LPJ

download LPJ

of 12

Transcript of LPJ

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEGIATAN SEMINAR PELATIHAN SKRIPSI I. PENGANTAR Puji syukur kepada Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga kegiatan Seminar Pelatihan Skripsi dapat terlaksana dengan baik dan lancar. Meskipun terdapat beberapa kendala yang dihadapi, tetapi semuanya dapat berjalan sesuai dengan harapan, karena kerja keras dari seluruh panitia Seminar Pelatihan Skripsi, yang telah berjuang untuk dapat merealisasikan salah salah satu isi Tri Dharma Perguruan Tinggi, yakni memperluas wawasan keilmuan dan menerapkannya. Dalam laporan ini akan mendeskripsikan secara global mengenai kegiatan seminar, mulai dari persiapan, pendanaan, penyelenggaraan serta laporan keuangan Seminar Pelatihan Skripsi. I. TUJUAN 1. Memperluas wawasan keilmuan dan menerapkannya sebagai wujud salah satu isi Tri Dharma Perguruan Tinggi. 2. Mensosialisasikan berbagai metode penelitian yang dapat dilakukan di FKG Universitas Jember. 3. Sebagai sarana untuk mengembangkan dan menguji kemampuan mahasiswa dalam mengorganisasi dan melaksanakan penelitian. III. PENYELENGGARAAN KEGIATAN 3.1 Nama Kegiatan Seminar Pelatihan Skripsi 3.2 Tema Kegiatan An Earlier Effort for A Great Success

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121

3.3 Waktu dan Tempat Pelaksanaan Hari dan Tanggal Waktu Tempat 3.4 Sasaran Peserta kegiatan seminar pelatihan skripsi adalah mahasiswa aktif FKG : Sabtu, 30 April 2011 : 07.00 15.00 : Gedung Serba Guna (GSG) FKG UJ

Universitas Jember yang belum atau sedang menyusun skripsi, khususnya angkatan 2007, 2008, 2009, dan 2010.

3.5 Jenis Kegiatan Seminar dan pelatihan VIII. SUSUNAN PANITIA Terlampir (lampiran 1) IX. SUSUNAN ACARA Terlampir (lampiran 2) X. LAPORAN PENDAPATAN DAN BELANJA KEGIATAN (APBK) Terlampir (lampiran 3) XI. UPAYA REALISASI KEGIATAN SEMINAR PELATIHAN SKRPSI 11.1 Persiapan Seminar Pelatihan Skripsi 11.1.1 Gagasan Seminar Pelatihan Skripsi Senat Mahasiswa Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Jember terdiri atas cabang departeman, salah satunya adalah departemen Pendidikan dan Penalaran. Departemen tersebut mengampu beraneka ragam minat dan bakat mahasiwa FKG UNEJ di bidang karya tulis ilmiah. Seperti yang telah diketahui, apabila dalam penulisan skripsi terdapat beberapa tahapan yang tak lepas dari sebuah

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121

penelitian ilmiah. Dan menurut survey ternyata masih banyak mahasiswa FKG UNEJ yang menemui kesulitan saat melakukan penyusunan skripsi. Oleh karena itu banyak dukungan dari berbagai pihak agar acara seminar pelatihan skripsi ini segera direalisasikan, 11.1.2 Pembentukan Panitia Seminar Pelatihan Skripsi Kepanitiaan segera dibentuk setelah tercipta gagasan mengenai pelatihan seminar skripsi tersebut. Adapun panitia yang terlibat adalah mahasiswa aktif FKG UNEJ angkatan 2009 dan 2010. 11.1.3 Rapat Rutin Panitia Seminar pelatihan skripsi Untuk menyatukan persepsi dan mengkoordinasikan kinerja panitia seminar pelatihan skripsi, maka dilakukan beberapa kali rapat rutin panitia sesuia kesepakatan bersama agar tidak mengganggu perkuliahan. 11.2 Penyelenggaraan Kegiatan Seminar Pelatihan Skripsi Panitia kegiatan seminar pelatihan skripsi berkumpul di Gedung Serba Guna FKG UNEJ pada pukul 06.00 WIB untuk persiapan acara yang akan dilaksanakan tepat pada pukul 07.00 WIB. Untuk mencapai tujuan dari kegiatan seminar pelatihan skripsi tersebut maka panitia berusaha keras untuk mewujudkannya dengan beberapa kegiatan inti yang telah dicapai selama pelaksanaan kegiatan seminar pelatihan skripsi tersebut antara lain : Sesi 1 : Pemberian materi penulisan skripsi Sesi 2 : Pemberian materi rancangan penilitian Sesi 3 : Pemberian materi penelitian in vivo Sesi 4 : Pemberian materi penelitian in vitro Sesi 5 : Pemberian materi penelitian lapangan Sesi 6 : Analisa Data Dalam kegiatan ini, peserta yang hadir adalah sebanyak 130 orang terdiri dari mahasiswa FKG UNEJ angkatan 2008, 2009, dan 2010. Antusias para peserta terlihat saat kegiatan inti, yaitu peserta menyimak dengan baik setiap materi yang diberikan dan banyak pertanyaan yang diajukan kepada pemateri. Kegiatan ini berakhir pada pukul 15.00 WIB.

