Mari membuat kompos skala rumah tangga.doc

download Mari membuat kompos skala rumah tangga.doc

of 5

Transcript of Mari membuat kompos skala rumah tangga.doc

  • 7/26/2019 Mari membuat kompos skala rumah tangga.doc

    1/5

    Mari membuat kompos skala rumah tangga

    Salah satu dari pola hidup hijau yang dapat kita laksanakan adalah mengelola sampah organik

    rumah tangga, dengan membuatnya menjadi kompos.

    Kompos adalah pupuk yang dibuat dari sampah organik.Pembuatannya tidak terlalu rumit, tidak memerlukan tempat luas dan tidak memerlukan

    banyak peralatan dan biaya. Hanya memerlukan persiapan pendahuluan, sesudah itu kalau

    sudah rutin, tidak merepotkan bahkan selain mengurangi masalah pembuangan sampah,

    kompos yang dihasilkan dapat dimanfaatkan sendiri, tidak perlu membeli.

    Kompos berguna untuk memperbaiki struktur tanah, zat makanan yang diperlukan tumbuhan

    akan tersedia. Mikroba yang ada dalam kompos akan membantu penyerapan zat makanan

    yang dibutuhkan tanaman. Tanah akan menjadi lebih gembur. Tanaman yang dipupuk dengan

    kompos akan tumbuh lebih baik. Hasilnya bunga-bunga berkembang, halaman menjadi asri

    dan teduh. Haa menjadi segar karena oksigen yang dihasilkan oleh tumbuhan.

    Bagaimana Kompos Terjadi

    Sampah organi! se!ara alami akan mengalami peruraian oleh berbagai jenis mikroba,

    binatang yang hidup di tanah, enzim dan jamur. Proses peruraian ini memerlukan kondisi

    tertentu, yaitu suhu, udara dan kelembaban. Makin !o!ok kondisinya, makin !epat

    pembentukan kompos, dalam " # $ minggu sudah jadi. %pabila sampah organi! ditimbun

    saja, baru berbulan-bulan kemudian menjadi kompos. &alam proses pengomposan akan

    timbul panas krn akti'itas mikroba. (ni pertanda mikroba mengunyah bahan organi! dan

    merubahnya menjadi kompos. Suhu optimal untk pengomposan dan harus dipertahankan

    adalah ")-$)*.+ika terlalu panas harus dibolak-balik, setidak-tidaknya setiap hari.

    Peralatan

    &i dalam rumah ruang keluarga, kamar makan dan di depan dapur disediakan / tempat

    sampah yang berbeda arna untuk sampah organik dan sampah non-organik. &iperlukan bak

    plasti! atau drum bekas untuk pembuatan kompos. &i bagian dasarnya diberi beberapa

    lubang untuk mengeluarkan kelebihan air. 0ntuk menjaga kelembaban bagian atas dapat

    ditutup dengan karung goni atau anyaman bambu. &asar bak pengomposan dapat tanah atau

    pa'ing blo!k, sehingga kelebihan air dapat merembes ke baah. 1ak pengomposan tidak

    boleh kena air hujan, harus di baah atap.

    Cara Pengomposan

    # *ampur 2 bagian sampah hijau dan 2 bagian sampah !oklat.

    # Tambahkan 2 bagian kompos lama atau lapisan tanah atas top soil dan di!ampur. Tanah

    atau kompos ini mengandung mikroba aktif yang akan bekerja mengolah sampah menjadi

    kompos. +ika ada kotoran ternak ayam atau sapi dapat pula di!ampurkan .

    # Pembuatan bisa sekaligus, atau selapis demi selapis misalnya setiap / hari ditambah

    sampah baru. Setiap hari diaduk.

    # Pengomposan selesai jika !ampuran menjadi kehitaman, dan tidak berbau sampah. Pada

    minggu ke-2 dan ke-/ mikroba mulai bekerja menguraikan membuat kompos, sehingga suhu

    menjadi sekitar "3*. Pada minggu ke-) dan ke-$ suhu kembali normal, kompos sudah jadi.

  • 7/26/2019 Mari membuat kompos skala rumah tangga.doc

    2/5

    # +ika perlu diayak untuk memisahkan bagian yang kasar. Kompos yang kasar bisa

    di!ampurkan ke dalam bak pengomposan sebagai a!ti'ator.

    Keberhasilan pengomposan terletak pada bagaimana kita dapat mengendalikan suhu,

    kelembaban dan oksigen, agar mikroba dapat memperoleh lingkungan yang optimal untuk

    berkembang biak, ialah makanan !ukup bahan organik, kelembaban 43-)35 dan udarasegar oksigen untuk dapat bernapas.

