Katalog Produk Edit Blog

17
KATALOG DAN DAFTAR HARGA PRODUK ALAT MUSIC Contact Person: Hilman Adhi Feriyanto, S.Pd HP 1: 0858 4293 5000 HP 2: 0812 2893 9222 http://hiekamusic.blogspot.com 1

Transcript of Katalog Produk Edit Blog

Page 1: Katalog Produk Edit Blog

KATALOG DAN DAFTAR HARGA

PRODUK ALAT MUSIC

Contact Person:Hilman Adhi Feriyanto, S.Pd

HP 1: 0858 4293 5000HP 2: 0812 2893 9222

http://hiekamusic.blogspot.com

Rumah & Kantor Pemasaran:JL. RAYA KALIWADAS RT.02/02 KALIWADAS

(KOMPLEK MASJID AT-TAQWA)BUMIAYU - BREBES - JATENG

1

Page 2: Katalog Produk Edit Blog

Alat Musik tradisional

REBANA

Rebana adalah gendang berbentuk bundar dan pipih. Bingkai berbentuk lingkaran dari kayu yang

dibubut, dengan salah satu sisi untuk ditepuk berlapis kulit kambing. Kesenian di Malaysia, Brunei,

Indonesia dan Singapura yang sering memakai rebana adalah musik irama padang pasir, misalnya,

gambus, qasidah dan hadrah. Rebana merupakan gendang yang memakai bingkai, karena badan

gendang, tinggi atau dalamnya hanya beberapa inci saja jika dibandingkan dengan jenis gendang

lainnya. Permukaannya yang paling lebar dari bingkai tadi, diberi kulit dan diregangkan, sedangkan

muka yang sebelah lagi dibiarkan terbuka. Kesenian yang luas penyebarannya, merata diseluruh

wilayah budaya Betawi adalah Rebana, alat musik bermembran yang diberbagai daerah lain disebut

Terbang, Kata orang, sebutan rebana berasal dari kata “Robbana”, yang berarti “Tuhan kami”.

Sebutan itu timbul karena biasanya di wilayah budaya Betawi alat musik tersebut digunakan untuk

mengiringi lagu-lagu yang bernafaskan Agama lslam, yang sering menyebut-nyebut “Robbana”.

HADROH

Hadrah adalah lantunan sholawat atas nabi dan puji-pujian yang di iringi tabuhan alat musik

berbentuk bundar dengan permukaan yang terbuat dari kulit binatang, hadrah biasa di pergunakan

sebagai pengiring dalam acara pernikahan, hadrah sendiri dimainkan oleh beberapa orang biasanya

dimainkan oleh anak laki- laki atau bujang tanggung dan masing- masing pemain memegang

sebuah kompang. Setelah syair selesai dinyanyikan biasanya pengantin atau tamu disambut dengan

pencak silat. Uniknya disini ketika sudah sampai pada acara yang satu ini semua orang akan

berkerumun untuk melihat pertunjukan pencak silat. Dalam upacara penyambutan biasanya pencak

2

Page 3: Katalog Produk Edit Blog

silat dimankan secara berpasangan ataupun sendirian. Selain itu pemain hadrah harus ada yang bisa

pencak silat karena bila dalam suatu acara penyambutan tidak ada orang yang mau secara sukarela

untuk silat maka mereka yang akan menggantikannya.

MARAWIS

Kesenian marawis berasal dari negara timur tengah terutama dari Yaman Nama marawis diambil

dari nama salah satu alat musik yang dipergunakan dalam kesenian ini. Secara keseluruhan, musik

ini menggunakan hajir (gendang besar) berdiameter 45 Cm dengan tinggi 60-70 Cm, marawis

(gendang kecil) berdiameter 20 Cm dengan tinggi 19 Cm, tumbuk (sejenis gendang yang berbentuk

seperti dandang, memiliki diameter yang berbeda pada kedua sisinya), serta dua potong kayu bulat

berdiameter sepuluh sentimeter. Kadang kala perkusi dilengkapi dengan tamborin atau krecek.

