LAMPU EMERGENCY - · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan...

14
USER MANUAL LAMPU EMERGENCY MATA DIKLAT : RANCANGAN ELEKTRONIKA SISWA XII – ELEKTRONIKA INDUSTRI TEKNIK ELEKTRO SMKN 3 BOYOLANGU

Transcript of LAMPU EMERGENCY - · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan...

Page 1: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

USER MANUAL

LAMPU EMERGENCY

MATA

DIKLAT : RANCANGAN ELEKTRONIKA

SISWA XII – ELEKTRONIKA INDUSTRI TEKNIK ELEKTRO

SMKN 3 BOYOLANGU

Page 2: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

2 CREW

CREW

M. Hendra Sony Sanjaya

Page 3: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

3 DAFTAR ISI

DAFTAR ISI

1. Lampu Emergency ............................................................................... 4

2. Spesifikasi ........................................................................................... 6

3. Dasar Teori .......................................................................................... 7

Pendahuluan........................................................................................ 7

Prinsip Kerja ......................................................................................... 8

4. Tampilan (Layout) ................................................................................ 9

5. Troubleshooting .................................................................................. 10

6. Skema Rangkaian Jam Digital .............................................................. 11

7. Layout PCB ........................................................................................... 12

8. Daftar Komponen ................................................................................ 13

9. Biografi ................................................................................................ 14

Page 4: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

4 1 lampu emergeny

1 LAMPU EMERGENY

Inputan berupa trafo 200mA .

Outputan berupa led sebanyak 15.

Lampu Emergency menggunakan tempat penyimpanan daya pada baterai.

Waspada! Tegangan berbahaya. Cukup untuk menyebabkan suatu resiko kejutan listrik

Waspada! Aturan operasional dan pentingnya pemeliharaan. Baca User Manual

Page 5: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

5 1 lampu emergeny

Box amplifier berisi :

1. Trafo

2. Alat

3. Led

4. Switch

5. Baterai

1 2 3

5

4

Page 6: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

6 2 SPESIFIKASI

2 SPESIFIKASI

Power supply: 120 V AC

Konsumsi Daya: Sekitar ± 200mA pada rasio output 18v

Dimensi: Tinggi 5 cm, Panjang 30 cm, Lebar 15

cm. Tinggi sudah termasuk kaki kayu.

Berat: Sekitar. 0,5 kg

Page 7: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

7 dasar teori

DASAR TEORI

2.1 Pendahuluan

Rangkaian unit penerangan otomatis ini sangat sederhana. Tegangan listrik

dari jala-jala PLN diturunkan oleh Trafo Tr1 dan disearahkan dengan sistim

setengah gelombang oleh dioda D1 dan kapasitor C1. Selanjutnya catu daya

DC 6 Volt rata yang didapatkan digunakan untuk mengisi 2 Battery Ni-Cad

melalui R1 dan D2 dengan arus kontinyu sekitar 100 mA (arus pengisian yang

aman untuk sebuah battery Ni-Cad 2 Ah).

Panjaran terbalik antara pertemuan basis emitor Transistor T1 yang didapat

dari tegangan jatuh pada D2 akan membuat Transistor T1 tidak bekerja

sehingga lampu-lampu akan padam. Sa'at tegangan jala-jala PLN padam, basis

Transistor T1 akan mendapat arus bias melalui R2, Transistor T1 akan bekerja

dan lampu-lampu akan menyala.

Bila tegangan jala-jala PLN masuk, Transistor T1 akan kembali tidak bekerja,

lampu-lampu akan padam dan Battery kembali diisi melalui R1 dan D2.

2.2 Prinsip Kerja

Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu

yang mereka berikan kekuatan. Sistem yang biasa digunakan batere

asam timbal untuk menyimpan 120 penuh - volt biaya. Sebagai

perbandingan, sebuah mobil menggunakan baterai timbal asam tunggal

sebagai bagian dari sistem pengapian. Sederhana transistor atau relay

teknologi yang digunakan untuk menyalakan lampu dan persediaan

baterai dalam hal terjadi kegagalan daya. Ukuran unit ini, serta berat dan

biaya, membuat mereka instalasi relatif jarang. Sebagai teknologi

dikembangkan lebih lanjut, persyaratan tegangan untuk lampu

dijatuhkan, dan kemudian ukuran baterai berkurang juga. lampu modern

Page 8: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

8 dasar teori

hanya sebagai besar sebagai lampu sendiri - baterai cocok cukup baik di

dasar fixture tersebut.

Rangkaian ini akan berfungsi sebagai penerangan yang akan menyala

secara otomatis pada saat tegangan jala-jala PLN padam. Jika tegangan

jala-jala PLN menyala maka akan padam juga secara otomatis

Page 9: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

9 4 TAMPILAN (LAYOUT)

4 TAMPILAN (LAYOUT)

Page 10: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

10 5 TROUBLESHOOTING

5 TROUBLESHOOTING

Langkah – langkah pemasangan:

1. Hubungkan output ke rangkaian.

2. Hubungkan ke power supply.

3. Hubungkan ke tegangan jala – jala PLN.

Berbagai Permasalahan yang mungkin terjadi pada saat pengoperasian lampu

emergency dan cara menanganinya sebagai berikut:

Jika lampu emergency tidak dapat menyala:

4. Periksa apakah seluruh kabel telah tersambung dengan benar.

5. Periksa kondisi tegangan pada baterai.

Jika lampu emergency tidakdapat menyala:

1. Periksa apakah input dari sumber telah terhubung ke perangkat.

2. Periksa kabel input.

3. Periksa kabel output yang menghubungkan ke lampu output.

PERHATIAN!

Sebelum menggunakan lampu emergency, pastikan semua kabel terhubung

dengan benar.

Page 11: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

11 6 RANGKAIAN LAMPU EMERGENCY

6 RANGKAIAN LAMPU EMERGENCY

Page 12: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

12 7 LAYOUT PCB

7 LAYOUT PCB

Page 13: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

13 8 DAFTAR KOMPONEN

8 DAFTAR KOMPONEN

Komponen-komponen yang dibutuhkan dalam pembuatan lampu

emergency ini, adalah sebagai berikut:

Komponen Deskripsi Jumlah

Resistor 33ohm/1watt 470ohm/1watt

1 1

Elco 470 F/16v

1

Dioda 1N4001

1

Transistor BC160/bc143 1

Switch 2 Transformator 200mA 1 Led 15 Battery Nicd 2

Page 14: LAMPU EMERGENCY -  · PDF fileSkema Rangkaian Jam Digital ... Awal sistem baterai cadangan sangat besar, jauh melebihi ukuran lampu yang mereka berikan kekuatan. Sistem

Elkom 2005

14 9 BIOGRAFI

9 BIOGRAFI

Nama : M. Hendra Sony Sanjaya

TTl : Tulungagung, 03 Seotember 1992

Alamat : Ds. Sambijajar Kec. Sumbergempol

Sekolah : SMKN 3 Boyolangu

Tehknik Elektronika Industri