Lampiran 3

download Lampiran 3

of 11

description

PPLT

Transcript of Lampiran 3

Lampiran 3ANALISIS KEBUTUHAN BELAJAR MASYARAKAT (AKBM)

Nama Mahasiswa : Widya UlfaN I M: 2113321056Jurusan / Bidang Studi : Pend. Bahasa Inggris / Bahasa InggrisSekolah Latihan : SMK Swasta BM Pembangunan Galang

A. PetunjukAmati dan kumpulkan data minimal 10 keluarga di sekitar lingkungan sekolah Pelajarilah dengan menggunakan teknik wawancara tentang :1. Kebutuhan belajar yang paling dirasakan masyarakat sekolah;2. Peran serta masyarakat dalam memajukan sekolah.

B. Interaksi Warga Masyarakat1) Keluarga 11. Nama kepala keluarga/ibu rumah tangga: Arwin Yanto2. Umur: 41 Tahun3. Jenis kelamin: Laki-laki4. Jumlah anak: 4 orang; terdiri dari : 1 SD; 2 SMP; 1 SMA; 1 sudah tamat.5. Pekerjaan: Wiraswasta6. Alamat: Jln. Kesatuan Gg. Teratai No. 1

Pertanyaan1. Untuk kepala keluarga/ibu RTa. Sebagai kepala keluarga, sebutkanlah pendidikan tentang apalagi yang saudara butuhkan untuk menunjang kehidupan sehari-hari?1. Pelatihan memasakb. Peran serta apasaja yang sudah / sedang saudara lakukan untuk memajukan sekolah ini ?1. Membayar uang SPP2. Membayar uang bangunan3. Selalu hadir ketika ada undangan rapat komite sekolah.2. Untuk anak (baik yang sedang sekolah atau yang sedang putus sekolah) :a. Sebagai anak, sebutkanlah pendidikan apa atau belajar tentang apa yang saudara inginkan saat ini guna menambah keterampilan dalam kehidupan ?1. Les Bahasa Inggris2. Les Mata Pelajaranb. Menurut saudara atas alasan apa sehingga saudara membutuhkan pendidikan/ keterampilan tersebut ?1.Kebutuhan di masa depan2.Perlunya pendidikanc. Apa saja faktor pendukungnya, bila dilakukan pendidikan/ ketrampilan yang saudara butuhkan tersebut ?1.Fasilitas yang baik dan lengkap2.Tenaga pengajar yang kompetend. Apa pula faktor penghambatnya?1. Kurangnya biaya

2) Keluarga 21. Nama kepala keluarga/ibu rumah tangga: Sulio2. Umur: 45 tahun3. Jenis kelamin: Laki-laki4. Jumlah anak: 2 orang; terdiri dari; 1 SMA; 1 Tidak Sekolah5. Pekerjaan: Supir6. Alamat: Jln. Kesatuan Gg.Teratai no. 3 Pertanyaan :1. Untuk kepala keluarga/ibu RTa. Sebagai kepala keluarga, sebutkanlah pendidikan tentang apa lagi yang saudara butuhkan untuk menunjang kehidupan sehari-hari?1. Pelatihan memasakb. Peran serta apa saja yang sudah/sedang saudara lakukan untuk memajukan sekolah ini ?1. Membayar uang SPP2. Membayar uang bangunan3. Selalu hadir ketika ada undangan rapat komite sekolah.2. Untuk anak (baik yang sedang sekolah atau yang sudah putus sekolah):a. Sebagai anak, sebutkanlah pendidikan apa atau belajar tentang apa yang saudara inginkan saat ini guna menambah keterampilan dalam kehidupan ?1. Les Bahasa Inggris2. Les Matematikab. Menurut saudara atas alasan apa sehingga saudara membutuhkan pendidikan/keterampilan tesebut ?1. Kebutuhan dimasa depan 2. Perlunya pendidikan c. Apa saja faktor pendukungnya bila dilakukan pendidikan/keterampilan yang saudara butuhkan tesebut?1. Fasilitas yang lengkap2. Tempat yang layakd. Ada pula faktor penghambatnya ?1. Kurangnya biaya

