Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

25
OBAT–OBAT YANG BERKAITAN DENGAN SIKLUS REPRODUKSI WANITA ( KEHAMILAN PERSALINAN DAN NIFAS ) OLEH DRS.AZMI SYARIF,Apt

Transcript of Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Page 1: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

OBAT–OBAT YANG BERKAITAN DENGAN SIKLUS

REPRODUKSI WANITA ( KEHAMILAN PERSALINAN

DAN NIFAS ) OLEH

DRS.AZMI SYARIF,Apt

Page 2: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Pemakaian obat pada kehamilan

Perlu diperhatikan krn selain efek thd ibu juga thd janin hampir sbg besar obat dpt melintasi sawar darah / plasenta shg mempengaruhi janin dlm uterus baik efek farmakologik maupun teratogenik .

faktor yang mempengaruhi masuknya obat kedlm plasenta dan memberikan efek pada janin antara lain : Sifat fsikokimiawi obat .

kecepatan obat melintasi plasenta dan mencapai sirkulasi janin . lamanya pemaparan obat . distribusi obat . priode perkembangan janin saat obat diberikan . efek obat jika diberikan dlm bentuk kombinasi .

Page 3: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Contoh : “ tiopental “ bersifat lipofilik tinggi cendrung unt segera terdifusi kdlm sirkulasi janin ter Jadinya “ apnea “ ( tdk bernapas ) pada bayi Yang dilahirkan .

“ talidomid “ , efek sampingnya fokomelia ( Tdk tumbuhnya anggota gerak )

Page 4: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Hasil study epidemiologi

80 % ibu hamil & menyusui terpaksa minum obat akibat beberapa masaalah kesehatan ( jacobs , 1998; peters & schaefer 2002 ) . 12 % ibu hamil mengkomsumsi obat analgetik dan 9 % obat Resep lain ( heilla et ol 1994 , mc elhatton 2002 ) . cacat lahir diduga akibat penggunaan obat : 1 : 25 ( australia 1999 ) 1 : 28 ( amerika 2002 )

perubahan fsiologis selama hamil misal : jml air dlm tubuh metabolisme hepar aliran darah ginjal kadar protein plasma darah

mengubah farmako kinetik & kadar obat dlm darah .

Page 5: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

PENGARUH OBAT PADA JANIN Pengaruh buruk bisa - toksik - teratogenik - letal

Tergantung kpd sifat obat & umur Kehamilan .

Secara umum pengaruh buruk obat pada janin beragam Sesuai dengan fase fase berikut :

1. Fase imflantasi ( umur kehamilan kecil dari 3 minggu ). - menyebabkan kematian embrio / abortus . 2. Fase embional atau organogenesis ( umur kehamilan 4 – 8 minggu . - terjadi diferensiasi pertumbuhan unt terjadinya malformasi anatomik ( pengaruh teratogenik ) . - gangguan fungsional atau metabolik yang permanen yang muncul kemudian setelah lahir . contoh : pemakaian hormon dietilstabesterol pada Trimester pertama kehamilan terjadinya adenokarsinoma vagina pada anak wanita setelah dewasa .

Page 6: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

- Pengaruh letal , berupa kematian janin ( abortus )- pengaruh sub letal yang biasanya dlm bentuk malformasi anatomis pertumbuhan organ , misal : fokomelia akibat talidomid

3. Fase fetal yaitu pada trimester 2 & 3 - terjadi maturasi dan pertumbuhan lebih lanjut dari janin . - gangguan pertumbuhan baik terhadap fungsi fsiologik atau biokimia organ . contoh : terjadi depresi pernafasan neonatus karena ibu meng konsumsi analgetik narkotik

sewaktu hamil .

Page 7: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Penggolongan / katagori obatBerdasarkan resiko pada janin .

