATOR PENENTUAN LEVEL

ANALISIS RESIKO

1. LEVEL 1 Tidak ditemukan kasusPositif COVID-19

2. LEVEL 2 Ditemukan kasus Covid-19 secara sporadis (bisa kasusimpor atau penularan lokal)

3. LEVEL 3 Ditemukan kasus Covid-19 pada kluster tunggaL

4. LEVEL 4 Ditemukan kasus Covid-19 pada satu atau lebih klusterdengan peningkatan

5. LEVEL 5 Ditemukan kasus Covid-19 dengan penularan di komunitas

LEVEL KELAS

• LEVEL 1 – RENDAH/ NORMAL• LEVEL 2 – MODERAT/ PHYSICAL DISTANCING• LEVEL 3 - CUKUP BERAT/ PSBB PARSIAL• LEVEL 4 – BERAT/ PSBB PENUH• LEVEL 5 – KRITIS/ TOTAL LOCKDOWN

ANALISIS PERPINDAHAN LEVEL

Membandingkan sebelum PSBB dengan Evaluasi PSBB

INDIKATOR PERPINDAHAN

LEVEL

KEBIJAKAN BARU TERKAIT

PSBB

Naik atau Turun

KEBIJAKANLAMA

TERKAIT PSBB

Tetap

Eksisting BerdasarkanWilayah :• Provinsi• Kab/Kota• Kecamatan• Desa/Kelurahan

1. KESEHATAN2. NON KESEHATAN

1. KESEHATAN2. NON KESEHATAN

=

Pemerintah DaerahProvinsi Jawa BaratKerangka Berfirkir Penentuan Level Kewaspadaan COVID-19

4

Page 5: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

1. Laju ODP

2. Laju PDP

3. Laju Positif

4. Laju Kesembuhan (Recovery rate)

5. Laju Kematian CFR

6. Laju Reproduksi Instan (Rt)

7. Laju Transmisi/ Kontak Indeks (CI)

8. Laju Pergerakan

9. Resiko Geografi (berbatasan dengan wilayah transmisi lokal)

Indikator Penentuan Level Kewaspadaan Saat Ini

Indikator diberikan nilai berdasarkan data dan diklasifikasikan menjadi : (0 – 1) = 5 (Kritis) (2 – 3) = 4 (Berat)(4 – 5) = 3 (Cukup Berat)(6 – 7) = 2 (Moderat)(8 – 9) = 1 (Rendah)

Pemerintah DaerahProvinsi Jawa Barat

5

Page 6: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

Laju Kasus PDP, ODP dan Positif di Jawa Barat

Laju pertambahan harian PDP, ODP dan Kasus

Positif di Jawa Barat menunjukan tren

penurunan untuk kasus PDP dan ODP, namun

kasus Positif masih cenderung meningkat

Pemerintah DaerahProvinsi Jawa Barat

Sumber :

Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat (26 Mei 2020)

*Keterangan : Periode 1 ( 2- 15 April 2020)

Periode 2 (16 April - 29 Mei 2020)

Periode 3 (30 April – 13 Mei 2020)

Periode 4 ( 14 Mei – 26 Mei 2020)

1149

559

270 262

0

200

400

600

800

1000

1200

1400

1 2 3 4

ODP

146 148

105

60

0

20

40

60

80

100

120

140

160

1 2 3 4

PDP

24

28

38

42

0

5

10

15

20

25

30

35

40

45

1 2 3 4

POSITIF

4(16,7%)

10 (35,7%)

4 (10,5%)

6

Page 7: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

Laju Kasus PDP, ODP dan Positif di Jawa Barat

Sumber : Dinas Kesehatan ProvinsiJawa Barat (26 Mei 2020)

Pemerintah DaerahProvinsi Jawa Barat

*Keterangan : Periode 1 ( 2- 15 April 2020)Periode 2 (16 April - 29 Mei 2020)Periode 3 (30 April – 13 Mei 2020)Periode 4 ( 14 Mei – 26 Mei 2020)

NO KABUPATEN/KOTA

LAJU (orang/hari)PDP ODP POSITIF

Periode 1 (2-15 April 2020)

Periode 2 (16 April -29 April 2020)

Periode 3 (30 April-13 Mei

2020)