3) Keluarga 31. Nama kepala keluarga/ibu rumah tangga: Supianur2. Umur: 43 Tahun2. Jenis kelamin: Laki-laki3. Jumlah anak: 4 orang; terdiri dari; 1 BS, 1 TK, 1 SD, 1 SMP4. Pekerjaan:Wiraswasta5. Alamat: Jln. Pendidikan Pertanyaan :1. Untuk kepala keluarga/ibu RTa.Sebagai kepala keluarga, sebutkanlah pendidikan tentang apa lagi yang saudara butuhkan untuk menunjang kehidupan sehari-hari?1. Pelatihan memasaka. Peran serta apa saja yang sudah/sedang saudara lakukan untuk memajukan sekolah ini ?1. Membayar uang SPP2. Membayar uang bangunan2. Untuk anak (baik yang sedang sekolah atau yang sudah putus sekolah):a. Sebagai anak, sebutkanlah pendidikan apa atau belajar tentang apa yang saudara inginkan saat ini guna menambah keterampilan dalam kehidupan ?1. Les Bahasa Inggris2. Les Matematikab.Menurut saudara atas alasan apa sehingga saudara membutuhkan pendidikan/keterampilan tesebut ?1. Perlunya pendidikan 2. Kebutuhan dimasa depan 3. Bisa membuka usaha sendirib. Apa saja faktor pendukungnya bila dilakukan pendidikan/keterampilan yang saudara butuhkan tesebut?1. Fasilitas yang lengkap2. Tempat yang layak3. Adanya pelatih dibidang tersebutc. Ada pula faktor penghambatnya ?1. Kurangnya biaya2. Para pendidik yang berkualitas.

4)Keluarga 41. Nama kepala keluarga/ibu rumah tangga: Umi Kalsum2. Umur: 53 tahun1. Jenis kelamin: Perempuan2. Jumlah anak: 2 orang; terdiri dari : 1 SMP, 1 SB3. Pekerjaan:Ibu Rumah Tangga4. Alamat: Jln. Kesatuan Pertanyaan :1. Untuk kepala keluarga/ibu RTa. Sebagai kepala keluarga, sebutkanlah pendidikan tentang apa lagi yang saudara butuhkan untuk menunjang kehidupan sehari-hari?1. Wirausaha2. Pelatihan memanfaatkan hasil pertanianb. Peran serta apa saja yang sudah/sedang saudara lakukan untuk memajukan sekolah ini ?1. Membayar uang SPP2. Membayar uang bangunan3. Menghadiri Rapat komite2. Untuk anak (baik yang sedang sekolah atau yang sudah putus sekolah):a. Sebagai anak, sebutkanlah pendidikan apa atau belajar tentang apa yang saudara inginkan saat ini guna menambah keterampilan dalam kehidupan ?1. Les Komputer2. Les Matematikab.Menurut saudara atas alasan apa sehingga saudara membutuhkan pendidikan/keterampilan tesebut ?1. Ingin mengetahui dan mengikuti kemajuan teknologi2. Perlunya pendidikan 3. Besarnya peluang kerja dibidang tersebutc. Apa saja faktor pendukungnya bila dilakukan pendidikan/keterampilan yang saudara butuhkan tesebut?1. Fasilitas yang lengkap.2. Tempat yang layak.3. Keuangan yang cukup.d. Ada pula faktor penghambatnya ?1. Kurangnya biaya2. Para pendidik yang berkualitas

5) Keluarga 51. Nama kepala keluarga/ibu rumah tangga: Syahrial2. Umur: 47 Tahun3. Jenis kelamin: Laki-laki4. Jumlah anak: 4 orang; terdiri dari : 1 SD, 1 SMP, 1 SMA, 1 PT 5. Pekerjaan: Wiraswasta6. Alamat: Jln. Pendidikan Pertanyaan :1. Untuk kepala keluarga/ibu RTa. Sebagai kepala keluarga, sebutkanlah pendidikan tentang apa lagi yang saudara butuhkan untuk menunjang kehidupan sehari-hari?1.Membuka usahab. Peran serta apa saja yang sudah/sedang saudara lakukan untuk memajukan sekolah ini ?1. Membayar uang SPP2. Membayar uang bangunan2. Untuk anak (baik yang sedang sekolah atau yang sudah putus sekolah):a. Sebagai anak, sebutkanlah pendidikan apa atau belajar tentang apa yang saudara inginkan saat ini guna menambah keterampilan dalam kehidupan ?1. Les Bahasa Inggrisb.Menurut saudara atas alasan apa sehingga saudara membutuhkan pendidikan/keterampilan tesebut ?1. Kebutuhan ekonomi dan dunia kerja2. Perlunya pendidikan c. Apa saja faktor pendukungnya bila dilakukan pendidikan/keterampilan yang saudara butuhkan tesebut?1.Fasilitas yang lengkap2. Tempat yang layakd.Ada pula faktor penghambatnya ?1. Dana2. Para pendidik yang berkualitas

