Lampiran PTK - PMR

8
PEDOMAN OBSERVASI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK BERBASIS MEDIA BERKONTEKS LOKAL SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA Nama Guru yang diamati :.................................................. ...................................... Satuan Pendidikan /Kelas : .................................................. ...................................... Mata Pelajaran : .............................. .......................................................... Pokok Bahasan : ................................. ....................................................... Sub Pokok Bahasan : ........................................ ................................................ Diamati Hari / Tanggal : ............................................. ........................................... Jam Pelajaran Ke : ......................................... ...............................................

description

Lampiran PTK Pembelajaran Matematika Realistik

Transcript of Lampiran PTK - PMR

Page 1: Lampiran PTK - PMR

PEDOMAN OBSERVASI

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK BERBASIS

MEDIA BERKONTEKS LOKAL SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA

Nama Guru yang diamati :........................................................................................

Satuan Pendidikan /Kelas : ........................................................................................

Mata Pelajaran : ........................................................................................

Pokok Bahasan : ........................................................................................

Sub Pokok Bahasan : ........................................................................................

Diamati Hari / Tanggal : ........................................................................................

Jam Pelajaran Ke : ........................................................................................

Jumlah Siswa waktu diamati : ........................................................................................

I. TINDAK MENGAJAR

No Komponen Aspek yang diamati 4 3 2 1

A

1

2

PENDAHULUAN

Revisi/Membahas PR

Memotivasi Siswa

I.1. PR dibahas dengan melibatkan

siswa secara aktif

I.2. PR yang esensial dan sulit di

beri balikan

1.1 Memberitahukan Tujuan

Pembelajaran

1.2 Memberikan Gambaran Umum

Materi Pelajaran

1.3 Memberikan gambaran

kegiatan yang akan dilakukan

B

3

PENGEMBANGAN

Membimbing siswa

dalam pembelajaran

1.1 Bimbingan yang diberikan jelas

dan terarah

1.2 Membimbing siswa dalam

melaksanakan diskusi

Page 2: Lampiran PTK - PMR

4

5

6

Menggunakan

Alat/Media

Pembelajaran

Mengadakan variasi

dalam membimbing

siswa

Menciptakan

Suasana Siswa

Terlibat secara aktif

1.3 Membimbing siswa

dalammenemukan suatu konsep

1.4 Membimbing siswa dalam

mengunakan media/alat peraga

1.1 Cara penggunaanya tepat

1.2 Membantu pemahaman siswa

1.3 Manarik perhatian siswa

5.1 Menampilkan sikap bersahabat

5.2 Berbicar sopan kepada siswa

5.3 Menghindari perbuatan yang

dapat menggangu perasaan

siswa.

5.4 Menunjukkan sikap adil kepada

semua siswa.

5.5 Menghargai setiap pendapat

siswa .

5.6 Menekankan bagian-bagian

penting pelajaran.

5.7 Menggunakan kata-kata halus

dalam menegur siswa.

5.8 Membantu siswa yang

mendapat kesulitan

5.9 Mendorong siswa

menumbuhkan kepercayaan diri

6.1 Mengajukan pertanyaan/tugas

selama pengembangan

6.2 Mendorong siswa untuk

menyampaikan idenya.

6.3 Mendorong terjadinya tukar

pendapat antara siswa dan guru

6.4 Sebagian besar siswa melibatkan

Page 3: Lampiran PTK - PMR

7 Memberikan

Penguatan

diri dalam kegiatan

pembelajaran.

7.1 Memberi penguatan terhadap

tingkah laku siswa yang baik

7.2 Memberi semangat kepada siswa

yang belum berhasil

7.3 Penguatan yang bervariasi

diberikan secara wajar pada

waktu yang tepat

C.

8.

9.

PENERAPAN

Latihan Terkontrol

Latihan mandiri

8.1 Tugas diarahkan dengan jelas

8.2 Membimbing memudahkan

belajar siswa

8.3 Menuntut tanggung jawab setiap

siswa

8.4 Menumbuhkan kerjasama antara

siswa dalam belajar

8.5 Menumbuhkan inisiatif siswa

9.1 Komunikasi antar pribadi

menujukkan kehangatan

9.2 Merespon setiap pendapat siswa

9.3 Membimbing belajar siswa

9.4 Mendorong siswa untuk banyak

berkreasi dalam belajar

9.5 Menumbuhkan kepercayaan

siswa kepada diri sendiri

D

10

PENUTUP

Kesimpulan 10.1 Kesimpulan jelas dan

mencakup seluruh inti materi

ajar yang dipelajari

10.2 Siswa terlibat aktif dalam

Page 4: Lampiran PTK - PMR

11 Tindak Lanjut

membuat kesimpulan

11.1 Mengevaluasi kemampuan

siswa

11.2 Menyarankan agar materi ajar

dipelajari kembali dirumah

11.3 Memberi PR/tugas mandiri

dengan petunjuk yang jelas.

Keterangan :

4 : Selalu

3 : Sering

2 : Jarang

1: Tidak Pernah

II. TINDAK BELAJAR

No Indikator Keaktifan Jumlah

1 Mengemukakan ide/gagasan

2 Menjawab pertanyaan dari guru

3 Mengerjakan soal latihan di depan kelas

4 Berani Bertanya

5 Menarik Kesimpulan

III.KETERANGAN TAMBAHAN

Page 5: Lampiran PTK - PMR

Pengamat

( )