Kerangka Karangan Bahasa Indonesia

2
TEMA : Bisnis JUDUL : Menjadi Entrepreneur yang Sukses PENDAHULUAN 1. LATAR BELAKANG Pada era-era ini sangatlah susah bagi para pencari kerja untuk mendapatkan pekerjaan yang mereka harapkan. Bahkan, seorang sarjana pun sangat susah untuk mendapatkan pekerjaan yang mereka inginkan. Mungkin bisinis dapat dijadikan sebagai jalan keluar untuk menciptakan pekerjaan sendiri. Dengan dibuatnya artikel ini, kelompok kami berharap agar dapat membuat para pencari kerja maupun para mahasiswa yang ingin berbisnis dapat dijadikan rujukan untuk memulai bisnis dengan baik. 2. RUMUSAN MASALAH a. Bagaimana cara agar menjadi Entrepreuner yang Sukses b. Bagaimana cara bangkit dari kegagalan ketika bisnis kita gagal c. Bagaimana cara mempertahnkan agar bisnis kita agar tetap bertahan ketika bisnis kita sedang berkembang TUJUAN 1. Untuk mengetahui bagaimana menjadi entrepreneur yang sukses 2. Untuk mengetahui bagaimana cara kita bangkit saat bisnis kita gagal 3. Untuk mengetahui bagaimana mempertahankan bisnis kita ketika bisnis kita sedang berkembang dengan pesat PEMBAHASAN

description

bahasa

Transcript of Kerangka Karangan Bahasa Indonesia

Page 1: Kerangka Karangan Bahasa Indonesia

TEMA : Bisnis

JUDUL : Menjadi Entrepreneur yang Sukses

PENDAHULUAN

1. LATAR BELAKANGPada era-era ini sangatlah susah bagi para pencari kerja untuk mendapatkan

pekerjaan yang mereka harapkan. Bahkan, seorang sarjana pun sangat susah untuk mendapatkan pekerjaan yang mereka inginkan. Mungkin bisinis dapat dijadikan sebagai jalan keluar untuk menciptakan pekerjaan sendiri.

Dengan dibuatnya artikel ini, kelompok kami berharap agar dapat membuat para pencari kerja maupun para mahasiswa yang ingin berbisnis dapat dijadikan rujukan untuk memulai bisnis dengan baik.

2. RUMUSAN MASALAHa. Bagaimana cara agar menjadi Entrepreuner yang Suksesb. Bagaimana cara bangkit dari kegagalan ketika bisnis kita gagalc. Bagaimana cara mempertahnkan agar bisnis kita agar tetap bertahan ketika

bisnis kita sedang berkembang

TUJUAN

1. Untuk mengetahui bagaimana menjadi entrepreneur yang sukses2. Untuk mengetahui bagaimana cara kita bangkit saat bisnis kita gagal3. Untuk mengetahui bagaimana mempertahankan bisnis kita ketika bisnis kita sedang

berkembang dengan pesat

PEMBAHASAN

1. Pengertian Bisnis

2. Kiat untuk menjadi pebisnis yang sukses

3. Cara dan motivasi untuk bangkit ketika bisnis gagal

4.Cara mempertahankan bisnis yang sedang berkembang

KESIMPULAN