Lagu-lagu yang berirama gambus atau padang pasir dinyanyikan sambil diiringi jenis pukulan

tertentu

Dalam Katalog Pekan Musik Daerah, Dinas Kebudayaan DKI, 1997, terdapat tiga jenis pukulan

atau nada, yaitu zapin, sarah, dan zahefah. Pukulan zapin mengiringi lagu-lagu gembira pada saat

pentas di panggung, seperti lagu berbalas pantun. Nada zapin adalah nada yang sering digunakan

untuk mengiringi lagu-lagu pujian kepada Nabi Muhammad SAW (shalawat). Tempo nada zafin

lebih lambat dan tidak terlalu menghentak, sehingga banyak juga digunakan dalam mengiringi lagu-

lagu Melayu.

Pukulan sarah dipakai untuk mengarak pengantin. Sedangkan zahefah mengiringi lagu di majlis.

Kedua nada itu lebih banyak digunakan untuk irama yang menghentak dan membangkitkan

semangat. Dalam marawis juga dikenal istilah ngepang yang artinya berbalasan memukul dan

ngangkat. Selain mengiringi acara hajatan seperti sunatan dan pesta perkawinan, marawis juga

kerap dipentaskan dalam acara-acara seni-budaya Islam.

Musik ini dimainkan oleh minimal sepuluh orang. Setiap orang memainkan satu buah alat sambil

bernyanyi. Terkadang, untuk membangkitkan semangat, beberapa orang dari kelompok tersebut

bergerak sesuai dengan irama lagu. Semua pemainnya pria, dengan busana gamis dan celana

panjang, serta berpeci. Uniknya, pemain marawis bersifat turun temurun. Sebagian besar masih

3

Page 4: Katalog Produk Edit Blog

dalam hubungan darah -- kakek, cucu, dan keponakan.sekarang hampir setiap wilayah terdapat

marawis

COMPANY PROFILE OF

HiEka Music Production merupakan sebuah rumah industri alat musik yang berlokasi di

Jalan Jenderal Sudirman Km.03 Desa Kaliwadas, Kecamatan Bumiayu, Kabupaten Brebes, Jawa

Tengah, atau alamat lama di Jl. Raya Kaliwadas RT.02/02 Kaliwadas, Bumiayu (Kompleks Masjid

At Taqwa, Rt.02/02 Kaliwadas) yang menjadi pusat produksi dan penjualan alat musik rebana dari

berbagai jenis dan berbagai alat musik lainnya dengan kualitas terbaik.

HiEka Music Production menawarkan berbagai macam produk alat musik, dari alat musik

tradisional seperti rebana, kendang, bedug, marawis, hadrah, dll, sampai dengan alat musik dan

perkusi modern seperti drum set, tam-tam, belira, simbal, marching bell, dan alat-alat perlengkapan

drumband lainnya.

HiEka Music Production mengutamakan kualitas dari setiap produknya demi kepuasan

konsumen karena kepuasan konsumen adalah kepuasan kami juga. Dengan tetap menjaga kualitas,

produk HiEka Music semakin dilirik oleh konsumen dari dalam maupun luar negeri, terbukti

dengan semakin banyaknya pesanan barang dari daerah setempat, kota-kota lain di Indonesia,

bahkan dari negara-negara tetangga.

HiEka Music Production mengunggulkan produk rebana asli Kaliwadas Bumiayu. Itulah

produk rebana unggulan yang telah dihasilkan dengan bakat yang diturunkan dari leluhur kami.

Sebuah tradisi yang telah melekat begitu lama yang membuat kami mahir membuat rebana,

marawis, kendang hingga berkembang ke alat musik modern seperti drum band, marching band,

tam-tam, dll.

