Membongkar Motor Starter

download Membongkar Motor Starter

of 9

Transcript of Membongkar Motor Starter

  • 8/18/2019 Membongkar Motor Starter

    1/9

    Membongkar Motor Starter

    Pembongkaran motor starter diperlukan tatkala terjadi kondisi yang tidak normal pada motor 

    starter, terutama pada bagian komponen dalam motor starter. Apabila terjadi kerusakan dalam

    sistem starter maka sebelum melakukan langkah pembongkaran, dianjurkan untuk melakukan

    diagnosa/troubleshooting (mencari sumber permasalahan) terlebih dahulu. Hal ini diperlukan

    agar dalam menangani kerusakan yang terjadi dapat secara tepat atau tidak menimbulkan

    komplikasi. Perlu diketahui bahwa membongkar motor starter juga dapat berpotensi terhadap

    kerusakan motor starter, misalnya pada bagian sikat starter yang sering kali terputus hingga

     pegas yang hilang. Setelah memastikan bahwa kerusakan dalam sistem starter berasal dari

    komponen dalam motor starter maka kita dapat melakukan pembongkaran dan pemeriksaan

    untuk mengetahui kondisinya. erikut adalah langkah!langkah singkat pembongkaran motor 

    starter"

    #. $epas kabel kumparan medan yang terpasang pada terminal % solenoid, kemudian

    lepas solenoid.

    &. $epas baut utama motor starter.

    '. $epas baut utama motor starter.

    . $epas sekrup (terkadang juga mur atau pengunci) dari ujung rumah belakang.

    . $epas tutup belakang motor.

    *. $epas sikat dan pemegang sikat dengan menggunakan tang lancip. Apabila sikat

    menggunakan tipe yang berpegas maka berhati!hati agar sikat tidak putus dan pegastidak hilang.

    +. eluarkan armature dari rumah motor starter.

    -. $epas sekrup dari ujung rumah penggerak.

    . $epaskan rumah ujung penggerak.

    #. $epaskan kopling starter dari ujung rumah penggerak.

    ##. eluarkan bola baja dari dalam kopling starter.

    #&. $epaskan retainer.

    #'. $epaskan roller dari ujung rumah penggerak.

    #. $epas pegas pengembali dari solenoid.

  • 8/18/2019 Membongkar Motor Starter

    2/9

    0ambar #. 1rutan Pembongkaran 2otor Starter 

    $angkah pembongkaran motor starter di atas mungkin tidak sama persis dengan tipe beberapa

    motor starter yang banyak 3ariasinya. 4amun pada dasarnya pembongkaran motor starter 

    diawali dengan mengamankan/melepas kabel yang menempel di motor starter, lalu

    memisahkan selenoid dengan motor starter, selanjutnya adalah pembongkaran motor starter 

    seperti melepas sikat beserta rumahnya, armatur, dan kopling starter. Hal!hal yang perlu

    diperhatikan adalah jangan membongkar solenoid, menjaga agar tidak ada komponen yang

    hilang, menjaga agar sikat tidak putus, dan apabila sikat putus maka perbaikannya dengan

    cara menyoldernya.

    Pemeriksaan dan Perbaikan

    Pemeriksaan dan perbaikan perlu dilakukan pada motor starter jika terjadi kerusakan atau

    gangguan pada motor starter. Pemeriksaan dan pengujian yang dilakukan pada motor starter reduksi, planetary maupun kon3ensional secara umum sama. Pemeriksaan yang harus

  • 8/18/2019 Membongkar Motor Starter

    3/9

    dilakukan adalah pemeriksaan pada armature, pemeriksaan pada yoke, pemeriksaan pada

    sikat dan pemegang sikat dan pemeriksaan pada kopling starter. Pemeriksaan pada motor 

    starter adalah sebagai berikut"

    #. 1kur run out atau kelengkungan pada komutator dengan menggunakan 567 pada

    meja rata dan 8!blok. 0anti komutator jika kelengkungannya melebihi standar. 4ilaistandar 9 .& mm, limit 9 . mm (atau melihat buku pedoman perbaikan jika jenis

    atau model starternya berbeda). ($ihat gambar & no #).

    &. Pemeriksaan segmen komutator dari keausan dan ukur kedalaman dari segmen mika

    menggunakan jangka sorong. 4ilai standar 9 .+!. mm, limit 9 .& mm. jika

    kedalaman segmen ini lebih kecil dari standar tetapi lebih besar dari limit komutator 

    dapat di bubut dan jika kurang dari limit ganti komutator. (atau lihat buku pedoman

     perbaikan jika jenis atau model starternya berbeda). ($ihat gambar & no &).