Periode 4 (14 Mei-26 Mei

2020)

Periode 1 (2-15 April 2020)

Periode 2 (16 April -29 April 2020)

Periode 3 (30 April-13 Mei

2020)

Periode 4 (14 Mei-26 Mei 2020)

Periode 1 (2-15 April 2020)

Periode 2 (16 April -29 April 2020)

Periode 3 (30 April-13 Mei

2020)

Periode 4 (14 Mei-26 Mei 2020)

1 Kabupaten Bandung 5 6 3 6 41 15 5 8 2 1 1 02 Kabupaten Bandung Barat 1 0 1 0 7 26 2 0 2 1 1 13 Kabupaten Bekasi 23 20 7 4 58 59 44 16 1 2 3 24 Kabupaten Bogor 31 29 18 5 33 24 8 3 2 2 1 55 Kabupaten Ciamis 0 2 0 1 46 18 5 4 0 0 0 06 Kabupaten Cianjur 0 3 1 2 0 45 6 4 0 0 1 07 Kabupaten Cirebon 1 1 0 0 2 1 1 1 0 0 0 08 Kabupaten Garut 1 1 0 0 71 22 11 3 0 0 0 09 Kabupaten Indramayu 2 2 3 3 25 8 5 7 0 0 0 0

10 Kabupaten Karawang 6 9 7 2 117 86 32 21 0 0 0 111 Kabupaten Kuningan 3 2 2 1 44 11 10 6 0 0 0 112 Kabupaten Majalengka 1 0 1 0 15 7 2 1 0 0 0 013 Kabupaten Pangandaran 0 0 0 0 7 2 1 1 0 0 0 014 Kabupaten Purwakarta 2 2 2 1 10 3 2 1 0 1 1 115 Kabupaten Subang 0 1 1 1 187 7 22 48 0 1 1 016 Kabupaten Sukabumi 3 2 0 4 30 20 0 16 0 1 1 017 Kabupaten Sumedang 1 2 1 0 31 8 3 2 0 0 0 018 Kabupaten Tasikmalaya 1 0 0 0 44 11 7 4 0 0 0 019 Kota Bandung 17 16 12 9 149 62 15 8 7 5 5 420 Kota Banjar 1 3 1 2 4 2 0 2 0 0 0 021 Kota Bekasi 15 19 24 8 44 66 30 70 1 2 14 1322 Kota Bogor 7 4 5 5 55 9 12 9 2 1 1 223 Kota Cimahi 1 0 1 1 16 0 3 6 1 2 1 124 Kota Cirebon 0 0 0 0 4 2 1 0 0 0 0 125 Kota Depok 25 23 15 5 58 35 39 16 5 9 4 926 Kota Sukabumi 0 1 1 0 4 3 1 1 1 1 1 027 Kota Tasikmalaya 1 0 0 0 48 7 4 4 0 0 1 0

JAWA BARAT 146 148 105 60 1149 559 270 262 24 28 38 42 7

Page 8: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

Level Kewaspadaan Kabupaten/Kota di Jawa Barat (Data 26 Mei 2020)

NO KABUPATEN/KOTA NILAI**LEVEL

1 2 3 4 51 Kabupaten Bandung 4

2 Kabupaten Bandung Barat 7

3 Kabupaten Bekasi 5

4 Kabupaten Bogor 5

5 Kabupaten Ciamis * 6

6 Kabupaten Cianjur * 6

7 Kabupaten Cirebon * 6

8 Kabupaten Garut * 6

9 Kabupaten Indramayu * 5

10 Kabupaten Karawang * 5

11 Kabupaten Kuningan * 7

12 Kabupaten Majalengka * 6

13 Kabupaten Pangandaran * 6

14 Kabupaten Purwakarta 7

15 Kabupaten Subang 5

16 Kabupaten Sukabumi 5

17 Kabupaten Sumedang * 7

18 Kabupaten Tasikmalaya * 7

19 Kota Bandung 5

20 Kota Banjar * 6

21 Kota Bekasi 4

22 Kota Bogor 5

23 Kota Cimahi 4

24 Kota Cirebon * 7

25 Kota Depok 5

26 Kota Sukabumi 7

27 Kota Tasikmalaya* 6

Jumlah Kabupaten/Kota yang berada di Level 3 –Cukup Berat (PSBB Parsial) sebanyak

