Morfologi Lekosit Normal

17
Morfologi Lekosit Normal Kelompok 3 : Apriliani Ayu Budiati (A 102.08.005) Cahyani Eka Tiastuti (A 102.08.010) Danar Rustam Aji U (A 102.08.012) Dyah Riwayanti (A 102.08.021) Gustin Susanti (A 102.08.028) Imelda Kusuma Dewi (A 102.08.033)

description

leucocytes

Transcript of Morfologi Lekosit Normal

  • Morfologi Lekosit NormalKelompok 3 :

    Apriliani Ayu Budiati(A 102.08.005)Cahyani Eka Tiastuti(A 102.08.010)Danar Rustam Aji U(A 102.08.012)Dyah Riwayanti(A 102.08.021)Gustin Susanti(A 102.08.028)Imelda Kusuma Dewi(A 102.08.033)

  • LEKOSITLeukosit adalah bagian dari darah yang berwarna putih dan merupakan unit mobil dari sistem pertahanan tubuh terhadap infeksi yang terdiri dari granuler dan agranuler.

    Granuler meliputi: basofil, eosinofil,neutrofil batang, dan neutrofil segmen. Agranuler meliputi : limfosit, monosit, dan sel plasma

  • FUNGSI1. Fungsi defensive mempertahankan tubuh terhadap benda-benda asing termasuk kuman penyebab infeksi.

    2. Fungsi reparative memperbaiki atau mencegah kerusakan terutama kerusakan vaskuler. Leukosit yang memegang peranan adalah basophil yang menghasilkan heparin, sehingga pembentukan trombus pembuluh-pembuluh darah dapat dicegah

  • JENIS-JENIS LEKOSITGRANULER

    1. Basofil2. Eosinofil3. Netrofil batang4. Netrofil SegmenAGRANULER

    1. Limfosit2. Monosit

    *

  • BASOFILMaturasi sel : stem cells myeloblast progranulosit myelosit metamyelosit band granulosit segmented granulosit basofil.

  • Ciri-ciri :Besarnya sel : 8 -14 mikronInti sel : Letaknya dalam sel : central / eksentrik Bentuk inti : tidak jelas karena tertutup oleh granula Warna inti : kebiru-biruan Kromatin : kasar Membran inti : adaSitoplasma: Luas / lebarnya : sedangWarna sitoplasma : oxyphil (faint pink)Perinuklear zone : tidak adaGranula dalam sitoplasma : sedikit/banyak, kasar tidak sama besar, warna biru tua/gelap

  • EOSINOFILMaturasi sel :stem cells myeloblast progranulosit myelosit metamyelosit band granulosit segmented granulosit eosinofil.

  • Ciri-ciri :Besarnya sel : 10-15 mikronInti sel :Letaknya dalam sel : sentral / eksentrikBentuk inti : bersegmen (2-3 lobi)Warna inti : kebiru-biruan (agak pucat)Kromatin : kasarMembran inti : adaButir inti : tidak adaSitoplasma: Luas / lebarnya : relatif lebih besar atau lebarWarna sitoplasma : oxyphil / kemerahanPerinuklear zone : tidak adaGranula dalam sitoplasma : banyak, sama besar, bulat, warna orange kemerahan, kuning mengkilap (bronze)

  • NETROFILMaturasi sel:stem cells myeloblast progranulosit myelosit metamyelosit band granulosit segmented granulosit neutrofil.

    NETROFIL :Netrofil BatangNetrofil Segmen

  • Netrofil batang

    Besarnya sel : 10 15 mikronInti selLetaknya dalam sel : central/excentricBentuk inti : batang, 1 1/3 PWarna inti : biru keunguanKromatin : kasar bergerombolMembran inti : tidak adaSitoplasma Luas / lebarnya : relatif lebih lebarWarna sitoplasma : oxyphilPerinuklear zone : tidak adaGranula dalam sitoplasma : biasa oxyphil, basopil, atau netrophilic

  • Netrofil segmenBesarnya sel : 10 15 mikronInti sel Letaknya dalam sel : central/excentricBentuk inti : bersegmen 2-3 lobiWarna inti : biru pucat keunguanKromatin : kasar lebih kompakButir inti : adaSitoplasma Luas / lebarnya : relatif lebih lebarWarna sitoplasma : oxyphilPerinuklear zone : tidak adaGranula dalam sitoplasma : tersebar halus dan berwarna ungu

  • Netrofil BatangNetrofil Segmen

  • LIMFOSITMaturasi sel:stem cells limfoblast prolimfosit limfosit.

  • Ciri-ciri :Besarnya sel : 7-14 mikronInti sel Letaknya dalam sel :exentricBentuk inti : oval/bulat dan relatif besarWarna inti : biru gelapKromatin : kompak, memadatMembran inti : kurang jelas terlihatButir inti : tidak adaSitoplasma Luas / lebarnya : relatif sempitWarna sitoplasma :oxyphilPerinuklear zone : umumnya tidak adaGranula dalam sitoplasma : tidak ada (kalau ada disebut granula azurophil)

  • MONOSITMaturasi sel:stem cells monoblast promonosit monosit.

  • Ciri-ciri :Besarnya sel : 10-22 mikronInti selLetaknya dalam sel : excentricBentuk inti : tidak tetapWarna inti : kemerah-merahan/keunguanKromatin : tersusun lebih kasarMembran inti : halusButir inti : tidak adaSitoplasma Luas / lebarnya : relatif lebih besar terkadang ada pseudopodiaWarna sitoplasma : biru pucatPerinuklear zone : tidak adaGranula dalam sitoplasma : kadang-kadang ada granula azurophil

  • Terima Kasih

    *