Makalah Bentonit Bab 1

2
BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Bahan galian industry adalah semua bahan galian di luar mineral logam dan radio aktif, yang tanpa atau dengan proses pengolahan sederhana dapat digunakan langsung dalam industri. Berdasarkan Peraturan Pemerintah Tentang Pengolongan Bahan Galian (PP No 27/1980), bahan galian industri termasuk kedalam bahan galian golongan C, atau bahan galian yang tidak termasuk kedalam bahan galian vital (Golongan A) dan Tidak termasuk bahan galian strategis (Golongan B) Salah satu jenis bahan galian industry Indonesia adalah Bentonit, yang biasa digunakan sebagai lumpur pemboran (drilling mud), campuran pembuatan cat, zat perekat dan lain – lain. 1.2 Maksud dan Tujuan Maksud dari makalah ini adalah untuk dapat lebih memahami tentang bahan galian industry khususnya bentonit, yang merupakan salah satu bahan galian yang sangat berguna bagi industry – industry di Indonesia Adapaun tujuan dari makalah ini adalah untuk memenuhi salah satu tugas dari mata kuliah Bahan Galian Industri Jurusan teknik Pertambangan Universitas Islam Bandung.

Transcript of Makalah Bentonit Bab 1

Page 1: Makalah Bentonit Bab 1

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Bahan galian industry adalah semua bahan galian di luar mineral logam

dan radio aktif, yang tanpa atau dengan proses pengolahan sederhana dapat

digunakan langsung dalam industri.

Berdasarkan Peraturan Pemerintah Tentang Pengolongan Bahan Galian

(PP No 27/1980), bahan galian industri termasuk kedalam bahan galian

golongan C, atau bahan galian yang tidak termasuk kedalam bahan galian vital

(Golongan A) dan Tidak termasuk bahan galian strategis (Golongan B)

Salah satu jenis bahan galian industry Indonesia adalah Bentonit, yang

biasa digunakan sebagai lumpur pemboran (drilling mud), campuran pembuatan

cat, zat perekat dan lain – lain.

1.2 Maksud dan Tujuan

Maksud dari makalah ini adalah untuk dapat lebih memahami tentang

bahan galian industry khususnya bentonit, yang merupakan salah satu bahan

galian yang sangat berguna bagi industry – industry di Indonesia

Adapaun tujuan dari makalah ini adalah untuk memenuhi salah satu tugas

dari mata kuliah Bahan Galian Industri Jurusan teknik Pertambangan Universitas

Islam Bandung.

1.3 Studi Literatur

Dalam pembuatanmakalah ini kami menggunakan beberapa metode

penelitian antara lain menggunakan metode pendekatan deskripsi, yaitu dengan

melakukan studi di perpustakaan dan di internet dengan mengambil data-data

yang bisa menjadi nilai tambah terhadap topik yang dibahas.