Model perencanaan pembelajaran

16
MODEL-MODEL PERENCANAAN PEMBELAJARAN OLEH: DESI HAYATI PUTRI NIM. 8126173002 PPs_UNIMED

Transcript of Model perencanaan pembelajaran

Page 1: Model perencanaan pembelajaran

MODEL-MODEL PERENCANAAN PEMBELAJARAN

OLEH:DESI HAYATI PUTRINIM. 8126173002

PPs_UNIMED

Page 2: Model perencanaan pembelajaran

PERENCANAAN PEMBELAJARAN

Page 3: Model perencanaan pembelajaran

Perencanaan pembelajaran disusun untuk mengubah perilaku siswa sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai.

Perencanaan pembelajaran berisi tentang rangkaian kegiatan yang harus dilaksanakan untuk mencapai tujuan.

Sanjaya (2012)Perencanaan pembelajaran merupakan hasil dari proses berpikir.

BIOLOGY

Planning

Doing

Evaluation/

Assessment

Page 4: Model perencanaan pembelajaran

P PE ER ME BN EC LA AN JA AA RN A N

penyusunan

Materi pelajaran

Media pembelajaran

Pendekatan & metode

pembelajaran

Penilaian

Dalam suatu alokasi waktu

yang akan dilaksanakan pada masa

tertentu untuk mencapai

tujuan yang telah

ditentukan

Majid (2011)

Page 5: Model perencanaan pembelajaran

FUNGSI PERENCANAAN PEMBELAJARAN

• Fungsi kreatif

• Fungsi inovatif

• Fungsi selektif

• Fungsi komunikasi

• Fungsi prediktif

• Fungsi akurasi

• Fungsi pencapaian tujuan

• Fungsi kontrol

KRITERIA PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBELAJARAN

• Signifikansi

• Feasibilitas

• Relevansi

• Kepastian

• Ketelitian

• Adaptabilitas

• Waktu

• Monitoring

• Isi perencanaan

Page 6: Model perencanaan pembelajaran

Manfaat Perencanaan Pembelajaran

• Sebagai petunjuk arah kegiatan dalam mencapai tujuan

• Sebagai pola dasar dalam mengatur tugas dan wewenang bagi setiap unsur yang terlibat dalam kegiatan

• Sebagai pedoman kerja bagi setiap unsur, baik unsur guru maupun unsur murid.

• Sebagai alat ukur efektif tidaknya suatu pekerjaan, sehingga setiap saat diketahui ketepatan dan kelambatan kerja

• Untuk bahan penyusunan data agar terjadi keseimbangan kerja

• Untuk menghemat waktu, tenaga, alat-alat dan biaya

Page 7: Model perencanaan pembelajaran

Peran Guru sebagai “Perencana”

• Mampu mendeskripsikan tujuan/kompetensi pembelajaran

• Mampu memilih dan menentukan materi pelajaran

• Mampu mengorganisir materi pelajaran

• Mampu menentukan metode/strategi pembelajaran

• Mampu menentukan sumber belajar/media/alat peraga pembelajaran

• Mampu menyusun perangkat penilaian

• Mampu menentukan teknik penilaian

• Mampu mengalokasikan waktu

Page 8: Model perencanaan pembelajaran

MODEL-MODEL PERENCANAAN PEMBELAJARAN

Page 9: Model perencanaan pembelajaran

Ciri model perencanaan pembelajaran:1. Berdasarkan teori

pendidikan dan teori belajar dari para ahli tertentu.

2. Mempunyai misi atau tujuan pendidikan tertentu.

3. Dapat dijadikan sebagai pedoman untuk perbaikan kegiatan belajar mengajar dikelas.

4. Memiliki bagian-bagian model.

5. Memiliki dampak sebagai akibat terapan model pembelajaran.

6. Membuat persiapan mengajar dengan pedoman model pembelajaran yang dipilihnya.

Model diartikan sebagai kerangka konseptual yang digunakan sebagai

pedoman atau acuan dalam melakukan suatu kegiatan.

Briggs menyatakan bahwa Model adalah seperangkat prosedur yang berurutan untuk mewujudkan suatu

proses seperti penilaian suatu kebutuhan, pemilihan media, dan

evaluasi.

Rusman menyatakan bahwa model perencanaan pembelajaran yang

dipergunakan harus memperhatikan beberapa pertimbangan, yaitu: tujuan,

materi, dan peserta didik.

Page 10: Model perencanaan pembelajaran

Beberapa Model Perencanaan Pembelajaran

• Model Glaser• Model J. E. Kemp• Model Sistemik• Model Briggs• Model Gerlach dan Ely• Model Bela H. Banathy• Model Dick dan Carey• Model Wong dan Raulsen• Model Kibler, Barker dan Miles• Model PPSI

Page 11: Model perencanaan pembelajaran

• Menetukan tujuan apa yang harus dicapai oleh siswa pada akhir suatu pembelajaran

• Mengelola situasi permulaan dalam sebuah pembelajaran

• Strategi yang digunakan agar tujuan-tujuan yang telah ditetapkan dapat dicapai.

• Memutuskan cara dan alat yang tepat untuk menetukan tercapainya tujuan pembelajaran yang telah ditetapkan

GLASSER

TujuanInstruksional

Sistuasi Awal

Prosedur Pengajaran

PenilaianPerformance

Feed Back

Kekurangan: # Tidak jelas TIU &

TIK# Belum menganalisis

karakteristik siswa

Page 12: Model perencanaan pembelajaran

1. Menentukan Tujuan Instruksional Umum (TIU)

2. Menganalisis karakteristik siswa

3. Menentukan Tujuan Instruksional Khusus (TIK)

4. Menentukan isi materi pelajaran

5. Menentukan pre-test

6. Memilih aktivitas pembelajaran dan sumber pelajaran

7. Mengkoordinasi sarana pendukung

8. Mengevaluasi pembelajaran

KEMP

Page 13: Model perencanaan pembelajaran

REVISI

Menentukan TIU

Analisis karakter siswa

Menentukan TIK

Menentukan materi

Menentukan Pre-test

Menentukan strategi

EvaluasiMengkoordinasi sarana

pendukung

Kelebihan: selalu diadakan revisi

Kekurangan: pembelajaran konvensional

Page 14: Model perencanaan pembelajaran

Model Perencanaan Pembelajaran Sistemik

1. Identifikasi tugas-tugas

2. Analisis tugas-tugas

3. Penetapan kemampuan

4. Spesifikasi pengetahuan, keterampilan, dan sikap

5. Identifikasi kebutuhan pendidikan dan latihan

6. Perumusan tujuan

7. Kriteria keberhasilan program

8. Organisasi sumber-sumber belajar

9. Pemilihan strategi pembelajaran

10.Uji lapangan program

11.Pengukuran rehabilitas program

12.Perbaikan dan penyesuaian

13.Pelaksanaan program

14. Monitoring program

Page 15: Model perencanaan pembelajaran

Daftar Pustaka Brews, P. J. and Hunt M. R. 1999. Learning To Plan And Planning To Learn: Resolving The Planning School/Learning School Debate. Strategic Management Journal 20: 889–913

Harjanto. 2010. Perencanaan Pengajaran. Jakarta: Rineka Cipta.

http://akharil.blogspot.com/2010/03/model-model-perencanaan-pengajaran.html

Majid, A. 2011. Perencanaan Pembelajaran Mengembangkan Standar Kompetensi Guru. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Sanjaya, W. 2012. Perencanaan dan Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Kencana.

Page 16: Model perencanaan pembelajaran