Menghitung Debit Air

3
Menghitung debit air Debit sama dengan Volume Awal dikurangi dengan Volume Akhir dibagi dengan waktu. Q = ( V0 - V1 )/ t Ada yang tahu berapa debit airnya? Kalau tidak, ayo kita hitung. Diketahui volume awal airnya adalah 300 m 3 , volume akhir 180 m 3 , dan waktunya 10 menit. Maka caranya, 300 m 3 -180 m 3 / 10 menit = 120 m 3 / 10 menit = 12 m 3 per menit. Rumus Debit air : Q= A x V x 0,8 Cara kerja: a.Bentangkan benang atau tali untuk mengukur lebar bawah irigasi(a)dan lebar atas irigasi(b). b.Ukur jarak aliran irigasi(s) misalnya 50 meter. c.Tali b di bagi 3 titik, setelah itu ukur ketinggian(h) 3 titik tersebut dari dasar irigasi sampai permukaan air, maka didapat 3 ketinggian,rata-ratakan. Untuk mendapatkan A=((a+b)/2) x h rata-rata d.3 titik tersebut dianggap V1,V2,dan V3 dihitung kecepatan(V)nya dengan menggunakan bahan yang terapung(gabus), gunakan stopwatch untuk mendapatkan waktu yang dibutuhkan gabus menempuh jarak 50 (dari b ke d), 3 waktu tersebut dirata-ratakan,maka untuk mendapatkan V:s/t(rata- rata) Contoh: Diket: lebar bawah(a):5,21 m Lebar atas(b):6,9 m h1=1,01 m h2=0,95 m h3=0,91 m V1=66s V2=66s V3=60s Dit: Q=…? Jawab: A=((a+b)/2) x ((h1+h2+h3)/3) =((5,21 m + 6,9 m)/2) x ((1,01 m + 0,95 m + 0,91 m)/3) =6,055 m x 0,956 m =5,788 m2

Transcript of Menghitung Debit Air

Page 1: Menghitung Debit Air

Menghitung debit air

Debit sama dengan Volume Awal dikurangi dengan Volume Akhir dibagi dengan waktu. Q = ( V0 - V1 )/ t

Ada yang tahu berapa debit airnya? Kalau tidak, ayo kita hitung. Diketahui volume awal airnya adalah 300 m3, volume akhir 180 m3, dan waktunya 10 menit. Maka caranya, 300 m3-180 m3/ 10 menit = 120 m3/ 10 menit = 12 m3 per menit.

Rumus Debit air : Q= A x V x 0,8Cara kerja:a.Bentangkan benang atau tali untuk mengukur lebar bawah irigasi(a)dan lebar atas irigasi(b).b.Ukur jarak aliran irigasi(s) misalnya 50 meter.c.Tali b di bagi 3 titik, setelah itu ukur ketinggian(h) 3 titik tersebut dari dasar irigasi sampai permukaan air,maka didapat 3 ketinggian,rata-ratakan. Untuk mendapatkan A=((a+b)/2) x h rata-ratad.3 titik tersebut dianggap V1,V2,dan V3 dihitung kecepatan(V)nya dengan menggunakan bahan yang terapung(gabus),gunakan stopwatch untuk mendapatkan waktu yang dibutuhkan gabus menempuh jarak 50 (dari b ke d),3 waktu tersebut dirata-ratakan,maka untuk mendapatkan V:s/t(rata-rata)Contoh:Diket: lebar bawah(a):5,21 mLebar atas(b):6,9 mh1=1,01 m h2=0,95 m h3=0,91 mV1=66s V2=66s V3=60sDit: Q=…?Jawab:A=((a+b)/2) x ((h1+h2+h3)/3)=((5,21 m + 6,9 m)/2) x ((1,01 m + 0,95 m + 0,91 m)/3)=6,055 m x 0,956 m=5,788 m2V= s/((V1+V2+V3)/3)= 50 m/((66s+66s+60s)/3)= 50 m/64s= 0,782 m/sMaka :Q= A x V x 0,8Q= 5,788 m2 x 0,782 m/s x 0,8= 3,620 m3/s atau 3620 liter/detik

Page 2: Menghitung Debit Air

Mengetahui Luas areal yang terairi dari curah hujan dan Mengetahui Curah hujan dari Volume airKita ingin mengetahui berapa luas areal yang menerima debit air dengan curah hujan sebesar 50mm, sedangkan volumenya sebesar 200.000 m3.dari sumber seperti ini rumusnya :Volume air = Luas areal x Curah hujan200.000 m3 = Luas areal x 0.05mLuas areal = 200.000 m3 / 0.05 = 4.000.000 m2= 400 Hektar

Suatu daerah seluas 50 hektar mendapat volume air sebesar 100.000m3, kira-kira berapa ya curah hujannya?Mari kita cari rumusnya…kaya mau nyari apa aja ya..he..he..Rumus : Volume air = Luas areal x curah hujan100.000m3 = 500.000 m2 x curah hujancurah hujan = 100.000 m3/500.000 m2 = 0.2 m= 200 mm

Jawaban Terbaik - Dipilih oleh Suara Terbanyak

Maksud anda mungkin menghitung kapasitas pompa.Akan tetapi anda tidak menyebutkan jenis pompanya, karena tiap jenis pompa mempunyai karakteristik yang berbeda. Tapi sekedar patokan kalau anda ingin menghitung kapasitas suatu pompa anda harus tahu volume / ruang dari sudu dan juga rpm motor pompa. Suatu contoh yang gampang gear pump, anda tinggal mengitung volume celah gear yang terisi fluida , sebelum discharge pompa. Kemudian tinggal anda kalikan dengan rpm nya.Misal diketahui celah yang terisi fluida nya V = 100 cm^3 , putaran motor 1500 rpm, maka kapasitas atau debit pompa nya adalah Q ,:Q = V x 1500 rpm= 100 cm^3 x 1500 rpm x 1 menit / 60 detik = 2500 cm^3/detik x 1 liter/1000 cm^3 x 3600 detik/jam= 9000 liter / jamDengan cara pehitungan diatas anda juga bisa menghitung kapasitas jenis pompa yang lain nya seperti pompa sentrifugal, vane pump dan lain-lain.Demikian semoga dapat membantu anda.