    Sampah organik sebaiknya di!a!ah menjadi potongan ke!il. 0ntuk memper!epat

    pengomposan, dapat ditambahkan bio-a!ti'ator berupa larutan effe!ti'e mi!roorganism 6M

    yang dapat dibeli di toko pertanian.

    dari berbagai sumber7p8

  • 7/26/2019 Mari membuat kompos skala rumah tangga.doc

    3/5

    BAB 4 KESEHATAN LINGKUNGAN

    A !I"I#!I"I LINGKUNGAN SEHAT $AN LINGKUNGAN %ANG TI$AK SEHAT

    Manusia dan makhluk hidup lainnya sangat membutuhkan udara untuk bernapas. 0dara yang

    dihirup mengandung oksigen. 0dara yang kita perlukan untuk bernapas adalah udara yang

    bersih. 0dara yang bersih banyak mengandung oksigen. Selain udara, manusia membutuhkan

    air untuk mandi, minum, dan

    memasak. Kamu memeroleh udara dan air dari lingkungan sekitarmu. 9leh karena itu,

    kamu harus selalu menjaga lingkungan sekitarmu agar kamu mendapat air dan udara yang

    bersih dan segar.

    & LINGKUNGAN SEHAT

    Pernahkah kamu berjalan-jalan bersama ayah dan ibumu ke luar kota yang jauh dari

    keramaian: , Kamu akan merasakan udara di sekitar tempat itu sangat segar dan bersih.

    0dara yang bersih itu banyak mengandung oksigen yang baik bagi tubuh kita. 0dara yang

    bersih dapat kamu peroleh di rumah. Ketika 1angun pagi, hiruplah udara di halaman

    rumahmu, kemudian rasakan udara

    yang masuk ke dalam paru-parumu. Terasa nyaman dan segar, bukan:

    ' LINGKUNGAN %ANG TI$AK SEHAT

    Sekarang banyak lingkungan yang tidak sehat disekitar kita. %pakah penyebab hal tersebut:;ingkungan tidak sehat adalah lingkungan yang kotor. ;ingkungan yang kotor berarti

    lingkungan tersebut sudah ter!emar. Pen!emaran lingkungan terbagi atas pen !emaran air,

    udara, dan tanah.

    a (en)emaran Air

    Pen!emaran air dapat mengakibatkan aliran air terhambat. +ika hujan tiba, akan

    menimbulkan banjir. (kan dan hean lain yang ada di laut akan mati. Masyarakat sulit

    mendapat air bersih, akibatnya penyakit menyerang masyarakat.

    ;ingkungan yang tidak sehat ditandai air yang kotor. Sungai yang airnya kotor

    sangat berbahaya jika digunakan untuk mandi, minum men!u!i pakaian, dan men!u!i alatmemasak.

    %ir yang kotor, jika diminum, dapat menyebabkan penyakit, seperti diare dan muntaber. +ika

    air yang kotor digunakan untuk mandi, akan menyebabkan penyakit kulit, seperti kudis dan

    gatal-gatal.

    b (en)emaran U*ara

    %sap kendaraan bermotor, asap pabrik, dan asap pembakaran sampah merupakan

    unsur pen!emar udara. Pen!emaran udara mem buat napas kita menjadi sesak dan paru-paru

    pun dipenuhi oleh zat kimia yang merusak alat

    pernapasan.

  • 7/26/2019 Mari membuat kompos skala rumah tangga.doc

    4/5

    ) (en)emaran Tanah

    Selain air dan udara, pen!emaran pun dapat terjadi di tanah. Tanah yang sudah ter!emar

    kurang baik jika digunakan untuk ber!o!ok tanam. Pen!emaran tanah dapat disebabkan

    oleh pembuangan sampah, pemakaian pupuk yang berebihan, dan penggunaan pestisida yang

    berlebihan.

    &+ (embuangan sampah

    Sampah ada yang berupa sampah organik dan sampah anorganik. Sampah organik,

    yaitu sampah sisa-sisa makhluk hidup, seperti daun-daun yang kering. %dapun sampah

    nonorganik, yaitu sampah plastik, ka!a, dan logam. Termasuk sampah apakah sampah di

    rumahmu: Sampah organik, jika diolah dengan baik, akan menghasilkan kompos. %kan

    tetapi, jika tidak diolah dengan baik, sampah-sampah itu akan membusuk dan menghasilkan

    gas yang disebut metana. Sampah norganik adalah sampah yang tidak !epat membusuk. +ika

    dibiarkan, sampah-sampah itu men!emari tanah. 0ntuk menguranginya, sam pah-sampah ini

    harus didaur ulang menjadi barang baru. Kertas dapat didaur ulang dengan mudah. %dapunplastik, ka!a, dan logam didaur ulang melalui proses yang panjang dan biaya yang mahal.

    '+ (emakaian pupuk ,ang berlebihan

    Pemberian pupuk tanah, jika tidak sesuai dengan ukuran yang tepat, akan men!emari tanah.

    Tanah menjadi asam dan mematikan tumbuhan dan hean yang ada di sekitarnya.

    -+ (enggunaan pestisi*a ,ang berlebihan

    Pestisida juga akan men!emari tanah jika digunakan se!ara berlebihan. Pemberianpestisida yang berlebihan akan membuat hean yang menguntungkan ikut mati. +ika terbaa

    aliran air sampai ke sungai, akan men!emari air sungai.

    B (ENGA"UH K.N$ISI LINGKUNGAN TE"HA$A( KESEHATAN

    ;ingkungan yang sehat akan memengaruhi kesehatanmu. 1erikut ini !ontoh lingkungan

    yang tidak sehat