METODE PELAKSANAAN fix.docx

25
7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 1/25

Transcript of METODE PELAKSANAAN fix.docx

Page 1: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 1/25

Page 2: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 2/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

a. Pagar ini didirikan mengelilingi dan menutupi semua area lokasi proyek 

 b. Dibuat satu pintu untuk keluar dan masuk mobilitas material dan tenaga kerja.

c. Pagar keliling dibuat dengan tiang dari pagar seng gelombang dan dipasang rapi

setinggi !.& m ' (.& m.

- Pemb#a$an %ireksi kee$&"#%an" ma$eria!

ambar 3 : pembuatan direksi keet

Keterangan :

a. Pemasangan kayu yang tersusun menjadi bangunan kecil yang dibuat seperti

gudang oleh tukang kayu dan pekerja.

 b. Desain bangunan diberi pintu dan jendela kaca dilengkapi dengan satu meja tamu

dan buku istruksi.

c. Pemasangan genteng atap menggunakan tenaga keahlian tukang.

- Pemasan"an B'#(p!ank 

  ambar ) : pemasangan bouwplank 

Keterangan :

a. Seting pro*il dengan mengunakan "otal Station atau +ater Pas oleh tukang kayu.

 b. Pemotongan kayu papan dan usuk sesuai pro*il.

Page 3: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 3/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

c. Pemasangan bowplank dengan paku dan palu.

- Pemasan"an Sep$i)$ank 

Keterangan :

a. Septick tank dibuat pada tempat yang telah ditentukan dengan kapasitas 3m3,konstruksi dari pada bangunan ini juga dari beton bertulang dengan penutup

dariplat beton, lantai septik tank di pasang susun batu batu koral dan

dinding dipasang pipa pembuang dari + K- dan pipa pembuang ke resapan, pada ruangresapan pasang ijuk supaya air kotoran dalam septik tank tidak mudah penuh.

*. Pekerjaan Ga!ian

Pondasi harus dilakukan penggalian tanah menurut ketentuan DD. #ubang galian harus

cukup lebar sesuai gambar DD. /ingga waktu mengerjakan pasangan dan pengecoran beton

tidak akan terganggu dan dasar pondamen harus rata. Pekerjaan galian meliputi :

- Ur#"an Tana

ambar 0 : pekerjaan urugan tanah

Keterangan :

a. 1rugan dengan mengunakan cara manual 2 sumber daya manusia dan alat stamper 

sesuai dengan pro*il yang sudah disiapkan sur4eyor.

 b. 5ika tanah memenuhi spesi*kasi, maka tanah diangkut ke lokasi timbunan.

c. Pengurugan dilakukan setiap tebal 6( cm dan di padatkan lalu diurug kembali

sampai ele4asi yang ditentukan.

Page 4: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 4/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

- Ga!ian Tana

ambar 6 : pekerjaan galian tanah

 Keterangan :

a. alian dengan mengunakan cara manual 2 sumber daya manusia dan alat stamper

sesuai dengan pro*il yang sudah disiapkan sur4eyor.

 b. 5ika tanah memenuhi sepesi*kasi, maka tanah diangkut ke lokasi timbunan.

c. Pengurugan dilakukan setiap tebal 70 cm dengan lebar !.% m 2 panjang sesuai

dengan denah pondasi dan di padatkan lalu diurug kembali sampai ele4asi yang

ditentukan.

- Ur#"an Pasir

ambar 7 : pekerjaan urugan pasir 

Keterangan :

a. 1rugan dengan mengunakan cara manual 2 sumber daya manusia dan alat stamper 

sesuai dengan pro*il yang sudah disiapkan sur4eyor.

 b. 5ika tanah memenuhi sepesi*kasi, maka tanah diangkut ke lokasi timbunan.

c. 5ika tanah tidak memenuhi spesi*kasi, maka tanah diangkut dengan cara manual 2

c. Pengurugan dilakukan setiap tebal !( cm di padatkan lalu diurug kembali sampai

ele4asi yang ditentukan.

- Lan$ai Kerja

Page 5: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 5/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

ambar & : pekerjaan lantai kerja

Keterangan :

a. Siapkan gambar kerja untuk memastikan lokasi dan ketebalan lantai kerja yang

akan dilaksanakan.

 b. Siapkan peralatan bantu pengaduk : molen, roskam, jidar, dll

c. Siapkan material$material yang akan digunakan sesuai kebutuhan.

c. Siapkan alat ukur untuk memonitor ele4asi dari top lantai kerja. 

d. Permukaan tanah yang telah rata diurug terlebih dahulu dengan pasir urug, sesuai

dengan spesi*ikasi.

e. Pembuatan acuan lantai kerja 2kepalaan secara memanjang dengan ukuran 0$!(

cm beberapa jalur dengan jarak sesuai dengan panjang jidar antara jalur satu

dengan yang lainnya.

*. "uangkan mortar beton diantara kepalaan.

g. 8gar mortar tersebut hasilnya lebih rata lagi maka ele4asi harus di$cek kembali.

Page 6: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 6/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

+. Pekerjaan P'n%asi

Dasar dari konstruksi pasangan harus digali dan dipersiapkan sesuai dengan gambar rencana

2 DD , Pelaksanaan pekerjaan pondasi pada konstruksi dilatasi dan bagian kostruksi

lainnya dituntuk bentuk dan keadaan permukaan harus menggunaakn acuan yang telah

disetujui oleh direksi. Pekerjaan pondasi meliputi :

- P'n%asi Laj#r

ambar 9 : pekerjaan pondasi lajur 

Keterangan 2 batu kosong :

a. Siapkan gambar kerja untuk memastikan lokasi dan ketebalan lantai kerja yang

akan dilaksanakan.

 b. Siapkan peralatan bantu pengaduk dan material bahan.

c. Siapkan material$material yang akan digunakan sesuai kebutuhan.

c. -aterial batu belah didatangkan dari quary, diangkut dengan cara manual 2 sumber 

daya manusia ke lokasi proyek.

d. Pekerjaan pemasangan dilaksanakan setelah galian tanah selesai dan sesuai dengan

 peil kedalaman.

e. Pemasangan batu kosong dengan tebal (.% m dan diantara celah diisi pasir urug.

, Ba$# Be!a

ambar !( : pekerjaan pondasi lajur 

Keterangan :

Page 7: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 7/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

a. Pekerjaan pemasangan pondasi batu belah setelah pekerjaan pondasi batu kosong

dilaksanakan.

 b. Siapkan peralatan bantu pengaduk concrete mixer  2molen dan material bahan

 batu, pasir didatangkan dari quary dan P 2 Portland Cement  dari pabrik yang

telah distok ke lokasi proyek.

c. -aterial batu belah diangkut dengan cara manual 2 sumber daya manusia ke

lokasi proyek.

d. Pekerjaan pemasangan pondasi batu belah dengan dimensi /(,9( m, B(,6( m

dan kepala (,) m dengan panjang 21+.+ m sesuai dengan denah pondasi

2gambar rencana.

e. pencampuran spesi untuk pasangan pondasi batu belah adalah ! SP : 6 PP dan air

secukupnya yang diproses dengan bantuan sumber daya manusia dan alat concrete

mixer  2molen kapasitas (,6 m3.

- P'n%asi ''$p!a$e

ambar !( : pekerjaan pondasi *ootplat

Keterangan :

a. Siapkan gambar kerja untuk memastikan lokasi dan ketebalan lantai kerja yang

akan dilaksanakan.

 b. Siapkan peralatan bantu pengaduk concrete mixer  2molen dan material bahan

 batu, pasir didatangkan dari quary dan P 2 Portland Cement  dari pabrik yang

telah distok ke lokasi proyek.

Page 8: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 8/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

d. Siapkan material$material yang akan digunakan sesuai kebutuhan.

e. -aterial batu belah diangkut dengan cara manual 2 sumber daya manusia ke

lokasi proyek.

*. Pekerjaan pemasangan pondasi batu belah dengan dimensi / % m, B !.70 m

dan kepala (,0 m

. Pekerjaan S$r#k$#r

Dasar dari konstruksi struktur harus dipersiapkan setelah pekerjaan pondasi selesai dan

sesuai dengan gambar rencana 2 DD , Pelaksanaan pekerjaan struktur pada konstruksi

dilatasi dan bagian kostruksi lainnya dituntuk bentuk dan keadaan permukaan harus

menggunaakn acuan yang telah disetujui oleh direksi. Perhitungan ;olume Pekerjaan yang

meliputi kebutuhan tulangan, bekisting dan 4olume beton. Perhitungan dilakukan pada

 pekerjaan Pondasi, Kolom, Balok, Plat, dan "angga.

- Bekis$in"

ambar !! : pekerjaan bekisting

Keterangan :

a. Siapkan gambar kerja untuk memastikan lokasi dan ketebalan lantai kerja yang

akan dilaksanakan.

 b. Pemasangan kayu sesuai denah kerja bekisting secara manual 2 sumber daya

manusia

c. Pemasangan balok kayu dengan paku sesuai denah kerja bekisting secara manual 2

sumber daya manusia

Page 9: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 9/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

- T#!an"an Be$'n

ambar !% : pekerjaan tulangan beton

Keterangan :

a. Pembesian atau perakitan tulangan adalah precast atau dikerjakan ditempat lain

yang lebih aman.

 b. Perakitan tulangan harus sesuai dengan gambar kerja.

c. Pemasangan tulangan utama. Sebelum pemasangan sengkang, terlebih dahulu

ditandai dengan kapur.

d. Pemasangan sengkang, setiap pertemuan antara tulangan utama dengan sengkang

diikat oleh kawat dengan sistem silang.

e. Setelah tulangan dirakit, besi tulangan precast diangkut dengan cara manual 2

sumber daya manusia .

*. Setelah tulangan terpasang, lalu dipasang beton ber*ungsi sebagai selimut beton.

- Pen"e)'ran Be$'n

ambar !% : pekerjaan tulangan beton

Keterangan :

a. Pembersihan pada daerah sekitar kolom untuk menghindari kerusakan beton

Page 10: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 10/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

 b. Pengecoran dilakukan dengan menggunakan bucket cor yang

dihubungkan dengan

 pipa tremi dengan kapasitas bucket mencapai (.9 m3.

c. pengangkutan bucket dengan menggunakan tenaga manusia.

d. Penulangan beton dilakukan secara bertahap agar menghindari terjadinya segresi.

e. selama proses pengecoran, pemadatan beton menggunakan 4ibrator untuk

menghilangkan rongga$rongga udara yang masuk.

/. Pekerjaan A$ap

Pekerjaan ini meliputi pekerjaan kuda$kuda, gording, atap penutup dan seluruh detail yang

disebutkan < ditunjuk dalam ganbar rencana untuk mendapatkan hasil yang baik sesuai

dengan petunjuk Direksi < Pengawas.

- Pekerjaan A$ap

ambar !3 : pekerjaan pro*il besi kuda$kuda

Keterangan :

Pekerjaan kuda-kuda

=

a. Pengangkutan kuda$kuda, bahan dan alat ke lokasi proyek.

 b. Pekerjaan pengecatan rangka kuda.

c. Pekerjaan perangkaian kuda$kuda.

d. Pekerjaan menaikan kuda$kuda keatas atap.

e. >angka kuda$kuda ditempatkan pada angkur yang tersedia, besi angkur merupakan

Page 11: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 11/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

tulangan dari kolom yang dilebihkan sebagai pengikat antara kuda$

kuda dan dinding. 8ngkur kemudian ditempatkan pada plat dudukan kuda$

kudayang sudah dilobangi, kemudian angkur dan plat dudukan kuda$kuda

tersebutdisambung dengan baut angkur !% mm.

 Pemasangan Rangka Atap

a. Perangkaian ikatan angin 4ertikal.

 b. Pekerjaan menaikkan ikatan angin 4ertikal.

c. Setelah ikatan angin 4ertikal dinaikkan, pekerjaan selanjutnya adalah perangkaian

antara ikatan angin 4ertikal dengan kuda$kuda.

d. Setelah ikatan angin terpasang, kemudian balok nok dipasang pada rangka atap..

 Pemasangan Gording 

a. Pengecatan gording dengan lapisan anti rayap.

 b. -emindahkan bahan gording ke lantai atas.

c. ording ditempatkan diatas kuda$kuda pada titik buhul kuda$kuda.

 Pemasangan Reng 

a. Sebelum dilakukan pekerjaan pemasangan genteng sebelumnya disiapkan

diatasatap 2disusun pada titik$titik tertentu.

 b. >eng dipasang secarah horisontal terlebih dahulu pada bagian atas.

c. Setelah pada bagian paling atas terpasang diteruskan pada bagian bawahnyasecara

hori?ontal.

d. Dengan cara pemasangan genteng pada bagian atas diangkat atau diungkit setelah itu

dimasukan atap pada bagian bawahnya.

Page 12: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 12/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

- Pekerjaan P!a$0'n%

ambar !) : pekerjaan pro*il genteng

Keterangan :

a. Buat marking ele4asi, as dan jarak penggantung rangka pla*on sesuai dengan

shopdrawing. 2 untuk menentukan ketinggian pla*ond .

 b. Pasang benang nylon dua sisi dan sejajar 

sebagai pedoman kelurusan @ketinggian rangka,

sesuai ele4asi yang telah dibuat.

c. Pasang instalasi terlebih dahulu sebelum memasang rangka pla*ond.

d. Pasang rangka pla*ond 2yang telah dihaluskan, dimeni @ dipotong sesuai marking yang

telah

dibuat.

e. Periksa kelurusan dan kerataan rangka menggunakan waterpass @ sikubesi.

*. Potong panel pla*ond plywood dengan gergaji sesuai shop drawing.

g. Pasang rangka pla*ond 2yang telah dihaluskan, dimensi @ dipotong sesuai marking yang

telah dibuat.

g. Pasang rangka pla*ond 2yang telah dihaluskan, dimeni @ dipotong sesuaimarking yang

telah

dibuat.

h. /aluskan bekas potongan plywood dengan amplas.

i. Pasang panel pla*ond plywood tersebut dengan mengatur kelurusan @ kerapatan

Page 13: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 13/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

, pla*ond dan kerataan pla*ond

g. Pemasangan pla*ond dimulai dari tepi2mengikuti gambar kerja dandiperkuat dengan

 paku yang diketok dengan palu besi.

h. Pemasangan pla*ond dimulai dari tepi2mengikuti gambar kerja dandiperkuat dengan

 paku yang diketok dengan palu besi.

i. ek kerataan permukaan pla*ond yang sudah jadi dengan waterpass.

 j. >apikan dan haluskan permukaan pla*ond plywood yang telah terpasang dengan amplas.

. Pekerjaan Din%in"

Pekerjaan ini meliputi pekerjaan trassram, pasangan batu, acian dan plesteran seluruh

detail yang disebutkan < ditunjuk dalam ganbar rencana untuk mendapatkan hasil yang

 baik sesuai dengan petunjuk Direksi < Pengawas.

- Pekerjaan Trassram

ambar !0 : pekerjaan trassram

Keterangan :

a. -emasang acuan kayu 2pro*il secara 4ertikal pada setiap ujung dinding yangakan

dipasang.

 b. -engukur ukur dan menandai jarak setiap ketinggian pasangan bata < batako dan di

  kontrol kesetimbangan horisontal nya antara ujung satu dengan yang lainnya.

c. -embasahi bata yang akan di pasang sampai tidak menyerap air.

d. -emberi adukan mortar 2sebagai perekat pada setiap sambungan antara batu bata

Page 14: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 14/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

  dan pada setiap sambungan atas dan bawah dari batu bata tidak boleh

membentuk

garis lurus<4ertikal.

e. -engusahakan potongan batu bata yang besarnya kurang dari setengahnya tidak dipakai atau

  tidak dipasang.

- Pekerjaan Pasan"an Ba$#

ambar !6 : pekerjaan pasangan batu

Keterangan :

a. "andai batas$batas area pemasangan batu hias dengan menggunakan benang dan paku.

 b. buat goresan kasar pada permukaan yang akan ditempel batu hias agar spesibisa

menempel dengan baik.

c. Potong batu hias sesuai ukuran yang ada pada gambar.

d. >endam batu hias dalam air sampai jenuh.

e. Sementara siapkan campuran spesi untuk menempelkan batu hias di dinding.

*. Pasang batu hias menempel di dinding dengan menggunakan spesi.

g. ek kedataran dan jarak nat antara batu agar seragam.

h. Biarkan hingga spesi kering setelah itu beri isian pasta semen warna pada natbatu

hias.

- Pekerjaan P!es$eran

Page 15: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 15/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

ambar !6 : pekerjaan plesteran

Keterangan :

a. -enyiapkan material yang akan di pakai pada lokasi yang terdekat atau strategis

dari dinding yang akan di plester.

 b. -enyiram permukaan bata<bataco dengan air sampai basah secara merata 2curing.

c. -embuat adukan untuk kamprotan dengan perbandingan tertentu 2misalkan !sp : % pp.

d. -elakukan kamprotan pada bidang yang telah dicuring dengan jarak lemparan

A 0( cm dari permukaan yangdikamprot dengan ketebalan !0 %( mm.

e. Setelah itu mulailah membuat caplakan dengan adukan !sp : % pp.

*. -embuat kepalaan dengan ketebalan !0 mm.

g. -elanjutkan dengan penyiraman jika kepalaan telah mongering.

h. -emastikan bidang yang akan diplester telah dicuring.

i. -embuat adukan ! pc : 3 ps, gunakan pasir yang diayak 2 halus .

 j. -emasang plesteran pada bidang yang telah ada kepalaannya sampai selesai

seluruh permukaan pada setiap bagian dengan cara dilempar dari jarak A 0( cm.

k. -enggunakan jidar untuk meratakan permukaan sesuai dengan kepalaan.

l. Saat plesteran setengah kering, gunakan roskam untuk mengosok 

 permukaandinding

sampai halus @ rata.

m. Dilanjutkan dengan curing selama 7 hari sampai permukaan plesteran benar 

  benar basah seluruhnya.

n. Setelah cukup usia curing, keringkan bidang tersebut selama ! hari.

o. /aluskan permukaan dinding dengan amplas halus.

 p. Plamir bidang plesteran yang telah kering dengan menggunakan plamir yang baik. #akukan

sebanyak 3 lapis 2 tiga kali pelaksanaan sampai dinding benar $ benar rata dan halus.

Page 16: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 16/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

2. Pekerjaan Pin$# %an 3en%e!a

Pekerjaan ini meliputi pekerjaan kusen kayu, daun pintu, dan pemasangan kaca seluruh

detail yang disebutkan < ditunjuk dalam ganbar rencana untuk mendapatkan hasil yang

 baik sesuai dengan petunjuk Direksi < Pengawas.

- Pekerjaan Da#n Pin$# %an 3en%e!a

ambar !7 : pekerjaan kusen kayu

Keterangan :

a. 1kur lebar dan tinggi kusen pintu<jendela.

 b. 1kur lebar dan tinggi daun pintu<jendela.

c. potong daun pintu<jendela 2bila terlalu lebar dan terlalu tinggi.

d. -asukkan<pasang daun pintu<jendela pada kusennya, stel sampai masuk dengantoleransi

kelonggaran 3C0 mm, baik ke arah lebar maupun kearah tinggi.

e. #epaskan daun pintu<jendela, pasang<tanam engsel daun pintu pada tiang daun

 pintu 2sisi tebal dengan jarak dari sisi bagian bawah 3( cm, dan dari sisi bagianatas

%0 cm 2untuk pintu<jendela dengan % engsel, dan pada bagian tengah 2untuk pintu dengan

3

engsel

*. -asukkan<pasang lagi daun pintu<jendela pada kusennya, stel sampai baik

kedudukannya, kemudian beri tanda pada tiang kusen pintu<jendela tempat engsel

yang sesuai dengan engsel pada daun pintu<jendela.

Page 17: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 17/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

g. #epaskan sebelah bagian engsel pada daun pintu<jendela dengan cara melepas

 pennya, kemudian

 pasang<tanam pada tiang kusen

h. Pasang kembali daun pintu<jendela pada kusennya dengan memasangkan engselnya,

kemudian masukkan pen nya sampai pas, sehingga terpasanglah daun pintu pada

kusen pintunya.

i. oba daun pintu<jendela dengan cara membuka dan menutup.

 j. Bila masih dianggap kurang pas, lepaskan daun pintu<jendela dengan

cara melepaskan pen.

k. Stel lagi sampai daun pintu<jendela dapat membuka dan menutup dengan baik,rata

  dan lurus dengan kusen.

