Laporan Kasus Dani

download Laporan Kasus Dani

of 20

Transcript of Laporan Kasus Dani

LAPORAN KASUS KUNJUNGAN RUMAHPASIEN HIPERTENSI GRADE III

Untuk memenuhi tugas Kepaniteraan Klinik Bagian Ilmu Kedokteran Keluarga di KLINIKITA IBNU SIENA PUSPANJOLO SEMARANG

Disusun oleh :Dani Pramana PutraH2A009010

FAKULTAS KEDOKTERANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG 2013

UPAYA PENDEKATAN TERHADAP KELUARGA Tn. DS DALAM MENANGANI PERMASALAHAN PENDERITA HIPERTENSI GRADE III

TAHAP I. KARAKTERISTIK DEMOGRAFI KELUARGANama kepala keluarga: Tn. DS (55 tahun)Alamat: Jl. Puspanjolo Timur V No.67, SemarangBentuk keluarga: nuclear familyTabel 1. Daftar anggota keluarga yang tinggal dalam satu rumahNo.NamaKedudukanL/PUmurPendidikanPekerjaanPasien KDK

1.Tn. DSKepalaKeluargaL55 thS1TNIYa

2.Ny. RIstri P55 thS1PNSTidak

3.Sdri. KAnakP23 thS2Belum bekerjaTidak

Kesimpulan tahap I : Di dalam keluarga Tn. DS berbentuk nuclear family didapatkan pasien atas nama Tn. DS 55 th, tamat S1, seorang TNI dengan penyakit hipertensi grade III.

TAHAP II. STATUS PASIEN

A. IDENTITAS PENDERITANama: Tn. DSUmur: 55 tahunJenis Kelamin: Laki-lakiAlamat: Jl. Puspanjolo Timur V No.67, SemarangStatus Perkawinan: MenikahAgama: KristenSuku Bangsa: JawaPendidikan: S1Pekerjaan: TNITanggal Periksa: 29 Juli 2013, Pukul 09.00

ANAMNESIS1. Keluhan UtamaSakit kepala2. Riwayat Penyakit SekarangSejak 1 minggu yang lalu sebelum periksa ke Klinikita, pasien mengeluh sakit/nyeri kepala, nyeri diseluruh bagian kepala dan kepala terasa berat, leher tidak terasa kaku-kaku. nyeri semakin berat saat berdiri atau berjalan dan semakin ringan saat tiduran. Selama tiga hari ini belum dikasih obat. Pasien juga mengeluh kurang nafsu makan, mual tetapi tidak muntah.Saat periksa ke Klinikita tanggal 29 Juli 2013 pasien mengeluh sakit diseluruh bagian kepala, seperti berat (+), lemas dan mual sehingga dia datang ke klinikita untuk berobat.3. Riwayat Penyakit Dahulu Riwayat hipertensi : sejak tahun 2006. Tekanan darah di kontrolkan di Rumah Sakit Tentara secara rutin. Pasien rutin minum obat tetapi tensi masih sering tinggi.Riwayat alergi:disangkalRiwayat atopi: disangkalRiwayat penyakit jantung : disangkal Riwayat penyakit gula: disangkalRiwayat mondok : sering mondokRiwayat olahraga teratur : 1 minggu 2 kali renang dan tenis4. Riwayat Penyakit KeluargaRiwayat Hipertensi : disangkalRiwayat Diabetes Mellitus : disangkalRiwayat Penyakit Ginjal : disangkalRiwayat Penyakit Jantung : disangkalRiwayat alergi obat : disangkal 5. Riwayat Sosial EkonomiTn. DS adalah seorang TNI yang tinggal bersama istrinya seorang PNS dan anaknya. Pasaien memiliki ASKESKesan : sosial ekonomi baik.B. HASIL PEMERIKSAAN FISIK ( Tanggal 29 Juli 2013)Laki-laki, usia 55 tahun, berat badan 70 kg, panjang badan 165 cm.Kesan umum : baik, sadar penuh, aktif, nafas spontan adekuat.Tanda vital: Nadi : 85 x/menit, reguler, isi dan tegangan cukupFrekuensi napas: 20x/menit, regulerSuhu : 36,7CTekanan Darah: 180/110 mmHgKepala:mesocefalRambut:hitam, tidak mudah dicabut.Kulit:anemis (-), sianosis (-), ikterik (-).Mata: anemis (-), sklera ikterik (-),kelopak mata edema (-),Hidung: nafas cuping (-), epistaksis (-)Telinga: discharge (-)Mulut: bibir kering (-), selaput lendir kering (-), sianosis ().Tenggorok: T1-1, faring hiperemis (-)Leher: pembesaran kelenjar limfe (-)Toraks:Paru-paruDepanInspeksi:Simetris statis dinamis, retraksi (-), takipneu (-).Palpasi:Stem fremitus kanan sama dengan kiriPerkusi:Sonor seluruh lapangan paru.Auskultasi:Suara dasar vesikulerSuara tambahanHantaran -/-Ronki -/-BelakangInspeksi:Simetris statis dinamis, retraksi (-), takipneu (-).Palpasi:Stem fremitus kanan sama dengan kiriPerkusi:Sonor seluruh lapangan paru.Auskultasi:Suara dasar vesikulerSuara tambahanHantaran -/-Ronki -/-

SD: vesikulerSD: vesikuler

DepanBelakang

Jantung: Inspeksi: Iktus kordis tidak tampakPalpasi: Iktus kordis teraba di SIC V, 2 cm medial linea midklavikula sinistra, tidak kuat angkat, tidak melebar.Perkusi: batas kiri : SIC V, 2 cm medial linea midklavikula sinistra batas kanan : SIC IV linea parasternalis dekstra batas atas : SIC II linea para sternal sinistra.Auskultasi: Bunyi jantung I dan II normal, gallop (-), bising (-), M1>M2, A1