LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN...

15
PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist) Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110 PENGURUS CABANG MALANG LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN 2017 BAGI DOKTER UMUM Tema : Asthma : Better Air, Better Breathing Latar belakang : Asma merupakan masalah kesehatan baik di negara maju maupun di negara sedang berkembang seperti Indonesia. Di dunia diperkirakan 300 juta orang menderita asma. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) memperkirakan 15 juta Disability-Adjusted Life Years (DALYs) hilang setiap tahunnya karena asma (baik pada morbiditas maupun karena kematian prematur). Selain itu, WHO juga memperkirakan 250.000 kematian karena asma setiap tahunnya. Hari Asma Sedunia merupakan event tahunan yang jatuh pada hari Selasa dalam minggu pertama bulan Mei yang digalang oleh Global Initiative for Asthma (GINA) untuk meningkatkan kesadaran dan kepedulian terhadap asma di seluruh dunia. Pertama kali diperingati tahun 1998 di lebih dari 35 negara, dengan World Asthma Meeting pertama diselenggarakan di Barcelona, Spanyol. Adapun Hari Asma Sedunia tahun 2017 jatuh pada tanggal 2 Mei dan memiliki tema “Asthma : Better Air, Better Breathing”

Transcript of LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN...

Page 1: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA

(The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar

Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

LAPORAN KEGIATAN

HARI ASMA SEDUNIA TAHUN 2017

BAGI DOKTER UMUM

Tema : Asthma : Better Air, Better Breathing

Latar belakang :

Asma merupakan masalah kesehatan baik di negara maju maupun di

negara sedang berkembang seperti Indonesia. Di dunia diperkirakan 300 juta

orang menderita asma. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) memperkirakan 15

juta Disability-Adjusted Life Years (DALYs) hilang setiap tahunnya karena asma

(baik pada morbiditas maupun karena kematian prematur). Selain itu, WHO juga

memperkirakan 250.000 kematian karena asma setiap tahunnya.

Hari Asma Sedunia merupakan event tahunan yang jatuh pada hari Selasa

dalam minggu pertama bulan Mei yang digalang oleh Global Initiative for

Asthma (GINA) untuk meningkatkan kesadaran dan kepedulian terhadap asma

di seluruh dunia. Pertama kali diperingati tahun 1998 di lebih dari 35 negara,

dengan World Asthma Meeting pertama diselenggarakan di Barcelona, Spanyol.

Adapun Hari Asma Sedunia tahun 2017 jatuh pada tanggal 2 Mei dan memiliki

tema “Asthma : Better Air, Better Breathing”

Page 2: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

2

Dalam rangka memperingati hari Asma sedunia tahun 2017 Perhimpunan

Dokter Paru Indonesia (PDPI) Cabang Malang mengajak para dokter umum

untuk menambah pengetahuan dan wawasan mengenai asma dan

penatalaksanaanya. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan para

dokter umum yang merupakan ujung tombak di fasilitas pelayanan kesehatan

dasar dalam manajemen asma serta tercapainya asma terkontrol pada pasien di

era BPJS.