4

Page 5: Katalog Produk Edit Blog

HiEka Music Production juga menyediakan produk alat-alat musik lain, dan juga

menyediakan bahan baku mentah pembuatan alat musik tersebut.

Informasi dan gambar-gambar produk HiEka Music Production juga dapat diakses melalui

internet di: http://hiekamusic.blogspot.com

KATALOG PRODUK ALAT MUSIC

NO KODE GAMBAR PRODUK NAMA PRODUK HARGA NET KETERANGAN1 HM.01 1 Set Hadrah

Variasi/ MAPSI (lengkap)

2.000.000 1 set

2 HM.02 Ketipung Qasidah 15.000 1 buah

3 HM.03 1 Set Marawis (Polos)

2.000.000 1 set

4 HM.04 1 Set Marawis (Batik)

3.000.000 1 set

(nego)

5 HM.05 1 Set Rebana Qasidah

(Lengkap isi 6+ 2 kecrik)

350.000 1 set

6 HM.06 1 Set Rebana Qasidah

(Lengkap isi 7+ 2 kecrik)

400.000 1 set

5

Page 6: Katalog Produk Edit Blog

7 HM.07 1 Set Rebana Qasidah

(Lengkap isi 8+ 2 kecrik)

400.000 1 set

8 HM.08 Setelan Hadroh 750.000 1 set

9 HM.09 Marawis @75.000 Per buah

10 HM.10 Rebana KemplingJawa

750.000 1 set

11 HM.11 Rebana Jawa 750.000 1 set

12 HM.12 Drum Set (Lokal)

Head Drum :- Standar- Kwalitas Luar

4.000.0005.500.000

1 set

(nego)

13 HM.13 Drum Mini Set(Tam-tam Tipis)

DrumMini Lengkap

500.000

2.250.000

1 buah

1 set lengkap

14 HM.14 Drum Mini Set(Tam-tam Standar)

DrumMini Lengkap

550.000

2.250.000

1 buah

1 set lengkap

15 HM.15 1 Unit Drumband TK

(Ring Plat) 3.000.000

1 unit kecil

(nego)

6

Page 7: Katalog Produk Edit Blog

16 HM.16 1 Unit Drumband TK

+ 12 bendera

(kwalitas standar) 5.600.000

1 unit kecil

(nego)

17 HM.17 1 Unit Drumband SD/MI

+ 12 bendera

(kwalitas standar)(kwalitas luar)

15.000.00020.000.000

1 unit kecil

(nego)

18 HM.18 1 Unit Marching Band

SMP/SMA+ 12 bendera

(kwalitas standar)(kwalitas luar)

20.000.00030.000.000

1 unit kecil

(nego)

19 HM.19 Trio Toma. SDb. SMP/SMA

- Standar - Luar

- 350.000

- 400.000- 600.000

1 buah

20 HM.20 KuartomSMP/SMA (Kwalitas standar)

SMP/SMA (Kwalitas luar)

500.000

750.000

1 buah

21 HM.21 Remo Hadrah 500.000 1 set

22 HM.22 BongoDouble + stand

1 set

23 HM.23 Duo Tam-tam 225.000 1 buah

7

Page 8: Katalog Produk Edit Blog

24 HM.24 Trio Tam-tam 250.000 1 buah

25 HM.25 Simbal + stand 1 buah

26 HM.26 Simbal Putih (Tegal)

- SD- SMP/SMA

- 200.000- 250.000

1 Pasang

27 HM.27 Simbal jogja- TK- SD- SMP/SMA

- 200.000- 300.000- 350.000

1 Pasang

28 HM.28 Simbal TegalUkuran 8’Ukuran 9’ Ukuran 10’Ukuran 12’Simbal Kecil

- 20.000- 25.000- 30.000- 35.000- 100.00

0

1 Pasang

29 HM.29 Simbal Hi-Head 1 Pasang

30 HM.30 Bass Drum (HTS)

- SD- SMP/SMA

1 buah

31 HM.31 Bass Drum (lokal)

- SD- SMP/SMA

350.000375.000

1 buah

32 HM.32 Tenor (lokal)

- SD- SMP/SMA

265.000275.000

1 buah

8

Page 9: Katalog Produk Edit Blog

33 HM.33 Snare Drum (lokal)

- SD- SMP/SMA

275.000300.000

1 buah

34 HM.34 Snare Drum (HTS)

- SD- SMP/SMA

1 buah

35 HM.35 Snare Drum TKUpin-Ipin

(Ring Plat)

35.000 1 buah

36 HM.36 Belira Cor

- SMP/SMA 250.000

1 buah

37 HM.37 Marching Bel

- SD (1 saf)- SMP/SMA

225.000250.000

1 buah

38 HM.38 Stick Yogya :- TK- SD- SMP/SMAStick Tegal :- TK- SD- SMP/SMA

- 100.000

- 125.000

- 150.000

- 75.000

- 100.000

- 125.000

1 buah

39 HM.39 Stick Mayoret(Mahkota Yogya)

- SD- SMP/SMA

- 200.000

- 250.000

1 buah

40 HM.40 Kendang Bongo 1 buah

9

Page 10: Katalog Produk Edit Blog

40 HM.41 Kendang TumbukPinggang

1 buah

42 HM.42 Kendang TumbukPinggang (chroom)

1 buah

43 HM.43

Kendang TumbukBatu

350.000 1 buah

44 HM.44 Kendang Zimbwe 1 buah

45 HM.45 Rebana Bass Jumbo 100.000 1 buah

46 HM.46 Rebana Jumbo 1 buah

47 HM.47 Rebana Bass 1 buah

48 HM.48 Kendang Tabla+ Stand

1 set

49 HM.49 Kendang Tabla 1 buah

50 HM.50 Kendang Biasa 1 buah

10

Page 11: Katalog Produk Edit Blog

51 HM.51 Bedug Masjid 1 buah

52 HM.52 Bedug Hajir 350.000 1 buah

53 HM.53 Bedug Jaipong 1 buah

54 HM.54 Bedug Triplek 250.000 1 buah

55 HM.55 Tamborin Mika 25.000

1 buah

56 HM.56 Kecrek - Bahan PVC

- Bahan Plat Croom

15.000

25.000

1 buah

57 HM.57 Gitar Akustik(Lokal)

200.000 1 buah

58 HM.58 Stick Snare (lokal)

- TK- SD- SMP/SMA

5000750010.000

1 pasang

59 HM.59 Stick bass (lokal)

- SD- SMP/SMA

10.00012.500

1 pasang

60 HM.60 Stick Belira/Tabla (Fiber)

15.000 1 pasang

11

Page 12: Katalog Produk Edit Blog

Untuk informasi harga hubungi contact person.Harga belum termasuk ongkos kirim.

Harga sewaktu – waktu bisa berubah tanpa pemberitahuan.

Hieka Music juga menyediakan bahan baku mentah dan perlengkapan drumband.

KODE. NAMA BARANG

HARGAKET.