6) Keluarga 61. Nama kepala keluarga/ibu rumah tangga: Naning Suheti2. Umur: 44 Tahun3. Jenis kelamin: Perempuan4. Jumlah anak: 2 orang; terdiri dari : 2 SD,5. Pekerjaan: Ibu Rumah Tangga6. Alamat:Jln.Kesatuan GgMuhammadiyahPertanyaan :1. Untuk kepala keluarga/ibu RTa.Sebagai kepala keluarga, sebutkanlah pendidikan tentang apa lagi yang saudara butuhkan untuk menunjang kehidupan sehari-hari?1.Membuka usaha jahitan2.Les Bahasa Inggrisb. Peran serta apa saja yang sudah/sedang saudara lakukan untuk memajukan sekolah ini ?1. Membayar uang SPP2. Membayar uang bangunan2. Untuk anak (baik yang sedang sekolah atau yang sudah putus sekolah):a. Sebagai anak, sebutkanlah pendidikan apa atau belajar tentang apa yang saudara inginkan saat ini guna menambah keterampilan dalam kehidupan ?1. Les Bahasa Inggris2. Les menjahitb.Menurut saudara atas alasan apa sehingga saudara membutuhkan pendidikan/keterampilan tesebut ?1. Kebutuhan ekonomi2. Besarnya peluang kerja dibidang komputer.c. Apa saja faktor pendukungnya bila dilakukan pendidikan/keterampilan yang saudara butuhkan tesebut?1. Dana2. Fasilitas yang lengkapd. Ada pula faktor penghambatnya ?1. Dana2. Para pendidik yang berkualitas

7) Keluarga 71. Nama kepala keluarga/ibu rumah tangga: Adi Candra2. Umur: 30 Tahun3. Jenis kelamin: Laki-laki4. Jumlah anak: 4 orang; terdiri dari : 2 Belum sekolah, 2 SD5. Pekerjaan: Buruh6. Alamat: Jln. Kesatuan gg. Muhammadiyah

Pertanyaan :1. Untuk kepala keluarga/ibu RTa. Sebagai kepala keluarga, sebutkanlah pendidikan tentang apa lagi yang saudara butuhkan untuk menunjang kehidupan sehari-hari?1. Membuka usahab. Peran serta apa saja yang sudah/sedang saudara lakukan untuk memajukan sekolah ini ?1. Membayar uang SPP2. Membayar uang bangunan3. Hadir dalam rapat komite2. Untuk anak (baik yang sedang sekolah atau yang sudah putus sekolah):a. Sebagai anak, sebutkanlah pendidikan apa atau belajar tentang apa yang saudara inginkan saat ini guna menambah keterampilan dalam kehidupan ?1. Les Komputer2. Les Musik3. Les Bahasa Inggrisb. Menurut saudara atas alasan apa sehingga saudara membutuhkan pendidikan/keterampilan tesebut ?1. Mengikuti kemajuan teknologi.2. Sangat diperlukannya pengetahuan menggambar dengan program yang ada di komputer karena sesuai dengan jurusan yang diambil di sekolah.c. Apa saja faktor pendukungnya bila dilakukan pendidikan/keterampilan yang saudara butuhkan tesebut?1.Fasilitas yang lengkapd. Ada pula faktor penghambatnya ?1. Para pendidik yang berkualitas2. Waktu

8) Keluarga 81.Nama kepala keluarga/ibu rumah tangga: Adi Hasibuan 1. Umur: 47 Tahun 2. Jenis kelamin: L3. Jumlah anak: orang; terdiri dari : 3 anak 1 SD, 1 SMP, 1 PT4. Pekerjaan: Peg. Swasta 5. Alamat: Jln. Kesatuan Gg. Teratai No. 12 Pertanyaan :1. Untuk kepala keluarga/ibu RTa. Sebagai kepala keluarga, sebutkanlah pendidikan tentang apa lagi yang saudara butuhkan untuk menunjang kehidupan sehari-hari?1. Les Komputerb. Peran serta apa saja yang sudah/sedang saudara lakukan untuk memajukan sekolah ini ?1. Membayar uang SPP2. Membayar uang bangunan3. Hadir dalam rapat komite 2. Untuk anak (baik yang sedang sekolah atau yang sudah putus sekolah):a. Sebagai anak, sebutkanlah pendidikan apa atau belajar tentang apa yang saudara inginkan saat ini guna menambah keterampilan dalam kehidupan ?1. Les Bahasa Inggris2. Les Komputerb.Menurut saudara atas alasan apa sehingga saudara membutuhkan pendidikan/keterampilan tesebut ?1.Kebutuhan dimasa depan.2.Mengikuti kemajuan teknologi.c. Apa saja faktor pendukungnya bila dilakukan pendidikan/keterampilan yang saudara butuhkan tesebut?1. Fasilitas yang lengkapd. Ada pula faktor penghambatnya ?1. Para pendidik yang berkualitas2. Waktu