12 kabupaten/Kota (45,5%)

Jumlah Kabupaten/Kota yang berada di Level 2 –Moderat (Physical Distancing) sebanyak

15 kabupaten/Kota (55,5%)

Keterangan :* Angka Reproduksi Efektif (Rt) tidakdiperhitungkan pada Kabupaten/Kota tersebut, mengingat jumlah kasus yang masih sedikit dan dianggap tetap

Pemerintah DaerahProvinsi Jawa Barat

**Keterangan Nilai Interval:

(0 – 1) = 5 (Kritis) (2 – 3) = 4 (Berat)(4 – 5) = 3 (Cukup Berat)

(6 – 7) = 2 (Moderat)(8 – 9) = 1 (Rendah)

8

Page 9: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

Peta Level Kewaspadaan Kabupaten/Kota di JawaBarat (Data 26 Mei 2020)

Pemerintah DaerahProvinsi Jawa Barat

NO LEVEL – 31 Kabupaten Bandung2 Kabupaten Bekasi3 Kabupaten Bogor4 Kabupaten Indramayu5 Kabupaten Karawang6 Kabupaten Subang7 Kabupaten Sukabumi8 Kota Bandung9 Kota Bekasi10 Kota Bogor11 Kota Cimahi12 Kota Depok

NO LEVEL – 21 Kabupaten Bandung Barat2 Kabupaten Ciamis3 Kabupaten Cianjur4 Kabupaten Cirebon5 Kabupaten Garut6 Kabupaten Kuningan7 Kabupaten Majalengka8 Kabupaten Pangandaran9 Kabupaten Purwakarta10 Kabupaten Sumedang11 Kabupaten Tasikmalaya12 Kota Banjar13 Kota Cirebon14 Kota Sukabumi15 Kota Tasikmalaya

9

Page 10: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

Persebaran Level Kewaspadaan Kabupaten/Kota di Jawa Barat Pemerintah DaerahProvinsi Jawa Barat

10

Tanggal LEVEL 1 LEVEL 2 LEVEL 3 LEVEL 4 LEVEL 5

18 Mei 2020

Kabupaten Bandung Barat Kabupaten Bandung Kabupaten Subang Kabupaten BekasiKabupaten Garut Kabupaten Bogor Kabupaten Sukabumi Kota BekasiKabupaten Sumedang Kabupaten Ciamis Kabupaten Tasikmalaya Kota CimahiKota Sukabumi Kabupaten Cianjur Kota BandungKabupaten Pangandaran Kabupaten Cirebon Kota Banjar

Kabupaten Indramayu Kota Bogor

Kabupaten Karawang Kota Cirebon

Kabupaten Kuningan Kota Depok

Kabupaten Majalengka Kota Tasikmalaya

Kabupaten Purwakarta

Tanggal LEVEL 1 LEVEL 2 LEVEL 3 LEVEL 4 LEVEL 5

26 Mei 2020

Kabupaten Bandung Barat Kabupaten Purwakarta Kabupaten BandungKabupaten Ciamis Kabupaten Sumedang Kabupaten BekasiKabupaten Cianjur Kabupaten Tasikmalaya Kabupaten BogorKabupaten Cirebon Kota Banjar Kabupaten IndramayuKabupaten Garut Kota Cirebon Kabupaten KarawangKabupaten Kuningan Kota Sukabumi Kabupaten SubangKabupaten Majalengka Kota Tasikmalaya Kabupaten SukabumiKabupaten Pangandaran Kota Bandung

Kota BekasiKota BogorKota CimahiKota Depok

Page 11: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

11

2. Sebaran Jumlah ODP, PDP dan Positif setiap

Kecamatan tanggal 20 Mei 2020;

Page 12: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

Jumlah Kecamatan kasus ODP:551 Kecamatan (88%)

Jumlah Kecamatan Tanpa KasusODP: 75 Kecamatan (12%)

20 Kecamatan Tertinggi

Peta Sebaran ODP COVID-19 per – Kecamatan di Jawa Barat(Data 20 Mei 2020)

