MANAJEMEN DASAR

15
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dalam suatu pemasaran banyak sekali bentuk dan macam-macam aneka ragam makanan dari yang kecil hingga yang besar dan dari yang murah hingga sampai yang mahal. Dalam kebutuhan sehari-hari banyak sekali aktivitas yang dijalani oleh setiap orang. Dengan aktivitas yang semakin padat, membuat banyak orang membutuhkan asupan makanan tambahan yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Makanan-makanan yang tersedia dipasaran saat ini memang sudah beragam, tetapi kandungan gizinya kurang. 1.2 Rumusan Masalah Menentukan usaha makanan yang menarik, enak, bergizi, serta harga yang terjangkau sehingga dapat memberi manfaat yang terbaik bagi semua kalangan masyarakat. Dan bagaimankah analisis kegiatan usahanya dan uji kelayakan usaha tersebut. 1.3 Tujuan

description

ok

Transcript of MANAJEMEN DASAR

Page 1: MANAJEMEN DASAR

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Dalam suatu pemasaran banyak sekali bentuk dan macam-macam aneka

ragam makanan dari yang kecil hingga yang besar dan dari yang murah hingga

sampai yang mahal. Dalam kebutuhan sehari-hari banyak sekali aktivitas yang

dijalani oleh setiap orang. Dengan aktivitas yang semakin padat, membuat banyak

orang membutuhkan asupan makanan tambahan yang bermanfaat untuk kesehatan

tubuh. Makanan-makanan yang tersedia dipasaran saat ini memang sudah

beragam, tetapi kandungan gizinya kurang.

1.2 Rumusan Masalah

Menentukan usaha makanan yang menarik, enak, bergizi, serta harga yang

terjangkau sehingga dapat memberi manfaat yang terbaik bagi semua kalangan

masyarakat. Dan bagaimankah analisis kegiatan usahanya dan uji kelayakan usaha

tersebut.

1.3 Tujuan

Tujuan kami membuka usaha ini untuk mencari keuntungan dan menarik

minat konsumen untuk merasakan makanan yang bergizi dengan penuh kreasi

anekarasa. Selain itu kami juga bertujuan agar dapat menjadi usaha yang tepat

guna, yang bisa bermanfaat untuk dikonsumsi masyarakat.

Page 2: MANAJEMEN DASAR

BAB II

PEMBAHASAN

2.1 Peluang Usaha

2.2 Analisis SWOT

2.3 Strategi Pemasaran

Pemasaran merupakan hal yang sangat penting bagi sebuah usaha. Melalui

pemasaran, konsumen diharapkan dapat mengenal, mencari, dan membeli produk

yang kami tawarkan. Produk kami berupa catering makanan sehat dengan brand “

Dapur Unyil “. Brand yang kami tawarkan ini sangat terjangkau harganya untuk

semua kalangan dengan produk yang berkualitaas serta cukup akan asupan gizi

yang dikandungnya. Untuk target konsumen utama produk kami adalah sekolah

dasar – sekolah dasar yang berada disekitar Purwokerto. Namun tidak hanya

disekolah dasar, kami juga menawarkan Dapur Unyil kepada keluarga yang

orangtuanya sibuk dan tidak ada waktu untuk menyiapkan makanan yang sehat

bagi anaknya.

Pemasaran yang kami lakukan dengan cara memanfaatkan sarana yang ada

seperti membagikan brosur yang didalamnya berisi menu dan daftar harga serta

contact person yang sewaktu-waktu dapat dihubungi. Kemudian memasang iklan

pada facebook dan twitter agar brand kami dapat diketahui dan diterima lebih luas

oleh kalangan masyarakat.

Teknik pemasaran merupakan salah satu cara yang efektif untuk

meningkatkan tingkat penjualan produk. Teknik pemasaran yang kami gunakan

diantaranya:

Menawarkan langsung kepada konsumen

Memasang pamflet di berbagai sekolah dasar-sekolah dasar dan pusat

rekreasi keluarga

Page 3: MANAJEMEN DASAR

Menggunakan layanan social network seperti facebook, twitter, email,

YM, dan blog.

