Lp Inc Malposisi

5
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEBIDANAN PADA NY “ “ G P UK MINGGU INPARTU KALA II DENGAN MALPOSISI UUB KIRI DEPAN DI BPS NY MOJOKERTO OLEH : LILIS HANDAYANI NIM : 200712066 PRODI DIII KEBIDANAN STIKES BINA SEHAT PPNI

description

maternitas

Transcript of Lp Inc Malposisi

Page 1: Lp Inc Malposisi

LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEBIDANAN

PADA NY “ “ G P UK MINGGU INPARTU KALA II DENGAN MALPOSISI UUB KIRI DEPAN

DI BPS NY

MOJOKERTO

OLEH :

LILIS HANDAYANI

NIM : 200712066

PRODI DIII KEBIDANAN

STIKES BINA SEHAT PPNI

MOJOKERTO

2010

Page 2: Lp Inc Malposisi

LAPORAN PENDAHULUAN

I. DEFINISIMalposisi adalah posisi kepala janin relative terhadap pelvis dengan oksiput sebagai titik referensi.

II. DIAGNOSAPosisi oksiput posterior berada di arah posterior panggul ibu :

Pada pemriksaan abdomen, bagian bawah perut ibu terlihat mendatar, ektremitas janin teraba anterior, DDJ terdengar disamping.

Pada pemeriksaan vagina, fontanela posterior dekat sacrum, fontanela anterior mudah teraba jika kepala dlam keadaan defleksi.

III. MASALAHJanin dalam keadaan malpresentasi dan malposisi kemungkinan menyebabkan partus lama atau partus macet.

IV. PENANGANAN KHUSUSRotasi secara spontan menjadi oksiput anterior terjadi pada 90 % kasus. Persalinan yang terganggu terjadi jika kepala janin tidak rotasi atau turun. Pada persalinan dapat terjadi robekan perineum yang tidak teratur atau ekstensi episiotomi.

Jika pada tanda-tanda persalinan macet atau DJJ > 180 x/ mnt atau <100 x/ mnt pada fase apapun lakukan SC.

Jika ketuban utuh, pecehkan ketuban dengan pengait amnion atau klem ckhocer. Jika pembukaan serviks belum lengkap dan tidak ada tanda obstruksi, akselerasi

persalinan dengan oksitosin. Jika pembukaan servik lengkap dan tidak ada kemajuaan pada fase pengeluaran,

periksa kemungkinan adanya obstuksi. Jika tidak ada obstruksi, akselerasi dengan oksitosin.

Jika pembukaan lengkap, dan jika : kepala janin teraba 3/5 atau lebih di atas simpisis pubis (PAP) atau kepala berada di stasion (-2) lakukan SC.

Kepala janin diantara 1/5 dan 3/5 diatas simfisis pubis ataub bagian terdepan kepala janin diantara stasion 0 dan -2 : lakukan ekstraksi vakum atau SC.

Kepala tidak lebih dari 1/5 diatas simfisis pubis atau bagian terdepan dari kepala janin berada di stasion 0, lakukan ekstraksi vakum.

Page 3: Lp Inc Malposisi

Bila persalinan memanjang : periksa ketuban apabila ketuban intake lakukan amniotomi. Bila ada tanda obstruksi atau gawat janin lakukan SC.

Page 4: Lp Inc Malposisi

DAFTAR PUSTAKA

Thapman, Vicky. 2006. Asuhan Kebidanan Peralinan dan Kelahiran. Jakarta : EGC. Ladewig, Patricia W. dkk. 2006. Buku Asuhan Ibu dan Bayi Baru Lahir. Jakarta : EGC. Saifuddin, Prof. dr. Abdul Bari, SpOG, MPH. 2006. Buku Acuan Nasional Pelayanan

Kesehatan Maternal dan Neonatal. Jakarta : EGC.