Materi tentang Penyakit Maag

10
PENYAKIT MAAG

Transcript of Materi tentang Penyakit Maag

Page 1: Materi tentang Penyakit Maag

PENYAKIT MAAG

Page 2: Materi tentang Penyakit Maag

1.DEFINISI MAAG

3. GEJALA MAAG

4. PENYEBAB MAAG

2. JENIS MAAG

5. CARA MENGATASI

MAAG

Page 3: Materi tentang Penyakit Maag

DEFINISI MAAG• Maag atau radang lambung atau tukak

lambung adalah gejala penyakit yang menyerang lambung dikarenakan terjadi luka atau peradangan pada lambung yang menyebabkan sakit, mulas, dan perih pada perut.

Page 4: Materi tentang Penyakit Maag

JENIS MAAG

1. Maag AkutPenyakit Maag akut adalah inflamasi (reaksi tubuh terhadap mikroorganisme dan benda asing yang ditandai oleh panas, bengkak, nyeri, dan gangguan fungsi organ tubuh) akut dari lambung, dan biasanya terbatas hanya pada bagian muklosa. Maag akut ini merupakan penyakit maag yang tidak diketahui penyebabnya.

Page 5: Materi tentang Penyakit Maag

2. Maag KronisLambung penderita penyakit maag kronis mungkin mengalami inflamasi (reaksi tubuh terhadap mikroorganisme dan benda asing yang ditandai oleh panas, bengkak, nyeri, dan gangguan fungsi organ tubuh) kronis dari tipe gangguan tertentu dan menyebabkan maag dari tipe yang spesifik yaitu Gastritis kronisa.

Page 6: Materi tentang Penyakit Maag

Jenis penyakit maag tersebut dapat dilihat berdasarkan tingkat keparahan yang dibedakan menjadi 3 jenis yaitu :1. Maag Ringan Maag yang tergolong tahap ringan dimana biasanya setiap orang sudah berada pada tahap ini. Apabila dilakukan pemeriksaan akan terlihat asam lambung berlebih dibagian dinding.2. Maag Sedang Maag yang sudah menyebabkan nyeri, sakit, dan mual yang menyakitkan.3. Maag Kronis Maag yang sudah parah intensitasnya dibandingkan dengan maag biasa.4. Kanker Lambung• Kanker yang terjadi akibat mikroorganisme yaitu Helycobacter

pylori

Page 7: Materi tentang Penyakit Maag

GEJALA PENYAKIT MAAG1. Sakit saat buang air besar2. Mual dan muntah3. Sering merasa lapar4. Perut kembung5. Nyeri yang terasa perih pada perut dan dada6. Sering bersendawa7. Ada darah dalam cairan muntahan. Ada kalanya muntahan berwarna merah yang mengindikasikan adanya campuran darah

Page 8: Materi tentang Penyakit Maag

8. Rasa sakit pada bagian perut, terutama perut bagian atas. Rasa sakit ini meningkat selama waktu makan.9. Kehilangan nafsu makan, porsi makan Anda tidak seperti biasanya atau Anda mulai memilih-milih makanan tertentu.10. Gangguan pencernaan, Anda mulai merasa mulas atau sering kembung11. Feses Anda berwarna semakin gelap ada kalanya bercampur darah 

Page 9: Materi tentang Penyakit Maag

PENYEBAB PENYAKIT MAAG• Penyebab dari penyakit maag bisa terjadi karena

penderita maag :• Makan secara tidak teratur• Terdapat mikroorganisme yang merugikan• Mengkonsumsi obat-obatan tertentu• Mengkonsumsi Alkohol• Pola tidur yang tidak teratur dan stress• Telat makan• Makan makanan yang terlalu pedas dan

berminyak,• Merokok dan banyak minum kopi/alkohol

Page 10: Materi tentang Penyakit Maag

CARA MENGATASI PENYAKIT MAAG

• Hilangkan kebiasaan menunda waktu makan, jika anda sering menunda-nunda waktu makan maka bisa mengakibatkan produksi asam lambung meningkat sehingga akan menimbulkan gangguan pada Lambung

• Kurangi mengonsumsi jenis makanan yang asam dan pedas karena dapat memicu asam lambung.

• Jika anda sedang terkena penyakit maag, sebaiknya jangan terlalu banyak mengonsumsi makanan karena akan membuat perut menjadi tambah sakit.

• Terkadang pekerjaan atau aktivitas yang padat seringkali membuat anda terlambat makan, agar maag tidak kambuh sebaiknya membawa bekal makanan dari rumah

• Hindari Stres• Dan bila penyakit maag anda semakin parah,lebih baiknya

periksalah kesehatan anda ke dokter.