Pengemasan produk Dapur Unyil dikemas dalam wadah kotak yang terbuat

dari bahan melamin dengan system antar-tukar. Antar-tukar disini dimaksudkan

ketika makanan diantar, maka wadah yang sebelumnya diambil kembali oleh kurir

pengantar makanan.

Contoh gambar produk kami adalah sebagai berikut:

Page 4: MANAJEMEN DASAR

BAB III

STUDI KELAYAKAN USAHA

3.1 Rencana Usaha

A. Jenis usaha :

B. Rencana Lokasi :

C. Sarana atau fasilitas yang direncanakan

Luas tanah yang digunakan :

Bangunan :

Peralatan yang digunakan :

Jenis bahan baku :

Asal pengambilan bahan : pasar wage, toserba moro,

dan ada beberapa barang yang kami ambli dari luar kota dengan

pertimbangan barang tersebut harganya jauh lebih murah karena

kami ambil langsung dari petaninya.

Sistem pengangkutan :

Cara penyimpanan :

Sumber air dan penggunaannya :

Sumber energi :

Tenaga kerja yang digunakan :

Proses produksi yang digunakan :

3.2 Aspek Produksi

Produk kami dibuat dari bahan baku yang berkualitas, dengan proses

produksi sebaik dan sehigienis mungkin sehingga menghasilkan produk yang

berkualitas namun terjangkau dari segi harga. Kemampuan produksi sangat

ditunjang dengan kepemilikan modal atau sumber daya manusia sebagai faktor

yang sangat vital dalam suatu proses produksi. Spesifikasi bahan dan perkiranan

harganya diantaranya :

Page 5: MANAJEMEN DASAR

Bahan Baku dan perkiraan harga ‘’DAPUR UNYIL’’ produksi untuk 3

hari :

BARANG HARGA

Roti kupas sari roti Rp 90.000,00 / 10 kg

Kentang Rp 120.000,00 / 10 kg

Keju

Daging ayam negeri Rp 230.000,00 / 10 kg

Beras IR 42 Rp 465.000,00 / karung

Bosco baso ikan 500 gr Rp 140.000,00 / 10 bungkus

Telur Rp 265.000,00 / peti

Ikan tenggiri Rp 200.000,00 / 5 kg

Buah :

Nanas

Tomat

Pisang

Jeruk

Melon

Semangka

Alpukat

Mangga

Belimbing

Rp 15. 000,00 / 5 buah

Rp

Kacang merah

Kacang kedelai

Kacang hijau

Hati Ayam

Tepung terigu

Tahu

Susu sapi

Vla vanilla

Page 6: MANAJEMEN DASAR

Sayuran :

Brokoli

Bayam

Sawi

Wortel

Timun

Jamur tiram

Jarum kancing

Daun bawang

Jagung manis

Rp 70.000,00 / 5 kg

Rp 15.000,00 / 10 kg

Rp 15.000,00 / 10 kg

Rp 65.000,00 / 5 kg

Rp 30.000,00 / 5 kg

Rp 50.000,00 / 10 kg

Rp 65.000,00 / 5 kg

Rp 20.000,00

Rp 45.000,00 / 5 kg

Kecap bangao

Garam Rp 22.000,00 / pak

Merica

Bawang merah

Bawang putih

Bawang Bombay

Tepung kanji

Minyak goreng fortune 2L Rp 120.000,00 / dus

Gula pasir Rp 565.000,00 / karung

Daftar menu utama “ DAPUR UNYIL ‘’

Menu yang dihidangkan untuk catering minimal dengan pemesanan satu

minggu kedepan.

HARI

SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU

Nasi Kentang

oven

Nasi Nasi Nasi tim Kentang

oven

Ayam

karamel

Soup cream

ayam

Acar

kuning

Sayur

capcay

Salad buah

+ vla

Soup bakso

ikan

Page 7: MANAJEMEN DASAR

telur

Susu

kacang

merah

Semangka Yoghurt Nugget

ikan

Dengan pergantian menu per dua minggu sekali. Konsumen dapat memilih

beberapa snack tambahan dengan harga yang terjangkau dan bebas untuk

dimasukan kedalam menu untuk hari apa saja.

Daftar snack ‘’ DAPUR UNYIL’’

SNACK HARGA

Brownies buah Rp 2000,00 / potong

Sate jamur teriyaki Rp 1.500,00 / tusuk

Onion ring with mayonnaise Rp 3.000,00 / porsi

Target penjualan adalah 100 box / hari

Dengan anggaran 100 box / hari x Rp 75.000,00 = Rp 7.500.000,00 / hari

Total biaya produksi untuk satu minggu = Rp 7.500.000,00 x 6 = Rp

45.000.000,00

3.3 Aspek Fasilitas

Demi kelancaran usaha ini, tentunya kami memerlukan beberapa fasilitas seperti peralatan memasak, trasportasi dan lain-lain. Dalam kegiatan usaha ini kami menggunakan fasilitas yang diperoleh dari modal sendiri, yaitu sebagai berikut,

Peralatan memasak:

No. Nama Barang Harga per satuan BanyaknyaTOTAL1. Kompor gas Rp 150000 2 Rp 3000002. Tabung gas 12 kg Rp 65000 2 Rp 1300003. Wajan Rp 50000 3 Rp 1500004. Spatula Rp 20000 4 Rp 800005. Spatula kayu Rp 15000 2 Rp 30000

Page 8: MANAJEMEN DASAR

6. Serok Rp 25000 3 Rp 750007. Refrigerator Rp 315000 1 Rp 3150008. Centong Nasi Rp10000 3 Rp 300009. Magic com Rp 150000 3 Rp 45000010 Centong Sayur Rp 22000 3 Rp 6600011. Piring Rp 37000/lusin 1 lusin Rp 3700012. Mangkuk Rp 35500/lusin 1 lusin Rp 3550013. Sendok Rp 22000/lusin 1 lusin Rp 2200014. Garpu Rp 22000/lusin 1 lusin Rp 2200015. Baskom Rp 50000 3 Rp 15000016. Pengocok Rp 31000 3 Rp 9300017. Oven Rp 1890000 1 Rp 189000018. Pisau Rp 5000 5 Rp 2500019. Pisau daging Rp 28000 2 Rp 5600020. Parutan stainless Rp 25000 3 Rp 7500021. Penggilingan bawang Rp 23000 2 Rp 4600022. Panci besar stainless Rp 135000 2 Rp 27000024. Panci kecil Rp 52000 3 Rp 15600025. Saringan santan Rp 20000 3 Rp 6000026. Panggangan ikan/daging/sate Rp 345000 1 Rp 34500027. Blender Rp 95000 3 Rp 285000

Rp 5193500

Untuk paket/hari:

Nama barang Harga per lusin Banyaknya TOTALBox nasi melamin Rp 18000 9 lusin Rp 162000Sendok plastik Rp 8000 9 lusin Rp 72000Sendok puding Rp 5000 9 lusin Rp 45000Gelas plastic/Gelas susu

Rp 7000 9 lusin Rp 63000

Sedotan Rp 3000 9 lusin Rp 27000Cup pudding Rp 4500 9 lusin Rp 40500

Rp 409500

Lain-lain:

Nama barang Harga per satuan

banyaknya TOTAL

Termos air Rp 55000 4 Rp 220000Rak piring Rp 40000 1 Rp 40000Penyimpanan beras Rp 185000 1 Rp 185000Rice bucket Rp 85000 3 Rp 255000

Page 9: MANAJEMEN DASAR

Dispenser Rp 105000 1 Rp 105000Rp 607000

Tempat Produksi: Kami memanfaatkan rumah salah satu pemilik usaha untuk memproduksi catering yang beralamat di Jl. Kampus No. 28a, Grendeng, Purwokerto Utara.

Transportasi:

Kami menggunakan motor pemilik usaha sebanyak 3 unit.

Bensin yang diperlukan perhari sekitar 2,2 liter dengan harga Rp. 10000

3.4 Aspek Keuangan

Manajemen keuangan adalah kegiatan manajemen berdasarkan fungsinya

yang pada intinya berusaha untuk memastikan bahwa kegiatan bisnis yang

dilakukan mampu mencapai tujuannya secara ekonomis yaitu diukur berdasarkan

profit. Tugas manajemen keuangan diantaranya merencanakan dari mana

pembiayaan bisnis diperoleh, dan dengan bagaimana cara modal yang telah

diperoleh dialokasikan secara tepat dalam kegiatan bisnis

Fungsi utama manajemen keuangan antara lain :

1. Perencanaan Permodalan

a. Rencana produksi

Jenis produk = Kue (risol, pastel, dadar gulung,

molen)

Jumlah produks = 1225 biji/hari = 31850 biji/bulan

b. Biaya tetap

Sewa rumah = Rp.700.000 / bulan

Peralatan = Rp.2.100.000

Jumlah = Rp.2.800.000

c. Biaya variabel

Bahan baku = Rp.364.200/ hari

Page 10: MANAJEMEN DASAR

= Rp.9.469.200/ bulan

Biaya overhead

Listrik = Rp.100.000/bulan

Air minum = Rp.60.000/bulan

lain-lain = Rp.100.000/bulan

Jumlah = Rp.9.769.200

*1 bulan kerja dihitung 26 hari

d. Total Cost = Rp.9.769.200

e. Rencana pemasaran bulan pertama

- Harga pokok = total cost / jumlah produksi

= Rp.9.769.200/31850

= Rp.306.7 dibulatkan Rp.310 /buah

- Harga jual = Rp.500

BEP unit untuk bulan pertama

500 x = 310x+2.800.000+0

(500-310) x = 2.800.000

x = 2.800.000/190

x = 14737

Maka, 14737/1225=12 hari

26 hari-12 hari= 14 hari

Jadi, untuk mengembalikan semua biaya dengan keuntungan 0

rupiah kue harus terjual 14737 buah sedangkan untuk menjual kue

sebanyak 14737 buah itu diperlukan waktu sebayak 12 hari. Masa

produksi dalam sebulan adalah 26 hari, jadi keuntungan yang diperoleh

dibulan pertama ini adalah hasil dari penjualan dalam 14 hari tersebut.

Page 11: MANAJEMEN DASAR

Revenue 1= 14 hari x1225x 500= Rp.8.757.000 kemudian, dikurangi

gaiji pegawai tetap sebesar 900000 x 7 orang = Rp.6.300.000.

maka,8.757.000-6.300.000= 2.457.000, jadi keuntungan bersih bulan

pertama adalah Rp.2.457.000. itu jika seandainya semua biaya yang

dikeluarkan ingin kembali dalam produksi bulan pertama.

f. Rencana pemasaran bulan kedua

- Harga pokok = total cost / jumlah produksi

= Rp. Rp.9.769.200/31850

= Rp.306.7 dibulatkan Rp.310 /buah

- Harga jual = Rp.500

BEP unit untuk bulan selanjutnya :

500 x = 310x+700.000+0

(500-310) x = 700.000

x = 700.000/190

x = 3684.2 dibulatkan 3685

Maka, 3685/1225=3.5 hari

26 hari- 3.5hari = 22.5 hari

Revenue 2= 22.5 hari x1225x 500= Rp.13.781.250 dikurangi gaiji

pegawai tetap sebesar 900000 x 7 orang = Rp.6.300.000. maka,

13.781.250 -6.300.000= 7.481.250, jadi keuntungan bersih bulan

kedua dan selanjutnya adalah Rp. 7.481.250.

2. Sumber-sumber permodalan

3.5 Aspek Manajemen dan Organisasi