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121

Semaksimal apapun keberhasilan yang dicapai disetiap kegiatan tidak terlepas juga dari kendala dan hambatan yang dihadapai oleh panitia penyelenggara. Demikian juga apa yang terjadi dalam kepanitian kegiatan seminar pelatihan skripsi ini.

XII.

SARAN-SARAN Saran-saran yang dapat kami berikan untuk dapat menjadi pertimbangan kepengurusan panitia pada acara serupa selanjutnya agar dapat menjadi lebih baik adalah sebagai berikut ; 1. Peningkatan profesionalisme panitia dengan cara pemilihan kepanitiaaan yang dipilih oleh rekan-rekan mahasiswa dengan syarat mempunyai loyalitas tinggi, keterbukaan, dan berkompeten di bidangnya untuk menyukseskan kegitan seminar pelatihan skripsi. 2. Peningkatan kooordinasi antar panitia agar tidak terjadi miss communication dengan cara saling terbuka dan menjalin kerjasama antar panitia. 3. Diadakan rapat rutin dan berkala di luar jam perkuliahan yang efektif dan terprogram dalam memantau dan mengetahui seluruh perkembangan persiapan kegiatan seminar pelatihan skripsi. 4. Pelaksanaan acara kegiatan seminar pelatihan skripsi harus disesuaikan dengan faktor pendanaannya dan tepat sasaran. 5. Hendaknya seluruh kepanitiaan dapat bekerja secara optimal sesuai dengan job description yang diberikan oleh ketua panitia. 6. Dalam penggalangan dana, seharusnya dilakukan jauh-jauh hari agar kegiatan dapat terlaksana sesuai target dengan cara pencarian sponsor dan donatur yang banyak karena dana adalah faktor terpenting dalam menunjang kelancaran kegiatan. 7. Adanya persiapan yang mantap terhadap keperluan yang diperlukan selama kegiatan seminar pelatihan skripsi akan membantu dalam kelancaran kegiatan. 8. Segera melakukan evaluasi setelah pelaksanaan kegiatan seminar pelatihan skripsi terhadap hal-hal yang telah dicapai dan terlebih masalah kondisi akhir keuangan.

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121

9. Buatlah laporan pertangungjawaban sedini mungkin mengenai kegiatan seminar pelatihan skripsi sesuai dengan realita yang ada. 10. Penutupan dan pembubaran kepanitiaan seminar pelatihan skripsi secara sederhana. XIII. PENUTUP Demikian Laporan Pertanggungjawaban ini kami buat untuk dijadikan sebagai gambaran pelaksanaan kegiatan. Besar harapan kami agar program seminar pelatihan skripsi ini mempunyai hikmah dan manfaat yang berarti bagi kita semua. Keberhasilan ini tidak terlepas dari bantuan, dukungan dan kerja sama dari semua pihak yang terkait dalam kegiatan Seminar pelatihan skripsi. Semoga Allah SWT meridhoi usaha keras panitia dalam menyukseskan kegiatan seminar pelatihan skripsi ini. Amin.

Jember, 5 Mei 2011 Panitia Pelaksana Seminar Pelatihan Skripsi Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Jember

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121

Lampiran 1 SUSUNAN KEPANITIAAN KEGIATAN SEMINAR PELATIHAN SKRIPSI Pelindung Penasehat Penanggung Jawab Ketua Pelaksana Sekretaris : drg Hj. Herniyati, M.Kes : drg. Happy Harmono, M.Kes : Ketua Umum Senat Mahasiswa : Anizsa Tifani : Windy Ika Lestari : Febriana Tria N Yunia Alfi N Bendahara A. Divisi Acara Koordinator Anggota : Heppy Livia A : Nur Leli Putri Kharisma D Syifa Sibghoh I Veny Alfiani Putri Avnita Nirmala M Vievien W Hestin M. Yasin 09-071 10-076 10-090 09-040 09-016 10-002 10-038 10-039 10-081 10-004 : Erma Yasinta 09-099 09-033 09-066 09-029

