Leaflet s2 Bio 2013 FinalLL

2
Program Studi Biologi dibuka berdasarkan surat izin Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia No.77/DIKTI/Kep/1997. Badan Akreditasi Nasional pada tahun 2009 telah memberikan predikat B untuk Program Magister Program Studi Biologi sampai tahun 2014. Program Studi Biologi sebagai penyelenggara pendidikan memfokuskan kajian tentang keanekaragaman hayati dan ekosistem, pemanfaatan serta pelestariannya untuk kejayaan bangsa, sehingga dihasilkan Magister Sains yang berkualitas. Sejak tahun akademik 2005/2006 telah dibuka pemusatan Ekologi, Biodiversitas dan Bioproses, kompetensi lulusan dari program studi S2 Biologi adalah sebagai berikut : 1. Mempunyai kemampuan megembangkan dan memutakhirkan konsep-konsep ekologi keanekaragaman dan pemanfaatan SDA daerah tropika dengan cara menguasai dan memahami pendekatan dan metode, kaidah ilmiah disertai keterampilan penerapannya. 2. Memiliki kemampuan dalam memecahkan permasalahan lingkungan melalui kegiatan penelitian, pengembangan dan penggalian potensi biodiversitas. 3. Mempunyai kemampuan mengembangkan kinerja profesionalnya dengan ketajaman analisis, keserbacakupan tinjauan, keterpaduan dalam memecahkan permasalahan lingkungan, memecahkan permasalahan plasma nutfah dan penggalian potensi spesies liar. 1. Biaya pendaftaran Rp 500.000,. 2. Uang Kuliah Rp 6.500.000/semester (Sudah termasuk uang jacket, uang ujian dan bimbingan tesis) Untuk dapat diterima dalam Program Magister (S-2) pada Program Pascasarjana Unand pelamar harus: 1. Memiliki ijazah Sarjana (S-1) dalam bidang ilmu terkait dari universitas / perguruan tinggi. 2. Berada pada kondisi kesehatan fisik dan mental yang baik, berdasarkan pemeriksaan dokter. F ormulir lamaran dapat diperoleh dari kantor Pascasarjana FMIPA Unand atau dapat di download dari website: http://pasca.unand.ac.id, dan dikirim bersama dengan: 1. Ijazah Sarjana dan transkrip akademik yang telah dilegalisir atau surat keterangan lulus dari pimpinan. 2. Tiga buah pas foto warna ukuran 4x6 cm. 3. Surat tanda kesehatan dari dokter 4. Slip pembayaran biaya pendaftaran melalui rekening Penampung Pascasarjana pada Bank Syariah Mandiri dengan nomor rekening. 0270000165 (biaya pendaftaran tidak dapat diambil kembali bila sudah disetorkan). Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi menyediakan sejumlah beasiswa BPP-DN bagi mereka yang bekerja di lingkungan Perguruan Tinggi. Bagi mahasiswa dengan pembiayaan sendiri berpeluang mendapatkan bantuan penelitian dari sumber dana dalam dan luar negeri. Tatacara pengajuan BPP-DN dapat ditanyakan langsung ke Bagian Administrasi Program Pascasarjana Universitas Andalas Padang. Mahasiswa yang berprestasi berpeluang mengikuti student exchange ke luar Negeri (Jepang). Terbuka peluang bagi mahasiswa memperoleh dana penelitian melalui kerjasama dengan dosen yang mendapat hibah penelitian baik nasional maupun internasional. Pendidikan diselenggarakan dengan pola perkuliahan menggunakan Sistem Kredit Semester (SKS) dengan beban studi adalah 38-45 sks termasuk didalamnya tesis. Program ini direncanakan berlangsung dalam 4 semester (2 tahun), namun bagi yang dapat bekerja lebih giat program ini bahkan dapat diselesaikan dalam waktu kurang dari 4 semester. Kegiatan perkuliahan dan kegiatan akademik lainnya dilaksanakan dibawah bimbingan para dosen yang telah berjabatan Doktor atau Guru Besar tamatan dari dalam dan luar negeri Alamat : Program Pascasarjana FMIPA Kampus Limau Manis Padang Telp: 0751 - 71671 Fax: 0751-73118 Website : http://fmipa.unand.ac.id http://pasca.unand.ac.id

description

UNAND

Transcript of Leaflet s2 Bio 2013 FinalLL

Program Studi Biologi dibuka berdasarkan surat izinDirektur Jenderal Pendidikan Tinggi DepartemenPen d i d i k a n N a s i o n a l Re pu b l i k I n do n e s i aNo.77/DIKTI/Kep/1997. Badan Akreditasi Nasional padatahun 2009 telah memberikan predikat B untuk ProgramMagister Program Studi Biologi sampai tahun 2014.

Program Studi Biologi sebagai penyelenggara pendidikanmemfokuskan kajian tentang keanekaragaman hayatidan ekosistem, pemanfaatan serta pelestariannya untukkejayaan bangsa, sehingga dihasilkan Magister Sainsyang berkualitas.

Sejak tahun akademik 2005/2006 telah dibukapemusatan Ekologi, Biodiversitas dan Bioproses,kompetensi lulusan dari program studi S2 Biologi adalahsebagai berikut :

1. Mempunyai kemampuan megembangkan danmemutakhirkan konsep-konsep ekolog ikeanekaragaman dan pemanfaatan SDA daerahtropika dengan cara menguasai dan memahamipendekatan dan metode, kaidah ilmiah disertaiketerampilan penerapannya.