Pemerintah DaerahProvinsi Jawa Barat

No KabupatenKota Kecamatan ODP1 Kota Depok Pancoranmas 5202 Kota Depok Cimanggis 5173 Kabupaten Karawang Telukjambe Timur 5084 Kabupaten Subang Ciasem 4835 Kota Depok Sukmajaya 4676 Kabupaten Karawang Karawang Barat 4577 Kabupaten Karawang Cilamaya Wetan 4358 Kota Bekasi Pondok Melati 3569 Kabupaten Ciamis Cipaku 336

10 Kabupaten Subang Sukasari 33511 Kota Bekasi Mustika Jaya 32412 Kota Depok Tapos 32013 Kabupaten Subang Tanjungsiang 31314 Kota Depok Beji 30215 Kota Bekasi Bekasi Selatan 29316 Kota Bekasi Bekasi Barat 27817 Kabupaten Subang Purwodadi 26618 Kabupaten Subang Cisalak 25619 Kota Tasikmalaya Bungursari 24920 Kota Depok Cilodong 248

Page 13: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

Jumlah kecamatan dengankasus PDP: 441 Kecamatan

(70,5%)Jumlah Kecamatan Tanpa KasusPDP : 185 Kecamatan (29,5%)

Peta Sebaran PDP COVID-19 per – Kecamatan di Jawa Barat(Data 20 Mei 2020)

Pemerintah DaerahProvinsi Jawa Barat

No KabupatenKota Kecamatan PDP1 Kota Depok Cimanggis 2532 Kota Depok Sukmajaya 1733 Kota Depok Pancoranmas 1674 Kota Bekasi Bekasi Timur 1635 Kota Depok Beji 1346 Kota Bekasi Jatiasih 1327 Kota Bekasi Bekasi Selatan 1178 Kota Bekasi Bekasi Utara 1069 Kota Depok Sawangan 97

10 Kota Bekasi Bekasi Barat 9311 Kota Depok Tapos 8912 Kota Bekasi Pondok Gede 8113 Kota Depok Cilodong 7714 Kota Bekasi Mustika Jaya 7615 Kota Bekasi Rawa Lumbu 6216 Kota Depok Cipayung 6217 Kabupaten Karawang Telukjambe Timur 5818 Kota Bekasi Jatisampurna 5419 Kota Depok Limo 4020 Kota Bekasi Medan Satria 39

20 Kecamatan Tertinggi

13

Page 14: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

Jumlah cakupan kecamatandengan kasus Positif: 233

Kecamatan (37,2%)Jumlah Kecamatan Tanpa KasusPositif : 393 Kecamatan (62,8%)

Peta Sebaran Positif COVID-19 per – Kecamatan di Jawa Barat(Data 20 Mei 2020)

Pemerintah DaerahProvinsi Jawa Barat

No KabupatenKota Kecamatan Positif1 Kota Depok Cimanggis 942 Kota Depok Sukmajaya 753 Kota Depok Pancoranmas 724 Kota Depok Beji 455 Kota Bekasi Bekasi Selatan 396 Kota Sukabumi Gunungpuyuh 387 KOTA CIMAHI Cimahi Selatan 378 Kota Depok Tapos 369 Kota Bekasi Bekasi Utara 35

10 Kota Bekasi Bekasi Timur 3211 Kota Bekasi Rawa Lumbu 3212 KOTA BANDUNG Cicendo 3213 Kota Bekasi Mustika Jaya 3014 Kabupaten Bogor Gunungputri 3015 Kota Bekasi Bekasi Barat 2716 Kota Depok Bojongsari 2517 KOTA BANDUNG Bandung Kulon 2518 Kabupaten Bogor Cileungsi 2419 Kota Bogor Bogor Barat 2420 Kota Bekasi Jatiasih 23

20 Kecamatan Tertinggi

14

Page 15: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

15

3. Konsep Protokol Kesehatan berdasarkan Level

Kewaspadaan

15

Page 16: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

Skenario Tingkat Penanganan Pandemi di Provinsi Jawa Barat

Level 1- Rendah

• Tidakditemukankasus positif

Level 2- Moderat

• Ditemukankasus Covid19 secarasporadis (bisakasus imporatau penularanlocal)

Level 3-Cukup Berat

• Ditemukankasus Covid 19 pada kluster tunggal

Level 4-Berat

• Ditemukankasus Covid 19 pada satu ataulebih klusterdenganpeningkatankasus signifikan

