MAKALAH

download MAKALAH

of 7

description

makalah obt

Transcript of MAKALAH

OBAT KANKER 5 FU (Fluoro Uracil)

Di susun oleh :

1. Kholisotun wadah

2. Nur eygita inggrianiPengertian

Struktur 5-Fluorouracil (kiri) dan timin (kanan)

5-FU +levamisoleadalah terapi penyembuhan yang lumayan sesuai dengan operasi; telah dibenarkan banyak meningkatkan angka penyembuhan bagi pasien penderita kanker kolon risiko tinggi (stadium 3). Pengobatan tersebut seharusnya dianggap sebagai standar pengobatan bagi semua pasien.

5-Fluorouracil (5-FU) merupakan agen kemoterapi utama yang digunakan untuk terapi kanker kolon. 5-FU adalah antimetabolit yang bekerja secara antagonis dengan timin terhadap aktivitas enzim timidilat sintetase (TS). 5-FU merupakan prodrug, metabolisme 5-FU menghasilkan fluoridin-5-trifosfat (FUTP) yang bergabung ke dalam RNA dan mempengaruhi fungsinya, dan fluorodeoksiuridilat (FdUMP) yang menghambat replikasi DNA.

Komposisi nama obat CURACIL

komposisi : 5-fluorourasil

Indikasi Terapi paliatif tumor padat seperti :

karsinoma colon, rectum, payudara, saluran cerna dan pankreasPenghitungan dosis Dosis lazim : 12 mg/kg BB melalui IV 1x/hari di berikan selama 4 hari berturut-turut (maksimal pemberian dosis 800mg/hari jika tidak terjadi efek toksik) lalu pada hari ke 6,8,10 dan 12 di berikan dosis sebesar 6mg/kg BB/hari. Pada penderita dengan resiko tinggi atau mendapat asupan makanan yang tidak adekuat diberikan dosis sebesar 6mg/kg BB/hari selama 3 hari, jika tidak terjadi efek toksik dapat di berikan 3mg/kg BB pada hari ke 5,7, dan 9 maksimal 400mg/hari

Terapi pemeliharaan ulangi terapi tiap 30 hari atau 10-15 hari mg/kg BB/minggu dosis tunggal (maksimal 1g/minggu) jika efek toksis yang terjadi pada terapi awal menghilang Jumlah obat : 9 45 kali terapi dengan durasi 12 60 bulan.

Kontra indikasi Hamil

Pasien dalam kondisi lemah atau kurang gizi

Depresi sumsum tulang

Infeksi beratPerhatian Gangguan fungsi hati dan ginjal

Pasien dengan riwayat mendapat radiasi dosis tinggi

Menggunakan alkylating agents sebelumnya atau mengalami metastasis tumor sampai ke sumsum tulang

Efek samping Gangguan gastrointestinal Leucopenia Alopesia Dermatitis Kulit kering dan pecah pecah Fotosensitivitas Fotofobia Lakrimasi Epistaksis Euphoria Sindroma serebelum akut Kelainan kuku Iskemia miokardReaksi secara :1. Fisiologi

a. Menyebabkan mualb. Beberapa kali muntahc. Stomatitisd. Diaree. Dermatitisf. Kelelahang. Alopeciaringan2. Psikologi a. Kecemasanb. Kehilangan penguasaan diric. Kehilangan harapand. Kehilangan integritas tubuhe. Ketidakberdayaan f. Depresig. Ketergantunganh. Ketakutan akan pengabaiani. Ketakutan akan kematianj. Kehilangan identitas diriKasus : Ny. S berusia 45 tahun TB: 155, BB : 45 kg sudah menikah selama 20 tahun dan dikaruniai 2 orang anak dadang (3 thn) dan dudung (15 thn ), suami (47 thn) Ny. S bekerja sebagai direktur di sebuah perusahaan, diketahui nenek dari Ny.S meninggal dunia 10 thn yang lalu karena mengidap penyakit kanker payudara. sebenarnya Ny.S sudah lama mengeluhkan nyeri pada payudarannya dan akhir akhir ini Ny.S sering mengeluh nyeri hebat pada payudaranya dan Ny.S di antarkan suaminya ke RS. Dharmais untuk di periksakan , setelah di perikasakan ternyata Ny.S telah mengidap Kanker payudara sudah stadium 3. Setelah diketahui tentang penyakitnya kemudian seorang dokter memberikan pilihan untuk operasi pengangkatan payudara atau menjalani pengobatan kemoterapi, dan pasien memilih untuk melakukan kemoterapi. Kemoterapi pertama di berikan pada tanggal 1 november.Tanggal 1, dokter memberitahu perawat untuk menjelaskan prosedur kemoterapi yang akan dijalankan dengan menggunakan obat 5-fluorourasil, dan perawat membantu menghitung dosis obat yang akan di berikan kepada Ny.S.P : assalamualaikum wr.wb selamat pagi ibu

Ny.S: waalaikum salam wr.wb pagi juga suster

P : apa benar ini dengan ibu kholisotun wadah?

