KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008...

85
Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif ii KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, atas karunia serta Ridho-Nya, Review Rencana Strategi (RENSTRA) Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar Tahun 2014 2019 telah dapat tersusun. Pada dasarnya Review Rencana Strategis BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2014 -2019 merupakan acuan dan pedoman penyelenggaraan program dan kegiatan, pengendalian dan evaluasi pelaksanaan rencana pembangunan di lingkungan BKPSDMD Kota Makassar. Review Renstra ini dimaksudkan untuk memberikan arahan yang jelas dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsi yang diemban oleh Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar. Dengan demikian Review Renstra ini merupakan panduan dan pedoman bagi seluruh komponen organisasi BKPSDMD Kota Makassar dalam menjalankan aktivitasnya sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya. Melalui Review Renstra BKPSDMD Kota Makassar ini ditetapkan Visi, Misi, Tujuan, Sasaran, kebijakan, yang akan dicapai dan berbagai upayah yang akan ditempuh untuk mencapai sasaran tersebut kedalam program dan kegiatan yang tersusun dalam suatu dokumen perencanaan dalam kurun waktu Tahun 2014-2019. Dengan demikian, Review Renstra BKPSDMD ini dapat menjadi parameter atau tolok ukur kinerja bagi keberhasilan kinerja jajaran BKPSDMD selama periode tersebut. Akhir kata, kami mengucapkan banyak terima kasih kepada seluruh pihak yang telah terlibat dalam Penyusunan Review Rencana Strategi (RENSTRA) Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar Tahun 2014 2019 Makassar, Agustus 2017 KEPALA BADAN, H. B. AMIRUDDIN, SE., MM Pangkat : Pembina Utama Muda NIP. : 19590809 198903 1 006

Transcript of KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008...

Page 1: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif ii

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, atas karunia serta

Ridho-Nya, Review Rencana Strategi (RENSTRA) Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar Tahun 2014 –

2019 telah dapat tersusun. Pada dasarnya Review Rencana Strategis

BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2014 -2019 merupakan acuan dan pedoman

penyelenggaraan program dan kegiatan, pengendalian dan evaluasi

pelaksanaan rencana pembangunan di lingkungan BKPSDMD Kota Makassar.

Review Renstra ini dimaksudkan untuk memberikan arahan yang jelas

dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsi yang diemban oleh Badan

Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota

Makassar. Dengan demikian Review Renstra ini merupakan panduan dan

pedoman bagi seluruh komponen organisasi BKPSDMD Kota Makassar dalam

menjalankan aktivitasnya sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya.

Melalui Review Renstra BKPSDMD Kota Makassar ini ditetapkan Visi,

Misi, Tujuan, Sasaran, kebijakan, yang akan dicapai dan berbagai upayah

yang akan ditempuh untuk mencapai sasaran tersebut kedalam program dan

kegiatan yang tersusun dalam suatu dokumen perencanaan dalam kurun

waktu Tahun 2014-2019. Dengan demikian, Review Renstra BKPSDMD ini

dapat menjadi parameter atau tolok ukur kinerja bagi keberhasilan kinerja

jajaran BKPSDMD selama periode tersebut.

Akhir kata, kami mengucapkan banyak terima kasih kepada seluruh

pihak yang telah terlibat dalam Penyusunan Review Rencana Strategi

(RENSTRA) Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

Daerah Kota Makassar Tahun 2014 – 2019

Makassar, Agustus 2017

KEPALA BADAN,

H. B. AMIRUDDIN, SE., MM

Pangkat : Pembina Utama Muda NIP. : 19590809 198903 1 006

Page 2: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif ii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ........................................................................... i

DAFTAR ISI ..................................................................................... ii

BAB I PENDAHULUAN ..............................................................

1.1 Latar Belakang ...................................................... 1

1.2 Landasan Hukum ................................................... 2

1.3 Maksud dan Tujuan ............................................... 5

1.4 Sistematika Penulisan ............................................ 7

BAB II GAMBARAN PELAYANAN SKPD BKPSDMD KOTA MAKASSAR

2.1 Struktur Organisasi Tugas, Fungsi BKPSDMD ............ 10

2.2 Sumber Daya BKPSDMD Kota Makassar .................. 22

2.3 Kinerja Pelayanan SKPD BKPSDMD Kota Makassar ... 29

2.4 Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan

BKPSDMD Kota Makassar ....................................... 38

BAB III ISU–ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

3.1 Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan

Fungsi Pelayanan BKPSDMD Kota Makassar ............ 42

3.2 Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan

Wakil Kepala Daerah Terpilih .................................. 43

3.3 Telaahan Review Renstra dan RPJMD Kota Makassar

2014-2019 ............................................................ 49

3.4 Telaahan Renstra Kementrian/Lembaga dan Resntra 51

3.5 Penentuan Isu-isu Strategis .................................. . 55

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, DAN SASARAN STRATEGIS DAN

KEBIJAKAN... .................................................................

4.1 Visi dan Misi BKPSDMD ........................................... 56

4.2 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah BKPSDMD

Kota Makassar ...................................................... 58

4.3 Strategi dan Kebijakan BKPSDMD Kota Makassar ..... 64

BAB V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR

KINERJA, KELOMPOK SASARAN DAN PENDANAAN

INDIKATIF ................................................................... 70

BAB VI INDIKATOR KINERJA SKPD YANG MENGACU PADA

TUJUAN DAN SASARAN RPJMD .................................... . 76

BAB VII PENUTUP ...................................................................... 78

LAMPIRAN

Page 3: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif ii

ii

RENCANA STRATEGIS

(RENSTRA)

BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH

KOTA MAKASSAR

TAHUN 2014-2019

TAHUN 2014

Page 4: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Dalam Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

Pemerintahan Daerah secara jelas menyatakan bahwa penyelenggaraan

Pemerintah Daerah diarahkan untuk mempercepat terwujudnya

kesejahteraan masyarakat melalui peningkatan pelayanan,

pemberdayaan, dan peran serta masyarakat serta peningkatan daya

saing daerah dengan memperhatikan prinsip demokrasi, pemerataan,

keadilan, dan kekhasan suatu daerah dalam sistem Negara Kesatuan

Republik Indonesia, oleh karena itu Pemerintah Kota Makassar telah

menyusun Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD)

periode 2014-2019 yang merupakan dokumen perencanaan

pembangunan untuk periode 5 (lima) tahun berdasarkan Visi dan Misi

pembangunan dan Walikota terpilih.

RPJMD Kota Makassar tersebut berisikan kondisi, permasalahan

dan sasaran pembangunan daerah, arah kebijakan umum, program

serta rencana kerja menurut agenda dan prioritas pembangunan daerah

yang merupakan pedoman bagi pemerintah Kota Makassar dalam

merumuskan kebijakan, program dan kegiatan pembangunan secara

terpadu, namun dalam implementasinya, berdasarkan hasil evaluasinya

menuntut adanya penyesuaian-penyesuaian terkait indikator maupun

target serta konsistensi program & kegiatan termasuk pagu indikatifnya.

Disamping itu adanya perubahan Struktur Perangkat Daerah

sebagai tindak lanjut dari terbitnya Peraturan Pemerintah Nomor 18

Tahun 2016 tentang Perangakat Daerah dan seterusnya dijabarkan

dalam Perda No.8 tahun 2016 tentang pembentukan dan susunan

Perangkat Daerah Kota Makassar, yang kemudian mengamanatkan

dengan fungsi organisasi antara Badan Kepegawaian Daerah, Badan

Pendidikan dan Pelatihan serta Sekretariat KORPRI Kota Makassar.

Dengan adanya perubahan kebijakan di internal-eksternal

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah

Page 5: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 2

Kota Makassar, maka perlu dilakukan Review terhadap Rencana

Strategis (RENSTRA) Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber

Daya Manusia Daerah Kota Makassar 2014-2019, sebagai upaya

menyesuaikan tuntutan kebutuhan dan mempertajam kembali arah

kebijakan, program, kegiatan dan sasaran Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar.

Proses penyusunan review Renstra ini melibatkan seluruh jajaran

unit organisasi Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya

Manusia Daerah Kota Makassar sehingga penyempurnaannya dapat

merupakan representasi sebab dokumen review Renstra ini akan

menjadi acuan semua unit jajaran Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar dalam

merencanakan program dan kegiatan untuk mewujudkan visi dan misi

dalam kurun waktu 2014-2019.

1.2. Landasan Hukum

Landasan hukum bidang kepegawaian dalam melaksanakan tugas

pokok dan fungsi, kewenangan serta kebijaksanaannya, Badan

Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota

Makassar, meliputi ketentuan perundang-undangan sebagai berikut :

1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 1959 tentang Pembentukan

daerah Tingkat II di Sulawesi (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 1959 Nomor 74, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 1822);

2. Undang-Undang Nomor 43 tahu 1999 tentang perubahan terhadap

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang pokok-pokok

kepegawaian;

3. Undang-undang Nomor 23 tahun 2014 tentang pemerintahan

Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor

244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587)

sebagaimana telah diubah, dengan Peraturan Pemerintah

Pengganti Undang-Undang (PERPPU) Nomor 2 Tahun 2014 tentang

perubahan Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014

Pemerintahan daerah;

Page 6: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 3

4. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-2025;

5. Undang-undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil

Negara perubahan atas Undang-undang Nomor 43 Tahun 1999

tentang Perubahan atas Undang-undang Nomor 8 Tahun 1974

tentang Pokok-pokok Kepegawaian;

6. Peraturan Pemerintah Nomor 51 Tahun 1971 tentang perubahan

Batas-batas Daerah Kotamadya Makassar dan kabupaten-

kabupaten Gowa, Maros dan Pangkajene dan Kepulauan dalam

Lingkungan Daerah Propinsi Sulawesi Selatan (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 1971 Nomor 65, Tambahan lembaran

Negara Republik Indionesia Nomor 2970);

7. Peraturan Pemerintah Nomor 86 tahun 1999 tentang Perubahan

Nama Kota Ujung Pandang menjadi Kota Makassar dalam Wilayah

Propinsi Sulawesi Selatan (Lembaran Negara Republik Indonseia

Tahun 1999 Nomor 193);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 101 Tahun 2000 tentang pendidikan

dan Pelatihan Jabatan Pegawai Negeri Sipil;

9. Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2002 tentang Pendidikan

dan Pelatihan Jabatan Pegawai Negeri Sipil;

10. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun2002 tentang Perubahan

Atas PP Nomor 99 Tahun 2000 tentang Kenaikan Pangkat Pegawai

Negri Sipil;

11. Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 2003 tentang wewenang

Pengangkatan,Pemindahan dan Pemberhentian Pegawai Negeri

Sipil;

13. Peraturan Pemerintah Nomor 54 tahun 2003 tentang Formasi

Pegawai Negeri Sipil;

14. Peraturan Pemerintah Nomor 58 tahun 2005 tentang Pengelolaan

Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun

2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indionesia

Nomor 4578);

Page 7: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 4

15. Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2007 tentang Perubahan

Atas PP Nomor 100 tahun 2000 tentang Pengangkatan PNS dalam

Jabatan Struktural;

16. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2008

tentang pedoman Evaluiasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah

(Lembartan Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 19,

Tamabahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4815);

17. Peraturan pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata

cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksaan Rencana

Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2008 Nomor 21, Tambahan Lembara Negara Republik

Indonesia 4817);

18. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat

Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor

114, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

5887);

19. Peraturan Mentri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana telah

diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 59 Tahun

2017 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri

Nomor 13 Tahun 2006 tentang pedoman pengelolaan Keuangan

Daerah dan kemudian diubah kembali dengan Peraturan Mentri

Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang perubahan kedua

Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006

tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah [Berita Negara

Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 310];

20. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang

Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang

Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi

Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

21. Peraturan Daerah Kota Makassar Nomor 13 Tahun 2006 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah [RPJPD] Kota

Makassar Tahun 2005-2025;

Page 8: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 5

22. Peraturan Daerah Kota Makassar Nomor 5 Tahun 2014 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah [RPJMD] Kota

Makassar Tahun 2014-2019;

23. Peraturan Daerah Kota Makassar Nomor 4 Tahun 2015 tentang

Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Makassar Tahun 2015-2034

(Lembaran Daerah Kota Makassar Tahun 2015 Nomor 4);

24. Peraturan Daerah Kota Makassar Nomor 8 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Makassar

(Lembaran Daerah Kota Makassar Tahun 2016 Nomor 8);

25. Peraturan Walikota Makassar Nomor : 111 Tahun 2016 tentang

Kedudukan , Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi dan Tata Kerja

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

Daerah Kota Makassar.

1.3. Maksud dan Tujuan

1.3.1 Maksud Penyusunan Review Renstra adalah :

Maksud Penyusunan Review Renstra SKPD BKPSDMD Kota

Makassar adalah untuk memberikan gambaran yang lebih

kongkrit mengenai pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Badan

Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah

Kota Makassar dan Badan Diklat Kota Makassar yang telah

bertransformasi dari urusan otonomi menjadi fungsi penunjang

pelaksanaan urusan yang secara struktural telah menjadi satu

kesatuan perangkat daerah yaitu BKPSDMD. Dan menjadi

acuan/pedoman dalam Penyusunan perencanaan, pelaksanaan,

pengendalian, monitoring dan evaluasi kinerja BKPSDMD selama

kurun waktu 2 (dua) tahun ke depan terhitung tahun 2017

sampai dengan tahun 2019, yang berpedoman pada sasaran

sebagaimana yang diamanatkan oleh Review RPJMD 2014 -

2019 Kota Makassar.

1.3.2 Tujuan Penyusunan Review Renstra adalah :

Tujuan Umum penyusunan Review Rencana Strategis

Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah

Page 9: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 6

Kota Makassar Tahun 2014-2019 ini adalah untuk memberikan

kejelasan arah dan sasaran Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah di Makassar yaitu

sebagai landasan operasional BKPSDMD dalam mewujudkan

aparatur yang profesional, bersih, dan kompetetif melaui

penyelenggaraan program dan kegiatan yang berorientasi hasil

yang mampu dicapai dengan memperhitungkan potensi, peluang,

kendala yang ada serta mempertimbangkan isu-isu strategis yang

berkembang.

Adapun tujuan khusus disusunnya Review Renstra ini adalah :

1. Menetapkan berbagi program prioritas yang disertai dengan

target indikator kinerja yang akan dilaksanakan pada tahun

2017-2019.

2. Mempermudah pengendalian kegiatan serta pelaksanaan

koordinasi dengan instansi terkait, monitoring, analisis,

evaluasi kegiatan baik secara internal maupun eksternal.

3. Memberikan arahan tujuan, sasaran, strategi, kebijakan,

program dan kegiatan pembangunan selama kurun waktu

lima tahun dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsi

perangkat daerah dalam mendukung Visi dan Misi Kepala

Daerah.

4. Menyediakan tolok ukur kinerja pelaksanaan program dan

kegiatan perangakat daerah untuk kurun waktu lima tahun

dalam pelaksanaan tugas dan fungsinya sebagai dasar dalam

melakukan penegndalian dan evaluasi kinerja perangkat

daerah.

5. Memberikan pedoman bagi seluruh aparatur perangkat

daerah dalam penyusunan Rencana Kerja (Renja) perangkat

daerah yang merupakan dokumen perencanaan perangkat

daerah tahunan dalam kurun waktu lima tahun.

Page 10: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 7

1.4 Sistematika Penulisan

Penyusunan Review Renstra SKPD Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar Tahun

2014-2019 sesuai dengan Visi dan Misi yang telah disepakati dengan ini

disusun dengan sistematika penulisan sebagai berikut :

BAB I : PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Mengemukakan secara ringkas pengertian restra

BKPSDMD fungsi restra BKPSDMD dengan RPJMD,

Restra Kementrian/Lembaga dan Renstra Kabupaten /

Kota dengan Renja BKPSDMD

1.2 Landasan Hukum

Memuat penjelasan tentang undang-undang, peraturan

pemerinta, peraturan daerah dan ketentuan peraturan

lainnya yang mengatur tentang struktur organisasi,

tugas fungsi, kewenangan BKPSDMD serta pedoman

yang dijadikan acuan dalam penyusuanan perencanaan

penganggaran BKPSDMD

1.3 Maksud Dan Tujuan

Memuat penjelasan tentang maksud dan tujuan

penyusunan Review Restra BKPSDMD Tahun

2014 -2019

1.4 Sistematika Penulisan

Menguraikan pokok bahasan dalam penulisan Renstra

BKPSDMD serta sususan garis besar isi dokumen

BAB II : GAMBARAN PELAYANAN BADAN KEPEGAWAIAN

DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

DAERAH KOTA MAKASSAR.

2.1 Struktur, Tugas dan Fungsi Organisasi BKPSDMD

Menjelaskan tentang dasar hukum pembentukan

BKPSDMD, Struktur Organisasai BKPSDMD serta uraian

tugas pokok dan fungsi sampai dengan eselon III di

lingkungan BKPSDMD Kota Makassar

Page 11: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 8

2.2 Sumber Daya BKPSDMD

Menjelaskan tentang sumber daya yang dimiliki

BKPSDMD dalam menjalankan tugas dan fungsinya,

mencangkup sumber daya manusia, aset/modal dan

usaha yang masih operasional.

2.3 Kinerja Pelayanan BKPSDMD

Menjelaskan tingkat capaian kinerja BKPSDMD

berdasarkan sasara/target Renstra BKPSDMD periode

sebelumnya, menurut indikator kinerja pelayanan

BKPSDMD dan/atau indikator lainnya

2.4 Tantangan dan peluang Pengembangan pelayanan

BKPSDMD menjelaskan hasil analisis terhadap Renstra

K/L yang berimplikasi sebagai tantangan dan peluang

bagi pengembangan pelayanan BKPSDMD pada Dua

tahun mendatang. Bagian ini mengemukakan macam

pelayanan, perkiraan besaran kebutuhan pelayanan

dan arahan lokasi pengembangan pelayanan yang

dibutuhkan.

BAB III : ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN

FUNGSI

3.1 Identifikasi permasalahan berdasarkan tugas dan

fungsi pelayanan BKPSDMD

Menjelaskan permasalahan-permasalahan pelayanan

BKPSDMD beserta faktor-faktor yang mempengaruhi

3.2 Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan

Wakil Kepala Daerah terpilih

Menjelaskan tugas dan fungsi BKPSDMD yang terkait

dengan Visi, Misi serta program Kepala Daerah terpilih.

Selanjutnya berdasarkan identifikasi permasalahan

pelayanan BKPSDMD yang dapat mempengaruhi

pencapaian Visi dan Misi Kepala Daerah dan Wakil

Kepala Daerah tersebut

Page 12: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 9

3.3 Telaahan Restra K/L

Bagian ini mengemukakan faktor-faktor penghambat

maupun pendorong dari pelayanan BKPSDMD yang

mempengaruhi permasalahan pelayanan BKPSDMD

ditinjau dari sasaran jangka menengah Renstra Kota.

3.4 Penentuan Isu-isu strategis

Bagian ini mereview kembali faktor- faktor dari

pelayanan BKPSDMD yang mempengaruhi

permasalahan pelayanan BKPSDMD dan selanjutnya

menjelaskan metode penentuan isu-isu strategi dan

hasil penentuan isu-isu tersebut.

BAB IV : VISI, MISI, TUJUAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

4.1 Visi dan Misi BKPSDMD

Berisi rumusan pernyataan Visi dan Misi BKPSDMD

4.2 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah BKPSDMD

Berisi rumusan pernyataan tujuan dan sasaran jangka

menengah BKPSDMD

4.3 Strategi dan Kebijakan BKPSDMD

Berisi rumusan pernyataan strategi dan kebijakan

BKPSDMD dalam lima tahun mendatang.

BAB V : RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR

KINERJA, KELOMPOK SASARAN, DAN PENDANAAN

INDIKATIF

Bab ini menjelaskan Rencana Program, Kegiatan, Indikator

Kinerja, Kelompok Sasaran, dan Pendanaan Indikatif

BKPSDMD Kota Makassar

BAB VI : INDIKATOR KINERJA BADAN KEPEGAWAIAN DAN

PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH

KOTA MAKASSAR YANG MENGACU PADA TUJUAN

DAN SASARAN RPJMD

Bab ini menjelaskan Indikator Kinerja BKPSDMD Kota

Makassar yang secara langsung menunjukan kinerja yang

akan dicapai BKPSDMD Kota Makassar dalam dua tahun

mendatang sebagai komitmen untuk mendukung

pencapaian tujuan dan sasaran BKPSDMD Kota Makassar.

Page 13: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 10

BAB II

GAMBARAN PELAYANAN SKPD BADAN KEPEGAWAIAN DAN

PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH

KOTA MAKASSAR

2.1. Struktur, Tugas dan Fungsi Organisasi Badan Kepegawaian

dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar Dengan Struktur

a. Struktur Organisasi

Struktur Organisasi Badan Kepegawaian dan Pengembangan

Sumber Manusia Kota Makassar berdasarkan Peraturan Daerah Kota

makassar Nomor 8 tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan

Organisasi Perangkat Daerah kota Makassar dan Peraturan walikota

Makassar Nomor 111 Tahun 2016 tentang kedudukan, Susunan

Organisasi, tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian

dan Pengembangan Sumber daya Manusia Daerah kota Makassar,

dengan susunan organisasi sebagai berikut :

a. Kepala Badan

b. Sekertariat, terdiri atas :

1. Subbagian Perencanaan dan Pelaporan

2. Subbagian Keuangan;

3. Subbagian Umum dan Kepegawaian.

c. Bidang Pengadaan dan Informasi,terdiri atas:

1. Subbagian Pengadaan dan Pengangkatan ASN;

2. Subbagian Data dan Informasi;

3. Subbagian Fasilitasi Profesi Aparatur Sipil Negara.

d. Bidang Pengembangan Karier dan Hak-hak Aparatur Sipil negara,

terdiri atas:

1. Subbagian Kepangkatan,jabatan dan Hak-hak ASN

2. Subbagian Mutasi dan Promosi

3. Subbagian jaminan Pensiun dan Jaminan Hari Tua.

e. Bidang Diklat dan Pengembangan Kompetensi, terdiri atas :

1. Subbagian Analisis Kebutuhan dan Kerjasama Diklat

2. Subbagian Pendidikan dan Pelatihan Aparatur Sipil Negara;

3. Subbagian Pola Karier dan Pengembangan kompetensi.

Page 14: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 11

f. Bidang Kinerja dan Penghargaan, terdiri atas :

1. Subbagian penilaian Kinerja Aparatur Sipil Negara;

2. Subbagian Penghargaan Aparatur Sipil Negara;

3. Subbagian Perlindungan, penghentian dan Disiplin Aparatu

Sipil Negara

g. Unit Pelaksan Teknis [UPT]

Adapun Struktur Organisasi Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar yang

diuraikan dalam Bagan Struktur 3.1 :

Berdasarkan Peraturan Walikota Kota Makassar Nomor 111

Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi serta Tata Kerja Badan Kepegawaian dan Pengembangan

Sumber Daya Manusia Daerah yang ditetapkan dalam Peraturan Daerah

Kota Makassar Nomor 8 Tahun 2016 Pasal 42.

Page 15: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 12

Kedudukan Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber

Daya Manusia Daerah Kota Makassar melaksanakan fungsi penunjang

Urusan Pemerintahan Bidang Kepegawaian dan Pendidikan serta

Pelatihan yang kewenangan Daerah yang dipimpin oleh Kepala Badan

yang berkedudukan dibawah dan bertanggung jawab Kepala Walikota

melalui Sekretaris Daerah.

b. Tugas dan Fungsi Badan Kepegawaian dan Pengembangan

Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar.

Tugas Pokok BKPSDMD Kota Makassar mempunyai tugas

membantu Walikota melaksanakan fungsi penunjang Urusan

Pemerintahan Bidang Kepegawaian dan Pendidikan serta Pelatihan

yang menjadi kewenangan Daerah.

Untuk melaksanakan tugas pokok tersebut, BKPSDMD Kota

Makassar mempunyai fungsi sebagai berikut :

a) Penyusunan kebijakan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang

Urusan Pemerintahan bidang kepegawaian dan pendidikan serta

pelatihan;

b) Pelaksanaan dukungan teknis penyelenggaran fungsi penunjang

Urusan Pemerintahan bidang kepegawaian dan pendidikan serta

pelatihan;

c) Pemantauan, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas dukungan

teknis penyelenggaran fungsi penunjang Urusan Pemerintahan

bidang kepegawaian dan pendidikan serta pelatihan;

d) Pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang Urusan

Pemerintahan bidang kepegawaian dan pendidikan serta pelatihan;

e) Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh wali kota sesuai dengan

tugas dan fungsinya.

I. SEKRETARIAT

Sekretariat mempunyai tugas melaksanakan koordinasi

pelaksanaan tugas, pembinaan dan pelayanan administrasi kepada

semua unit organisasi di Lingkungan Badan. Dalam melaksanakan

tugasnya, Sekretariat menyelenggarakan fungsi :

Page 16: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 13

a. Perencanaan operasional urusan perencanaan dan pelaporan,

keuangan, umum dan kepegawaian;

b. Pelaksanaan urusan perencanaan dan pelaporan, keuangan,

umum dan kepegawaian;

c. Pengoordinasian urusan perencanaan dan pelaporan,

keuangan, umum dan kepegawaian;

d. Pengendalian, evaluasi dan pelaporan urusan perencanaan dan

pelaporan, keuangan, umum dan kepegawaian;

e. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

Sekretariat, membawahi :

1. Subbagian Perencanaan dan Pelaporan

Sub bagian Perencanaan dan Pelaporan mempunyai tugas

melakukan penyiapan bahan koordinasi dan penyusunan

rencana program kerja, monitoring dan evaluasi serta pelaporan

pelaksanaan program dan kegiatan badan. Dalam melaksanakan

tugasnya, Subbagian Perencanaan dan Pelaporan

menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan di bidang perencanaan, evaluasi dan

pelaporan;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang perencanaan, evaluasi dan

pelaporan;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaan kegiatan di

bidang perencanaan, evaluasi dan pelaporan;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

2. Sub bagian Keuangan

Subbagian Keuangan mempunyai tugas melakukan

administrasi dan akuntansi keuangan. Dalam melaksanakan

tugasnya, Subbagian Keuangan menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan di bidang administrasi dan akuntansi

keuangan;

Page 17: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 14

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang administrasi dan akuntansi

keuangan;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaan kegiatan di

bidang administrasi dan akuntansi keuangan;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

3. Subbagian Umum dan Kepegawaian

Subbagian Umum dan Kepegawaian mempunyai tugas

melakukan urusan umum, penatausahaan surat menyurat,

urusan rumah tangga, kehumasan, dokumentasi dan

inventarisasi barang serta administrasi kepegawaian. Dalam

melaksanakan tugasnya, Subbagian Umum dan Kepegawaian

menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan urusan umum, penatausahaan surat

menyurat, urusan rumah tangga, kehumasan, dokumentasi

dan inventarisasi barang serta administrasi kepegawaian;

b. Pelaksanaan kegiatan urusan umum, penatausahaan surat

menyurat, urusan rumah tangga, kehumasan, dokumentasi

dan inventarisasi barang serta administrasi kepegawaian;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaan kegiatan

urusan umum, penatausahaan surat menyurat, urusan

rumah tangga, kehumasan, dokumentasi dan inventarisasi

barang serta administrasi kepegawaian;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

II. BIDANG PENGADAAN DAN INFORMASI

Bidang Pengadaan dan Informasi mempunyai tugas

melaksanakan penyusunan rencana pengadaan dan penetapan

kebutuhan, jenis dan jumlah formasi Aparatur Sipil Negara serta

pengelolaan informasi kepegawaian dan fasilitasi lembaga profesi

Aparatur Sipil Negara. Dalam melaksanakan tugasnya, Bidang

Perencanaan dan Informasi Kepegawaian menyelenggarakan

fungsi :

Page 18: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 15

a. Perencanaan kegiatan operasional di bidang pengadaan dan

informasi;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang pengadaan dan informasi;

c. Pengoordinasian pelaksanaan kegiatan di bidang pengadaan

dan informasi;

d. Pengendalian, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan kegiatan di

bidang pengadaan dan informasi;

e. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait tugas

dan fungsinya.

Bidang Pengadaan dan Informasi, membawahi :

1. Subbidang Pengadaan dan Pengangkatan Aparatur Sipil

Negara

Subbidang Pengadaan dan Pengangkatan Aparatur Sipil

Negara mempunyai tugas melakukan adminsitrasi pengadaan

dan pengangkatan Aparatur Sipil Negara. Dalam melaksanakan

tugasnya, Sub Bidang Perencanaan Pegawai menyelenggarakan

fungsi :

a. Perencanaan kegiatan di bidang pengadaan dan

pengangkatan aparatur sipil negara;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang pengadaan dan

pengangkatan aparatur sipil negara;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaan kegiatan di

bidang pengadaan dan pengangkatan aparatur sipil negara;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

2. Subbidang Data dan Informasi

Subbidang Data dan Informasi mempunyai tugas

melakukan pengelolaan data dan informasi kepagawaian. Dalam

melaksanakan tugasnya, Subbidang Data dan Informasi

menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan pelaksanaan di bidang data dan

informasi;

Page 19: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 16

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang data dan informasi;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaan kegiatan di

bidang data dan informasi;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

3. Subbidang Fasilitasi Profesi Aparatur Sipil Negara

Subbidang Fasilitasi Profesi Aparatur Sipil Negara

mempunyai tugas melakukan fasilitasi kelembagaan profesi

Aparatur Sipil Negara. Dalam melaksanakan tugasnya,

Subbidang Fasilitasi Profesi Aparatur Sipil Negara

menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan di bidang fasilitasi profesi aparatur

sipil negara;

b. Pelaksanaan kegiatan bimbingan di bidang fasilitasi profesi

aparatur sipil negara;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaaan kegiatan di

bidang fasilitasi profesi aparatur sipil negara;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

III. BIDANG PENGEMBANGAN KARIER DAN HAK-HAK

APARATUR SIPIL NEGARA

Bidang Pengembangan Karier dan Hak-Hak Aparatur Sipil

mempunyai tugas melaksanakan pengembangan karier dan hak-

hak Aparatur Sipil Negara. Dalam melaksanakan tugasnya, Bidang

Pengembangan Karier dan Hak-Hak Aparatur Sipil Negara

menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan operasional di bidang pengembangan

karier dan hak-hak aparatur sipil;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang pengembangan karier dan

hak-hak aparatur sipil;

Page 20: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 17

c. Pengoordinasian kegiatan di bidang pengembangan karier dan

hak-hak aparatur sipil;

d. Pengendalian, evaluasi dan pelaporan kegiatan di bidang

pengembangan karier dan hak-hak aparatur sipil;

e. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

Bidang Pengembangan Karier dan Hak-Hak Aparatur Sipil Negara,

membawahi :

1. Subbidang Kepangkatan, Jabatan dan Hak-Hak Aparatur

Sipil Negara

Subbidang Kepangkatan, Jabatan dan Hak-Hak Aparatur

Sipil Negara mempunyai tugas melakukan administrasi

kepangkatan, jabatan dan hak-hak Aparatur Sipil Negara. Dalam

melaksanakan tugasnya, Subbidang Kepangkatan, Jabatan dan

Hak-Hak Aparatur Sipil Negara menyelenggarakan fungsi :

a. perencanaan kegiatan di bidang kepangkatan, jabatan dan

hak-hak Aparatur Sipil Negara;

b. pelaksanaan kegiatan di bidang kepangkatan, jabatan dan

hak-hak Aparatur Sipil Negara;

c. pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaan kegiatan di

bidang kepangkatan, jabatan dan hak-hak Aparatur Sipil

Negara;

d. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

2. Subbidang Mutasi dan Promosi

Subbidang Mutasi dan Promosi mempunyai tugas

melakukan administrasi mutasi dan promosi. Dalam

melaksanakan tugasnya, Subbidang Mutasi dan Promosi

menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan di bidang mutasi dan promosi;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang mutasi dan promosi;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaan kegiatan di

bidang mutasi dan promosi;

Page 21: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 18

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

3. Subbidang Jaminan Pensiun dan Jaminan Hari Tua

Subbidang Jaminan Pensiun dan Jaminan Hari Tua

mempunyai tugas melakukan administrasi pensiun, jaminan hari

tua serta pembinaan dan pembekalan Aparatur Sipil Negara

yang akan memasuki batas usia pensiun. Dalam melaksanakan

tugasnya, Subbidang Jaminan Pensiun dan Jaminan Hari Tua

menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan di bidang jaminan pensiun dan

jaminan hari tua;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang jaminan pensiun dan

jaminan hari tua;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaaan kegiatan di

bidang jaminan pensiun dan jaminan hari tua;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

IV. BIDANG DIKLAT DAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI

Bidang Diklat dan Pengembangan Kompetensi yang

mempunyai tugas melaksanakan perencanaan pengembangan

kompetensi kebutuhan diklat. Dalam melaksanakan tugasnya

Bidang Diklat dan Pengembangan Kompetensi menyelenggarakan

fungsi :

a. Perencanaan kegiatan operasional di bidang diklat dan

pengembangan kompetensi;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang diklat dan pengembangan

kompetensi;

c. Pengoordinasian kegiatan di bidang diklat dan pengembangan

kompetensi;

d. Pengendalian, evaluasi dan pelaporan kegiatan di bidang diklat

dan pengembangan kompetensi;

e. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

Page 22: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 19

Bidang Diklat dan Pengembangan Kompetensi, membawahi :

1. Subbidang Analisis Kebutuhan dan Kerjasama Diklat

Subbidang Analisis Kebutuhan dan Kerjasama Diklat

mempunyai tugas melakukan analisis kebutuhan diklat dan

kerjasama pelaksanaan diklat. Dalam melaksanakan tugasnya,

Subbidang Analisis Kebutuhan dan Kerjasama Diklat

menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan di bidang analisis kebutuhan dan

kerjasama diklat;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang analisis kebutuhan dan

kerjasama diklat;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaan kegiatan di

bidang analisis kebutuhan dan kerjasama diklat;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

2. Subbidang Pendidikan dan Pelatihan ASN Negara

Subbidang Pendidikan dan Pelatihan Aparatur Sipil

Negara mempunyai tugas melakukan inventarisasi data dan

pengusulan peserta diklat dan sertifikasi keahlian. Dalam

melaksanakan tugasnya, Subbidang Pendidikan dan Pelatihan

Aparatur Sipil Negara mempunyai fungsi :

a. Perencanaan kegiatan di bidang pendidikan dan pelatihan

aparatur sipil negara;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang pendidikan dan pelatihan

aparatur sipil negara;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaan kegiatan di

bidang pendidikan dan pelatihan aparatur sipil negara;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

3. Subbidang Pola Karier dan Pengembagan Kompetensi

Subbidang Pendidikan dan Pelatihan Aparatur Sipil

Negara mempunyai tugas melakukan inventarisasi data dan

pengusulan peserta diklat dan sertifikasi keahlian. Dalam

Page 23: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 20

melaksanakan tugasnya, Subbidang Pendidikan dan Pelatihan

Aparatur Sipil Negara mempunyai fungsi :

a. Perencanaan kegiatan di bidang pendidikan dan pelatihan

aparatur sipil negara;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang pendidikan dan pelatihan

aparatur sipil negara;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaan kegiatan di

bidang pendidikan dan pelatihan aparatur sipil negara;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

V. BIDANG KINERJA DAN PENGHARGAAN

Bidang Kinerja dan Penghargaan mempunyai tugas

melaksanakan penilaian kinerja dan pemberian penghargaan bagi

Aparatur Sipil Negara. Dalam melaksanakan tugasnya, Bidang

Kinerja dan Penghargaan menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan operasional di bidang kinerja dan

penghargaan;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang kinerja dan penghargaan;

c. Pengoordinasian kegiatan di bidang kinerja dan penghargaan;

d. Pengendalian, evaluasi dan pelaporan kegiatan di bidang kinerja

dan penghargaan;

e. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait tugas

dan fungsinya

Bidang Kinerja dan Penghargaan, membawahi :

1. Subbidang Penilaian Aparatur Sipil Negara

Subbidang Penilaian Aparatur Sipil Negara mempunyai

tugas melakukan melakukan proses administrasi penilaian kinerja

dan pemberian penghargaan bagi Aparatur Sipil Negara. Dalam

melaksanakan tugasnya, Subbidang Penilaian Aparatur Sipil

Negara menyelenggarakan fungsi :.

a. Perencanaan kegiatan di bidang penilaian Aparatur Sipil Negara;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang penilaian Aparatur Sipil Negara;

Page 24: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 21

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaaan kegiatan di

bidang penilaian Aparatur Sipil Negara;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait tugas

dan fungsinya.

2. Subbidang Penghargaan Aparatur Sipil Negara

Subbidang Penghargaan Aparatur Sipil Negara

mempunyai tugas melakukan administrasi pemberian

penghargaan. Dalam melaksanakan tugasnya, Subbidang

Penghargaan Aparatur Sipil Negara menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan di bidang penghargaan Aparatur Sipil

Negara;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang penghargaan Aparatur Sipil

Negara;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaaan kegiatan di

bidang penghargaan Aparatur Sipil Negara;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

3. Subbidang Perlindungan, Penghentian dan Disiplin

Aparatur Sipil Negara

Subbidang Perlindungan, Penghentian dan Disiplin

Aparatur Sipil Negara mempunyai tugas melakukan administrasi

perlindungan, pengehentian dan penjatuhan hukuman disiplin.

Dalam melaksanakan tugasnya, Subbidang Perlingdungan,

Penghentian dan Disiplin menyelenggarakan fungsi :

a. Perencanaan kegiatan di bidang perlindungan, penghentian

dan disiplin Aparatur Sipil Negara;

b. Pelaksanaan kegiatan di bidang perlindungan, penghentian

dan disiplin Aparatur Sipil Negara;

c. Pembagian tugas dan mengontrol pelaksanaaan kegiatan di

bidang perlindungan, penghentian dan disiplin Aparatur Sipil

Negara;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan terkait

tugas dan fungsinya.

Page 25: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 22

2.2 Sumber Daya Badan Kepegawaian dan Pengembangan

Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar

