Makalah Kelompok 2 Pancasila

download Makalah Kelompok 2 Pancasila

of 16

Transcript of Makalah Kelompok 2 Pancasila

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    1/16

    Penggusuran Kalijodo dalam Perspektif Pancasila sebagai Dasar 

     Negara

    Dibuat Oleh :

    1. Adinda Putri Pratiwi !"1#1#$#"!%

    &. Atika 'i(ih Amalia !"1#1#)&!!%

    ). *ella +amadhant, Putri !"1#1#&!-&%

    !. *ellinda +iki Ananda !"1#1#$$-&%#. Dimas +ea Pradit,a !"1#1#)1$/%

    -. D,ah A,u 0ah,uni !"1#1#11$!%

    PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL

    FAKULTAS ILMU SOSIAL

    UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

    2016

    BAB I

    PENDAHULUAN

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    2/16

    A. Latar Belaa!" Ma#ala$

    Kota akarta merupakan kota ,ang mengalami perkembangan pesat. 2arana dan

     prasarana penunjang kehidupan kota telah ban,ak dibangun3 sehingga kehidupan kota dapat

     berlangsung siang dan malam. Pada mulan,a3 akarta merupakan kota administrasi3

     pelabuhan3 dan perdagangan. Kegiatan ini mendorong munculn,a industri dan jasa.2emakin

    lama kegiatan menjadi sangat kompleks seperti saat ini.

    Karena akarta mengalami perkembangan pesat begitu pula laju pendudukn,a.*an,ak 

    orang4orang di desa ,ang melakukan urbanisasi untuk mengadu nasib di akarta.2a,angn,a

    karena bermodal nekat dan tidak mempun,ai skill akhirn,a membuat orang4orang itu

    menjadi pengangguran dan bertahan hidup seadan,a di akarta. Oleh karena itu mereka kerja

    keras agar bisa hidup enak di kota dengan cara tinggal di pemukiman kumuh.

    2alah satu pemukiman kumuh ,ang terkenal di akarta adalah Kalijodo.Kalijodo

    merupakan tempat pemukiman kumuh serta tempat hiburan malam.*an,ak P2K dan penjual

    minum4minuman keras serta narkoba.Karena kasus itu sudah lama membuat pemerintah DK5

    akarta *asuki 6ah,a Purnama geram dan ingin membuat Kalijodo menjadi ruang terbuka

    hijau.7api dengan rencana Ahok tersebut ban,ak pro dan kontra dari warga Kalijodo itu

    sendiri.

    Di dalam Pancasila tertera jelas bahwa sila ke & dan ke # adalah kemanusiaan ,ang adil

    dan beradab serta keadilan sosial bagi seluruh rak,at 5ndonesia. Dalam kasus Kalijodo kita

    akan mengkaji kemanusiaan dan keadilan sosial mas,arakat ,ang ada di Kalijodo.

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    3/16

    *erdasarkan pemaparan diatas3 maka kita tertarik memberi judul makalah ,aitu

    8Penggusuran Kalijodoh dalam Perspektif Pancasila sebagai Dasar Negara9

    B. R%&%#a! Ma#ala$

    Adapun ,ang menjadi rumusan masalah dalam penulisan makalah ini adalah sebagai

     berikut :

    1. Apa dampak positif dan negatif dari kasus penggusuran Kalijodo

    &. *agaimana tanggapan mas,arakat pada kasus penggusuran Kalijodo

    ). Apakah mas,arakat Kalijodo mendapat keadilan dari penggusuran tersebut

    '. T%(%a! Pe!%l)#a!

    Adapun ,ang menjadi tujuan dari penulisan makalah ini adalah sebagai berikut :

    1. ;ntuk mengetahui dampak positif dan negatif dari kasus penggusuran Kalijodo

    &. ;ntuk mengetahui tanggapan mas,arakat dalam kasus penggusuran Kalijodo

    ). ;ntuk mengetahui apakah mas,arakat Kalijodo mendapat keadilan atau tidak.

    BAB II

    PEMBAHASAN

    A. Se(ara$ Kal)((*+*

    7empat hiburan malam Kalijodo terletak di alan Kepanduan 553 Kelurahan Pejagalan3 akarta

    ;tara.2ebagian lokalisasi itu masuk wila,ah Kecamatan 7ambora3 akarta *arat.Puluhan wisma

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    4/16

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    5/16

     bukun,a menulis3 Kalijodo sesuai naman,a3 sejak masa penjajahan *elanda dikenal sebagai

    tempat orang mencari cinta.Kemas,uran Kalijodo sebagai tempat mencari cinta sesaat3 tak 

    lekang oleh waktu.Di era setelah kemerdekaan3 di tahun 1"#$4an3 tempat ini masih dikenal

    sebagai kawasan pinggir kali3 tempat orang mencari pasangan.Kalijodo berkembang menjadi

    tempat perjudian ilegal tempat prostitusi liar sampai sekarang.Kalijodo selalu menjadi sasaran

    raia dan penertiban.2ebentar mereda seusai raia3 kegiatan di kawasan ini kembali

     berjalan.Kalijodo kian menggeliat setelah lokalisasi Kramat 7unggak3 Koja3 akarta ;tara3 resmi

    ditutup pada Desember 1""".Kalijodo tidak lagi dikenal sebagai tempat hiburan kelas bawah.

    *eragam kalangan datang ke sana untuk sekadar berkaraoke hingga bermalam dengan

     perempuan Pekerja 2eks Komersial. *erdasarkan data Kelurahan Pejagalan3 akarta ;tara3 ada

    sekitar #$ kafe ,ang beroperasi di kawasan Kalijodo dan sekitar 1#$ P2K tinggal di sana.

     Namun3 saat para P2K bekerja3 jumlahn,a bisa mencapai #$$ orang.

    Pada &$1! lalu3 Komisi Nasional ak Asasi =anusia membuat surat kepada Pemerintah

    Pro>insi DK5 akarta. Dalam surat itu3 Komnas A= men,atakan3 permukiman warga itu tidak 

    la,ak dijadikan lokasi prostitusi. Komnas A= menilai lokalisasi di Kalijodo ,ang bercampur 

    dengan pemukimam membaha,akan mental dan pendidikan anak4anak. =enanggapi surat

    Komnas A=3 2ekretaris Daerah DK5 akarta3 2aefullah3 mengatakan akan menertibkan

    kawasan Kalijodo. Penertiban ,ang ditargetkan selesai pada anuari &$1# tak kunjung terwujud.

    0acana penertiban kembali muncul setelah kecelakaan di Daan =ogot. Kalijodo termasuk 

    dalam jalur hijau DK5 akarta.

    B. Ka#%# Kal)(*+* &ela!""ar UU A"rar)a are!a Me!"%a#a) Ta!a$ Ne"ara

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    6/16

    Penertiban kalijodo ini sesuai dengan aturan karena sudah terjadi pen,alahgunaan tanah

     Negara sebagai tempat tinggal untuk kepentingan pribadi.8Pejabat itu disumpah untuk 

    melaksanakan konstitusi.adi3 kasus kalijodo itu sebenarn,a dalam ;ndang4;ndang Pokok 

    Agraria3 itu sebenarn,a sudah melanggar ;; Pokok Agraria karena menguasai tanah Negara3

    dan dimanfaatkan untuk pribadi sebenarn,a9 Ahok 1

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    7/16

    +)/erl%a! +a!t)+a erte!ta!"a! +e!"a! e/e!t)!"a! !a#)*!al3 &e!%r%t ete!t%a!

    ete!t%a! Perat%ra!Pe&er)!ta$.

    Pa#al 1: a,at -1 De!"a! &e!")!"at ete!t%a! +ala& /a#al : &aa %!t% &e!8a/a)

    t%(%a! ,a!" +)&a#%+ +ala& /a#al 2 a,at - +)at%r l%a# &a#)&%& +a!;ata% &)!)&%&

    ta!a$ ,a!" *le$ +)/%!,a) +e!"a! #e#%at% $a ter#e%t +ala& /a#al 16 *le$ #at% el%ar"a

    ata% a+a! $%%&.

    2olusi dalam menangani dampak penggusuran ini serta keadilan untuk mas,arakat Kalijodo

    adalah =as,arakat kalijodo mendapatkan rumah susun +usun% tetapi ,ang mendapatkan rusun

    tersebut han,a mas,arakat ,ang ber4K7P DK53 para pekerja seks ataupun pedagang ,ang berasal

    dari luar daerah akan di pulangkan ke kampung halaman masing4masing ,ang akan didanai oleh

     pempro> DK5. =as,arakat ,ang ingin berdagang akan di kasih ke ;=K= atau Pasar a,a.

