Operasi Output Input

51
Operasi Output Input 1 Dasar Pemrograman Komputer [TKL-4002] 2010 Pertemuan 03

description

Operasi Output Input. Pertemuan 0 3. Dasar Pemrograman Komputer [TKL-4002] 2010. Learning Outcomes. Pada akhir pertemuan , diharapkan mahasiswa akan mampu : Menggunakan standard library function yang berhubungan dengan operasi output dan input standart dalam bahasa pemrograman C. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of Operasi Output Input

Judul

Operasi Output Input1Dasar Pemrograman Komputer [TKL-4002]2010Pertemuan 03

Learning OutcomesPada akhir pertemuan, diharapkan mahasiswa akan mampu :Menggunakan standard library function yang berhubungan dengan operasi output dan input standart dalam bahasa pemrograman C.2Outline MateriOperasi Output-InputOperasi Output standart, spt: putchar, putch, puts, printf.Format OutputOperasi Input standart, spt: getchar, getch, getche, gets, scanfFormat Input

3Operasi OutputOperasi output dipakai untuk menampilkan nilai data ke peralatan output sebagai data keluaran. Beberapa fungsi (standard library function) yang terdapat pada bahasa pemrograman C di antaranya:Menampilkan Data Tidak Terformat putchar(); putch();puts();Menampilkan Data Terformatprintf();4Output StandartPeralatan output standart adalah layar monitor.Simbol yg lazim digunakan dalam flowchart untuk output standart adalah:5Cetak...............Fungsi putchar()Sintak:int putchar(int c)Fungsi:Menampilkan karakter ke layar monitor pada cursor, kemudian setelah ditampilkan cursor bergerak ke posisi berikutnya.Mengembalikan EOF jika error, dan mengembalikan karakter yang ditampilkan jika suksesPutchar adalah macro yang sama artinya dengan: putc(c, stdout ) Header File : stdio.hContoh:char ch=A;putchar(ch);6Fungsi putch()Sintak:int putch(int ch);Fungsi : Seperti putchar(ch) untuk menampilkan karakter ASCII dari ch di layar monitor.Header file : conio.hMengembalikan EOF jika error, dan mengembalikan karakter yang ditampilkan jika sukses.Contoh:char ch=b;putch(ch);7Fungsi puts()Sintak:int puts(const char *str);Fungsi: Menampilkan string str ke layar monitor dan memindahkan kursor ke baris baru.Header file: stdio.hMengembalikan nilai non-negative jika sukses dan EOF jika ada error.Contoh:puts(Selamat Datang);puts(Di Bahasa Pemrograman C);

8Contoh Program9#include#include#include

int main(){ char c; c='A'; putch(65); putchar(65); putch(c); putchar(c); puts("Ini data String"); putch('\n'); putchar('\n'); system("PAUSE"); return(0);}AAAAIni data String

Press any key to continue . . .Output:Fungsi putch(), putchar() & puts()Fungsi printfMenampilkan sejumlah nilai data ke standard output, dengan format tertentu.Standard output adalah Layar Monitor, sedangkan Standard Input adalah Keyboard.Header file untuk printf adalah: stdio.hSintak : printf(const char *format[,argument, ]);10Fungsi printfSpesifikai format sbb: %[flags][width][.precision] type11Spes. FormatKeteranganflagsMenentukan rata kanan, kiri atau bertanda: None : rata-kanan - : rata-kiri + : menampilkan tanda (+ atau -)widthMenentukan jumlah kolom yang disediakanprecisionmenentukan jumlah angka di belakang titik desimal (untuk bilangan pecahan)typeMenentukan tipe variabel/nilai-data yang akan ditampilkan12Type FormatKeterangancMenampilkan karakter tunggalsMenampilkan stringd atau iMenampilkan bilangan integer bertandauMenampilkan bilangan integer desimal tak bertandaxMenampilkan bilangan integer hexadesimal tak bertanda (x dlm huruf kecil dan X dlm huruf besar)oMenampilkan bilangan integer oktal tak bertanda fMenampilkan bilangan pecahan (titik desimal)E atau eMenampilkan bilangan pecahan eksponensialG atau gMenampilkan bilangan pecahanpMenampilkan pointerL atau l atau hAwalan untuk L atau l (long) dan h (short).Type Format13Kode FormatKeterangan%cMenampilkan sebuah karakter tunggal terformat%ncMenampilkan sebuah karakter lebar n kolom rata kanan%-ncMenampilkan sebuah karakter lebar n kolom rata kiriContoh:#include#include

int main(){ printf("%c\n",65); printf("%5c%5c%5c\n",65,66,67); printf("%-5c%-5c%-5c\n",65,66,67); system("PAUSE"); return(0);}

Format Karakter14Format StringKode FormatKeterangan%sMenampilkan sebuah nilai string terformat%nsMenampilkan nilai string lebar n kolom rata kanan%-nsMenampilkan nilai string lebar n kolom rata kiri%n.msMenampilkan rata kanan hanya m buah karakter pertama saja dengan lebar n kolom.%-n.msMenampilkan rata kiri hanya m buah karakter pertama saja dengan lebar n kolom.Contoh Menampilkan String15#include#include

int main(){ char s[20]="Pemrograman C"; printf("%s%c\n",s,'|'); printf("%30s%c\n",s,'|'); printf("%-30s%c\n",s,'|'); printf("%30.5s%c\n",s,'|'); printf("%-30.5s%c\n\n\n",s,'|');