Level 5-Kritis

• Ditemukankasus Covid19 denganpenularan di komunitas

Isolasi/Karantina

Jaga jarak/Pembatasan

Aktivitas

Deteksidini/Tracing

PembatasanMobilitas Membatasi antar provinsi Memaksimalkan antar provinsi

dan Kab/KotaMemaksimalkan antar provinsi

dan Kab/Kota Membatasi dalam klaster Tinggal di rumah

Berjalan biasa (sekolah, kantor, industry, pasar, toko,

Pertanian dll)

Berjalan biasa (sekolah, kantor, industry, pasar, toko,

Pertanian dll)

Dibatasi (Pembelajaran, aktivitaskantor, keagamaan, Fasum,

Sosial-Budaya, dan pergerakanbarang/orang)

Ditutup (kecuali : Kesehatan, bahan pangan, energy,

komunikasi, Keuangan, logistic, Perhotelan, konstruksi, idustri dan

Pelayanan dasar)

Ditutup (Kecuali : Kesehatan, bahanpangan, energy,

komunikasi, logistic, danPelayanan dasar)

Pembatasan 100 org Pembatasan 75 org Pembatasan 25 org Dilarang Dilarang

Melacak kontak dan test Melacak kontak dan test Melacak kontak dan test Melacak kontak dan test Melacak kontak dan test

Dianjurkan Orang Resiko tinggi (usia>70thn) dan sakit

Orang Resiko tinggi (usia>70thn) dan sakit Pelayanan di Rumah Sakit Pelayanan di Rumah

Sakit

Normal Physical Distancing PSBB Parsial PSBB Penuh Lockdown

Pemerintah DaerahProvinsi Jawa Barat

16

Page 17: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

PROTOKOL KESEHATAN DALAM RANGKA ADAPTASI KEBIASAAN BARU (AKB) DI SETIAP LEVEL KEWASPADAAN COVID-19 (1/3)

17

LEVEL I LEVEL II LEVEL III LEVEL IV LEVEL VHIJAU BIRU ORANGE MERAH HITAM

(1) (2) (4) (5) (6) (7) (8)

1 PerjalananMembatasi antar Provinsi

Membatasi dalam Provinsi

Membatasi dalam Provinsi dan antar Provinsi

Membatasi dalam Kabupaten/Kota

Membatasi dalam Kelurahan/Desa

2Dianjurkan bagi masyarakat yang sakit

Orang resiko tinggi: lansia, orang dengan penyakit komorbid

Orang resiko tinggi: lansia, orang dengan penyakit komorbid

Kasus ODP/OTG/pelaku perjalanan/kontak erat mengisolasi mandiri

Kasus ODP/OTG/pelaku perjalanan/kontak erat mengisolasi mandiri

Jam operasional Normal Normal Normal Normal Normal

Jenis layananSemua layanan kesehatan buka

Sebagian poliklinik rawat jalan dibuka, rawat inap normal

Sebagian poliklinik rawat jalan dibuka, rawat inap normal

Khusus melayani pasien gawat darurat, rawat inap diutamakan untuk PDP Covid-19

Ditutup untuk umum (pasien dijemput ke rumah), khusus melayani pasien gawat darurat

Jam operasional Normal Normal Normal Normal Ditutup

Jumlah pengunjung Normal75% dari kapasitas layanan pasien

50% dari kapasitas layanan pasien

25% dari kapasitas layanan pasien

Ditutup

Jenis layananSemua layanan kesehatan buka

Semua layanan kesehatan buka

Semua layanan kesehatan buka

Semua layanan kesehatan buka

Ditutup

Jam operasional Normal Normal Normal Normal Ditutup

Jumlah pegawaiSeluruh pegawai bekerja dengan menjaga jarak

25% Pegawai WFH dengan jadwal piket

50% pegawai WFH dengan jadwal piket

75% Pegawai WFH dengan jadwal piket

100% Pegawai WFH

6 Hotel Jenis layanan NormalHanya melayani penginapan dan makan/minum di kamar

Hanya melayani penginapan dan makan/minum di kamar

Hanya melayani penginapan dan makan/minum di kamar

Hanya melayani penginapan dan makan/minum di kamar

Jam operasional Normal

Pembatasan jam operasional (08.00 - 14.00) dan melayani transaksi online

Pembatasan jam operasional (08.00 - 12.00) dan melayani transaksi online

Ditutup dan melayani transaksi online

Ditutup dan melayani transaksi online

Jumlah pegawai25% Pegawai Work From Home (WFH) dengan jadwal piket

50% pegawai WFH dengan jadwal piket

75% Pegawai WFH dengan jadwal piket

100% Pegawai WFH 100% Pegawai WFH

Jumlah pengunjungPembatasan pengunjung 70% dari kapasitas

Pembatasan pengunjung 50% dari kapasitas

Pembatasan pengunjung 30% dari kapasitas

Ditutup Ditutup

Jam operasional NormalJumlah pengunjung Normal

Kesehatan

Jasa

3

4

5

7

8 Lokasi Wisata Ditutup Ditutup Ditutup Ditutup

Rumah Sakit

Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama

Perkantoran

Perbankan

Isolasi/Karantina Kesehatan

No Sektor Aktivitas/Tempat

(3)

Mobilitas

Catatan:1. Untuk setiap level diwajibkan tetap menerapkan protokol kesehatan dengan melakukan jaga jarak, perilaku hidup bersih dan sehat, dan penggunaan masker.2. Deteksi dini dan pelacakan kontak harus tetap dilakukan.

Page 18: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

PROTOKOL KESEHATAN DALAM RANGKA ADAPTASI KEBIASAAN BARU (AKB) DI SETIAP LEVEL KEWASPADAAN COVID-19 (2/3)

18Catatan:1. Untuk setiap level diwajibkan tetap menerapkan protokol kesehatan dengan melakukan jaga jarak, perilaku hidup bersih dan sehat, dan penggunaan masker.2. Deteksi dini dan pelacakan kontak harus tetap dilakukan.

LEVEL I LEVEL II LEVEL III LEVEL IV LEVEL V

HIJAU BIRU ORANGE MERAH HITAM(1) (2) (4) (5) (6) (7) (8)

Jam operasional Normal

Beroperasi dengan pengurangan jam kerja dan/atau pengaturan shift

Beroperasi dengan pengurangan jam kerja dan/atau pengaturan shift

Beroperasi dengan pengurangan jam kerja dan/atau pengaturan shift

Jumlah pekerjaJumlah pekerja normal dengan menjaga jarak

Jumlah pekerja yang masuk tidak lebih dari 75% kapasitas gedung

Jumlah pekerja yang masuk tidak lebih dari 50% kapasitas gedung

Jumlah pekerja yang masuk tidak lebih dari 25% kapasitas gedung

Jam operasional Normal Normal Normal 50% dari jam operasi normal

Jumlah pengunjung NormalTidak melayani makan ditempat (Pesan antar)

Tidak melayani makan ditempat (Pesan antar)

Tidak melayani makan ditempat (Pesan antar)

Jam operasional Ditutup Ditutup Ditutup Ditutup DitutupJumlah pengunjung Ditutup Ditutup Ditutup Ditutup Ditutup

Jam operasional NormalPembatasan jam operasional (09.00 - 18.00)

Pembatasan jam operasional (09.00 - 15.00)

Pembatasan jam operasional (09.00 - 14.00)

Ditutup

Jumlah pengunjung NormalPembatasan pengunjung 50% dari kapasitas

Pembatasan pengunjung 30% dari kapasitas

Pembatasan pengunjung 20% dari kapasitas

Ditutup

Jam operasional NormalPembatasan jam operasional (08.00 - 18.00)

Pembatasan jam operasional (08.00 - 15.00)

Pembatasan jam operasional (08.00 - 14.00)

Ditutup

Jumlah pengunjung NormalPembatasan pengunjung 50% dari kapasitas

Pembatasan pengunjung 30% dari kapasitas

Pembatasan pengunjung 20% dari kapasitas

Ditutup

Jam operasional NormalPembatasan jam operasional (05.00 - 12.00)

Pembatasan jam operasional (05.00 - 11.00)

Pembatasan jam operasional (05.00 - 10.00)

