LPJ PELANTIKAN PMR

13
OLEH : ERIS PARISI, S.Pd LAPORAN KEGIATAN PALANG MERAH REMAJA DALAM ACARA PELANTIKAN BERSAMA PMR TINGKAT MADYA SE-KOTA PROBOLINGGO TAHUN 2010

Transcript of LPJ PELANTIKAN PMR

Page 1: LPJ PELANTIKAN PMR

OLEH :ERIS PARISI, S.Pd

LAPORAN KEGIATAN PALANG MERAH REMAJA DALAM ACARA PELANTIKAN BERSAMA PMR

TINGKAT MADYA SE-KOTA PROBOLINGGO TAHUN 2010

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA MTs NEGERI KOTA PROBOLINGGO

8 JANUARI 2011

Page 2: LPJ PELANTIKAN PMR

PELANTIKAN BERSAMA PMR TINGKAT MADYA SE-KOTA PROBOLINGGO TAHUN 2010

A. Latar Belakang

Palang Merah Remaja (PMR) merupakan salah satu bagian dari organisasi

perhimpunan Pelang Merah Indonesia sedunia di bawah naungan Palang Merah Indonesia

(PMI) yang menjadi tempat berhimpun dan sebagai wadah komunikasi putra-putri PMI, serta

merupakan bagian integral dari potensi generasi muda Indonesia dan bagian dari kehidupan

berbangsan dan bernegara Indonesia seutuhnya.

Dengan berdasarkan Pancasila, UUD 1945, dan berprinsipkan bakti kepada

masyarakat, serta mempertinggi mutu kebersihan dan kesehatan, PMR ingin menciptakan

kader-kader yang dapat selalu siap menolong sesamanya yang sedang membutuhkan.

Untuk itu kami anggota PMR MTs. Negeri Probolinggo berencana mengadakan

kegiatan “PELANTIKAN BERSAMA PMR TINGKAT MADYA SE-KOTA

PROBOLINGGO TAHUN 2010” yang dilaksanakan di SMP negeri 8 Kota Probolinggo.

B. Dasar Kegiatan

Hal yang mendasari terlaksananya kegiatan pendidikan dan pelatihan ini adalah:

1. Surat dengan no. 050/342/425.103.6.12/2010 tentang Pelantikan Bersama PMR

tingkat Madya Se-Kota Probolinggo.

2. Rapat Pembina PMR tingkat Madya Se-Kota Probolingo yang dilaksanakan pada

hari Sabtu, 11 Desember 2010.

C. Tema Kegiatan

Kegiatan ini dilaksanakn dengan tema :

“ WE CARE TOGETHER”

D. Tujuan Kegiatan

1. Tujuan Umum

Membekali dan memberikan pembelajaran dalam menjalankan tugas yang telah

dibebankan sebelumnya.

2. Tujuan Khusus

Memberikan pembekalan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS), serta

menerapkan 7 Prinsip PMI khususnya Kemanusiaan dan Kemandirian.

Page 3: LPJ PELANTIKAN PMR

Meningkatkan kebersamaan dan kekompakan di antara anggota PMR MTs.

Negeri Probolinggo.

Menjalin tali silahturahmi antar anggota PMR tingkat madya Se-kota

Probolinggo.

E. Manfaat Kegiatan

Mewujudkan prinsip-prinsip PMR, seperti: berbakti kepada masyarakat,

mempertinggi mutu kebersihan dan kesehatan serta meningkatkan jiwa sukarelaan dan

persaudaraan untuk saling menolong antar sesama manusia pada umumnya anggota PMR

pada khususnya.

Adapun manfaat yang dapat diambil antar lain:

Timbul rasa kebersamaan dan kekompakan di antar anggota PMR MTs. Negeri

Probolinggo.

Timbul rasa sosial terhadap masyarakat.

Timbul rasa saling menghargai antar anggota PMR.

Mempunyai keinginan dalam menggali kreatifitas anggota PMR.