    '. 1kur diameter luar komutator. Standar ' mm, limit ' mm. jika diameter luar kurang

    dari limit, ganti komutator (atau lihat buku pedoman perbaikan jika jenis atau modelstarternya berbeda). ($ihat gambar & no ').

    . $akukan pengujian dengan glow tester. Pasang armature pada alat tersebut dan

    dekatkan bilah gergaji besi atau :eeler gauge di sekitar inti armature. ilah gergaji

    akan bergetar atau menempel ke armatur jika ada hubungan arus pendek, ganti jika

    ada hubungan arus pendek. ($ihat gambar & no ).

    . 0unakan ohm meter, ukur hubungan antara komutator dengan bodi armature. ;ika

    terdapat hubungan berarti terjadi hubungan massa, dan ganti armature. ($ihat gambar 

    & no ).

    *. 0unakan ohm meter, ukur hubungan antara komutator, lakukan untuk semua

    komutator. Semua segmen komutator harus berhubungan, ganti armature jika tidak 

     berhubungan. ($ihat gambar & no *).

    +. 0unakan ohm meter, ukur hubungan antara ujung kumparan medan dengan bodi,

    harus tidak ada hubungan dan ganti jika berhubungan. ($ihat gambar & no +). Perlu

    diperhatikan, hal itu berlaku untuk motor starter tipe seri. 1ntuk tipe parallel, ujung

    kumparan medan lainnya biasanya langsung diklem dengan bodi. 1ntuk model ini

    harus ada hubungan.

    -. 1kur hubungan antara ujung terminal % dan ujung kumparan medan yang

     berhubungan dengan sikat. Harus terdapat hubungan. 0anti kumparan medan jika

    tidak ada hubungan. ($ihat gambar & no -).

    . 1kur panjang sikat dengan jangka sorong. Standar #. mm limit . mm. ganti sikat

     jika kurang dari limit (lihat buku pedoman perbaikan jika jenis atau model starter nya

     berbeda). ($ihat gambar & no ).

    #. 1kur hubungan antara dudukan sikat positi: dan plat pemegang sikat. 6idak boleh ada

    hubungan, jika terdapat hubungan berarti isolasi rusak. Periksa sikat dari keausan

    yang berlebihan , ganti sikat jika ada keausan yang berlebihan. ($ihat gambar & no#).

  • 8/18/2019 Membongkar Motor Starter

    4/9

    ##. Periksa gigi kopling starter (gigi reduksi) dari keausan atau kerusakan. Putar gigi

     pinion searah jarum jam dan pinion harus dapat berputar dengan lembut. Putar pinion

    dengan arah yang berlawanan, pinion harus terkunci. ($ihat gambar & no ##).

    #&. Periksa bearing dari keausan, kekocakan dan kerusakan, putaran bearing harus halus.

    0anti jika diperlukan. ($ihat gambar & no #&).

    0ambar &. Pemeriksaan ondisi omponen 2otor Starter 

    Mengetes Kondisi Kerja Motor Starter

    ;ika terjadi masalah pada sistem starter, maka perlu dilakukan pengecekan dan pengujian

    motor starter. 2otor starter harus dilepas untuk diuji. eberapa hal yang perlu diperhatikansaat akan melakukan pengujian adalah sebagi berikut "

  • 8/18/2019 Membongkar Motor Starter

    5/9

    #. abel negati: baterai harus dilepas sebelum melepas motor starter.

    &. Pengujian dengan motor starter dengan menggunakan baterai secara langsung

    dilakukan hanya ' sampai detik untuk menghindari terjadinya terbakarnya

    kumparan.

    '. Selalu gunakan buku manual yang sesuai untuk melakukan pengujian.

    Pengetasan pada motor starter dilakukan sebagai berikut"

    Pengetesan Pull in Coil (PIC) Solenoid

    #. $epas kabel kumparan medan dari terminal %.

    &. Hubungkan positi: baterai ke terminal dan negati: baterai ke terminal % dan bodi.

    '. 0igi pinion harus bergerak maju, jika tidak bergerak ganti solenoid.

    Pengetessan Hold in Coil (HIC) Solenoid

    #. Pada saat gigi pinion maju (seperti pengetesan diatas) lepaskan kabel negati: dari

    terminal %.

    &. 0igi pinion harus tetap maju, jika gigi pinion kembali ke posisi semula, ganti

    solenoid.

    Pengetesan Kembalinya Pinion atau Pegas Pengembali

    #. $epas kabel negati: dari bodi.

    &. 0igi pinion harus kembali ke dalam. ;ika tidak kembali ganti solenoid.

