Pembunuhan Anak Sendiri

24
Pembunuhan Anak Sendiri Oleh: Rusly 208210044 Desrida 208210129 Anisa Azury 0810070100179 Ternaba P. Ginting 208210046 Pembimbing : dr. Rita Mawarni, Sp.F SMF ILMU KEDOKTERAN FORENSIK DAN MEDIKOLEGAL RSU DR. PIRNGADI MEDAN 2013

description

[Presentation Version] Pembunuhan Anak Sendiri, Pembunuhan Biasa pada Anak dan Infanticide adalah hal yang berbeda. Acapkali PAS dan Infanticide dianggap sama. Walaupun berbeda dari aspek medikolegal. Bagaimana perbedaannya?

Transcript of Pembunuhan Anak Sendiri

Page 1: Pembunuhan Anak Sendiri

Pembunuhan Anak SendiriOleh:

Rusly 208210044Desrida 208210129Anisa Azury 0810070100179Ternaba P. Ginting 208210046

Pembimbing :dr. Rita Mawarni, Sp.F

SMF ILMU KEDOKTERAN FORENSIK DAN MEDIKOLEGAL RSU DR. PIRNGADI MEDAN

2013

Page 2: Pembunuhan Anak Sendiri

Anak Anugrah Peran Anak bagi keluarga dan negara

Pembunuhan Anak Sendiri vs Pembunuhan Anak Biasa vs Abortus vs Infanticide

Cara tersering Asfiksia mekanik

Pendahuluan

Page 3: Pembunuhan Anak Sendiri

Pelaku ibu kandung. Tindakan membunuh. Korban anak kandung. Alasan takut ketahuan telah melahirkan

anak. Waktu tepat pada saat melahirkan atau

beberapa saat setelah melahirkan.

Apakah Pembunuhan Anak Sendiri?

Page 4: Pembunuhan Anak Sendiri

Infanticide“provides that where a woman by any willful ac or mission causes the death of her child, being a child under twelve months” (Infanticide act, Inggris, 1938)

Apa perbedaan PAS, Pembunuhan Biasa pada Anak, Abortus dan

infanticide?

Abortus Pembunuhan anak

sendiri

Pembunuhan

biasa pada anak

Sejak

konsepsi

sampai

dengan 28

minggu

(viable).

28 minggu (viable) sampai

dengan aterm (36-40

minggu) atau tidak lama

kemudian.

Anak sudah dirawat

setelah kelahiran.

Page 5: Pembunuhan Anak Sendiri

Pasal 341Seorang ibu yang karena takut akan ketahuan melahirkan anak pada saat anak dilahirkan atau tidak lama kemudian, dengan sengaja merampas nyawa anaknya, diancam karena membunuh anak sendiri dengan pidana penjara paling lama tujuh tahun.

Pasal 342Seorang ibu yang untuk melaksanakan niat yang ditentukan karena takut akan ketahuan bahwa ia akan melahirkan anak, pada saat anak dilahirkan atau tidak lama kemudian merampas nyawa anaknya, diancam karena melakukan pembunuhan anak sendiri dengan rencana, dengan pidana penjara paling lama sembilan tahun.

Pasal 343Kejahatan yang diterangkan dalam pasal 341 dan 342 dipandang bagi orang lain yang turut serta melakukan sebagai pembunuhan atau pembunuhan dengan rencana.3

Aspek Medikolegal

KUHP

Pasal 341

Pasal 342

Pasal 343

Pasal 181

Pasal 308

Pasal 305

Pasal 306

Page 6: Pembunuhan Anak Sendiri

Pasal 181Barang siapa mengubur, menyembunyikan,membawa lari atau menghilangkan mayat dengan maksud menyembunyikan kematian atau kelahirannya, diancam dengan pidana penjara selama-lamanya 9 bulan atau pidana denda paling banyak empat ribu lima ratus rupiah.

Pasal 308Jika seorang ibu karena takut akan diketahui orang tentang kelahiran anaknya, tidak lama sesudah melahirkan, menempatkan anaknya untuk ditemukan atau meninggalkannya dengan maksud untuk melepaskan diri dari padanya, maka maksimum pidana tersebut dalam pasal 305 dan 306 dikurangi separuh.

Pasal 305Barang siapa menempatkan anak yang umurnya belum 7 tahun untuk ditemukan atau meninggalkan anak itu dengan maksud untuk melepaskan diri dari padanya, diancam dengan pidana penjarapaling lama 5 tahun 6 bulan.

Pasal 306(1) Jika salah satu perbuatan berdasarkan dalam pasal 304 dan 305 itu mengakibatkan luka-luka berat , yang bersalah diancam dengan pidana penjara paling lama 7 tahun 6 bulan.(2) Jika mengakibatkan kematian, pidana penjara paling lama 9 tahun.

KUHP

Pasal 341

Pasal 342

Pasal 343

Pasal 181

Pasal 308

Pasal 305

Pasal 306

Page 7: Pembunuhan Anak Sendiri

Mayat Bayi

Tersangka Ibu

Siapa yang diperiksa?

Page 8: Pembunuhan Anak Sendiri

Umur bayi Lahir hidup atau lahir mati Bila hidup, berapa umur bayi Apakah bayi telah dirawat Apa sebab kematian

Pemeriksaan pada Mayat bayi

Page 9: Pembunuhan Anak Sendiri

Dibawah 5 bulanumur (bulan)= Di atas 5 bulan umur (bulan) = Panjang badan : 5

Umur Bayi

Rumus De Haas

GA Rumus Pj.Badan

1 1 x 1 1

2 2 x 2 4

3 3 x 3 9

4 4 x 4 16

5 5 x 5 25

6 6 x 5 30

7 7 x 5 35

8 8 x 5 40

9 9 x 5 45

Page 10: Pembunuhan Anak Sendiri

Berat badan bayianak cukup umur 9-10 bulan dengan panjang badan 45-50 cm mempunyai berat badan 2500-3500 gram; umur 28 minggu kira-kira 1500 gram; umur 20 minggu kira-kira 300 gram. Lingkaran kepalaBayi dengan umur di atas 28 minggu tanpa cacat mempunyai lingkaran kepala (circumferential fronto-occipitalis) lebih dari 32 cm. Pusat penulanganPusat penulangan Umur (bulan)

Kalkkaneus 5-6

Talus 7

Distal femur 9

Proksimal tibia 9

Kuboid 9

Page 11: Pembunuhan Anak Sendiri

BAYI CUKUP BULAN

USIA KANDUNGAN 37 MINGGU - 42 MINGGU Ukuran antropometrik :

Berat badan 2500 gram - 4000 gram Panjang Badan Kepala-Tumit 46 cm – 50 cm Lingkar.kepala Oksipito-frontal 30 cm atau lebih Diameter dada (antero-posterior) 8 cm – 9 cm Diameter perut (antero-posterior) 7 cm – 8 cm Lingkar dada 30 cm – 33 cm Lingkar perut 28 cm – 30 cm

Page 12: Pembunuhan Anak Sendiri

DAUN TELINGA Lembek, datar dan bila dilipat tetap terlipat . 28 – 33 minggu bila dilipat kembali perlahan-lahan 24 – 36 minggu Tulang rawan tipis, setelah dilipat cepat kembali. 37 - 38,5 minggu Tulang rawan keras, daun telinga tetap tegang. 38,5 – 40 minggu

DIAMETER TONJOLAN SUSU Tonjolan tidak ada 28 – 33 minggu 1 – 2 mm 34 – 36 minggu 2 – 4 mm 37 – 38 minggu 7 mm 39 – 40 minggu

GARIS TELAPAK KAKI Tidak terdapat 28 – 31 minggu Satu garis melintang di sebelah depan 32 – 33 minggu Dua garis melintang di sebelah depan 34 – 36 minggu Beberpa garis di duaper tiga bagian depan 37 – 38 minggu Seluruh telapak kaki 38 – 40 minggu

Page 13: Pembunuhan Anak Sendiri

KUKU JARI TANGANKuku jari tangan sudah panjang melampaui jari, ujung distalnya tegas dan relatif keras ( pd bayi yg matur)

ALAT KELAMIN LUARBayi laki – laki matur : Testis sudah turun sempurna pd dasar skrotum dan rugae pada kulit skrotum sudah lengkapBayi perempuan matur : Labia minor sudah tertutup dengan baik oleh labia mayor

Page 14: Pembunuhan Anak Sendiri

Viabilitas Kriteria mampu hidup diluar kandungan :

Umur kehamilan lebih dari 28 minggu. Berat bayi diatas 1000 gram. Lingkar kepala lebih dari 32 cm. Panjang kepala-tumit lebih dari 35 cm. Tidak ada kelainan bawaan yang berat.

Bila bayi tidak dapat hidup diluar kandungan, besar kemungkinan bayi akan meninggal sendiri pada saat atau

beberapa saat setelah dilahirkan.

Page 15: Pembunuhan Anak Sendiri

Lahir Mati Lahir mati adalah kematian hasil konsepsi

sebelum keluar atau dikeluarkan dari ibunya. Tanda-tanda lahir mati :

Tidak bernapas dan menangis. Tidak ada denyut jantung dan denyut tali pusat. Tidak ada gerakan otot. Maserasi : pembusukan steril di dalam kandungan,

muncul mulai 3-4 hari kematian, tampak jelas bila 8-10 hari kematian dalam rahim

Lahir Mati atau Lahir Hidup

Page 16: Pembunuhan Anak Sendiri

Maserasi : Kulit ari terkelupas Badan teraba licin,

warna kemerahan Tampak gelembung

kulit ari berisi cairan berwarna kemerahan

Badan membengkak dan sendi-sendi terlepas

Page 17: Pembunuhan Anak Sendiri

Lahir Hidup Dada telah mengembang,

berbentuk seperti barel. Sekat rongga badan turun

menjadi setinggi sela iga 4 atau iga 5.

Konsistensi paru seperti spons dan teraba derik udara.

Permukaan paru seperti marmer. Uji apung paru positif.

Permukaan paru seperti marmer

Sudah bernapas

Belum bernapas

Page 18: Pembunuhan Anak Sendiri

Tali Pusat Jam- jam pertama Bekuan Darah Lingkaran Merah 36 Jam Tali pusat mengering 6-8 hari Luka Sembuh 2 minggu

Mekonium 24-48 jam Proses Pengisian Udara di Traktus

Digestivus Usus halus 1-2 jam Usus besar 5-6 jam Rectum 12 jam

Umur Sesudah Melahirkan

Page 19: Pembunuhan Anak Sendiri

tali pusat yang sudah dipotong/ digunting dan dirawat dengan antiseptic

berlumuran darah verniks kaseosa.

Tanda Perawatan

Page 20: Pembunuhan Anak Sendiri

Pembunuhan Aktif Asfiksia Mekanik

Pembekapan Penyumbatan Pencekikan Penjeratan Penenggelaman

Kekerasan Tumpul Kekerasan Tajam

Pembunuhan Pasif

Sebab Kematian

Page 21: Pembunuhan Anak Sendiri

Hiperpigmentasi areolar Mamae

Stiaie Gravidarum Uterus yang masih membesar Lokia

Pemeriksaan pada Tersangka Pelaku Pembunuhan Anak Sendiri

Page 22: Pembunuhan Anak Sendiri

Golongan Darah golongan darah tersangka ibu dengan

golongan darah pada placenta golongan darah pada ibu dan bayi *

Page 23: Pembunuhan Anak Sendiri

KKI 2012 3A

Piramid Miller;Pernah melakukan atau pernah menerapkan dibawah supervisi. Lulusan dokter memiliki pengetahuan teoritis mengenai keterampilan ini (baik konsep, teori, prinsip maupun indikasi, cara melakukan, komplikasi dan sebagainya). Selama pendidikan pernah melihat atau pernah didemonstrasikan keterampilan ini, dan pernah menerapkan keterampilan ini beberapa kali dibawah supervisi. (bukan kasus gawat darurat)”

Kompetensi bagi Dokter Umum?

Page 24: Pembunuhan Anak Sendiri

Terima Kasih!!!

SMF ILMU KEDOKTERAN FORENSIK DAN MEDIKOLEGALRSU DR. PIRNGADI MEDAN2013

“Silent Listener is Violence”