Nama Folder Berubah Symbol

3
Nama Folder Berubah Symbol 10:25 PM Jeep Tralala 3 comments Kali ini mencoba mengupas tentang Flashdisk temen kerja yang terkena Virus. Biasanya virusnya berupa Shortcut Folder, tapi kali ini nama-nama folder berubah menjadi kode-kode ascii atau sebuah simbol-simbol. Udah nyoba dikembaliin pake perintah lewat command dos (run cmd) dengan perintah Attrib -s -h -r /s /d tetep gak mau. Hal pertama yang perlu diperhatikan adalah jangan buru-buru memformat flashdisk dulu, karena sebenarnya file-file aslinya masih tersimpan dalam flashdisk, untuk mengetahuinya coba cek kapasitas flashdisk, maka akan terlihat kapasitas flashdisk yang ada. Persiapan yang harus dilakukan adalah : Siapkan software Get Data Back Untuk kali ini saya menggunakan Get Data Back v3.66 for Ntfs &Fat, install dulu dan jangan lupa setelah selesai install jalankan file registry nya (Runtime-Reg YAG) yang ada dalam folder, dan jangan lupa saat menjalankan software ini flashdisk dalam kondisi udah nancap/konek dengan pc. Langkah 1 Jalankan get Data Back dengan memilih drive letak flashdisk kita berada, dalam hal ini posisi drive saya ada di (F:), maka klik drive (F:) kemudian klik Next , kemudian tunggu proses pencarian hingga selesai 100%

description

Nama Folder Berubah Symbol

Transcript of Nama Folder Berubah Symbol

Page 1: Nama Folder Berubah Symbol

Nama Folder Berubah Symbol

10:25 PM Jeep Tralala 3 comments

Kali ini mencoba mengupas tentang Flashdisk temen kerja yang terkena Virus. Biasanya

virusnya berupa Shortcut Folder, tapi kali ini nama-nama folder berubah menjadi kode-kode

ascii atau sebuah simbol-simbol. Udah nyoba dikembaliin pake perintah lewat command dos

(run cmd) dengan perintah Attrib -s -h -r /s /d tetep gak mau. Hal pertama yang perlu

diperhatikan adalah jangan buru-buru memformat flashdisk dulu, karena sebenarnya file-file

aslinya masih tersimpan dalam flashdisk, untuk mengetahuinya coba cek kapasitas flashdisk,

maka akan terlihat kapasitas flashdisk yang ada. Persiapan yang harus dilakukan adalah :

Siapkan software Get Data Back Untuk kali ini saya menggunakan Get Data Back v3.66 for Ntfs &Fat, install dulu dan jangan

lupa setelah selesai install jalankan file registry nya (Runtime-Reg YAG) yang ada dalam folder,

dan jangan lupa saat menjalankan software ini flashdisk dalam kondisi udah nancap/konek

dengan pc.

Langkah 1 Jalankan get Data Back dengan memilih drive letak flashdisk kita berada, dalam hal ini posisi

drive saya ada di (F:), maka klik drive (F:) kemudian klik Next, kemudian tunggu proses

pencarian hingga selesai 100%

Page 2: Nama Folder Berubah Symbol

Langkah 2 Setelah proses selesai maka akan muncul keterangan tentang kondisi flashdisk, nah disitu klik

Next aja.

Langkah 3 Nah, tampilan diatas menunjukkan isi flashdisk yang telah di Recovery, disitu kita bisa memilih

mana saja yang mau di kembalikan datanya dengan cara meng-copy kan data ke drive lain yang

ada di komputer kita. Pada gambar diatas menunjukkan ada folder RECYCLER-004FAF-

006974, untuk mengetahui isinya tinggal klik aja salah satu folder yang akan dilihat isinya.

Page 3: Nama Folder Berubah Symbol

Langkah 4 Disini saya akan mengembalikan data folder 004FAF dan 006974, maka kita copy kan satu

persatu folder tersebut ke lokasi/drive lain di komputer kita, maka klik kanan pada folder yang

akan dicopy kemudian pilih lokasi/drive pengcopy an dan klik Ok

Tunggu proses pengcopy an hingga selesai, kemudian silahkan cek hasil pengcopy an tadi dan

coba buka satu persatu file yang telah di Recovery, gimana? berhasil bukan?

Jadi intinya adalah kita menggunakan fasilitas Software Get Data Back yang telah di

sembunyikan virus, jika dengan cara biasa tidak bisa, maka bisa gunakan cara seperti yang saya

jelaskan diatas. Kalo Get Data Back tidak berjalan sebagai mana mestinya atau kita tidak bisa

melakukan pengcopyan mungkin disebabkan karena instalan belum full crack atau belum di

registrasikan. Selamat mencoba dan semoga berhasil.