F. Peserta Kegiatan (Terlampir)

Dalam kegiatan, peserta didampingi oleh 1 orang pembina dan 2 orang pelatih dari

MTs Negeri kota Probolinggo, sedangkan jumlah peserta ada 29 orang tetapi yang dapat ikut

serta yaitu 28 orang (1 orang lagi sakit). Peserta 28 orang tersebut, yang terdiri dari:

Perempuan 25 orang dan Laki-laki 3 orang.

Kelas VII 23 orang, Kelas VIII 3 orang, dan Kelas IX 2 orang.

G. Rincian Anggaran Kegiatan (Terlampir)

H. Bentuk Kegiatan

Bentuk kegiatan, meliputi:

1. Anjangsana anggota PMR.

2. Pelantikan anggota baru PMR tingkat Madya Se-Kota Probolinggo.

3. Pengembangan kreatiftas seni.

4. Out Bond Station.

5. Pemilihan kontingen favorit.

Page 4: LPJ PELANTIKAN PMR

I. Sasaran Kegiatan

1. Seluruh Anggota PMR tingkat Madya Se-Kota Probolinggo yaitu :

PMR SMP Negeri 1 Kota Probolinggo

PMR SMP Negeri 2 Kota Probolinggo

PMR SMP Negeri 3 Kota Probolinggo

PMR SMP Negeri 4 Kota Probolinggo

PMR SMP Negeri 5 Kota Probolinggo

PMR SMP Negeri 6 Kota Probolinggo

PMR SMP Negeri 7 Kota Probolinggo

PMR SMP Negeri 8 Kota Probolinggo

PMR SMP Negeri 9 Kota Probolinggo

PMR SMP Negeri 10 Kota Probolinggo

MTs Negeri Kota Probolinggo

MTs Nusantara Kota Probolinggo

MTs Miftahul Ulum Kota Probolinggo

MTs Hidayat Kota Probolinggo

J. Waktu dan Tempat Kegiatan

Pelaksanaan kegiatan pada :

1. Hari : Jum’at – Sabtu

2. Tanggal : 24-25 Desember 2010

3. Jam : 13.00 WIB – s/d.

4. Tempat : SMP Negeri 8 Kota Probolinggo

K. Penutup

Demikian laporan kegiatan yang bisa kami sampaikan, bila ada hal yang tidak jelas

dapat dibicarakan kebih lanjut, terimakasih atas perhatiannya.

L. Lampiran-lampiran

Page 5: LPJ PELANTIKAN PMR

Probolinggo, Januari 2010

Penanggung Jawab PMR Pembina PMRMTs Negeri Kota Probolinggo MTs Negeri Kota Probolinggo

(Suhari, S.Ag. M.Pd) (Eris Parisi, S.Pd)NIP. 19611022 198403 1 002 NIP. -

Page 6: LPJ PELANTIKAN PMR

FOTO-FOTO KEGIATAN DALAM ACARA PELANTIKAN BERSAMA PMR TINGKAT MADYA

SE-KOTA PROBOLINGGO TAHUN 2010

Page 7: LPJ PELANTIKAN PMR

NO. NAMA KELAS TEMPAT & TGL LAHIR JENIS KELAMIN

ALAMAT RUMAH

FOTO-FOTO KEGIATAN DALAM ACARA PELANTIKAN BERSAMA PMR TINGKAT MADYA

SE-KOTA PROBOLINGGO TAHUN 2010

Peserta PMR dari MTs Negeri Kota Probolinggo pada saat acara Anjang Sana ketiap tenda PMR

lain. (24 Desember 2010)

Peserta PMR dari MTs Negeri Kota Probolinggo berfoto bersama PMR dari SMPN 1 Kota

Probolinggo pada saat acara Anjang Sana. (24 Desember 2010)

Peserta PMR dari MTs Negeri Kota Probolinggo pada saat acara Pentas Seni

Kreativitas pada malam hari. (24 Desember 2010)

