Panduan Modul Data Dari Sms v183

download Panduan Modul Data Dari Sms v183

of 4

Transcript of Panduan Modul Data Dari Sms v183

  • 8/3/2019 Panduan Modul Data Dari Sms v183

    1/4

    PANDUAN PENGGUNAAN

    MODUL DATA DARI SMS

    Modul Data Dari SMS (DDS) adalah modul modul yang bisa diintegrasikan dengan software NixSMS-Center, NixSMS-Kampanye, NixSMS-Sekolah dan NixSMS-Bimbel.

    Modul ini digunakan untuk mengumpulkan data SMS masuk dengan format tertentu, contohpenggunaannya adalah :

    1. Untuk registrasi data anggota suatu organisasi.

    2. Untuk pendaftaran data alumni sekolah atau organisasi3. Untuk Untuk pendaftaran try out bimbel

    4. Untuk pendataan peminat produk tertentu

    5. Untuk mendata masyarakat yang mendukung calon bupati yg sedang kampanye.

    6. Untuk booking daftar seminar.7. Untuk mendata mahasiswa yang ingin diberitahukan bila ada jadwal penganjian atau informasi

    lainnya dari masjid kampus misalnya.

    8. Dll

    kolom kolom pada SMS seperti nama, KTP, jenis kelamin dan apapun dapat ditambahkan dari menu

    yang tersedia, dengan jumlah kolom tidak ada batas.

    1. Menambahkan Kategori Data Baru.

    Untuk mulai menggunakan fitur ini, terlebih dahulu harus input kategori data baru,caranya klikMODUL ==> DATA DARI SMS, Klik INPUT BARU

  • 8/3/2019 Panduan Modul Data Dari Sms v183

    2/4

    Isi Katakunci dengan kata pertama SMS.

    SMS Balas yaitu SMS yang akan dikirimkan otomatis kepada pengirim SMS.

    Setelah itu lanjutkan dengan menambahkan kolom2 pada data ini. Klik Nama Kategori Data sepertipada kursur dibawah ini

    data masih kosong, klik INPUT baru untuk mulai input data kolom

    Isi dengan Kolom sesuai dengan keinginan anda, contoh pada dibawah ini adalah input kolom NAMA,

    ALAMAT, UMUR,dan AGAMA

  • 8/3/2019 Panduan Modul Data Dari Sms v183

    3/4

    hasilnya seperti dibawah ini

    proses input data selesai, selanjutnya mensosialisasikan keberadaan SMS CENTER ini kemasyarakat

    via redio, pamplet, spanduk, dll. Format pengiriman SMS sudah terdapat pada halaman data ini.

    FORMAT SMS

    dukung #NAMA#ALAMAT#UMUR#AGAMA

    jadi begitu ada SMS masuk dengan format seperti ini maka otomatis masuk ke database dan datatersebut data dilihat dan di cetak.

    Contoohnya bila ada SMS masuk dengan format spt ini :dukung #Aswandi#Jalan Bintara 8 Bekasi Barat#30#Islam

    maka otomatis akan dibalas dengan SMS seperti ini :Terimakasih anda telah mendukung pasangan H. Mabrur & Drs. Abdul untuk menjadi Bupati Kota

    Solo

    Data dari SMS yang masuk dapat dilihat pada kolom DATA pada gambar dibawah, untuk melihat isidata klik angka pada kolom DATA

  • 8/3/2019 Panduan Modul Data Dari Sms v183

    4/4