Ny.s: iya susP : ibu lahirnya tanggal 13 april 1969 ya bu?

Ny s: iya sus benarP: saya suster egita, saya perawat yang hari ini bertugas untuk merawat ibu.

Ny. S: iya sus

P : ibu Gimana perasaan ibu hari ini?

Ny s: gak enak sus, saya takut sus, saya takut umur saya ga lama lagiP : ibu tidak boleh ngomong seperti itu. Karna umur itu yang menentukan hanya

tuhan, kita sebagai manusia harus berusaha semampu kita untuk menghadapi semua cobaan yang di berikan. Untuk menghilangkan rasa takut ibu, coba ibu

banyak-banyak berdoa. Mungkin dengan begitu dapat menghilangkan rasa takut ibu.Ny.s : iya yah sus, suster bener juga, sus sekarang saya mau diapain?

P: oya ibu sekarang saya disini mau memastikan kepada ibu kemarin ibu sudah melakukan perjanjian dengan Dr untuk melakukan kemoterapi hari ini, tetapi sebelumnya saya ingin memeriksakan kondisi kesehatan ibu.Ny.s: iya sus memang kemarin saya sudah melakukan perjanjian dengan Dr untuk melakukam kemoterapi.

P: maaf bu, berat badan ibu sekarang benar tidak 45kg?Ny: iya sus,tadi saya sudah di timbang 45 kgP: kalo tinggi badan ibu benar 155 cm ya?

Ny: iya sus benar.

P: oke saya sudah selesai melakukan pemeriksaan fisiknya yah bu.

Ny: iya sus. Sus, kemoterapi itu apa sih?

P1: ibu, kemoterapi itu adalah suatu metode untuk membunuh atau menghambat perkembangan sel kanker dengan memasukkan zat-zat kimia (seperti obat) tertentu ke dalam tubuh penderita kanker.

Ny.S : Ooooooooooooooo gitu yah sus. Terus nanti saya di apain sus?Per: nanti ibu akan diberi obat 5FU(Fluorouracil), yang akan di suntikkan

kepembuluh darah ibu oleh dokter bu. Karena berat badan ibu 45kg, jadi dosis

yang akan diberikan (12mg x 45 kg ) 540mg untuk 1 kali pemberian selama 4 hari

kedepan yah bu ny.: oooo iya iya sus.

Per: gapapa ibu kalau tidak mengerti tanyakan saja, nanti saya jelaskan lagi.

Ny: iya sus. Oya sus kalau saya habis dikemoterapi efeknya apa ?

Per: oya semua pengobatan itu pasti ada efeknya. Kalau kemoterapi ini efeknya mual, muntah, diare, ibu merasakan kelelahan, lemas, emosi yang tidak terkontrol........................................

Ny: oh gitu yah sus ( sambil merasa cemas, mengerutkan keningnya ) Per: ibu kenapa? Ko sepertinya dari tadi ibu murung sekali?

ny: gapapa sus, saya lagi cemas saja

per: ibu, ibu boleh cerita sama saya kalo ibu mau. inshaAllah saya bisa jaga rahasia ibu. Ibu cemas kenapa?

Ny: ini sus, saya kan punya 2 anak, nah yang satu itu masih 3 tahun sus, saya kangen sama dia. Terus juga saya takut kalo dia ga ada yang jagain sus. Kan sipapih ngantor, terus si kk sekolah. Jadinya si dede ga ada yang jagain sus. Per: emmm, kalo boleh saya tahu suami ibu kerjanya dari jam berapa bu?

Ny: kalo dia shift pagi yah dari jam 9 sampai jam 2 sus. Kalo shift siang jam 3 sampai jam 9 malam sus.

Per: kalo anak ibu yang besar, itu jam berapa sekolahnya?

Ny: jam 8 sampai jam 12 sus

Per: ibu di rumah tinggal sama siapa saja bu?

Ny: sama sipapih, kakanya, sama dua pembantu, sama supir, sama tukang kebun sus. Per: nah itu sama pembantu dulu aja bu, sepulang papanya kerja kan bias ade sama papahnya dulu, dan kaka juga. Lagi pula di rumah banyak orang kan bu, jadi ibu tidak perlu cemas.

Ny: iya juga yah sus.

Per: sekarang ibu fokus untuk menjalani kemoterapi dulu yah bu.Ny: iya sudah sus.

Per: