Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

12
Mengorkestrasikan Suasana yang Menggairahkan Martina (1013150018) Gesti (10131500210)

Transcript of Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

Page 1: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

Mengorkestrasikan Suasana yang Menggairahkan

Martina (1013150018)Gesti (10131500210)

Page 2: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

Konteks menata panggung belajar mempunyai empat aspek:

1. Suasana2. Landasan

3. Lingkungan4. Rancangan

Page 3: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

Suasana yang menggairahkanYang dimaksud dengan suasana

yang menggairahkan adalah suasana penuh keakraban, kehangatan, santai, penuh humor tapi bertanggung jawab, dan tenang tapi terfokus serta adanya komunikasi positif.

Page 4: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

Kunci untuk membangun suasana menggairahkan

Kekuatan Terpendan ( NIAT )Jalinan Rasa Simpati dan Saling

PengertianKeriangan dan KetakjubanPengambilan ResikoRasa Saling Memiliki Keteladanan

Page 5: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

Kekuatan Terpendan ( NIAT )

Niat guru atau kekuatan akan kemampuan sangat berpengaruh pada kemampuan diri sendiri untuk dapat memotivasi peserta didik,Meningkatkan kepercayaan guru akan kemampuan dan motivasi siswa.

Page 6: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

Jalinan Rasa Simpati dan Saling Pengertian

Jalinan rasa simpati dan saling pengertian  harus diciptakan agar siswa menyukai guru. Jika guru disukai siswa, pekerjaan guru pun akan lebih mudah.

Page 7: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

Keriangan dan Ketakjuban

Membuat afirmasiMemberikan pengakuanRayakan keberhasilan siswa.

Page 8: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

Pengambilan ResikoMelatih siswa untuk berani

mengambil resiko.Guru dan siswa harus terbiasa dengan kegiatan di luar zona nyaman

Page 9: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

Rasa Saling MemilikiRasa saling memiliki sejati

(kepaduan tim) membuat orang merasa berdaya untuk keluar dan mempertaruhkan zona nyaman mereka demi sukses dan belajar. Dengan membangun rasa saling memiliki berarti juga menyinkirkan ancaman,membiarkan otak siswa santai, membuat emosi mereka terlibat dan menjadikan proses belajar memuncak

Page 10: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

KeteladananMemberi teladan adalah salah

satu cara ampuh untuk membangun hubungan dan memahami orang lain serta akan menambahkan kekuatan kedalam pembelajaran.

Page 11: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

Kelebihan Untuk menarik keterlibatan, guru harus

membangun hubungan, yaitu dengan menjalin rasa simpati dan saling pengartian. Hubungan akan membangun jembatan menuju kehidupan bergairah siswa, membuka jalan membuka memasuki dunia baru siswa dan memudahkan untuk melibatkan siswa, memudahkan pengelolaan kelas, memperpanjang waktu, dan meningkatkan kegembiraan.

Page 12: Mengorkestrasikan Suasana Yang Menggairahkan

KekuranganUntuk menarik keterlibatan

peserta didik, guru harus membangun hubungan dengan cara menjalin rasa simpati dan saling pengertian yang terkadang harus melalui proses yang lama.