LAPORAn Scrine Daur Ulang

download LAPORAn Scrine Daur Ulang

of 5

Transcript of LAPORAn Scrine Daur Ulang

TUGAS PTPSP PEMBUATAN SCRINE DAUR ULANG KERTAS Disusun Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah PTPSP

Disusun Oleh : 1. Anarida Diana 2. Firmansyah Lingga S

P 07133109048 P 07133109067 P 07133109076 P 07133109093 P 07133109096

3. Kristina Fulvia Pujiati 4. Titis Jiastuti 5. Yoga Pradipta

KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN YOGYAKARTA JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN 2011

LAPORAN PRAKTIKUM Pembuatan Screen

Waktu Pelaksanaan

:

Jumat, 27 Mei 2011

Tempat Pelaksanaan :

Pukul 09.00 WIB - Selesai

1. TUJUAN PRAKTIKUM 1. Mahasiswa mengetahui cara membuat screen untk melakukan daur ulang kertas. 2. Mahasiswa mampu melakukan pengolahan sampah kertas dengan cara mendaur ulang.

2. BAHAN DAN ALAT A. Bahan a. Frame/ scrine ukuran 20,5 x 30 cm b. Kayu ukuran 20,5 x 30 cm c. Paku pines B. Alat a. Gergaji b. palu

3. Dasar Teori Daur ulang adalah proses untuk menjadikan suatu bahan bekas menjadi bahan baru dengan tujuan mencegah adanya sampah yang sebenarnya dapat menjadi sesuatu yang berguna, mengurangi penggunaan bahan baku yang baru, mengurangi penggunaan energi, mengurangi polusi, kerusakan lahan, dan emisi gas rumah

kaca jika dibandingkan dengan proses pem buatan barang baru.

Daur ulang adalah salah satu strategi pengelolaan sampah padat yang terdiri atas kegiatan pemilahan, pengumpulan, pemrosesan, pendistribusian dan pembuatan produk/ material bekas pakai, dan komponen utama dalam manajemen sampah modern dan bagian ketiga adalam proses hierarki sampah 3R (Reuse, Reduce, and Recycle). Material yang bisa didaur ulang terdiri dari sampah kaca, plastik, kertas, logam, tekstil, dan barang elektronik . Meskipun mirip, proses pembuatan kompos yang umumnya menggunakan sampah biomassa yang bisa didegradasi oleh alam, tidak dikategorikan sebagai proses daur ulang. Daur ulang lebih difokusk an kepada sampah yang tidak bisa didegradasi oleh alam secara alami demi pengurangan kerusakan lahan. Secara garis besar, daur ulang adalah proses pengumpulan sampah, penyortiran, pembersihan, dan pemrosesan material baru untuk proses produksi. Pada pemahaman yang terbatas, proses daur ulang harus menghasilkan barang yang mirip dengan barang aslinya dengan material yang sama, contohnya kertas bekas harus menjadi kertas dengan kualitas yang sama, atau busa polistirena bekas harus menjadi polistirena dengan kualitas yang sama. Seringkali, hal ini sulit dilak ukan karena lebih mahal dibandingkan dengan proses pembuatan dengan bahan yang baru. Jadi, daur ulang adalah proses penggunaan kembali material menjadi produk yang berbeda.

4. Prosedur Pelaksanaan 1. Menyiapkan semua alat dan bahan yang diperlukan. 2. Melakukan pembuatan kerangka cetakan 3. Memotong scrine ukuran 2 0,5 x 30 cm 4. Memotong kayu ukuran 2 0, 5 x 30 cm 5. Menyatukan scrine, kayu, kemudian dipaku dengan pines secara merata.

5. Hasil Didapatkan screen yamg akan digunakan untuk membuat / menyaring bubur kertas. Dengan ukuran 20,5 x 30 cm. 6. Pembahasan Pada hasil pembuatan scrine, maka scrine semakin rata pines saat memasang pada kayu dan semakin kuat maka hasil scrine yang akan di dapat menjadi tahan lama dan kuat. Jika pemasangan paku pines tidak merata maka scrin e akan menjadi lentur dan tidak kuat. Jenis scrine yang digunakan sebaiknya kualitasnya yang baik agar kertas yang tersaring hasilnya lebih halus.

7. Kesimpulan Dari pembahasan diatas dapat disimpulkan bahwa scrine yang dihasilkan dengan dipaku dengan pines secara merata dan hasilnya kuat dan tahan la ma, hasil saringan kertas halus.