system("PAUSE"); return(0);}

Format Desimal Integer16Kode FormatKeterangan%d, %iMenampilkan sebuah nilai signed integer terformat%uMenampilkan sebuah nilai unsigned integer terformat%ld, %liMenampilkan sebuah nilai long integer terformat%hiMenampilkan sebuah nilai short integer terformat%huMenampilkan sebuah nilai unsigned short integer terformat%luMenampilkan sebuah nilai unsigned long integer terformat%ni, %ndMenampilkan sebuah nilai integer terformat n kolom rata kanan%-ni, %-ndMenampilkan sebuah nilai integer terformat n kolom rata kiri%+ni, %+ndMenampilkan nilai integer terformat dg tanda (+/-) n kolom rata kanan%-+ni, %-+ndMenampilkan nilai integer terformat dg tanda (+/-) n kolom rata kiri%0ni, %0ndMenampilkan sebuah nilai integer terformat n kolom rata kanan dg blank di depan diganti 0.17#include#include

int main(){ int x=1234, y=-567; long int z = -567; printf("%d %u %hi %lu\n",y,y,y,z); printf("Size of short:%d int:%d long:%d\n\n", sizeof(short int), sizeof(int), sizeof(long int)); printf("%d %+8d %+8d %+8ld\n",x,x,y,z); printf("%d %-8d %-8d %-8ld\n",x,x,y,z); printf("%d %-+8d %-+8d %-+8ld\n",x,x,y,z); printf("%d %+-8d %+-8d %+-8ld\n",x,x,y,z); printf("%0d %+08d %+08d %+08ld\n\n",x,x,y,z); system("PAUSE"); return(0);}

Contoh Menampilkan Desimal IntegerFormat Hexadesimal18Kode FormatKeterangan%x, %XMenampilkan nilai unsigned integer terformat hexadesimal%nx, %nXMenampilkan format hexadesimal lebar n kolom rata kanan%0nx, %0nXMenampilkan format hexadesimal lebar n kolom rata kanan dg blank di depan diganti 0.%-nx, %-nXMenampilkan format hexadesimal lebar n kolom rata kiri%#x, %#XMenampilkan format hexadesimal diawali dengan 0x atau 0X%#nx, %#nX

Menampilkan format hexadesimal lebar n kolom rata kanan diawali dengan 0x atau 0X%#-nx, %#-nX

Menampilkan format hexadesimal lebar n kolom rata kiri diawali dengan 0x atau 0X19#include#include

int main(){ int x=7654; printf("%x %X %10x %10X\n\n",x,x,x,x); printf("%x %X %-10x %-10X\n\n",x,x,x,x); printf("%x %X %010x %010X\n\n",x,x,x,x); printf("%#x %#X %#10x %#10X\n\n",x,x,x,x); printf("%#x %#X %#010x %#010X\n\n",x,x,x,x); printf("%#x %#X %#-10x %#-10X\n\n",x,x,x,x); system("PAUSE"); return(0);}

Contoh Menampilkan HexadesimalFormat Oktal20Kode FormatKeterangan%oMenampilkan nilai unsigned integer terformat oktal%noMenampilkan format oktal lebar n kolom rata kanan%0noMenampilkan format oktal lebar n kolom rata kanan dg blank di depan diganti 0.%-noMenampilkan format oktal lebar n kolom rata kiri%#oMenampilkan format oktal diawali dengan 0%#noMenampilkan format oktal lebar n kolom rata kanan diawali dengan 0 %#-noMenampilkan format oktal lebar n kolom rata kiri diawali dengan 021#include#include

int main(){ int x=7654; printf("%o %10o%c\n\n",x,x,'|'); printf("%o %-10o%c\n\n",x,x,'|'); printf("%o %010o%c\n\n",x,x,'|'); printf("%o %#o%c\n\n",x,x,'|'); printf("%o %#o%c\n\n",x,x,'|'); printf("%o %#-10o%c\n\n\n",x,x,'|'); system("PAUSE"); return(0);}Contoh Menampilkan Oktal

Format Desimal Pecahan22Kode FormatKeterangan%fMenampilkan sebuah nilai float (pecahan) desimal terformat%eMenampilkan sebuah nilai float desimal terformat saintifik%gMenampilkan sebuah nilai float desimal terformat yang terpendek di antara %f atau %e%lf, %le, %lgMenampilkan sebuah nilai pecahan terformat double%Lf, %Le, %LgMenampilkan sebuah nilai pecahan terformat long double%nfMenampilkan nilai float integer terformat n kolom rata kanan%-nfMenampilkan nilai float integer terformat n kolom rata kiri%n.mfMenampilkan nilai float integer terformat n kolom rata kanan dg m digit di belakang titik desimal%0n.mfMenampilkan nilai float integer terformat n kolom rata kanan dg m digit di belakang titik desimal dan blank di depan diganti 0.%-+n.mfMenampilkan nilai float terformat dg tanda (+/-) n kolom rata kiri dg m digit di belakang titik desimal23#include#include

int main(){ float x=7654.123456789; double d = 7654.123456789012345l; printf("%f %15f %15.3f\n\n",x,x,x); printf("%e %15e %15.3e\n\n",x,x,x); printf("%g %15g %15.3g\n\n",x,x,x); printf("%lf %20lf %+20.9lf\n\n",d,d,d); system("PAUSE"); return(0);}

Contoh Menampilkan Nilai Pecahan24#include#include#include

int main(){ int n; float l; double fb; printf(" TABEL FAKTOR BUNGA MAJEMUK\n\n"); printf(" n %10s %10s %10s %10s %10s\n\n", "1.0%","2.0%","3.0%","4.0%","5.0%"); for(n=1; n