OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana...

15
OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO SKRIPSI SKRIPSI Diajukan Dalam Rangka Menyelesaikan Studi Strata 1 Untuk Mencapai Gelar Sarjana Psikologi Oleh : Rindy Destriana Tita 1207010052 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2016

Transcript of OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana...

Page 1: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS

DI RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARJO

PURWOKERTO

SKRIPSI

SKRIPSI

Diajukan Dalam Rangka Menyelesaikan Studi Strata 1

Untuk Mencapai Gelar Sarjana Psikologi

Oleh :

Rindy Destriana Tita

1207010052

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2016

Page 2: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

ii

HALAMAN PENGESAHAN

OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS

DI RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

Oleh:

Rindy Destriana Tita

1207010052

Telah dipertahankan di depan dewan penguji skipsi

Pada Tanggal 18 Agustus 2016

Panitia Ujian

Ketua, Sekretaris,

Retno Dwiyanti, S.Psi., M.Si Retno Dwiyanti, S.Psi., M.Si

NIK/NIP. 2160282 NIK/NIP. 2160282

Dewan Penguji

Penguji I, Penguji II,

Rr. Setyawati, S.Psi., M.Si Dr. Ugung Dwi Ario .W, S.Psi., M.Si

NIK/NIP. 216019 NIK/NIP. 2160353

Penguji III,

Dra. Tri Na’imah S.Psi,. M.Si

NIK/NIP. 2160085

Mengetahui

Dekan Fakultas Psikologi

Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Retno Dwiyanti, S.Psi,M.Si

NIK.216028

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 3: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

iii

PERNYATAAN KEASLIAN

Yang bertandatangan dibawah ini :

Nama : Rindy Destriana Tita

Nim : 1207010052

Fakultas : Psikologi

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul :

“OPTIMISME PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD PROF. DR.

MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO”

Adalah asli, bukan hasil dari menjiplak karya peneliti lain.

Demikian pernyataan ini saya buat, dan apabila dikemudian hari ditemukan ada

unsur penjiplakan, maka saya bersedia mempertanggung jawabkan sesuai

ketentuan yang berlaku.

Purwokerto, 18 Agustus 2016

Yang Menyatakan

Rindy Destriana Tita

NIM. 1207010052

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 4: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

iv

MOTTO

Artinya :

” Sesungguhnya orang-orang yang mengatakan: “Tuhan kami ialah Allah”

kemudian mereka meneguhkan pendirian mereka, maka malaikat akan turun

kepada mereka dengan mengatakan: “Janganlah kamu takut dan janganlah dan

janganlah merasa sedih dan bergembiralah mereka dengan jannah yang telah

dijanjikan Allah kepadamu. Kamilah pelindung-pelindungmu dalam kehidupan

dunia dan akhirat, di dalamnya kamu memperoleh apa yang kamu inginkan dan

memperoleh (pula) di dalamnya apa yang kamu minta.”

(Q.S Al-Fushilat; 30)

Jangan takut akan terjadi hal buruk pada kita karena Allah telah memberikan

skenario terbaik untuk kita. Jika hal buruk terjadi, Allah akan selalu menggantikan

dengan yang lebih baik. Don’t worry, Allah always on time.

(Penulis)

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 5: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

v

PERSEMBAHAN

Puji syukur kepada Allah SWT atas taburan cinta dan kasih sayang-Mu

yang telah memberikanku kekuatan, membekaliku dengan ilmu serta

kemudahan yang Engkau berikan sehingga skripsi sederhana ini dapat

terselesaikan. Sholawat dan salam selalu terlimpahkan keharibaan

Rasulullah Muhammad SAW.

Kupersembahkan karya sederhana ini kepada orang tua yang sangat

kukasihi dan kusayangi.

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 6: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

vi

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb

Alhamdulillahirobbil‘alamin. Segala puji penulis panjatkan kehadirat

Allah SWT, yang telah melimpahkan hidayah, rahmat dan karunianya yang luar

biasa, sehingga penulis mendapatkan kesempatan untuk menyusun dan

menyelesaikan skripsi yang berjudul “OPTIMISME PADA PENDERITA

KANKER SERVIKS DI RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto”,

sebagai syarat dalam menyelesaikan studi strata satu untuk mencapai gelar

Sarjana Psikologi.

Shalawat serta salam selalu tercurah limpahkan kepada junjungan,

suritauladan dan idola kita Nabiyullah Muhammad SAW, keluarga, sahabat, serta

pengikutnya hingga akhir zaman.

Sungguh luar biasa tak terduga banyak sekali hambatan yang dihadapi

penulis dalam menyelesaikan skripsi ini, namun peneliti percaya bahwa segala

sesuatu tak bisa diraih secara tiba-tiba, perlu kerja keras dan perjuangan sehingga

benar-benar bisa kita nikmati akhirnya.

Selama proses penyelesaian skripsi ini, peneliti menyadari bahwa tak akan

berjalan lancar tanpa campur tangan Allah SWT dan dukungan serta bimbingan

dari berbagai pihak, secara langsung ataupun tidak. Oleh karena itu, dengan tanpa

mengurangi rasa hormat dan kerendahan hati, penulis mengucapkan terimakasih

yang sedalam-dalamnya kepada:

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 7: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

vii

1. Retno Dwiyanti, S.Psi, M.Si, selaku Dekan Fakultas Psikologi Universitas

Muhammadiyah Purwokerto.

2. Dra. Tri Na’imah, S.Psi, M.Si, selaku pembimbing skripsi dan penguji III,

terimakasih telah bersedia membimbing serta bantuan atas pemikiran,

waktu, dan support serta arahan bagi penulis, sehingga dapat

menyelesaikan skripsi ini dengan maksimal.

3. Rr. Setyawati,S.Psi., M.Si sebagai penguji I yang telah memberikan

masukan dan bimbingannya sehingga skripsi ini bisa lebih baik lagi.

4. Dr. Ugung Dwi Ario Wibowo,S.Psi., M.Si, sebagai penguji II yang telah

memberikan masukan dan bimbingannya sehingga skripsi ini bisa lebih

baik lagi.

5. Seluruh dosen Fakultas Psikologi yang telah memberikan ilmu dan berbagi

sehingga penulis menjadi lebih mampu memaknai segala perjuangan di

Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

6. Staf tata usaha yang telah membantu perizinan dll.

7. RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto yang telah memberikan

waktunya dalam penelitian ini.

8. Kedua orang tua peneliti, Tito Wibowo dan Umi Daryatun yang selalu

menyebut nama peneliti dalam sujudnya, yang selalu memberi support

peneliti, yang selalu menjadi penyemangat peneliti.

9. Suami beserta putri peneliti, Harrys Parantomo Setiadi dan Jihanelif

Makaila Kekira yang selalu menjadi penyemangat, memberi suppor dan

doa untuk peneliti.

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 8: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

viii

10. Kedua kakak peneliti, Resmanto Aji Yuyuk Wibowo dan Risang Swandaru

Wibowo yang telah memberikan doa dan support untuk peeliti.

11. Ibu dan bapak mertua peneliti, Suparno Ardi dan Retno Ningsih yang selalu

memberikan doa dan support untuk peneliti.

12. Ghufroni Anjar Susanti, Anggun Pristiani teman yang selalu memberi

masukan dan selalu saling support dalam segala hal positif.

13. Family Visimedia yang telah membantu menyelesaikan skripsi ini.

14. Mahasiswa Seperjuangan Psikologi angkatan 2012 yang telah berjuang

bersama.

15. Serta seluruh mahasiswa Psikologi yang tidak bisa disebutkan satu persatu,

terima kasih atas waktunya saat kuliah bersama.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini masih jauh dari

kesempurnaan. Penulis membuka lebar untuk kritikan dan saran untuk mencapai

kesempurnaan karya kecil ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua

pihak yang selalu ingin tahu tentang jendela masadepan.

Wassalamu’alaikum, Wr. Wb.

Purwokerto, 18Agustus 2016

Peneliti,

Rindy Destriana Tita

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 9: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

ix

OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS

DI RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

ABSTRAK

Kanker serviks menempati terbanyak kedua di seluruh dunia yang mencapai

15% dari seluruh kanker pada wanita dan menjadi penyebab kematian nomor dua

di Negara. Penelitian ini bertujuan untuk untuk mendeskripsikan optimisme pada

penderita kanker serviks di RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto.

Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan

studi kasus. Data dikumpulkan melalui wawancara dan observasi langsung dari

sumbernya. Dalam pelaksanaannya wawancara dilakukan dengan dua penderita

kanker serviks di RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto. Selain itu untuk

melengkapi data dilakukan dengan cara observasi langsung atas seijin pihak rumah

sakit. Optimisme seorang penderita kanker serviks dilihat dari tiga dimensi yaitu

permanence, pervasiveness, dan personalization. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah kedua penderita kanker

serviks awalnya mengalami pendarahan dan keputihan terus menerus padahal

kedua penderita kanker serviks tersebut sudah menopouse. Berdasarkan penelitian

membuktikan adanya perbedaan bentuk optimisme antara kedua penderita kanker

serviks yang diamati. Tetapi pada intinya kedua penderita kanker serviks tersebut

berkeyakinan bahwa akan sembuh dari kanker serviks. KN lebih bisa menerima

kenyataan bahwa dirinya menderita kanker serviks meski awalnya sedikit

menyalahkan suaminya tetapi bersedia menjalani kemoterapi yang dianjurkan

dokter, sementara TN juga bisa menerima bahwa TN menderita kanker serviks

karena musibah. Berdasarkan pengamatan terhadap kedua penderita kanker

serviks bahwa penderita kanker serviks optimisme dapat mempengaruhi

keyakinan sembuh tidaknya kanker serviks yang dideritanya dengan menjalani

pengobatan ataupun terapi.

Kata kunci :optimisme, penderita kanker serviks

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 10: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

x

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .........................................................................................i

HALAMAN PENGESAHAN ...........................................................................ii

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN ............................................................iii

MOTTO ............................................................................................................iv

PERSEMBAHAN .............................................................................................v

KATA PENGANTAR ......................................................................................vi

ABSTRAK ......................................................................................................... ix

DAFTAR ISI ......................................................................................................x

DAFTAR TABEL .............................................................................................xiiii

DAFTAR GAMBAR .........................................................................................xiv

DAFTAR LAMPIRAN .....................................................................................xv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah .......................................................................1

B. Rumusan Masalah .................................................................................6

C. Tujuan Penelitian ..................................................................................6

D. Manfaat Penelitian ................................................................................7

BAB II LANDASAN TEORI

A. Optimisme ............................................................................................... 8

1. Definisi Optimisme ............................................................................ 8

2. Teori Tentang Optimisme .................................................................. 9

3. Dampak Optimisme............................................................................ 10

4. Paradigma Optimisme ......................................................................12

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 11: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

xi

5. Aspek Optimisme .............................................................................19

6. Bentuk-bentuk Optimisme ...............................................................22

B. Kanker Serviks ......................................................................................25

1. Defenisi kanker Serviks ...................................................................25

2. Menurut Kamus Kedokteran ............................................................25

3. Faktor Penyebab Penyakit Kanker Serviks ......................................25

4. Pasien dengan Kanker Serviks .........................................................26

C. Kerangka Berfikir .................................................................................26

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Pendekatan Penelitian ...........................................................................30

B. Fokus Penelitian ....................................................................................30

C. Subjek Penelitian..................................................................................31

D. Metode dan Instrumen Pengumpula Data .............................................32

E. Validitas dan Reliabilitas ......................................................................34

1. Validitas Penelitian ..........................................................................34

2. Reliabilitas Penelitian .......................................................................34

F. Metode Analisis data .............................................................................35

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian .....................................................................................37

1. Karakteristik Informan ...................................................................37

2. Temuan Penelitian .......................................................................38

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 12: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

xii

a. Aspek permanence ...................................................................38

b. Aspek Pervasiveness ...............................................................43

c. Aspek Personalization .............................................................48

B. Pembahasan ......................................................................................57

1. Optimisme Pasien ........................................................................57

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan .......................................................................................68

B. Saran..................................................................................................69

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................71

LAMPIRAN ..................................................................................................73

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 13: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1. Blue print optimisme pada penderita kanker serviks ....................31

Tabel 4.1 Karakteristik Primer .......................................................................37

Tabel 4.2 Karakteristik Sekunder ................................................................... 38

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 14: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Berfikir ...........................................................................29

Gambar 3.1. Interactive Model of Analysis ........................................................35

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016

Page 15: OPTIMISME PADA PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD …repository.ump.ac.id/2918/1/Rindy Destriana Tita_JUDUL.pdfPada Tanggal 1. 8. Agustus 2016 Panitia Ujian. Ketua, Sekretaris, ... skenario

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Pedoman Wawancara ................................................................73

Lampiran 2. Verbatim ....................................................................................76

Lampiran 2. Reduksi Data ..............................................................................93

Optimisme Pada Penderita Kanker…, Rindy Destriana Tita, Fakultas Psikologi UMP, 2016