KEPEMIMPINAN

23
KEPEMIMPINAN Sri Budi Cantika Yuli, SE, MM Manajemen Farmasi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang

description

Berisi penjelasan mengenai kepemimpinan serta teori-teori yang menyertai

Transcript of KEPEMIMPINAN

KEPEMIMPINAN

KEPEMIMPINANSri Budi Cantika Yuli, SE, MM

Manajemen FarmasiFakultas Ilmu KesehatanUniversitas Muhammadiyah MalangPengertian Kepemimpinanproses dalam mengarahkan dan mempengaruhi para anggota dalam hal berbagai aktifitas yang harus dilakukan Konsep mengenai Kepemimpinan (Griffin)Kepemimpinan sebagai prosesKepemimpinan sebagai atributKonsep Dasar Kepemimpinan perusahaan-perusahaan yang hebat, berhasil karena perusahaan-perusahaan tersebut memiliki pemimpin-pemimpin yang baik yang bisa menumbuh kembangkan pemimpin-pemimpin baru pada semua tingkatan dalam organisasi(Noel Tichy)MENCIPTAKAN KEPEMIMPINAN (1)Perusahaan-perusahaan yang hebat sangat mementingkan kepemimpinan serta secara aktif meluangkan waktu dan mengalokasikan sumber daya untuk mengembangkan pemimpin.

Dalam keadaan yang sangat mendesak, anda bertumpu pada orang, bukan pada strategi.MENCIPTAKAN KEPEMIMPINAN (2)Manajemen VS KepemimpinanMANAJEMEN(Melakukan dengan benar)KEPEMIMPINAN(Melakukan hal yang benar)AdministrasiPerawatanSistem/ StrukturJangka pendekBagaimana?KepatuhanPengendalianInovasiPengembanganOrangJangka panjangApa/ Mengapa?Komitmen PemberdayaanOrganisasi-organisasi yang hebat berhasil karena organisasi-oraganisasi tersebut memiliki pemimpin-pemimpin yang baik yang bisa menumbuh kembangkan pemimpin-pemimpin baru pada semua tingkatan dalam organisasi

Peran Kepemimpinan (1)Organisasi-organisasi yang hebat sangat mementingkan kepemimpinan serta secara aktif meluangkan waktu dan mengalokasikan sumber daya untuk mengembangkan pemimpin.

Dalam keadaan yang sangat mendesak, sebuah organisasi bertumpu pada orang, bukan pada strategi.Peran Kepemimpinan (2)Kunci keberhasilan organisasi-organisasi dan pemimpin-pemimpin yang hebat adalah menumbuhkan pemimpin-pemimpin baru.

Pemimpin adalah guru.Untuk menjadi seorang guru yang efektif, seseorang perlu menjadi pembelajar kelas dunia.Peran Kepemimpinan (3)Teori Great Man dan Teori Big BangTeori Sifat (Karakteristik) KepribadianTeori Perilaku (Behavior Theories)Teori Kontingensi atau Teori SituasionalTeori-teori dalam studi KepemimpinanKepemimpinan merupakan bakat atau bawaan sejak seseorang lahirBennis & Nanus (1990) menjelaskan bhw teori ini berasumsi pemimpin dilahirkan bukan diciptakanKekuasaan berada pd sejumlah org tertentu, yang melalui proses pewarisan memiliki kemampuan memimpin atau karena keberuntungan memiliki bakat untuk menempati posisi sebagai pemimpinAsal Raja Menjadi RajaTeori Great Man dan Teori Big Bang