    Pengetesan Motor Starter Tanpa Beban

    #. Hubungkan kabel negati: baterai ke bodi motor starter.

    &. Hubungkan kabel positi: baterai ke ampere meter dan kaki ampere meter lainnya ke

    terminal ', kemudian ke terminal .

    '. 2otor starter harus dapat berputar dengan lembut dan gigi pinion bergerak keluar.

    $ihat buku petunjuk perbaikan untuk mengetahui berapa arus yang harus mengalir.

  • 8/18/2019 Membongkar Motor Starter

    6/9

    0ambar '. Pengetesan erja 2otor Starter 

     

     

     

     

     

     

     

     

     

     4ewer Post 

  • 8/18/2019 Membongkar Motor Starter

    7/9

    Komponen Motor Starter danFungsinya

    =ebruari &#>aiga Anjaya

    Komponen Sistem Starter dan

    Fungsinya

    =ebruari &#>aiga Anjaya

    http://ottologi.blogspot.com/2015/02/komponen-motor-starter-dan-fungsinya.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/komponen-motor-starter-dan-fungsinya.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/komponen-sistem-starter-dan-fungsinya.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/komponen-sistem-starter-dan-fungsinya.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/komponen-motor-starter-dan-fungsinya.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/komponen-motor-starter-dan-fungsinya.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/komponen-sistem-starter-dan-fungsinya.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/komponen-sistem-starter-dan-fungsinya.html

  • 8/18/2019 Membongkar Motor Starter

    8/9

    Cara Kerja Sistem Starter Tipeeduksi

    =ebruari &#>aiga Anjaya

    Cara Memasang !istributor (Pada

    Toyota Kijang "K)

    # September &#'>aiga Anjaya#

    # komentar$

    Post a Comment

    http://ottologi.blogspot.com/2015/02/cara-kerja-sistem-starter-tipe-reduksi.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/cara-kerja-sistem-starter-tipe-reduksi.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/09/bagaimana-cara-memasang-distributor.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/09/bagaimana-cara-memasang-distributor.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/cara-kerja-sistem-starter-tipe-reduksi.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/cara-kerja-sistem-starter-tipe-reduksi.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/09/bagaimana-cara-memasang-distributor.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/09/bagaimana-cara-memasang-distributor.html

  • 8/18/2019 Membongkar Motor Starter

    9/9

    Klik untuk meli%at kode&

    1ntuk menambahkan emotion kamu harus menambahkan paling tidak satu spasi sebelum

    kode.

    • Populer 

    • omentar 

    • Arsip

    Populer

    • %ara 2enyetel %elah atup (6oyota ijang ! angkaian Sistem Starter  

    • 2otor Starter 6ipe >eduksi 

    'angganan

    etikkan ?mail amu"

    http://ottologi.blogspot.com/2013/02/praktik-motor-starter-membongkar.html#tab1http://ottologi.blogspot.com/2013/02/praktik-motor-starter-membongkar.html#tab2http://ottologi.blogspot.com/2013/02/praktik-motor-starter-membongkar.html#tab3http://ottologi.blogspot.com/2013/09/cara-menyetel-celah-katup.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/09/bagaimana-cara-memasang-distributor.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/05/cara-kerja-sistem-starter-konvensional.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/02/praktik-motor-starter-membongkar.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/komponen-motor-starter-dan-fungsinya.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/06/sistem-pemindah-tenaga-pada-sepeda-motor.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/09/carmelo-joseph-scuderi-penemu-teknologi.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/05/motor-starter-tipe-konvensional.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/02/praktik-motor-starter-rangkaian-sistem.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/02/motor-starter-tipe-reduksi.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/02/praktik-motor-starter-membongkar.html#tab1http://ottologi.blogspot.com/2013/02/praktik-motor-starter-membongkar.html#tab2http://ottologi.blogspot.com/2013/02/praktik-motor-starter-membongkar.html#tab3http://ottologi.blogspot.com/2013/09/cara-menyetel-celah-katup.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/09/bagaimana-cara-memasang-distributor.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/05/cara-kerja-sistem-starter-konvensional.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/02/praktik-motor-starter-membongkar.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2015/02/komponen-motor-starter-dan-fungsinya.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/06/sistem-pemindah-tenaga-pada-sepeda-motor.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/09/carmelo-joseph-scuderi-penemu-teknologi.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/05/motor-starter-tipe-konvensional.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/02/praktik-motor-starter-rangkaian-sistem.htmlhttp://ottologi.blogspot.com/2013/02/motor-starter-tipe-reduksi.html