B. Divisi Humas Koordinator Anggota : Dio Ariestanto L : Ade Ivin Jane Sutera S Ririh Daru K 10-067 10-065 09-101 09-100

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121

Isnadia N Sibta Maulida C Sukma Amalia Iradatul H C. Divisi Konsumsi Koordinator Anggota : Yusnida Furoida : Amirah Rani Nurani Ni Putu Meilisa Windi M Annisa Tari Arini Rizqiatul D. Divisi Pubdekdok Koordinator Anggota : Ardian Pradana : Like Olivia Roni Risa Wismardani U Dita Nur E Dzanuar Rakhmawan Vita Idayu E. Divisi Perlengkapan Koordinator Anggota :Fatkhur Rizqi : Karina Anggi H Khoirul Anam A Saifudin

10-055 10-063 10-052 10-015

10-031 09-103 09-073 09-027 10-040 10-080 10-091 10-062

10-064 10-078 09-090 09-052 09-094 09-058 10-075 10-012

10-088 09-062 10-073 10-083

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121

Fitriania Guna U Hesti Rey Kristianingsih F.Divisi Dana dan Usaha Koordinator Anggota :Hendri Jaya P :Roni Saputra Dewi Novita R Vina M Nisa Rheza Satya P Diah A Nurul Aini Ermita

10-042 10-058 10-007

10-084 10-029 09-069 09-060 09-095 10-028 10-006 10-041

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121

Lampiran 2 SUSUNAN ACARA KEGIATAN SEMINAR PELATIHAN SKRIPSI FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER Tempat Hari, Tanggal No 1. 2. Materi Registrasi Pembukaan acara dengan sambutan-sambutan : Gedung Serba Guna (GSG) FKG Universitas Jember : Sabtu, 30 April 2011 Jam 07.00 07.30 07.30 08.00 Pemateri Panitia 1. Ketua Panitia Pelatihan Skripsi 2.Ketua Senat FKG Universitas Jember 3. PD III FKG Universitas Jember DR. drg. Purwanto, M.Kes

3.

4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

Acara Inti : Pemberian Materi Sesi 1 : Pemberian materi penulisan skripsi Sesi 2 : Pemberian materi rancangan penilitian Sesi 3 : Pemberian materi penelitian in vivo Sesi 4 : Pemberian materi penelitian in vitro ISHOMA Sesi 5 : Pemberian materi penelitian lapangan Sesi 6 : Analisa Data Penutupan

08.00 08.50 09.00 09.50 10.00 10.50 11.00 11.50 12.00 12.30 12.30 13.20 13.30 14.20 14.40 15.00

Prof. drg. Dwi Prijatmoko, SH., Ph.D Dr. drg. Didin E, M.Kes Dr. drg. IDA Ratna Dewanti, M.Si Panitia drg. Hestyonini H, M.Kes drg. Ristya Widi, M.Kes Panitia

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121

Lampiran 3 LAPORAN ANGGARAN BIAYA KEGIATAN SEMINAR PELATIHAN SKRIPSI FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER

I.

PENGELUARAN 1. Kesekretariatan ATK : Foto Copy Perlengkapan mading 2. Konsumsi Snack Peserta 8 Snack Pemateri 2 Snack Panitia 22 Air mineral 2 dus Aqua Botol 4 Nasi 30 bungkus Nasi 30 bungkus Jagung bakar @ Rp 5000,@Rp 15.000,@Rp 18.300,Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp. Rp @ Rp 29.700,@Rp 41.000,@Rp 2.000,Rp. Rp Rp Rp. RP. 24.700,18.300,592.000,40.000,14.000,110.000,25.000,8.000,180.000,180.000,35.000,154.700,29.700,41.000,60.000,25.000,791.900,Rp 45.200,-

@ Rp 7.000,@ Rp. 5000,@ Rp 12.500,@ Rp 2000,@ Rp 6.000,@ Rp 6.000,@ Rp. 35.000,-

3. Publikasi dan Dokumentasi Map ID Card Sertifikat 30 buah Vandel TOTALPENGELUARAN :

@Rp. 25.000,-

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121

II.

PEMASUKAN 1. Dekanat FKG UNEJ 2. Peserta 8 orang @ Rp 15.000,Rp Rp Rp. Rp 451.000,120.000,220.000,791.000,-

3. Panitia 22 orang @ Rp.10.000,Total Pemasukan

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER SENAT MAHASISWA

SEMINAR PELATIHAN SKRIPSISekretariat: Kompleks Gedung Serba Guna Kav. Utara FKG UNEJ Telp. (0331) 333536. Fax. 3311991 Jember 68121