Suatu peristiwa besar menciptakan seseorang menjadi pemimpinMengintegrasikan antara situasi dan pengikutSituasi mrpk peristiwa besar seperti revolusi, kekacauan/kerusuhan, pemberontakan, reformasi dllPengikut adalah orang yang menokohkan seseorang dan bersedia patuh dan taatTeori Big BangSeseorg dpt menjadi pemimpin apabila memiliki sifat yang dibutuhkan oleh seorang pemimpinTitik tolak teori : keberhasilan seorang pemimpin ditentukan oleh sifat kepribadian baik secara fisik maupun psikologisKeefektifan pemimpin ditentukan oleh sifat, perangai atau ciri kepribadian yang bukan saja bersumber dari bakat, tapi dari pengalaman dan hasil belajarTeori Sifat (Karakteristik) KepribadianTrait TheoriesSifat-sifat Pribadi : Fisik, kecakapan (skill), teknologi, daya tanggap (perpection), pengetahuan (knowledge), daya ingat (memory), imajinasi (imagination)Sifat-sifat pribadi yang merupakan watak yang lebih subyektif,yakni keunggulan seorang pemimpin dalam keyakinan, ketekunan, daya tahan, keberanian dllKarakteristik kepribadian, CheserAda 4 sifat umum yang efektifKecerdasanKedewasaan dan keluasan pandangan sosialMotivasi diri dan doronganSikap-sikap hubungan sosialKarakteristik kepribadian, DavisSifat yg harus dimiliki pemimpin agar dapat mengefektifkan organisasi adalahKelancaran berbicaraKemampuan memecahkan masalahPandangan ke dalam masalah kelompok (organisasi)KeluwesanKecerdasanKesediaan menerima tanggung jawabKeterampilan sosialKesadaran akan diri sendiri dan lingkungannyaKarakteristik kepribadian, Collons dalam A Dale Tempe (1993)Karakteristik pemimpin sukses terdiri dari :CerdasTerampil secara konseptualKreatifDiplomatis dan taktis Lancar berbicaraMemiliki pengetahuan ttg tugas kelompok PersuasiveMemiliki keterampilan sosialSedangkan Robins (1996) mengatakan bhw teori ini adalah teori yang mencari ciri-ciri kepribadian sosial, fisik atau intelektual yang membedakan pemimpin dan yang bukan pemimpinKarakteristik kepribadian, Yulk dalam Hersey dan Blanchard (1998)Management of Attention(kemampuan mengkomunikasikan tujuan atau arah yg dpt menarik perhatian anggota)Management of Meaning(kemampuan menciptakan dan mengkomunikasikan makna tujuan secara jelas)Management of Trust(kemampuan untuk dipercaya dan konsisten)Management of Self(kemampuan mengendalikan diri dalam batas kekuatan dan kelemahan)Karakteristik kepribadian, Bennis dalam Hersey dan Blanchard (1998)Intelegensi (kecerdasan)Kematangan dan keluasan pandangan sosialMemiliki motivasi dan keinginan berprestasiMemiliki hubungan manusiawiRingkasan dari SifatTidak selalu ada relevansi antara sifat-sifat yang dianggap unggul dengan efektivitas kepemimpinanSituasi dan kondisi tertentu yang ternyata memerlukan sifat tertentu pula berbeda dari yang lainKelemahan Teori SifatKeberhasilan seorang pemimpin sangat tergantung pada perilakunya dalam melaksanakan fungsi-fungsi kepemimpinanGaya atau perilaku kepemimpinan tampak dari cara melakukan pengambilan keputusan, cara memerintah (instruksi), cara memberikan tugas, cara berkomunikasi, cara mendorong semangat bawahan, cara membimbing dan mengarahkan, cara menegakkan disiplin, cara memimpin rapat, cara menegur dan memberikan sanksiTeori Perilaku (Behavior Theories)Resistensi atas teori kepemimpinan sebelumnya yang memberlakukan asas-asas umum untuk semua situasiTeori ini berpendapat bhw tidak ada satu jalan (kepemimpinan) terbaik untuk mengelola dan mengurus satu organisasiTeori Kontingensi atau Teori SituasionalContingency ApproachRespon atau reaksi yang timbul berfokus pada pendapat bahwa dalam menghadapi situasi yang berbeda diperlukan perilaku atau gaya kepemimpinan yang berbeda Situational ApproachPerilaku atau gaya kepemimpinan harus sesuai dengan situasi yang dihadapi oleh seorang pemimpinFilosofi TeoriTerima Kasih