Meningkatkan Aktivitas Ekonomi Dan Kemampuan Asimilasi Lingkungan

7
Ahdiat P0201212401 Konsentrasi Manajemen Kelautan PPs Unhas

Transcript of Meningkatkan Aktivitas Ekonomi Dan Kemampuan Asimilasi Lingkungan

AhdiatP0201212401

Konsentrasi Manajemen Kelautan PPs Unhas

Garis A dan B adalah daya asimilasi limbah Garis linear W1 dan W2 adalah waste/limbah Pada garis W1 di titik X1, aktivitas ekonomi

menghasilkan limbah yang masih mampu diasimilasikan oleh lingkungan.

Pada garis W1 di titik X*, aktivitas ekonomi dan kemampuan lingkungan mengasimilasikan limbah sudah mencapai titik optimum.

Dan jika aktivitas ditambah lagi maka yang terjadi adalah degradasi lingkungan.

Untuk mengejar ketertinggalan pembangunan maka aktivitas ekonomi dan daya asimilasi lingkungan terhadap limbah harus ditingkatkan.

Dapat dilihat pada garis linear W2 bahwa kemajuan aktivitas ekonomi dari X* ke X2 yang disertai dengan meningkatkan kapasitas lingkungan mengasimilasi limbah.

Meningkatkan kualitas sumberdaya Manusia dalam upaya pengelolaan sumberdaya alam

Inovasi teknologi untuk meningkatkan kuantitas dan kualitas produksi barang dan jasa.

Investasi yang mendorong pembukaan lapangan kerja baru yang lebih produktif.

SDM & SDASDM & SDASDM & SDASDM & SDA

INVESTASIINVESTASI

INOVASI INOVASI TEKNOLOGTEKNOLOG

II

REHABILITREHABILITASIASI

REHABILITREHABILITASIASI

REVITALISREVITALISASIASI

KONSERVAKONSERVASISI

REHABILITASIAda indikasi kerusakan fisik/ekosistem

REVITALISASIAda indikasi kerusakan /penurunan fungsi dan kualitas

KONSERVASIAda indikasi keadaan yang ada dipertahankan