Katagori A : yaitu obat obat yang telah banyak digunakan oleh wanita hamil tampa disertai kenaikan frequensi malformasi janin . contoh : parasetamol , penicillin , glycosida jantung , antasida , isoniazid serta bahan 2 hemopoetik MISALNYA fe & ASAM FOLAT . Katagori B : yaitu obat obat yang pemakaiannya pada wanita hamil masih terbatas , tdk terbukti meningkatkan frequensi Malformasi .Mengingat terbatasnya pengalaman pemakaian pada wanita hamil ,maka katagori b dibagi atas : B.1 : penelitian pada hewan tdk terbukti meningkatnya kerusakan janin . contoh : simetidin , dipiridamol dan spektinomisin .

Page 8: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

B.2 : data dari penelitian pada hewan belum memadai , tetapi ada Petunjuk tdk meningkatnya kejadian kerusakan janin . contoh : amfoterisin , dopamin , asetilkistein tikarsilin dan alkoloid belladon . B.3 : penelitian pada hewan menunjukan peningkatan kejadian kerusakan janin , tetapi belum tentu bermakna pada manusia . contoh : karbamazepin ,primetamin , griseofulvin , trimetoporin dan mebendazol .

Katagori C :Merupakan obat obatan yang dpt memberikan pengaruh buruk pada janin , tampa disertai malformasi anatomik , semata mata krn efek farmakologiknya . umumnya bersifat reversibel ( membaik kembali ) . contoh : analgetik narkotika , fenotiazin , rifampisin , aspirin , anti inflamasi non steroid dan diuretik .

Page 9: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Katagori D : Obat obat yang terbukti menyebabkan kejadian malformasi janin pada manusia atau menyebabkan kerusakan janin yang bersifat ireversibel ( tdk dpt membaik kembali ) dan mempunyai efek farmakologik yang merugikan terhadap janin .Contoh : adrogen , fenitoin , pirimidon ,fenobarbital ,kinin , klonazepam , valproat , steroid anabolik dan anti koagulan . Katagori X : Obat obat yang termasuk dalam katagori ini adalah yang telah terbukti mempunyai resiko tinggi terjadinya pengaruh buruk yang menetap ( ireversibel ) pada janin jika diminum pada masa hamil .Obat katagori ini merupakan “ kontra indikasi “ mutlak selama kehamilan .Contoh : isotretionin dan dietilstibesterol .

Page 10: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Obat obat dalam kehamilan , persalinan dan

nifas Zat besi :

Defisiensi zat besi akan menyebakan anemia . kebutuhan orang hamil akan zat besi 2 x lipat dari orang yang tidak hamil . kebutuhan tertinggi pada trimester ke 3 . antasida , tetrasiklin & makanan akan memperlambat absorpsi besi sedangkan vitamin c akan akan meningkatKan absorpsi besi . contoh obat : - fero sulfat - fero gluconat - Fero fumarat indikasi : mencegah dan mengobati anemia defisinsi besi . efek samping : - nausea ( mual ) , muntah - tinja bewarna hitam & konstipasi . - nyeri pepigastrik / ulu hati - Muntah , diare .

Page 11: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Asam folat ( vit b 9 ) :

difesiensi asam folat diawal kehamilan menyebabkan : - abortus spontan - kelahiran prematur - berat badan rendah - solusio plasenta ( pelepasan plasenta ) .

efek samping : - bronkospasme - alergi - ruam kulit - pruritis - eritemia - malaise .

Page 12: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Obat gangguan hamil :

88 % ibu hamil mengalami mual & muntah yang kemungkinan disebabkan oleh : - peningkatan produksi hormon . - perubahan dalam metabolisme karbo hidrat . - perubahan dalam emosional . contoh obat : - metoklorpramid ( primperan ) - meklizin - dimenhidraminat ( antimo ) . efek samping : - ngantuk sakit kepala - mulut dan hidung kering . - lelah dan gelisah .

Page 13: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Nyeri uluhati ( pirosis )

- adalah suatu sensasi terbakar yang dirasakan pada daerah epigastrik dan dada yang timbul dengan refluk isi asam lambung .

- klin hamil mengalami penurunan motilitas gastrointestinal sebagai akibat peningkatan normal hormon progesteron .

- contoh obat : antasida - efeksamping : diare , konstifasi , alkolosis , mual , hipermagnesemia , dll .

Page 14: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Nyeri : - sakit kepala karena faktor emosi , induksi hormonal akibat penurunan / perubahan dalam tubuh , sumbatan sinus , atau ketegangan mata .

- sakit punggung , nyeri sendi dan cedera ringan sering terjadi pada klin hamil .

- contoh obat : asetaminofen ( parasetamol ) sering digunakan selama kehamilan . Dapat menembus plasenta dan ekskresi dapat Juga melalui air susu ibu . tidak menyebabkan teratogenik . Dosis maksimal 8 tablet 500 mg / hari . efeksamping : ringan berupa erupsi kulit , ultikaria , anemia hemolitik , trombositopeni , dll .

Page 15: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Obat obat antihipertensi akibat kehamilan

Pre-eklamsi

Ialah adanya : hipertensi , proteinuria ,dan edemaSetelah hamil 20 minggu , sedangkan sebelum hamil tdk didapati .

5 % klien pre-eklamsi yaitu mereka yang perawatan prenatalnya kurang teratur akan menjadi eklamsi yang mengakibatkan kejang kejang .

Obat obat untuk kasus pre-eklamsi : - magnesium sulfat - hidralazin ( ser-ap-es )

Efek samping : - ruam kulit / terasa panas - bertambahnya denyut nadi - hipotensi - pusing sakit kepala - Mual dan muntah - hidung tersumbat .

Page 16: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

UTEROTONIKAIalah senyawa / obat yang bekerja terhadap uterus .Terbagi atas 2 ( dua ) macam yaitu : 1. Oksitosik 2. Pelemas uterus .

I. OKSITOKSIK

Adalah obat obat yang meransang kontraksi uterus yang berada dlm kehamilan sehingga digunakan unt memulai persalinan , baik pada kehamilan muda ( aborsi ) maupun lanjut dan mencegah / menghentikan pendarahan paskasalin .

Kelompok ini terdiri dari : - oksitosin - prostaglandin . - alkoloid ergot .

Page 17: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Oksitosin - merupakan hormon hipofisis posteor .- indikasi :

Membantu memulai proses melahirkan pada pecah ketuban sebelum waktunya , keluar plasenta sebelum waktunya ; pre eklamsia , eklamsia serta pada tranfusi . Selama proses melahirkan pada kelemahan kontraksi . kontraksi uterus setelah operasi caisar . meningkatkan pengosongan air susu / penyumbatan air susu . priode setelah melahirkan unt mengeluarkan plasenta , unt mengurangi hilangnya darah dan unt profilaksis serta mengatasi toni uterus ( Biasanya diberikan bersama metil ergometrin ).

Page 18: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

- KONTRA INDIKASI : Kontraksi uterus hipertonik . obstruksi mekanik pada jalan lahir . gawat janin . tidak memungkinkan persalinan per vagina . preeklamsia berat / terhadap system kardiovaskular .

- Efek samping .

spasme uterus hiperstimulasi uterus ( dpt menyebabkan gawat janin , kerusakan jaringan lunak /ruptur uterus . mual , muntah , aritmia , reaksi anafilaksis , ruam kulit .

- Contoh sediaan : o Oxytocin .o syntocinon o piton s

Page 19: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Prostaglandin - Indikasi :

Bagi yang tdk hamil dpt menimbulkan mensturasi . abortus habituasi . membantu memulai proses melahirkan dan paska melahirkan . menhentikan pendarahan . profilaksis atoni uterus pada kehamilan kembar paska Melahirkan .

- Kontra indikasi :

o Gangguan jantung , paru, hati dan ginjal .o ruptur membran o riwayat operasi caesar o infeksi pelvis o gawat janin o riwayat persalinan sulit / traumatic .

Page 20: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

- Efek samping :

Mual , muntah , diare . hipertonus uterus emboli paru ablasio plasenta gawat janin Hipertensi bronkospasme kontraksi uterus yang berlebihan .

- Contoh sediaan : prostin e 2

Page 21: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Alkoloid ergot : - Indikasi : Keluarnya plasenta diperlambat .

pendarahan setelah plasenta keluar . pembendungan pengeluaran darah pada Waktu haid .

- KONTRA INDIKASI : Kelainan jantung , hati , paru dan ginjal . hipertensi eklamsia sepsis

- EFEK SAMPING : Mual , muntah , sakit kepala dan pusing . nyeri dada , nyeri perut palpitasi ,bradikardia dan hipertensi . edem paru , dll .

- Contoh sediaan : Ergometrin methergin

Page 22: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

2. Pelemas Uterus .Perangsangan adrenoreseptor b2 dpt menimbulkan relaksasi miometrum dan digunakan pada bbrp kasus dlm usaha mencegah persalinan prematur .Tujuannya hanya menunda persalinan selama 48 jam shg cukup waktu unt memberikan terapi kortikosteroid guna pematangan janin .

- Indikasi : persalinan prematur tampa komplikasi dengan Usia kehamilan 24 – 33 minggu .- Efek samping :

Mual muntah ,berkeringat , tremor , palpitasi , takikardia hipotensi , meningkatkan pendarahan & agranulositosis edem paru , nyeri dada .

- Kontra idikasi : Kelainan jantung , pre dan eklamsia lilitan tali pusat . kehamilan trimester kedua dan ketiga .

- Contoh sediaan : isoksuprin hcl ( duvadilan ) magnesium sulfat . ritodrin ( yutophar )

Page 23: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

ANASTETIK

Istilah anastesia dikemukakan pertama kali oleh “o.W.Holmes “ yang artinya tidak ada rasa sakit .

Terbagi atas : 1. Anastesia lokal ( hilang rasa sakit tampa hilangnya kesadaran ) .

Cara kerja : menghambat penghantaran impuls syaraf Dengan mengurangi permeabilitas membran neuron thd natrium, potensial aksi tak terjadi sehingga perjalanan impuls juga tak berlangsung .

2. Anastesia umum ( hilang rasa sakit disertai hilangnya kesadaran ) .

Cara kerja : menekan susunan saraf pusat ( ssp ), mengu – rangi nyeri dan menyebabkan hilangnya Kesadaran ..

Page 24: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Anestesia dlm persalinan dan proses kelahiran Memberikan hilangnya sensasi sakit tampa atau Dengan menurunnya kesadaran , tergantung Kepada pendekatan yang dipakai .

Anestesi regional : membebaskan rasa nyeri selama persalinanTampa menghilangkan kesadaran dengan jalan Menghambat sementara konduksi impuls nyeri Sepanjang saraf sensoris ke otak denganmemakaiObat anestesi lokal .Contoh : - bupivakain 5 mg/ml injeksi ( spinal ) - ropivakain 2 mg/ml injeksi ( epidural )

Efek samping : - rasa ngantuk / hilangnya kesadaran . - hipotensi , mual muntah - Bradikardi , palpitasi - sakit kepala - rasa tidak enak dimulut / lidah baal .

Page 25: Obat Obat Dalam Kehamilan,Persalinan Dan Nifas 1

Tindakan dan pengobatan

Pada masa nifas .Masa nifas atau puerperium adalah masa yang dihitung sejak plasenta lahir sampai 6 minggu Sesudahnya dimana secara fisik pada masa tsb

Terjadi pemulihan stres fisik dari kehamilan Dan persalinan untuk kembali ke keadaan seperti Sebelum hamil .

Ada 5 ( lima ) tindakan pada masa nifas :

1. Mencegah atonia uteri dan pendarahan nifas 2. Mengurangi rasa nyeri akibat kontraksi rahim, Luka atau bekas jahitan perineum dan kemung – kinan adanya hemoroid .3. Meningkatkan atau menekan laktasi .4. Meningkatkan fungsi usus .5. Meningkatkan imunitas .