Peserta PMR dari MTs Negeri Kota Probolinggo bersama PMR sekolah lainnya, pada saat acara

penutupan Pelantikan PMR tingkat Madya se-kota Probolinggo di SMPN 8 Kota Probolinggo. Para

peserta memakai masker karena ada abu Vulkanik Bromo. (25 Desember 2010)

Page 8: LPJ PELANTIKAN PMR

1. ADITYA DWI. P 7A PROBOLINGGO, 17 MARET 1997 L JL. KINIBALU, NO.392. MUHAMMAD SAID 7A PASURUAN, 8 JUNI 1998 L JL. PERUM BROMO

3, KAV. TIMUR3. NUR MUHAMMAD. R 7A PROBOLINGGO, 15 SEPTEMBER 1998 L JL. HIMALAYANO.074. NURJANAH 7A JAKARTA, 3 MARET 1997 P JL. IKAN LUMBA2

NO. 015. RIRIN HIDAYATI 7A PROBOLINGGO, 4 MEI 1997 P JL. SUMURWATI6. SITI AINUN. F 7A PROBOLINGGO, 21 JULI 1998 P JL. IKAN HIU7. SITI NURJANAH 7A PROBOLINGGO, 12 OKTOBER 1997 P JL. IKAN PAUS, GG 3

NO. 18B8. KHORUL ANAM 7B PROBOLINGGO, 14 AGUSTUS 1997 L JL. LAWU NO.379. SAFUDDIN ZUHRI 7B PROBOLINGGO, 28 NOVEMBER 1997 L JL. SEMERU, GG 1

10. ANI ISNAENI 7C PROBOLINGGO, 18 NOVEMBER 1997 P JL. SUKUN, TRIWUNG LOR

11. SRI WAHYUNINGSIH 7C PROBOLINGGO, 1 SEPTEMBER 1997 P JL. IKAN LUMBA2, NO.32A

12. ICHWATUS SANIAH 7D PROBOLINGGO, 8 OKTOBER 1997 P JL. KELUD NO 2313. HIKMATUL LAILIYAH 7E PROBOLINGGO, 6 NOVEMBER 1997 P JL. TIDAR, GG 1, RT

2/RW214. MEGA DWI ARIFIYANI 7E PROBOLINGGO, 17 APRIL 1999 P JL. RAYA BROMO

NO.24B RT/RW 0215. ROBIATUL ISTIN WARO 7E PROBOLINGGO, 27 AGUSTUS 1997 P JL. TIDAR RT1/RW2.

NO.9A, KETAPANG16 SITI MARYAM 7E PROBOLINGGO, 30 MEI 1997 P JL. KELUD, GG

SUKUN RT2/RW517. ALFIA YORENDA PUTRI 7F PROBOLINGGO, 23 MARET 1998 P JL. SUKAPURA NO.8,

TRIWUNG LOR.18. SHINTA MEGA LINA 7F PROBOLINGGO, 21 SEPTEMBER 1998 P JL. HAYAM WURUK

3, BLOK C, NO. 1519. UMMI MAWADDAH 7F PROBOLINGGO, 19 JUNI 1998 P JL. IKAN HIU NO.8620. ROFIAH 7G PROBOLINGGO, 26 APRIL 1998 P JL. SLAMET RIYADI,

GG II, NO. 10821. SITI HALIMATUS. S 7G PROBOLINGGO, 9 JANUARI 1998 P JL. SUPRIADI, NO.2122. AMALIA. K 8D PROBOLINGGO, 24 DESEMBER 1996 P JL. SUKAPURA,