Tujuan

- Memeriahkan Hari Asma Sedunia tahun 2017 di Malang Raya

- Menambah wawasan dokter umum di wilayah Malang Raya mengenai asma

dan penatalaksanaannya untuk tercapainya asma terkontrol pada pasien

- Mensosialisasikan Senam Asma pada para dokter umum di wilayah Malang

Raya

Sasaran

Dokter umum di wilayah Malang Raya

Waktu dan Tempat

Hari/Tanggal : Minggu / 7 Mei 2017

Tempat : Ruang Majapahit RSUD Dr. Saiful Anwar Malang

Waktu : 08.00 – 12.00 WIB

Page 3: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

3

SUSUNAN PANITIA SIMPOSIUM HARI ASMA SEDUNIA TAHUN 2017

BAGI DOKTER UMUM

PELINDUNG : 1. Direktur RSUD Dr. Saiful Anwar Malang

: 2. Ketua PDPI Cabang Malang

PENASEHAT : Ka. SMF Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi FKUB,

RSSA Malang

I. SUSUNAN PANITIA

Ketua : dr. Nur Annisa

Wakil Ketua : dr. Ria Siska Myrnasari

Sekretaris : dr. Dwi Rosa

Bendahara : dr. Dwi Rosa

1. Seksi Acara dan Protokoler

Koordinator : dr. Vitri Iriani

Anggota : dr. Deden Permana

dr. Yulia Kartika

2. Seksi Ilmiah :

Koordinator : dr. Andreas Surbakti

Anggota : dr. Eko Prasetyo Novianto

dr. Wayan Wahyu Semara P

dr. Sylvia Sagita

dr. Dewa Ardhana

3. Seksi Publikasi dan Dokumentasi :

Koordinator : dr. Adrianne Marisa Tauran

Anggota : dr. David Alvianto

dr. Aditya Sri Listyoko

Page 4: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

4

4. Seksi Konsumsi :

Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M

Anggota : dr. Anung Sri Handayani

: dr. Frenky Hardiyanto Hendro Sampurno

5. Seksi Transportasi, Humas dan Perizinan :

Koordinator : dr. Eko Martdiyanto

Anggota : dr. M. Ilfan

dr. Andi Ibnu Hajar Azis

6. Seksi Perlengkapan :

Koordinator : dr. Aria Purnama

Anggota : dr. Sasongko Adhi N

: dr. Andi Lumban

dr. Zamzam Firmansyah

dr. Andri

dr. Herman

dr. Fahmi Adhi

dr. Santony

7. Seksi Registrasi :

Koordinator : dr. Ratih Renata

Anggota : dr. Asih Trimurtini

: dr. Mariyatul Kiptiyah

Page 5: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

5

SUSUNAN ACARA WORLD ASTHMA DAY 2017

“Asthma : Better Air, Better Breathing”

Jadwal Acara : Minggu, 7 Mei 2017

Pukul Kegiatan

08.30 – Pendaftaran

08.30 – 08.50 Pembukaan

08.50 – 09.00 Laporan Ketua Panita – dr. Nur Annisa

09.00 – 09.10 Sambutan Ketua PDPI Cabang Malang Raya –

Dr. dr Susanthy Djajalaksana SpP(K)

09.10 - 09.20 Sambutan Ketua IDI Malang Raya dan Pembukaan acara

– dr. Enny Sekar Rengganingati, MKes

09.20 – 09.30 Doa – dr. Aditya Sri Listyoko

09.30 – 10.00 Ilmiah Sesi I : Manajemen Asma Stabil dan Eksaserbasi

Pembicara : Dr. dr Susanthy Djajalaksana SpP(K)

10.00 – 10.30 Sosialisasi Senam Asma

10.30 – 10.45 Coffee Break

10.45 – 11.30 Ilmiah Sesi II : Gratifikasi

Pembicara : dr. Anny Isfandyarie, SpAn, SH

11.30 – 11.50 Diskusi (untuk Ilmiah Sesi I dan II)

11.50 – 12.00 Penutupan

Page 6: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

6

URAIAN TUGAS PANITIA

( JOB DESCRIPTION )

Ketua & Wakil Ketua :

- Bersama penasehat/ pelindung menyusun rencana kegiatan dan anggaran

- Mengkoordinasikan kepanitiaan dan memimpin pelaksanaan kegiatan

- Memonitor dan mengevaluasi pelaksanaan kegiatan

- Menyusun laporan kegiatan

Sekretaris & Bendahara :

- Melakukan pencatatan dan pelaporan kegiatan

- Melakukan pembukuan keuangan dan melaksanakan kegiatan pembiayaan sesuai

rencana anggaran

Seksi Acara dan Protokoler :

- Merancang bentuk dan susunan acara peringatan Hari Asma Sedunia 2017

- Memimpin jalannya setiap acara dalam peringatan Hari Asma Sedunia

- Bekerja sama dengan seksi ilmiah selama berlangsungnya simposium

- Memandu testimoni penderita asma

- Menyiapkan hadiah-hadiah yang akan diberikan

Seksi Ilmiah :

- Menghubungi Pembicara simposium

- Membantu pembicara dalam menjalankan slide presentasi

- Merancang laporan hasil evaluasi tingkat pengetahuan peserta simposium untuk

diterbitkan dam JRI

Seksi Publikasi dan Dokumentasi :

Page 7: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

7

- Melakukan publikasi sebelum hari H melalui media masa

- Mencetak spanduk dan backdrop untuk publikasi

- Melakukan sosialisasi melalui jejaring sosial

- Mendokumentasikan pelaksanaan kegiatan

Seksi Konsumsi :

- Membuat anggaran konsumsi dan pemesanan konsumsi

- Mempersiapkan konsumsi saat rapat (apabila dana memungkinkan)

- Mempersiapkan konsumsi untuk pembicara, panitia dan peserta saat acara

simposium

Seksi Transportasi, Humas dan Perijinan :

- Berkomunikasi dengan pihak terkait demi kelancaran kegiatan

- Mengurus proses perijinan acara

- Bekerjasama dengan seksi lain yang membutuhkan tranportasi untuk kelancaran

kegiatan

- Mengkoordinasikan ketersediaan transportasi untuk barang dan orang

Seksi Perlengkapan:

- Bekerjasama dengan seksi lain untuk menyusun daftar perlengkapan yang

diperlukan untuk kelancaran acara

- Mempersiapkan panggung dan perlengkapan yang dibutuhkan

- Bekerja sama dengan seksi publikasi dan dokumentasi dalam pencetakan spanduk

dan backdrop

- Mengawasi penggunaan alat-alat inventaris dan menjaga keutuhannya hingga

acara selesai

- Menjaga ketertiban di lokasi dan membantu kelancaran jalannya kegiatan

Page 8: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

8

Seksi Registrasi :

- Mengelola proses pendaftaran peserta

- Mengatur registrasi dan absensi saat acara simposium

- Bekerja sama dengan seksi ilmiah dalam pembagian sertifikat peserta serta

kuesioner feed back

Ketua Panitia, Sekretaris,

dr. Nur Annisa dr. Dwi Rosa Eka Agustina

Mengetahui,

Dr. dr. Susanthy Djajalajsana SpP(K)

Page 9: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

9

Lampiran 1 :

LAPORAN KEUANGAN KEGIATAN ASTHMA DAY TAHUN 2017

NO U R A I A N MASUK

(Rp.)

KELUAR

(Rp.)

1 Dana Kegiatan yang diterima Rp. 15.000.000

2 Sie Acara Rp. 120.000

3 Sie Konsumsi Rp. 10.912.600

4 Sie Ilmiah Rp. 4.873.500

5 Sie PupDok Rp. 611.200

7 Sie Perlengkapan Rp. 744.000

8 Sie Perijinan Rp. 300.000

9 Sie Registrasi Rp. 150.000

10 Lain – lain (door prize) Rp. 97.000

Total Pengeluaran 17.808.300

Sisa/ Saldo

Page 10: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

10

Lampiran 2 :

RINCIAN LAPORAN MASING – MASING SIE KEGIATAN ASTHMA DAY

TAHUN 2017

Sie Rincian Pengeluaran Jumlah TOTAL

PupDok Spanduk Rp. 360.000

Backdrop Rp. 169.200

Desain Rp. 70.000

Stiker Rp. 12.000

Rp. 611.200

Ilmiah Fee Pembicara Rp. 2.000.000

Sertifikat Peserta Rp. 606.000

SKP IDI Rp. 0

Seminar Kit Rp. 2.030.000

Pulpen Rp. 192.500

FC feedback & Quisionare Rp. 45.000

Rp. 4.873.500

Acara Editing Video Senam Asma Rp. 100.000

ATK sie acara Rp. 20.000

Rp. 120.000

Konsumsi Konsumsi Rapat Asma day

(nasi krawu bu Adam)

Rp. 570.000

Aqua gelas untuk Rapat

Asma Day

Rp. 17.500

Page 11: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

11

Snack Gladiresik Rp. 190.500

Piring Kue

(2x 18.800) + 4.500

Rp. 42.100

Sendok Plastik (4x 7.800) Rp. 31.200

Air kemasan untuk Seminar

(9x17.500) + (4x19.500)

Rp. 235.500

Aqua botol untuk pembicara

& SPV (9x 3.200)

Rp. 28.800

Sarapan Saat Asma Day

(Nasi kuning bu Adam)

Rp. 550.000

Lunch Box (Dkeik) Rp. 6.460.000

Snack Box (mba Shol) Rp. 2.720.000

Bayar CS Rp. 40.000

Permen (3x 9.000) Rp. 27.000

Rp. 10.912.600

Perijinan Perijinan (majapahit) Rp. 300.000

Rp. 300.000

Registrasi Pulsa 3x @Rp. 50.000 Rp. 150.000

Rp. 150.000

Perlengkapan Pines putih 3x Rp. 15.000 Rp. 45.000

Lakban hitam 5x Rp. 15.000 Rp. 75.000

Battery ABC kecil 10 pak Rp. 75.000

Battery A3 14 set Rp. 49.000

Ongkos Pasang Spanduk Rp. 100.000

Fee CS (4 orang) 2 hari Rp. 400.000

Rp. 744.000

Lain – lain DoorPrize Rp. 97.000

Page 12: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

12

Rp. 97.000

TOTAL Rp. 17.808.300

Rincian Peserta & Panitia :

1 Peserta yang terdaftar : 285 orang

2 Peserta onsite : 10 orang

3 Peserta yang hadir : 221 orang

4 Koas Paru : 4 orang

5 Panitia (PPDS 36 orang +SPV+Adm.) : 55 orang

Total : 280 0rang

Page 13: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

13

Lampiran 3 :

RINCIAN DONASI BUKU PENATALAKSANAAN ASMA

Jumlah Buku : 289 buah

Buku Yang Terjual @Rp. 20.000 : 222 buah

Lain – lain* : Rp. 210.000

Total : Rp. 4.650.000

*) Beberapa Peserta Memberikan Sumbangan Donasi Lebih dari Rp. 20.000,-

Page 14: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

14

LAPORAN KEGIATAN

ASTHMA DAY TAHUN 2017

7 MEI 2017

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (PDPI)

CABANG MALANG

2017

Page 15: LAPORAN KEGIATAN HARI ASMA SEDUNIA TAHUN …ppds.fk.ub.ac.id/pulmonologi/wp-content/uploads/sites/18/2015/11/... · 4. Seksi Konsumsi : Koordinator : dr. Ratih Dwi Ary M Anggota :

PERHIMPUNAN DOKTER PARU INDONESIA (The Indonesian Association of Pulmonologist)

Sekretariat : Lab/SMF Paru RSUD Dr. Saiful Anwar Jl. Jaksa Agung Suprapto 2, Tilp/Fax. (0341) 347110

PENGURUS CABANG MALANG

15