matematika

11
 A. PENYUSUTAN Penyusutan didefinisikan sebagai proses akuntansi dalam mengalokasikan biaya aktiva berwujud ke beban dengan cara yang sistematis dan rasional selama periode yang diharapkan mendapat manfaat dari penggunaaan aktiva tersebut. 1. Faktor-faktor yang terlibat  a. Dasar penyusutan aktiva.  Dasar yang ditetapkan untuk penyusutan merupakan fungsi dari dua faktor yaitu biaya awal dan nilai sisa. Nilai sisa adalah estimasi jumlah yang akan diterima pada saat itu dijual atau ditarik dari penggunaannya. Nilai sisa merupakan jumlah dimana aktiva harus diturunkan nilainya atau disusutkan selama masa manfaatnya. b. Estimasi umur pelayanan atau jasa. Umur pelayanan suatu aktiva dan umur fisiknya seringkali tidak sama. Sebuah mesin secara fisik mungkin dapat memproduksi sejumlah produk tertentu selama beberapa tahun melebihi umur pelayanannya, tetapi mesin tersebut tidak digunakan selama seluruh tahun ini karena biaya pembuatan produk dalam tahun-tahun terakhir mungkin terlalu tinggi. Aktiva ditarik dari penggunaan karena ada dua alasan : - Faktor-faktor fisik - Faktor-faktor ekonomi: ketidaklayakan, terjadi apabila suatu aktiva tidak berguna lagi bagi perusahaan tertentu karena permintaan akan produk perusahaan itu telah meningkat. penggantian, penggantian satu aktiva dengan aktiva lainnya yang lebih efisien dan ekonomis. keusangan, tempat pembuangan untuk situasi yang tidak melibatkan ketidaklayakan dan penggantian. 2. Metode Penyusutan a. Metode aktivitas (unit pengunaan atau produksi).  Misalnya : Mesin dengan harga perolehan Rp 600.000,00 nilai sisa Rp 40.000,00. Mesin ini ditaksir selama umur penggunaan akan menghasilkan 56.000 unit produk. Depresiasi per unit produk dihitung sebagai berikut : Depresiasi per unit = HP  NS n = Rp 600.000,00  Rp 40.000,00 56.000,00 = Rp 10,00 Apabila dalam tahun penggunaan pertama, mesin tersebut menghasilkan 18.000 unit produk, maka beban depresiasi untuk tahun ini sebesar 18.000 x Rp 10,00 = Rp 180.000,00. Metode aktivitas juga disebut pendekatan beban variable, mengasumsikan bahwa penyusutan adalah fungsi dari penggunaan atau produktivitas dan bukan dari berlalunya waktu. Umur aktiva

Transcript of matematika

5/17/2018 slidepdf.com | 502: Bad gateway

http://slidepdf.com/reader/full/matematika-55b083f39e261 1/1

Error 502 Ray ID: 41c641f3727c0eeb • 2018-05-17 12:58:48

UTC

Bad gateway

You

Browser

Working

Newark

Cloudflare

Working

slidepdf.com

Host

Error

What happened?

The web server reported a bad gateway error.

What can I do?

Please try again in a few minutes.

Cloudflare Ray ID: 41c641f3727c0eeb • Your IP: 2607:5300:203:be2:: • Performance & security by Cloudflare