9) Keluarga 91. Nama kepala keluarga/ibu rumah tangga: Nuheri Agustian 2. Umur: 51 Tahun 3. Jenis kelamin: Laki-laki4. Jumlah anak: orang; terdiri dari : 3 anak 1 SD, 1 SMP, 1 PT 5. Pekerjaan: Peg. Swasta6. Alamat: Jln Pendidikan Gg. SPG Pertanyaan :1. Untuk kepala keluarga/ibu RTa. Sebagai kepala keluarga, sebutkanlah pendidikan tentang apa lagi yang saudara butuhkan untuk menunjang kehidupan sehari-hari?1) Membuka usaha bengkelb. Peran serta apa saja yang sudah/sedang saudara lakukan untuk memajukan sekolah ini ?1) Membayar uang SPP2) Membayar uang bangunan2. Untuk anak (baik yang sedang sekolah atau yang sudah putus sekolah):a. Sebagai anak, sebutkanlah pendidikan apa atau belajar tentang apa yang saudara inginkan saat ini guna menambah keterampilan dalam kehidupan ?1) Les bahasa inggris2) Menambah wawasan tentang otomotifb.Menurut saudara atas alasan apa sehingga saudara membutuhkan pendidikan/keterampilan tesebut ?1) Kebutuhan ekonomi 2) Menambah pengetahuan dibidang otomotifc. Apa saja faktor pendukungnya bila dilakukan pendidikan/keterampilan yang saudara butuhkan tesebut?1) Fasilitas yang lengkapd. Ada pula faktor penghambatnya ?1) Dana/ biaya2) Waktu

10) Keluarga 101. Nama kepala keluarga/ibu rumah tangga: Abdi candra2. Umur: 303. Jenis kelamin: Laki - laki4. Jumlah anak: 4 orang; terdiri dari : 2 orang SD, 2 belum sekolah5. Pekerjaan: Buruh6. Alamat: Jln. Kesatuan Gg. Anggrek Pertanyaan :1. Untuk kepala keluarga/ibu RTe. Sebagai kepala keluarga, sebutkanlah pendidikan tentang apa lagi yang saudara butuhkan untuk menunjang kehidupan sehari-hari?1) Membuka usaha bengkelf. Peran serta apa saja yang sudah/sedang saudara lakukan untuk memajukan sekolah ini ?3) Membayar uang SPP4) Membayar uang bangunan2. Untuk anak (baik yang sedang sekolah atau yang sudah putus sekolah):a. Sebagai anak, sebutkanlah pendidikan apa atau belajar tentang apa yang saudara inginkan saat ini guna menambah keterampilan dalam kehidupan ?3) Les bahasa inggris4) Menambah wawasan tentang otomotifb.Menurut saudara atas alasan apa sehingga saudara membutuhkan pendidikan/keterampilan tesebut ?3) Kebutuhan ekonomi 4) Menambah pengetahuan dibidang otomotifg. Apa saja faktor pendukungnya bila dilakukan pendidikan/keterampilan yang saudara butuhkan tesebut?2) Fasilitas yang lengkaph. Ada pula faktor penghambatnya ?3) Dana4) Waktu

D. Kesimpulan untuk Perencanaan Kegiatan :Dari hasil wawancara dan observasi yang telah dilakukan oleh mahasiswa, maka dapat disimpulkan bahwa banyak anak anak usia sekolah SD- SMP yang memerlukan bimbingan belajar diluar dari pembelajaran yang didapatkan disekolah. Dikarenakan kurangnya pendukung pendidikan disekitar lingkungan, maka mengakibatkan anak anak menghabiskan waktu untuk bermain dari pada belajar. Sehingga mahasiswa merasa perlu mengadakan bimbingan belajar tambahan bagi anak anak yang memiliki minat belajar.

E. Rencana Kegiatan Luar Sekolah (buat berdasarkan kesimpulan poin D):

1. Nama kegiatan : Bimbingan Belajar Tambahan2. Tempat : Posko PPLT SMK Pembangunan (BM+TR) Galang3. Sasaran didik : Siswa/i (anak warga) SD SMP di sekitar lingkungan Posko PPLT SMK Pembangunan (BM+TR) Galang4. Jumlah peserta : 10 Siswa5. Tempat pelaksanaan : Posko PPLT SMK Pembangunan (BM+TR) Galang6. Waktu pelaksanaan : 4 x seminggu ( Senin, Selasa, Rabu, Kamis)

Galang, 2 September 2014

Diketahui :Dosen Pembimbing Lapangan, Mahasiswa Calon Guru,

Drs. Mangarap Sinaga M.SWidya UlfaNIP. NIM : 2113321056