Pembelajaran Kooperatif

1
1. Pembelajaran Kooperatif Pembelajaran kooperatif merupakan sistem pembelajaran yang memberi kesempatan kepada siswa untuk untuk bekerjasama dengan sesama siswa dalam tugas-tugas yang terstruktur. Mennurut Sllavin dua aspek penting yang mendasari keberhasilan pembelajaran kooperatif yaitu teori motivasi dan teori kognitif. Aspek motivasi pada dasarnya ada dalam konteks pemberian penghargaan kepada kelompok. Ada tujuan kelompok (tujuan bersama), mampu menciptakan situasi dimana cara bagi setiap kelompok untuk mencapai tujuannya sendiri adalah dengan mengupayakan agar tujuan kelompoknya tercapai terlebih dahulu. Asumsi dasar dari teori perkembangan kognitif adalah bahwa interaksi antar siswa di sekitar tugas-tugas yang disesuaikan akan meningkatkan ketuntasan mareka tentang konsep-komsep penting. 2. Pembelajaran Kooperatif Tipe Two Stay Two Stray Model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray adalah model pembelajataran dengan kelompok belajar yang terdiri dari empat siswa yang heterogen (kemampuan siswa berbeda-beda) kemudian dua siswa bertamu pada kelompok lain sedangkan dua tinggal untuk menerima tamu daru kelompook lain. Daftar pustaka: Ayu Yuniarti, Ita. 2010. Impkementasi Pembelajaran Kooperatif tioe Two Stay Two Stray Berbantuan Alat Peraga Materi Segiempat di Kelas VII SMP Negeri 13 Semarang. Skripsi. Jurusan Matematika, Program Studi pendidikan Matematika FMIPA Universitas Negeri Semarang.

description

Tipe Pembelajaran Kooperatif

Transcript of Pembelajaran Kooperatif

Page 1: Pembelajaran Kooperatif

1. Pembelajaran KooperatifPembelajaran kooperatif merupakan sistem pembelajaran yang memberi kesempatan kepada siswa untuk untuk bekerjasama dengan sesama siswa dalam tugas-tugas yang terstruktur. Mennurut Sllavin dua aspek penting yang mendasari keberhasilan pembelajaran kooperatif yaitu teori motivasi dan teori kognitif. Aspek motivasi pada dasarnya ada dalam konteks pemberian penghargaan kepada kelompok. Ada tujuan kelompok (tujuan bersama), mampu menciptakan situasi dimana cara bagi setiap kelompok untuk mencapai tujuannya sendiri adalah dengan mengupayakan agar tujuan kelompoknya tercapai terlebih dahulu. Asumsi dasar dari teori perkembangan kognitif adalah bahwa interaksi antar siswa di sekitar tugas-tugas yang disesuaikan akan meningkatkan ketuntasan mareka tentang konsep-komsep penting.

2. Pembelajaran Kooperatif Tipe Two Stay Two StrayModel pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray adalah model pembelajataran dengan kelompok belajar yang terdiri dari empat siswa yang heterogen (kemampuan siswa berbeda-beda) kemudian dua siswa bertamu pada kelompok lain sedangkan dua tinggal untuk menerima tamu daru kelompook lain.

Daftar pustaka:Ayu Yuniarti, Ita. 2010. Impkementasi Pembelajaran Kooperatif tioe Two Stay Two Stray Berbantuan Alat Peraga Materi Segiempat di Kelas VII SMP Negeri 13 Semarang. Skripsi. Jurusan Matematika, Program Studi pendidikan Matematika FMIPA Universitas Negeri Semarang.