    8Perempuan disana itu rata4rata bukan K7P DK53 kalau mau% pulang kampung itu gampang3

    kami ada danan,a.9 Ahok 11B$&B&$1-%.

    Komisi Nasional ak Asasi =anusia Komnas A=% mendukung langkah Pemerintah

    Pro>insi DK5 akarta dalam menertibkan kawasan hiburan malam kalijodo.Namun3 dalam

     penggusuran kalijodo ada hal kemanusiaan ,ang perlu diperhatikan.Komisoner Komnas A=3

    2iane 5ndriani3 menilai ada ketidakadilan pada warga kalijodo.=ereka tidak pun,a waktu ,ang

    cukup untuk men,iapkan kelanjutan hidupn,a. =enurut 2iane3 penegakan hukum ,ang

    seharusn,a dilakukan adalah menghentikan kegiatan perjudian3 perdagangan minuman keras3

    dan prostitusi disana bukan menggusur warga. 8Ca tentun,a tidak boleh memindahkan mereka

    dengan cara sewenang4wenang apalagi dengan kekerasan. angan asal tegas dan menuding

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    8/16

    mereka melanggar aturan dan menghuni tanah Negara3 lantas mengusir dengan tenggang waktu

    ,ang tak masuk akal.9 2iane 1/B$&B&$1-%.

    '. Da&/a P*#)t)< +a! Ne"at)< Ka#%# Pe!""%#%ra! Kal)(*+*

    =anusia ingin mencari makan dengan berbagai macam cara3 dengan cara positif maupun

    negatif. 2etiap makhluk hidup keinginan untuk mencari makanan dan menikmati kehidupan ,ang

     baik. Dan setiap manusia memiliki persepsi masing4masing tentang bagaimana cara mereka

    memenuhi hal tersebut. 2alah satun,a wanita penghibur maupun tempat hiburan malam3 mereka

    mencari seribu alasan untuk mendapatkan penghasilan dalam waktu ,ang cepat. Oleh karena itu3

    mereka mencari tempat untuk mencari kehidupan ,ang la,ak di 5ndonesia.

    2eperti haln,a di Kalijodo3 dalam permasalahan ini ban,ak sisi positif dan negatif ,ang dapat

    kita ambil3 antara lain.

    Da&/a /*#)t)<

    1. La$a! /e!"$)(a%a! erta&a$

    Dengan adan,a lahan penghijauan atau ruang terbuka hijau maka3 akan menjadikan

    akarta jauh lebih segar3 dan meminimalisir polusi akibat asap kendaraan

    2. Me&/era)) #)#te& #*#)al +a! e$)+%/a! ,a!" le)$ &*+er!

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    9/16

    7indak prostitusi merupakan pen,impangan sosial ,ang mana melanggar norma hukum3

    agama3 dan asusila. Dengan adan,a penggusuran Kalijodo diharapkan warga dapat hidup

    dengan sistem sosial ,ang lebih baik 

    . Ter$)!+ar +ar) /e!,a)t HIV;AIDS

    Adan,a tindak prostitusi di Kalijodo memungkinkan pen,ebaran pen,akit pen,akit ,ang

    ditimbulkan dari seks bebas

    4. Me&a5a e&al) PSK /a+a (ala! ,a!" e!ar -t*at

    al ini menjadikan warga Kalijodo kembali pada keperca,aan masing4masing3 dan lebih

    mendekatkan diri pada 7uhan Cang =aha sa

    =. 9ar"a &e&/%!,a) l)!"%!"a! +a! r%&a$ ,a!" la,a $%!)

    Dengan adan,a pemindahan warga Kalijodo ke rusun ,ang diberikan oleh pemerintah

    akarta maka lingkungan warga akan lebih baik dan sehat3 dari sebelumn,a ,ang letakn,a di

    daerah bantaran sungai

    6. Peer(aa! ,a!" le)$ a) +ar) #eel%&!,a

    P2K merupakan pekerjaan ,ang dilarang oleh hukum dan agama.Oleh karena diharapkan

    warga dapat memiliki pekerjaan ,ang la,ak dan lebih baik.