Jumlah pengunjung NormalPembatasan pengunjung 70% dari kapasitas

Pembatasan pengunjung 50% dari kapasitas

Pembatasan pengunjung 30% dari kapasitas

Perdagangan

9

10

Ditutup

Ditutup

Warung makan /

Restoran / CaféDitutup

Mall

14 Pasar Tradisional

12Supermarket Bahan

Makanan Pokok

13 Minimarket

Manufaktur Industri

11

No Sektor Aktivitas/Tempat

(3)

Page 19: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

PROTOKOL KESEHATAN DALAM RANGKA ADAPTASI KEBIASAAN BARU (AKB) DI SETIAP LEVEL KEWASPADAAN COVID-19 (3/3)

19

Catatan:1. Untuk setiap level diwajibkan tetap menerapkan protokol kesehatan dengan melakukan jaga jarak, perilaku hidup bersih dan sehat, dan penggunaan masker.2. Deteksi dini dan pelacakan kontak harus tetap dilakukan.

LEVEL I LEVEL II LEVEL III LEVEL IV LEVEL V

HIJAU BIRU ORANGE MERAH HITAM

(1) (2) (4) (5) (6) (7) (8)

Jam operasional Normal Ditutup Ditutup Ditutup Ditutup

Metode belajar NormalMelaksanakan pembelajaran secara online

Melaksanakan pembelajaran secara online

Melaksanakan pembelajaran secara online

Melaksanakan pembelajaran secara online

Jam operasional NormalJumlah pengunjung Normal

Jam operasional NormalJumlah pengunjung Normal

Jam operasional Normal Pembatasan jam operasional Pembatasan jam operasional

Jumlah pengunjung Normal Pembatasan Pengunjung 70% dari kapasitas

Pembatasan Pengunjung 50% dari kapasitas

19

Pembatasan jumlah jamaah maksimum 75 % dari kapasitas tempat ibadah

Pembatasan jumlah jamaah maksimum 50% dari kapasitas tempat ibadah

Pembatasan jumlah jamaah maksimum 30% dari kapasitas tempat ibadah

Ditutup Ditutup

20Penyelenggaraan

AcaraAdministrasi

Penyelenggara acara wajib mendapatkan izin dari pihak berwenang disertai kesiapan protokol kesehatan

Penyelenggara acara wajib mendapatkan izin dari pihak berwenang disertai kesiapan protokol kesehatan

Penyelenggara acara wajib mendapatkan izin dari pihak berwenang disertai kesiapan protokol kesehatan

Dilarang Dilarang

16

17

18

Area PublikTempat Ibadah (Masjid Raya, Gereja,

Wihara, Pura, Kelenteng)

Ditutup Ditutup

Terminal / Stasiun /

BandaraDitutup Ditutup

Taman Ditutup Ditutup Ditutup Ditutup

Perpustakaan Ditutup Ditutup

15 Pendidikan Sekolah

No Sektor Aktivitas/Tempat

(3)

Page 20: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

Pemerintah DaerahProvinsi Jawa BaratFORMAT SURAT PERNYATAAN

NAMA BADAN USAHA (KOP SURAT)

SURAT PERNYATAANYang bertanda tangan di bawah ini:Nama Lengkap : …………………….Jabatan : …………………….Nama Badan Usaha : …………………….Alamat Tempat Usaha : …………………….Kegiatan Usaha : …………………….Surat Izin Usaha : …………………….

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa:1. Bersedia untuk melaksanakan Protokol Kesehatan Penanganan Coronavirus Disease 2019 (Covid 19) dalam menjalankan usaha dalam rangka

pelaksanaan adaptasi kegiatan baru;2. Bersedia untuk menyediakan sarana dan prasarana yang wajib diadakan berkaitan dengan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di

lingkungan tempat usaha;3. Bersedia dikenakan sanksi ketentuan peraturan perundang-undangan, dalam hal terbukti melanggar Protokol Kesehatan Penanganan Covid 19.

Demikian Surat Pernyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya.

…………………,…………………………………………………….………

Tanda Tangan, cap di atas materai Rp.6.000,00

(Nama lengkap)

Page 21: PemerintahDaerah EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN … · EVALUASI TINGKAT KEWASPADAAN DAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM KERANGKA PSBB JAWA BARAT PemerintahDaerah ProvinsiJawaBarat. 2 2

Terima Kasih