- Pekerjaan Pemasan"an Ka)a

ambar !& : pekerjaan pemasangan kaca

Keterangan :

a. #etakkan daun pintu<jendela dengan posisi alur terletak pada bagian atas.1sahakan

letakkan pada meja yang luasnya minimal sama dengan luas daunpintu. 8tau

letakkan pada lantai yang datar.

 b. /aluskan seluruh sisi kaca agar tidak tajam.

c. Pasangkan lembaran kaca dengan hati$hati, gunakan selembar karton atau

kain untuk memegang kaca.

d. Pasang paku pada list kayu sebelum dipasang pada keempat sisi daun pintu<jendela.

e. Setelah lis terpasang, perlahan masukkan paku dengan martil.

Page 18: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 18/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

*. Sebaiknya letakkan selembar kain di atas permukaan kaca yang sedang

dipasang lis kayu.

ni untuk menghindari goresan pada permukaan kaca karena gerakan martil

4. Pekerjaan Pemasan"an K#n)i

Pekerjaan ini meliputi pekerjaan engsel pintu, kunci silinder, engsel jendela, door closer 

dan slot seluruh detail yang disebutkan < ditunjuk dalam ganbar rencana untuk 

mendapatkan hasil yang baik sesuai dengan petunjuk Direksi < Pengawas.

- Pekerjaan Pemasan"an K#n)i

ambar !9 : pekerjaan pemasangan kunci

Keterangan :

a. Siapkan rumah kunci dan alat bor.

 b. #akukan pemasangan rumah kunci dan grendel.

c. Setelah terpasang lakukan pengetesan buka tutup pintu dan kunci dan cekapakah ada

  yang kandas atau tidak.

d. 5ika ada yang kandas, lakukan perbaikan.

e. Sesuaikan jenis kunci dengan pintu berdasarkan detail gambar kerja.

5. Pekerjaan Sani$asi %an Drainase

Pekerjaan ini meliputi pekerjaan sanitasi dan drainase detail yang disebutkan < ditunjuk 

dalam ganbar rencana untuk mendapatkan hasil yang baik sesuai dengan petunjuk 

Direksi < Pengawas.

Page 19: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 19/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

Page 20: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 20/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

- Pekerjaan Sani$asi %an Drainase

ambar %( : pekerjaan sanitasi dan drainase

Keterangan :

a. Sebelum dipasang pipa pembuang air kotor terlebih dahulu dilakukan penggalian

tanah pada garis pemasangan pipa, pipa kemudian ditanam supaya terhindardari timpaan

 benda$benda lain, sedangkan untuk pemasangan pipa air bersih ditanam dalam

dinding bata. Pipa yang digunakan untuk air kotor atau pembuang tinja adalah

 paralon P; E F G yang tebal dan elastis , sedangkan pipa untuk air bersih

digunakan pipa P;E - / 1 G.

 b. Pada sistem penyambungan lurus pipa tersebut menggunakan socket dan

dilemdengan lem pipa, untuk disambungkan dipasang elbow dan juga menggunakan lem

 pipa. Pipa dipasang harus ada kemiringan ke arah pembuangan air.Pada lobang

 pembuangan air lantai pada kamar mandi dipasang saringan 2*loordrain supaya

tidak masuk kotoran atau binatang kedalam pipa yang bisamengakibatkan

 penyumbatan. Pemasangan kran air pada drat dipasang lem atau isolasi tape khusus

  supaya tidak terjadi kebocoran.

c. Setelah terpasang lakukan pengetesan buka tutup pintu dan kunci dan cekapakah ada

  yang kandas atau tidak.

d. 5ika ada yang kandas, lakukan perbaikan.

e. Sesuaikan jenis kunci dengan pintu berdasarkan detail gambar kerja.

16. Pekerjaan Mekanika! %an E!ek$rika!

Page 21: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 21/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

Pekerjaan ini meliputi pekerjaan mekanikal dan elektrikal detail yang

disebutkan < ditunjuk dalam ganbar rencana untuk mendapatkan hasil yang baik sesuai

dengan petunjuk Direksi < Pengawas.

- Pekerjaan Mekanika! %an E!ek$rika!

ambar %! : pekerjaan mekanikal dan elektrikal

Keterangan :

a. Semua hantaran 2kabel yang ditarik dalam pipa < cabelduct harus diusahakan tidak

tampak dari luar 2tertanam.

 b. Sambungan harus menggunakan klem < isolasi kabel supaya terlindung denganbaik

sehingga tidak tersentuh.

c. #ekukan<belokan pipa harus beradius H 3 kali diameter pipa dan harus rata2untuk

memudahkan penarikan kabel.

d. 5aringan harus dipasang tersendiri<terpisah dengan jaringan penangkal petir."idak

 boleh ada sambungan, dihubungkan dengan elektroda penahan dan ditanam sampai

minimal mencapai air tanah

e. Pada hantaran di atas langit$langit, harus diklem pada bagian bawah plat <

 balok atau pada balok kayu rangka langit$langit.

*. 1ntuk hantaran<tarikan kabel yang menyusur dinding bata<beton pada sha*t

harus diklem atau dengan papan dan kabel trey bila jaringan terlalu rumit 2banyak.

Page 22: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 22/25

Page 23: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 23/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

e. . Pasang keramik sebagai pasangan kepalaan, sepanjang garis dasar yang telah terpasang.

*. ek kesikuan keramik dengan besi siku dan kerataan ele4asi keramikdengan waterpass.

g. si bagian < daerah permukaan lantai yang lain nya dengan adukan < spesi.

h. Setelah itu pasang keramik berikutnya sesuai posisinya sampai selesai,usahakan

supaya tidak ada las C lasan

i. 5ika keramik sudah terpasang semua, ketuk permukaan keramik dengan palu ketuk untuk

mendatarkan < meratakan permukaan keramik supaya tidak rusak < cacat.

 j. Setelah itu cek kerataan ele4asi keramik dengan waterpass.

k. Bersihkan permukaan pasangan keramik yangtelah terpasang dengankain < lap basah

sampai bersih.

l. 1ntuk menghindari naiknya lantai 2 menggelembungnya lantai makabuatlah

delatasi.

m. Kemudian siapkan isian < bahan cor nad pada bak air 2ember dan aduklah hingga

rata.

 n. Setelah adukan rata, isi sela$sela nad dengan bahan cor nad dengan.

o. -enggunakan sendok spesi 2 sekop .Pengisian nad dilakukan apabilakedudukan keramik

telah kuat atau spesi telah kering,

 p. Diamkan dan tunggu sampai nad tersebut benar $benar kering.

I. Setelah kering, bersihkan permukaan pasangan keramik yang sudah dipasang nad dari sisa

  C sisabahan cor nad dengan menggunakan kain < lap basah sampai bersih.

Page 24: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 24/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

- Pekerjaan Pen"e)a$an

  ambar %3 : pekerjaan pengecatan

Keterangan : 

a. Bersihkan permukaan dinding dari debu , kotoran dan bekas percikan

 plesteran dengan kain lap.

 b. #indungi bahan C bahan < pekerjaan lain yang berbatasan dengan dinding yang akan

dicat dengan kertas semen < koran dan lakban.

c. unakan skrap untuk memperbaiki bagian C bagian dinding yang retak dan

kurang rata dengan plamir, kemudian tunggu sampai kering.

. /aluskan plamir yang telah kering dengan amplas hingga rata.

e. ek kerataan permukaan dinding.

#. 5ika permukaan sudah rata, maka lakukan pengecatan dasar dengan alat rolpada bidang yang

luas @ dengan kwas untuk bidang yang sempit 2 sulit .

g. 5ika cat dasar tersebut sudah kering, lakukan pengecatan *inish yang pertama.

h. 5ika cat *inish yang pertama sudah kering, lakukan pengecatan *inish yang kedua<

terakhir 2 jumlah pelapisan cat sesuai dengan spesi*ikasi .

i. ek kerataan pengecatan yang terakhir.

 j. 8pabila sudah rata, bersihkan cat yang mengotori bahan<pekerjaan lain yang

Page 25: METODE PELAKSANAAN fix.docx

7/21/2019 METODE PELAKSANAAN fix.docx

http://slidepdf.com/reader/full/metode-pelaksanaan-fixdocx 25/25

Ofce : Jln. Tembalang Selatan 1 no 22,Tembalang,Semarang,JawaTengah

 

PT .  S$%&%

  seharusnya tidak terkena cat dengan kain lap.