Membangun Budaya Meneliti_nf

21
MEMBANGUN BUDAYA MENELITI

description

Menjelaskan tentang dasar penelitian untuk para guru dan siswa

Transcript of Membangun Budaya Meneliti_nf

Page 1: Membangun Budaya Meneliti_nf

MEMBANGUN BUDAYA MENELITI

Page 2: Membangun Budaya Meneliti_nf

1001 Alasan Tidak Meneliti

1. Tidak sempat?2. Tidak ada dana?3. Tidak tahu apa yang harus diteliti?4. Tidak tahu cara meneliti?5. Sulit memulainya?6. Tidak ada keharusan?7. Lainnya?

Page 3: Membangun Budaya Meneliti_nf

APAKAH PENELITIAN ITU?• Research (Inggris) dan recherche (Prancis)– re (kembali)– to search (mencari)

• Studi yang dilakukan seseorang melalui penyelidikan yg hati-hati dan sempurna terhadap suatu masalah, sehingga diperoleh pemecahan yang tepat terhadap masalah tersebut (T. Hillway)

• Penelitian adalah suatu proses untuk mencapai (secara sistematis dan didukung oleh data) jawaban terhadap suatu pertanyaan, penyelesaian terhadap permasalahan, atau pemahaman yang dalam terhadap suatu fenomena (Leedy, 1997: 5)

Page 4: Membangun Budaya Meneliti_nf

Ciri-ciri Penelitian

Proses yang sistematis, logis dan emperis• Sistematis artinya mempunyai urutan

tertentu / langkah tertentu• Logis artinya menggunakan prinsip yang dapat

diterima akal atau dapat dinalar• Emperis artinya berdasarkan realitas di alam

nyata / tidak palsu / dapat diamati oleh indera kita

Page 5: Membangun Budaya Meneliti_nf

Langkah-langkah Pokok Penelitian

• Identifikasi Masalah• Studi pendahuluan• Merumuskan masalah• Menentukan metode/ pendekatan• Menyusun instrumen• Mengumpulkan data• Analisis Data• Menarik Kesimpulan

Page 6: Membangun Budaya Meneliti_nf

Identifikasi Masalah• Kriteria adanya masalah

– Adanya kesenjangan antara :• Harapan dengan kenyataan• Kebijakan/peraturan dengan implementasinya di lapangan• Teori dengan praktik

• Sumber masalah– Buku bacaan atau laporan hasil penelitian, Pengamatan sepintas,

Pernyataan pemegang otoritas, Perasaan intuisi, Diskusi, seminar, dan pertemuan ilmiah lainnya

• Inventarisasi masalah• Pilih masalah yang urgen/mendesak dan dapat diselesaikan

oleh peneliti

Page 7: Membangun Budaya Meneliti_nf

Studi Pendahuluan

• Penelusuran literatur yang bersumber dari buku, media, pakar, hasil penelitian orang lain untuk menyusun dasar teori yang kita gunakan dalam melakukan penelitian.

• Dapat digunakan dalam menyusun kerangka berpikir dan kerangka konsep

• Gunakan tools dalam penelusuran pustaka dan penulisan daftar pustaka seperti Zotero, endnote, atau mendeley

• Tuliskan dalam Latar Belakang

Page 8: Membangun Budaya Meneliti_nf

Merumuskan Masalah

• Singkat, tegas, jelas, akurat, operasional• Mengandung variabel yang akan diteliti• Mengandung subyek/obyek penelitian• Umumnya berupa kalimat tanya• Menjadi dasar dalam membuat hipotesis• Menjadi dasar bagi judul penelitian

Page 9: Membangun Budaya Meneliti_nf

Menentukan Metode Penelitian

• Metode penelitian adalah cara ilmiah yang dilakukan untuk mendapatkan data dengan tujuan tertentu.

• Metode penelitian : kualitatif atau kuantitatif maupun kombinasi keduanya

• Penelitian kualitatif : menggambarkan fenomena, naratif, sampel sedikit

• Penelitian kuantitatif : deskriptif, analitik, eksperimen, data dan fakta berupa angka, perhitungan sampel

Page 10: Membangun Budaya Meneliti_nf

Menyusun Instrumen

• Kenali parameter/indikator dari setiap variabel• Tentukan data apa yang harus diperoleh• Tentukan sumber data• Tentukan cara memperoleh data• Rancang instrumen (alat) untuk memperoleh

data• Validasi instrumen, utamakan validasi isi

Page 11: Membangun Budaya Meneliti_nf

Mengumpulkan Data

1. Jenis Data– Data Primer (data yang diperoleh atau

dikumpulkan langsung di lapangan oleh orang yang melakukan penelitian/data asli atau data baru)

– Data Sekunder (data yang diperoleh atau dikumpulkan oleh orang yang melakukan penelitian dari sumber-sumber yang telah ada/ data yang tersedia)

2. Cara Pengumpulan Data– Angket/kuesioner, wawancara, observasi, studi

pustaka

Page 12: Membangun Budaya Meneliti_nf

Teknik Sampling• Random sampling/ Probability Sampling– Simple ramdom sampling– Stratified Random Sampling (stratifikasi)– Cluster Sampling– Systematic Random Sampling

• Non Random Sampling– Sistematis– Kuota, – Incidental– Porposive sampling, – Snowball sampling

Page 13: Membangun Budaya Meneliti_nf

Analisis Data

• Proses pengolahan data yang telah terkumpul dan selanjutnya dilakukan analisa terhadap data untuk diambil kesimpulannya ( sebagai hasil penelitian )

• Analisis Data Kualitatif : content analysis• Analisis Data Kuantitatif : Univariat, Bivariat,

Multivariat• Menggunakan alat bantu software komputer

(excell, SPSS, stata, dll)

Page 14: Membangun Budaya Meneliti_nf

Menarik Kesimpulan

• Mengungkapkan kesimpulan terhadap permasalahan yang dibuat dan hipotesis yang diajukan dalam bentuk kalimat yang singkat, tegas dan jelas

• Tidak menuliskan pengulangan angka yang ada pada hasil penelitian

Page 15: Membangun Budaya Meneliti_nf

Etika Publikasi Karya Ilmiah

Page 16: Membangun Budaya Meneliti_nf

Etika Penulisan Bertujuan Untuk:

1. Menjamin akurasi temuan penelitian dan pengembangan ilmu pengetahuan

2. Untuk melindungi hak kekayaan intelektual peneliti

3. Untuk melindungi obyek penelitian dari pemalsuan dan kerusakan

4. Menjaga reputasi ilmuwan5. Menegakkan etika moral dalam berperilaku

Page 17: Membangun Budaya Meneliti_nf

JERMAN- Menteri Pendidikan Nasional Jerman Anette Schavan menghadapi dugaan bahwa sebagian dari tesisnya merupakan plagiat. Schavan diduga telah mencantumkan kutipan hasil penelitian Sigmund Freud yang diklaimnya melalui sumber asli. Padahal penulis ini mendapatkan kutipan tersebut dari literatur lain yang mengutip Freud. Artinya, Schavan mengutip Freud dari sumber sekunder. http://krjogja.com/read/129058/mendiknas-jerman-terlibat-kasus-plagiat.kr

Page 18: Membangun Budaya Meneliti_nf

Presiden Hongaria Pal Schmitt meletakkan jabatan pada Senin (2/4/2012) setelah gelar doktornya pada 1992 dicabut sesudah adanya pernyataan ia menjiplak sebagian dari disertasi setebal 200 halaman. http://internasional.kompas.com/read/2012/04/03/07454695/Presiden.Hongaria.Mundur.karena.Kasus.Plagiat

Page 19: Membangun Budaya Meneliti_nf

Satu dari tiga orang dosen bergelar doktor yang dikenai sanksi oleh Universitas ............... karena kasus plagiat mengaku teledor. "Tidak ada unsur kesengajaan pencontekan tanpa sumber," kata ........lewat pesan pendek kepada Tempo, Jumat malam 2 Maret 2012. http://www.tempo.co/read/news/2012/03/03/079387741/Pengakuan-Dosen-Kasus-Plagiat-

Page 20: Membangun Budaya Meneliti_nf

FENOMENA PLAGIASI: KASUS PELANGGARAN ETIKA KARYA ILMIAH

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Selama setahun terakhir ini, tepatnya sepanjang 2012 hingga pertengahan 2013, lebih dari 100 dosen setingkat lektor, lektor kepala, dan guru besar, di Indonesia tertangkap melakukan plagiarisme (penjiplakan). Akibatnya, dua dosen dipecat dan empat lainnya diturunkan pangkat jabatannya.  Di kurun waktu yang sama, sekitar 400 perguran tinggi swasta (PTS) diketahui telah melakukan pemalsuan data serta dokumen. http://www.republika.co.id/berita/pendidikan/dunia-kampus/13/10/02/mu1irr-selama-setahun-100-dosen-jadi-plagiat

Page 21: Membangun Budaya Meneliti_nf

Berbagai Pelanggaran Etika Publikasi Karya Ilmiah

Apr 28, 2023

1. Plagiarism and self -plagiarism

2. Research Fraud: Fabrikasi dan Falsifikasi Data

5. Pelanggaran hak kepenulisan (Ghost, guest, and gift authorship), kepemilikan (Ownership), dan ucapan terima kasih

4. Salami Slicing: Penggunaan data secara berulang pada dua artikel

6. Publikasi Ganda

3. Memanfatkan data/informasi bukan dari sumber asal

7. Konflik Kepentingan