ECERAN GROSIR1 PLASTIK WINIH 15.000 14.000 /BUNGKUS2 PLASTIK BENING 13.000 /METER3 PLASTIK BODY 30 17.000 15.000 /METER4 PLASTIK BODY 25 15.000 /METER5 PLASTIK BODY 20 12.000 /METER6 PLASTIK HEAD 20 15.000 /METER7 PLASTIK HEAD 15 13.000 /METER8 PLASTIK HEAD 13 12.000 /METER9 PLASTIK PLEPED 15.000 /LEMBAR10 PLASTIK SUSU 15.000 /LEMBAR11 PLASTIK BENING (WAGEAN) 15.000 /LEMBAR13 ANTHOL TK 2.100 /BIJI14 ANTHOL INUL 2.100 /BIJI15 ANTHOL KUBURAN 2.100 /BIJI16 ANTHOL 15 (JOGJA) 2.800 2.700 /BIJI17 ANTHOL 17 (JOGJA) 2.800 2.700 /BIJI18 ANTHOL 20 (JOGJA) 3.300 3.200 /BIJI19 ANTHOL PIPA 20’ 3.500 /BIJI20 ANTHOL PIPA 17’ 3.200 /BIJI21 ANTHOL PIPA 15’ 3.000 /BIJI22 RING DRUM 6’ 28.000 /PASANG23 RING DRUM 8’ 28.000 /PASANG24 RING DRUM 10’ 29.000 /PASANG25 RING DRUM 12’ 29.000 /PASANG26 RING DRUM 13’ 31.000 /PASANG27 RING DRUM 14’ 33.000 32.000 /PASANG28 RING DRUM 16’ 39.000 /PASANG29 RING DRUM 18’ 39.000 /PASANG30 RING DRUM 20’ 43.000 42.000 /PASANG31 RING DRUM 22’ 43.000 42.000 /PASANG32 RING DRUM 24’ 45.000 /PASANG33 RING DRUM 26’ 45.000 /PASANG34 RING PELK 70.00035 TARIKAN PER (CEPLEKAN) DUDUK 9.000 /BUNGKUS36 TARIKAN PER (BIASA) DUDUK 6.000 /BUNGKUS37 LEM 168 22.00038 LEM FOX PLASTIK 6.00039 LEM FOX SEDANG 18.000

12

Page 13: Katalog Produk Edit Blog

40 LEM FOX BESAR 30.00041 TINNER 18.00042 CAT PAPAN TULIS 15.00043 CAT DEXTRO KECIL 6.00044 CAT DEXTRO SEDANG 10.50045 CAT DEXTRO BESAR 36.00046 CAT SUZUKA BESAR 47.50047 CAT SUZUKA SEDANG 14.500 13.50048 CAT SUZUKA BIRU 16.00049 CAT SUZUKA MERAH METALIC 16.00050 BISBAN KECIL 9.00051 BISBAN BESAR 35.000 32.00052 BISBAN TIPIS 25.00053 CANTOLAN TK 17.50054 CANTOLAN SD -55 TENGAHAN TK 9.000 /BUNGKUS56 TENGAHAN SD - /BUNGKUS57 TRIPLEK 3 38.000 /LEMBAR58 TRIPLEK 2 32.000 /LEMBAR59 BESI 6 K 11.000 /BATANG60 BESI 6 P 16.000 /BATANG61 BUSA ORANGE ½ Lb 20.000 ½ LEMBAR62 BUSA ORANGE 1 Lb 35.000 /LEMBAR63 BUSA TIPIS 13.000 /METER64 BUSA TEBAL 80.000 /LEMBAR65 AMPLAS KASAR 12.000 /METER66 AMPLAS TIPIS 2.500 /LEMBAR67 PAKU KNOP/ PAYUNG 16.000 /DUS68 PER 10 12.00069 PER 12 13.00070 PER 14 14.00071 PAKU PNS 15.000 /DUS72 PAKU BELAH 50.000 / DUS73 PAKU SABUK (PUTIH) 30.000 / DUS74 PAKU BIASA 25.000 / DUS75 PAKU TRIPLEK 10.000 9.000 / DUS76 PAKU (PNS) ½ 15.000 / DUS77 PAKU GAJAH 23.000 / DUS78 PILOK 20.00079 TALI RAFIA 9.000 /GULUNG80 TALI RAFIA BESAR 10.000 /GULUNG81 BAUD KENDANG 10.000 /BUNGKUS82 BAUD ¾ 15.000 /BUNGKUS83 BAUD PANJANG 27.000 /BUNGKUS

Untuk informasi harga hubungi contact person.Harga belum termasuk ongkos kirim.

Harga sewaktu – waktu bisa berubah tanpa pemberitahuan.

13

Page 14: Katalog Produk Edit Blog

14