2. Memiliki kemampuan dalam memecahkanpermasalahan lingkungan melalui kegiatanpenelitian, pengembangan dan penggalian potensibiodiversitas.

3. Mempunyai kemampuan mengembangkan kinerjaprofesionalnya dengan ketajaman analisis,keserbacakupan tinjauan, keterpaduan dalammemecahkan permasalahan lingkungan,memecahkan permasalahan plasma nutfah danpenggalian potensi spesies liar.

1. Biaya pendaftaran Rp 500.000,.

2. Uang Kuliah Rp 6.500.000/semester

(Sudah termasuk uang jacket, uang ujian dan

bimbingan tesis)

Untuk dapat diterima dalam Program Magister (S-2) padaProgram Pascasarjana Unand pelamar harus:

1. Memiliki ijazah Sarjana (S-1) dalam bidang ilmu terkaitdari universitas / perguruan tinggi.

2. Berada pada kondisi kesehatan fisik dan mental yangbaik, berdasarkan pemeriksaan dokter.

F ormulir lamaran dapat diperoleh dari kantor PascasarjanaFMIPA Unand atau dapat di download dari website:http://pasca.unand.ac.id, dan dikirim bersama dengan:

1. Ijazah Sarjana dan transkrip akademik yang telahdilegalisir atau surat keterangan lulus dari pimpinan.

2. Tiga buah pas foto warna ukuran 4x6 cm.3. Surat tanda kesehatan dari dokter4. Slip pembayaran biaya pendaftaran melalui rekening

Penampung Pascasarjana pada Bank Syariah Mandiridengan nomor rekening. 0270000165 (biayapendaftaran tidak dapat diambil kembali bila sudahdisetorkan).

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi menyediakan sejumlahbeasiswa BPP-DN bagi mereka yang bekerja di lingkunganPerguruan Tinggi. Bagi mahasiswa dengan pembiayaan sendiriberpeluang mendapatkan bantuan penelitian dari sumber danadalam dan luar negeri. Tatacara pengajuan BPP-DN dapatditanyakan langsung ke Bagian Administrasi ProgramPascasarjana Universitas Andalas Padang. Mahasiswa yangberprestasi berpeluang mengikuti student exchange ke luarNegeri (Jepang).Terbuka peluang bagi mahasiswa memperoleh dana penelitianmelalui kerjasama dengan dosen yang mendapat hibahpenelitian baik nasional maupun internasional.

Pendidikan diselenggarakan dengan pola perkuliahan

menggunakan Sistem Kredit Semester (SKS) dengan

beban studi adalah 38-45 sks termasuk didalamnya tesis.

Program ini direncanakan berlangsung dalam 4 semester

(2 tahun), namun bagi yang dapat bekerja lebih giat

program ini bahkan dapat diselesaikan dalam waktu

kurang dari 4 semester. Kegiatan perkuliahan dan

kegiatan akademik lainnya dilaksanakan dibawah

bimbingan para dosen yang telah berjabatan Doktor atau

Guru Besar tamatan dari dalam dan luar negeri

Alamat :Program Pascasarjana FMIPAKampus Limau Manis PadangTelp: 0751 - 71671 Fax: 0751-73118Website : http://fmipa.unand.ac.id

http://pasca.unand.ac.id

SEMETESR I :

SEMESTER II:

SEMESTER IV:PPS 613 Seminar Hasil Penelitian 1(0-1)

WAJIB BIOLOGI (12 SKS)BIO 512 Biologi Lingkungan 3(2-1)BIO 516 Biodiversitas 3(2-1)BIO 517 Bioteknologi 3(2-1)BIO 518 Metodologi Penelitian 3(2-1)

WAJIB BIOLOGI (3 SKS)BIO 525 Biostatistika 3(2-1)Wajib Pemusatan (6 SKS)Pilihan (3 SKS)SEMESTER III (7 SKS)PPS 611 Seminar Proposal 1(1-0)Pilihan (3 SKS)

WAJIB BIOLOGI (7 SKS)

PPS 612 Penelitian dan Tesis 6(0-6)

BID 526 Diversitas Tumbuhan 3(2-1)BID 527 Ichtiologi Lanjut 3(2-1)BID 528 Melitologi 3(2-1)BID 529 Konservasi Molusca 3(2-1

PILIHAN Biodiversitas (6 SKS)BID 531 Taksonomi Serangga 3(2-1)BID 532 Ornitologi Lanjut 3(2-1)BID 533 Sitotaksonomi Lanjut 3(2-1)BID 534 Kemotaksonomi 3(2-1)BID 535 Spesiasi Organisme 3(2-1)BID 536 Palinologi 3(2-1)BID 537 Konservasi Genetik 3(2-1)

SEMESTER III (6 SKS)

SEMESTER IV (7 SKS)

Prof. Dr. Dayar ArbainProf. Dr. Amri BakhtiarDr. M. Husni Muchtar, AptProf. Dr. Yetti MarlidaDr. Dedi Prima Putra, AptDr. Yohanes AlenDr. Maiyastri