LAWEYAH23. DYAH AYU DWIJAYANTI 8D PROBOLINGGO, 6 DESEMBER 1996 P JL. PERUMAHAN

KALIREJO PERMAI, BLOK F-16, DRINGU

24. IRA DIAN AYUNINGSIH 8D PROBOLINGGO, 2 SEPTEMBER 1996 P JL. CITARUM NO.90 A

25. MAHARANI EMILIYA 8D SURABAYA, 18 JUNI 1996 P JL. WALIKOTA GANG 7, NO. 5

26. MAULIDYAH HASANAH 8D MALANG, 28 JULY 1996 P JL. BRIGJEN KATAMSO NO. 66 RT 4/RW14

27. INDANA ZULFA 9C PROBOLINGGO, 7 DESEMBER 1995 P JL. SLAMET RIYADI NO.31

28. QURROTU AINI 9D PROBOLINGGO, 23 MEI 1997 P JL. MUSI NO. 125BIODATA PESERTA MTs NEGERI KOTA PROBOLINGGOPELANTIKAN BERSAMA PMR TINGKAT MADYA SEKOTA PROBOLINGGO TAHUN 2010

Page 9: LPJ PELANTIKAN PMR

Probolinggo, 20 Desember 2010

Pembina PMRMTs Negeri Kota Probolinggo

(Eris Parisi, S.Pd) NIP. -

RINCIAN PEMASUKAN DAN PENGELUARAN DANA PMR DALAM ACARA PELANTIKAN BERSAMA TINGKAT MADYA SEKOTA PROBOLINGGO TAHUN 2010

Page 10: LPJ PELANTIKAN PMR

NO.

TANGGAL URAIAN JUMLAH SISA

DANA PEMASUKAN1. 14 DESEMBER 2010 1. SUMBER DANA DARI SISWA 28 X Rp 20.000,- Rp 560.000,- -

2. 15 DESEMBER 2010 1. SUMBER DANA DARI MTs NEGERI KOTA PROBOLINGGO Rp 650.000,- RP 650.000,- -

JUMLAH TOTAL DANA PEMASUKAN Rp 1.210.000,- -

DANA PENGELUARAN3. 20 DESEMBER 2010 1. FOTO COPY DATA SISWA YANG AKAN IKUT

PELANTIKAN Rp 3.800,- -

4. 21 DESEMBER 2010 1. FOTO COPY DATA SISWA SEBAGAI ARSIP Rp 3.500,- -2. DANA TRANSPORTASI PENDAFTARAN PELANTIKAN PMR DI SMPN 8 KOTA PROBOLINGGO

Rp 15.000,-

3. PENDAFTARAN PELANTIKAN PMR, 32 X Rp 15.000,- Rp 480.000,- -4. SERTIFIKAT 32 X Rp 3.500,- Rp 112.000,- -5. DANA PENDAFTARAN YANG DITANGGUNG MASING- MASING PIHAK SEKOLAH

Rp 150.000,- -

5. 23 DESEMBER 2010 1. DANA TRANSPORTASI SISWA UNTUK PULANG-PERGI KE SMPN 8 KOTA PROBOLINGGO Rp 150.000,- -

2. DANA SUBSIDI PELANTIKAN PMR, 2 ORANG SISWA Rp 30.000,- -

6. 24 DESEMBER 2010 1. PEMBELIAN AIR MINUM MINERAL 4 DUS Rp 43.000,- -2. DANA TRANSPORTASI PEMBINA DAN PELATIH 3 X Rp 60.000,- Rp 180.000,- -

7. 25 DESEMBER 2010 1. JASA LAUNDRY TENDA Rp 17.500,- -

8. 10 JANUARI 2011 1. PEMBUATAN LAPORAN KEGIATAN PMR Rp 25.200,- -JUMLAH TOTAL DANA PENGELUARAN Rp 1.210.000,- -

JUMLAH TOTAL DANA PEMASUKAN – JUMLAH DANA PENGELUARAN 0

Probolinggo, Januari 2010

Penanggung Jawab PMR Pembina PMRMTs Negeri Kota Probolinggo MTs Negeri Kota Probolinggo

(Suhari, S.Ag. M.Pd) (Eris Parisi, S.Pd)NIP. 19611022 198403 1 002 NIP. -