    :. Ba!t%a! er%/a &*+al %#a$a +a! /elat)$a! etera&/)la!

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    10/16

    Pemerintah tidak akan membiarkan begitu saja bagi warga akarta dan bukan akarta

    setelah lingkungan dan rumahn,a dihancurkan. Dengan adan,a bantuan berupa modal usaha

    dan pelatihan keterampilan maka3 warga diberi kesempatan untuk mengeksplor kemampuan

    dirin,a.

    Da&/a !e"at)<

    1. H)la!"!,a &ata /e!8a$ar)a!

    Dengan adan,a penggusuran ini3 sudah pasti dampak utama ,ang muncul adalah

    hilangn,a mata pen>aharian.

    2. Ber/e!"ar%$ ter$a+a/ /#)*l*")# a!a 

    Ketua Komisi Perlindungan Anak Komnas Anak%3 Arist =erdeka 2irait3 ikut

     berkomentar seputar pengusuran lokalisasi prostitusi kalijodo ,ang akan dilakukan Pempro>

    DK5 akarta. =enurut Arist3 jika hal itu dilakukan tanpa mempersiapkan ruang ramah anak3

    maka akan timbul dampak psikologis untuk anak seperti rasa trauma. @Ca3 akan ada dampak 

     psikologis untuk anak anak seperti rasa trauma3 karena itu sa,a menghimbau pempro> DK5

    memprioritaskan ruang ramah anak sebelum melakukan penertiban3@ kata Arist3 Kamis

    1"B&%. Dijelaskan Arist3 upa,a Pempro> DK5 melakukan pengusuran warga kalijodo ke

    rumah susun +usun% dinilain,a tepat. Namun3 rusun juga harus dipersiapkan ruang ramah

    anak seperti fasilitas bermain untuk anak. 2elain itu3 akses rumah susun juga jangan terlalu

     jauh dari tempat sekolah3 karena anak4anak akan memasuki ujian akhir nasional. @Pempro>

    DK5 akarta juga harus memprioritaskan fasilitas bermain anak di rusun3 apalagi akarta di

    daulat sebagai kota ramah anak3@

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    11/16

    . T)+a a+a rel*a#) a") /e!+ata!" a/ala") ,a!" er/r*

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    12/16

    • =as,arakat menganggap direlokasikann,a kerusun tidak akan cukup intuk tempat tinggal

    mereka karena tempatn,a ,ang sempit3 lalu mas,arakat meminta kepada Ahok agar satu

    keluarga menempati lebih dari satu rusun.

    • =enurut mas,arakat karena tinggal ditempat baru tidak mudah untuk men,esuaikan diri.• Pembongkaran Kalijodo dianggap ganti rugin,a tidak sesuai.

    • *erimbas terhadap pemasukan dagangan mereka3karena ban,ak ,ang berdagang disekitar 

    Kalijodo.

    • =enurut sebagian warga Kalijodo dianggap semua mas,arakatn,a nakal3 tetapi tidak 

    semuan,a seperti itu.

    • Kalijodo dianggap tempat kejahatan.

    • Ahok terlalu keras dalam pergusuran Kalijodo.

    E. H%%!"a! A!tara Pa!8a#)la De!"a! Ka#%# Pe!""%#%ra! Kal)(*+*

    Penggusuran Kalijodo juga harus melihat beberapa sila dalam pancasila3 karena ada sila

    ,ang men,angkut dalam penggusuran ini3 ,aitu sila kedua 8Kemanusiaan ,ang Adil dan

    *eradab9 serta sila kelima 8Keadilan sosial bagi seluruh rak,at 5ndonesia9. Di sila kedua

    manusia harus memiliki sikap ,ang adil dan beradab. 2aat penggusuran seorang pemimpin

    harus adil3 tidak sewenang4wenang dalam melakukan penggusuran. =emiliki etika ,ang baik 

    saat berbicara. ika seorang pemimpin memiliki etika dalam berbicara dan meminta warga

     pindah secara baik4baik3 mungkin warga bisa menerima tempat tinggal ,ang telah disediakan.

    =anusia ,ang beradab3 artin,a memiliki sopan santun sama siapa saja3 tidak memandang

    siapa orang tersebut. Pemerintah Pro>insi DK5 akarta seharusn,a bisa menunjukan adab

    ,ang baik didepan ma,arakatn,a3 karena dia adalah contoh untuk mas,arakatn,a.

    Dan sila kelima ,ang berbun,i 8Keadilan sosial bagi seluruh rak,at 5ndonesia9 ,aitu

    dengan merelokasi warga Kalijodo ke tempat la,ak huni ,aitu di +umah susun dan

    mendapatkan modal serta disediakan tempat usaha merupakan keadilan untuk warga

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    13/16

    Kalijodo. =endapatkan modal untuk usaha juga salah satu keadilan untuk mereka3 karena

    Pemerintah Pro>insi DK5 akarta tidak melepas tanggungjawab3 ketika beliau mengambil

    tindakan pasti beliau juga sudah memikirkan solusi dari tindakan ,ang diambil. *agi

    keluarga ,ang mempun,ai anak masih sekolah akan diberikan KP3 serta mendapatkan *P2.

    *agi ,ang tidak mempun,ai K7P DK5 akarta dipulangkan ke daerah asaln,a. al ini bukan

     berarti pemerintah tidak memikirkan nasib warga ,ang tidak memiliki K7P DK5. 7etapi3

     pemerintah ingin akarta menjadi kota ,ang lebih baik.

    5nitn,a adalah saat penggusuran Kalijodo dilakukan pemerintah harus melihat dan

    memperhatikan sila4sila dalam pancasila ,ang dimana3 dalam sila tersebut ada hak4hak 

    manusia ,ang harus diperhatikan bukan diabaikan. Karena manusia dengan akal dan budin,a

    mempun,ai kewajiban untuk mengembangkan dirin,a menjadi person ,ang bernilai. Dan

    setiap warga Negara harus bisa menikmati keadilan secara n,ata.

    BAB III

    PENUTUP

    KESIMPULAN

    1. Dengan adan,a penggusuran di Kalijodo memberikan dampak positif seperti haln,a

    mas,arakat mendapatkan tempat ,ang lebih la,ak daripada di sekitar Kalijodo. 2elain

    itu juga memperbaiki sistem sosial dan kehidupan ,ang lebih modern3 lahan

     penghijauan bertambah dan juga mendapatkan pekerjaan ,ang lebih baik dari

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    14/16

    sebelumn,a. *egitupun terdapat dampak negatifn,a seperti hilangn,a mata

     pencaharian dan berpengaruh terhadap psikologis anak.&. =as,arakat menanggapi kasus penggusuran kalijodo secara positif dan negatif. *agi

    mas,arakat kalijodo ,ang telah lama tinggal di daerah kalijodo menanggapi dengan

    negatif3 mereka menganggap bahwa penggusuran kalijodo menghilangkan mata

     pencaharian mereka. 2ementara3 bagi mas,arakat ,ang lain3 kalijodo harus ditertibkan

    karena mereka menggunakan tanah milik Negara ,ang seharusn,a dijadikan +uang

    7erbuka ijau.

    ). =as,arakat kalijodo tetap mendapatkan keadilan3 Pemerintah Pro>insi DK5 akarta

    telah memberikan +usun untuk para penghuni Kalijodo ,ang memiliki K7P DK5 dan

    akan memberikan modal untuk para pedagang serta P2K jika ingin membuka usaha.

    ;ntuk P2K ,ang tidak memiliki K7P DK5 akarta akan diberikan dana untuk pulang

    ke kampong halaman masing4masing.

    SARAN

    1. =engembalikan fungsi Kalijodo sebagai +uang 7erbuka ijau.&. 2etelah direlokasin,a Kalijodo ini diharapkan mas,arakat bisa menjadi lebih baik

    dari sebelumn,a serta menggunakan fasilitas ,ang diberikan oleh Pemerintah

    dengan sebaik4baikn,a dan tidak disalahgunakan.

    ). Diharapkan mas,arakat tidak lagi bertempat tinggal di area +7.

    !. Kami berharap mas,arakat sadar akan ketertiban hukum.

    #. =as,arakat juga harus bisa menjaga tempat4tempat ,ang seharusn,a dijadikan

    +7.-. 7idak lagi membangun tempat tinggal di sembarang tempat seperti +7

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    15/16

    DA'7A+ P;27AKA

    http:BBserbasejarah.blogspot.co.idB&$11B$)Bprostitusi4di4jakarta4dalam4tiga.htmlmF1

    http:BBm.tempo.coBreadBnewsB&$1-B$&B1&B$-!

     pelacuran

    http:BBm.tempo.coBreadBnewsB&$1-B$&B1-B$/)

    ahok4itu4berbeda

    http:BBm.tempo.coBreadBnewsB&$1-B$)B1/B&1!

    http:BBm.tempo.coBreadBnewsB&$1-B$&B1&B$-!

    digusur4ahok 

    http://serbasejarah.blogspot.co.id/2011/03/prostitusi-di-jakarta-dalam-tiga.html?m=1http://m.tempo.co/read/news/2016/02/12/064744448/sejarah-kalijodo-dari-tempat-nongkrong-ke-pelacuranhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/12/064744448/sejarah-kalijodo-dari-tempat-nongkrong-ke-pelacuranhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745432/kalijodo-dibandingkan-dengan-gang-dolly-ahok-itu-berbedahttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745432/kalijodo-dibandingkan-dengan-gang-dolly-ahok-itu-berbedahttp://m.tempo.co/read/news/2016/03/18/214754806/wrga-eks-kalijodo-di-sini-sepi-pendapatan-turunhttp://m.tempo.co/read/news/2016/03/18/214754806/wrga-eks-kalijodo-di-sini-sepi-pendapatan-turunhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/27/083748814/ahok-tak-ingin-penggusuran-kalijodo-jadi-tontonanhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/27/083748814/ahok-tak-ingin-penggusuran-kalijodo-jadi-tontonanhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/12/064744445/feature-kisah-pelacur-kalijodo-yang-akan-digusur-ahokhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/12/064744445/feature-kisah-pelacur-kalijodo-yang-akan-digusur-ahokhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/12/064744448/sejarah-kalijodo-dari-tempat-nongkrong-ke-pelacuranhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/12/064744448/sejarah-kalijodo-dari-tempat-nongkrong-ke-pelacuranhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745432/kalijodo-dibandingkan-dengan-gang-dolly-ahok-itu-berbedahttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745432/kalijodo-dibandingkan-dengan-gang-dolly-ahok-itu-berbedahttp://m.tempo.co/read/news/2016/03/18/214754806/wrga-eks-kalijodo-di-sini-sepi-pendapatan-turunhttp://m.tempo.co/read/news/2016/03/18/214754806/wrga-eks-kalijodo-di-sini-sepi-pendapatan-turunhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/27/083748814/ahok-tak-ingin-penggusuran-kalijodo-jadi-tontonanhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/27/083748814/ahok-tak-ingin-penggusuran-kalijodo-jadi-tontonanhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/12/064744445/feature-kisah-pelacur-kalijodo-yang-akan-digusur-ahokhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/12/064744445/feature-kisah-pelacur-kalijodo-yang-akan-digusur-ahokhttp://serbasejarah.blogspot.co.id/2011/03/prostitusi-di-jakarta-dalam-tiga.html?m=1

  • 8/17/2019 Makalah Kelompok 2 Pancasila

    16/16

    http:BBm.tempo.coBreadBnewsB&$1-B$&B1-B$/)

     pusat4enggak4ikut

    http:BBm.tempo.coBreadBnewsB&$1-B$&B1-B$/)

    http:BBm.tempo.coBreadBnewsB&$1-B$&B1-B$/)

    harusn,a4iin4dulu

    http://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745418/penggusuran-kalijodo-luhut-pemerintah-pusat-enggak-ikuthttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745418/penggusuran-kalijodo-luhut-pemerintah-pusat-enggak-ikuthttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745386/begini-skenario-ahok-gusur-kalijodohttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745476/tokoh-kalijodo-ingin-ke-dprd-lulung-harusnya-izin-duluhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745476/tokoh-kalijodo-ingin-ke-dprd-lulung-harusnya-izin-duluhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745418/penggusuran-kalijodo-luhut-pemerintah-pusat-enggak-ikuthttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745418/penggusuran-kalijodo-luhut-pemerintah-pusat-enggak-ikuthttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745386/begini-skenario-ahok-gusur-kalijodohttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745476/tokoh-kalijodo-ingin-ke-dprd-lulung-harusnya-izin-duluhttp://m.tempo.co/read/news/2016/02/16/083745476/tokoh-kalijodo-ingin-ke-dprd-lulung-harusnya-izin-dulu