Kenapa harus akreditasi

download Kenapa harus akreditasi

of 4

Transcript of Kenapa harus akreditasi

Kenapa harus akreditasi? UU 20/2003 (Sisdiknas) berlaku penuh tahun 2012 Pasal 61 : Ijazah hanya diberikan oleh satuan pendidikan yang terakreditasi Pasal 67 : member ijazah tanpa hak dipidana penjara max 10 th dan atau denda Rp 1 Milyar Memenuhi aturan di PT masing2

Aturan BAN PT : Prodi yang mengirim dokumen sebelum habisnya masa akreditasi akreditasi masih berlaku sampai keluar hasil yang baru

Mei 2012 adalah batas akhir pengiriman dokumen bagi prodi yang belum terakreditasi atau yang sudah kadaluwarsa.

Dosen ideal : dosen tetap : dosen tidak tetap Dosen ideal / mahasiswa : perbandingan 1:3 Beban Dosen ideal adalah sesuai dengan ketentuan : 12 sks mengajar atau secara keseluruhan dihitung sebanyak 16 sks. Lihat Buku 5

Alur akreditasi Program studi : Menyusun Borang prodi gunakan buku 3A, 4 dan r Program studi : menyusun evaluasi diri gunakan pedoman evaluasi diri dan buku 5 Fakultas : Menyusun Borang Fakultas Gunakan Buku 3B, 4, dan 5

Borang Fakultas PROSES DI BAN-PT

Evaluasi Diri

DESK EVALUASI

VALIDASI

Borang Prodi

STRATEGI MENYUSUN DOKUMEN AKREDITASI

Penyusunan Borang Prodi

susun boring prodi dengan lengkap dan sempurna

Penyusunan Evaluasi Diri Prodi

Data dari Borang Prodi untuk Menyusun Evaluasi Diri

Susun Borang Fakultas

Data dari Borang Prodi bersama prodi yang lain di fakultas dipakai untuk menyusun boring fakultas

catatan : seharusnya evaluasi diri disusun lebih dahulu, data di evaluasi diri seharusnya versi yang sangat lengkap dan data di borang adalah versi rangkuman.

Evaluasi diri adalah data diri yang ditulis secara lengkap berdasarkan data kuantitatif, secara lengkap dan tidak lebih banyak dari borang (sekitar 40 halaman pada jaman sebelumnya, saat ini tidak dibatasi usahakan singkat).

MENYUSUN EVALUASI DIRI PRODI 1. Gunakan seluruh data dari borang prodi dan tampilkan kembali di evaluasi diri 2. Terdapat 7 standar (A sampai G) dengan masing-masing standar memiliki beberapa komponen (lihat pedoman evaluasi diri) 3. Berikan uraian

Tips 1. 2. 3. 4. Isian tidak dibatasi halaman, uraikan sampi jelas tetapi tidak bertele-tele Jangan pernah mengosongkan isian Perhatikan dokumen yang harus dilampirkan (lihat buku 3a) Berikan uraian yang membantu - Pilih kalimat dan arahkan sesuai metode penilaian di buku 5 untuk penilaian yang bersifat kualitatif (contoh standar 1.2) - Tampilkan data sesering diminta (rangkuman data kerja sama untuk standar 2, 3 dan data kerjasama detil untuk standar 7.3.1. dan 7.3.2) 5. Perluas definisi terminology, misal HaKI, Abdimas dll.

Catatan : - instrument ganti sejak 2011, lebih ketat - Arahkan untuk menjawab audit + asesmen