Klasifikasi Hadits Ahad

download Klasifikasi Hadits Ahad

of 3

Transcript of Klasifikasi Hadits Ahad

  • 7/24/2019 Klasifikasi Hadits Ahad

    1/3

    b. Klasifikasi Hadits Ahad

    Jumlah rawi dari masing-masing thabaqah, mungkin satu orang, dua orang, tiga

    orang atau malah lebih banyak, namun tidak sampai pada tingkat mutawatir.

    Berdasarkan jumlah dari tahabaqah masing-masing rawi tersebut, Hadits ahad ini

    dapat dibagi dalam tiga macam, yaitu Masyhur, Ai dan !harib.

    1. Hadits Masyhur

    a. Pengertian Hadits Masyhur

    Menurut bahasa, masyhur adalah muntasyir yaitu sesuatu yang sudah tersebar, sudah

    pupuler. Adapun menurut istilah, Hadits masyhur adalah "

    .#$%&'(% )* + /(01 2 345 67 89 2 #:7;9 3%?@ 01

    Hadist yang diriwayatkan oleh tiga orang atau lebih pada setiap thabaqoh tidak

    mencapai derajat mutawatir.

    b. Klasifikasi Hadits Masyhur

    stilah masyhur yang diterapkan pada suatu Hadits kadang-kadang bukan untuk

    memberikan siat-siat Hadits menurut ketetapan diatas, yakni banyaknya rawi yang

    meriwayatkan suatu hadits, tetapi diterapkan juga untuk memberikan siat suatu hadits

    yang mempunyai ketenaran di kalangan para ahli ilmu tertentu atau kalangan

    masyarakat ramai. Cari segi ini, hadits masyhur terbagi kepada "

    DEF Masyhur di kalangan para muhaditsin dan lainnya Dgolongan ulama ahli ilmu

    dan orang umumF, seperti hadits

    " G0I /? KL N% 8O 8P(% Q 0RSP N% TU@ #R QV N% ) Q

    D/W1 ? X@0Y(% >%?@F >)? KZ0W( Q1 [&RWR(% / Q1 /WR(%

    Seorang muslim adalah orang yang menyelamatkan sesame muslim lainnya dari

    gangguan lidah dan tangannya.D\F Masyhur di kalangan ahli-ahli ilmu tertentu, misalnya hanya masyhur di

    kalangan ahli hadits saja, ahli iqih saja, ahli tasawu saja, dan sebagainya.

    ]ontoh hadits yang termasyhur di kalangan ulama iqih adalah

    8V% Q 8P^I@%)(% >%?@F )_WR(% 89 `% )_WR(% @0_( =O `

    D##

    Tidaklah sah sholat bagi orang yang berdekatan dengan masjid, selain sholat di

    dalam masjid.

  • 7/24/2019 Klasifikasi Hadits Ahad

    2/3

    ]ontoh hadits masyhur di kalangan ulama ushul iqih adalah "

    8Z%#^(% >%?@F /SL %'% 01? [0LWP(%? 0^Y(% 8'1 Q f9@

    D0 QV% Q

    Terangkatlah (dosa) dari umatku, kekeliruan, lupa dan perbuatan yang mereka

    lakukan karena terpaksa (HR t!Thabrani dari "bnu bbas)

    DF Masyhur di kalangan masyarakat umum, seperti hadits "

    D## 8V% Q 80WP(%? )R*% >%?@F #9 8 0 [? * 60W(

    #agi si peminta!minta ada hak, walaupun dating dengan kuda (HR hmad dan

    n!$asa%i)

    c. itab-kitab yang berisi tentang kumpulan hadits masyhur, antara lain Al-Maqasid Al-

    Hasanah i ma sytahara ala Al-Alsinah

    ]ontoh hadits mutawattir manawi adalah "

    04W'% 89 `% K0 Q1 T T9 K) f9# ` /? KL N% 8O 8P(% [07

    DX@0Y(% >%?@F KL^V 0LV X# 8'* f9# KZ%?

    $abi S& tidak mengangkat kedua tangannya dalam doa!doa beliau, kecuali dalam

    sholat istisqa, dan beliau mengangkat tangannya hingga tampak putih!putih kedua

    ketiaknya (HR #ukhari)

    Hadits-Hadits yang semakna dengan hadits tersebut banyak sekali, lebih dari E

    hadits.

    3. Hadits Muatawatir Amali

    Hadits mutawatir amali adalahK9 /? KL N% 8O TP(% [% QLRWR(% QLV #$%&$? @?#v(0V Q)(% Q1 / 01

    0LO 0I0^Z% x0R`% #$ KL ^P z{(% &? |(} #L~? KV #1?

    Sesuatu yang diketahui dengan mudah bahwa ia dari agama dan telah mutawatir di

    kalangan umat "slam bahwa $abi S& mengajarkannya atau menyuruhnya atau

    selain dari itu. 'ari hal itu dapat dikatakan soal yang telah disepakati.

    ]ontoh hadits muatawtir amali adalah berita-berita yang menerangkan waktu dan

    rakaat shalat, shalat jenaah, shalat ed, hijab perempuan yang bukan mahram, kadar

    akat, dan segala rupa amal yang telah menjadi kesepakatan, ijma.

  • 7/24/2019 Klasifikasi Hadits Ahad

    3/3

    d. Kitab-kitab tentang Hadits-hadits Mutawatir

    ebagian ulama telah mengumpulkan hadits-hadits mutawatir dalam sebuah kitab

    tersendiri. Ciantara kitab-kitab tersebut adalah "

    E. Al-Ahar Al-Mutanatsirah i Al-Akhbar Al-Mutawatirah, karya As-uyuthi,

    berurutan berdasarkan bab.

    \. ath Al-Ahar, karya As-uyuthi, ringkasan dari kitab diatas.

    . Al-aali Al-Mutanatsirah i Al-Ahadits Al-Mutawatirah, karya Abu Abdillah

    Muhammad bin hulun Ad-Cimasyqi

    . ahm Al-Mutanatsirah min Al-Hadits Al-Mutawatirah, karya Muhammad bi

    Jaar Al-attani

    2. Hadits Ahad

    a. Pengertian Hadits Ahad

    Hadits ahada adalah hadits yang jumlah rawinya tidak sampai pada jumlah mutawatir,

    tidak memenuhi syarat mutawatir, dan tidak pula sampai pada derajat mutawatir. Hal

    ini dinyatakan dalam kaidah ilmu hadits berikut ini.

    #$%&'(% 8( TS'P ` 01 &

    Hadits yang tidak mencapai derajat mutawatir

    QLP