Pelatihan pengembangan wisata kesehatan berobat

2
Jadwal Pelatihan/Diklat/Bimtek Pariwisata di Yogyakarta 2014 Pelatihan Pengembangan Wisata Kesehatan/Berobat pelatihanpariwisata.com Pelatihan Diklat Bimtek Pariwisata di Yogyakarta -Tren wisata kesehatan di dunia saat ini cenderung meningkat. Di Indonesia sendiri program wisata kesehatan Indonesia Wellness and Healthcare Tourism (IWHT) telah diluncurkan pada 2012 lalu di Nusa Dua Bali. Diharapkan akan terjadi peningkatan pengeluaran wisata kesehatan yang pada tahun 2012 yang lalu bisa mencapai USD100 milliar per tahun. Dalam upaya mendukung program wisata kesehatan tersebut, pemerintah sudah mengembangkan rumah sakit yang bisa melayani wisata kesehatan di Indonesia. Kelima rumah sakit dimaksud berada di Bali, Jakarta, Surabaya, Bandung, dan Manado dan kemungkinan besar rumah sakit semacam ini akan terus dikembangkan di beberapa daerah lainnya di Indonesia. Pengembangan tersebut tentunya sebagai upaya dalam mengurangi warga Negara Indonesia yang berobat ke luar negeri seperti ke Singapura, Malaysia dan Australia. Jika dalam setiap berobat keluar negeri mengeluarkan biaya 10 juta saja untuk berobat, belum termasuk bisaya akomodasi dan biaya lainnya tentunya akan meningkatkan kesejahteraan Negara lain. Sebagai upaya dalam meningkatkan minat wisata kesehatan dalam negeri harus diimbangi dengan meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan mulai dari fasilitas, sumber daya manusia dan pengelolaannya. Saat ini, sudah banyak rumah sakit di Indonesia, baik swasta maupun pemerintah, yang memiliki sertifikasi internasional, baik dari segi pelayanan, SDM, fasilitas, dan sebagainya. Sehingga diharapkan akan menyurutkan minat orang Indonesia berobat ke luar negeri karena fasilitas dalam negeri sudah tersedia.

Transcript of Pelatihan pengembangan wisata kesehatan berobat

Page 1: Pelatihan pengembangan wisata kesehatan berobat

Jadwal Pelatihan/Diklat/Bimtek Pariwisata di

Yogyakarta 2014

Pelatihan Pengembangan Wisata Kesehatan/Berobat

pelatihanpariwisata.com

Pelatihan Diklat Bimtek Pariwisata di Yogyakarta -Tren wisata kesehatan di dunia saat ini cenderung

meningkat. Di Indonesia sendiri program wisata kesehatan Indonesia Wellness and Healthcare Tourism

(IWHT) telah diluncurkan pada 2012 lalu di Nusa Dua Bali. Diharapkan akan terjadi peningkatan

pengeluaran wisata kesehatan yang pada tahun 2012 yang lalu bisa mencapai USD100 milliar per tahun.

Dalam upaya mendukung program wisata kesehatan tersebut, pemerintah sudah mengembangkan

rumah sakit yang bisa melayani wisata kesehatan di Indonesia. Kelima rumah sakit dimaksud berada di

Bali, Jakarta, Surabaya, Bandung, dan Manado dan kemungkinan besar rumah sakit semacam ini akan

terus dikembangkan di beberapa daerah lainnya di Indonesia. Pengembangan tersebut tentunya

sebagai upaya dalam mengurangi warga Negara Indonesia yang berobat ke luar negeri seperti ke

Singapura, Malaysia dan Australia. Jika dalam setiap berobat keluar negeri mengeluarkan biaya 10 juta

saja untuk berobat, belum termasuk bisaya akomodasi dan biaya lainnya tentunya akan meningkatkan

kesejahteraan Negara lain.

Sebagai upaya dalam meningkatkan minat wisata kesehatan dalam negeri harus diimbangi dengan

meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan mulai dari fasilitas, sumber daya manusia dan

pengelolaannya. Saat ini, sudah banyak rumah sakit di Indonesia, baik swasta maupun pemerintah, yang

memiliki sertifikasi internasional, baik dari segi pelayanan, SDM, fasilitas, dan sebagainya. Sehingga

diharapkan akan menyurutkan minat orang Indonesia berobat ke luar negeri karena fasilitas dalam

negeri sudah tersedia.

Page 2: Pelatihan pengembangan wisata kesehatan berobat

Pengembangan wisata kesehatan ini juga dibarengi dengan peningkatan usaha jasa pariwisata terkait

sehingga mampu mendukung pengembangan wisata ini. Salah satu upaya adalah peningkaan kapasitas

SDM melalui Pelatihan Pengembangan Wisata Kesehatan atau berobat selama 2 hari dengan materi

meliputi: Kebijakan Pariwisata Terkini, Pengelolaan Wisata Kesehatan Terintegrasi, Kompetensi SDM

Wisata Kesehatan, Kesiapan Sarana dan Prasarana Pendukung, Menyusun Paket Wisata Kesehatan,

Pengembangan Sarana Kesehatan Yang Ramah Wisatawan, Visitasi dan pembelajaran. Untuk informasi

dan pendaftaran dapat menghubungi iroel di 0816592791

Jadwal Pelatihan/Diklat/Bimtek Pariwisata 2014

Angkatan III : 19-20 Maret 2014

Angkatan IV : 25 – 26 Juni 2014

Angkatan V : 29 – 30 Oktober 2014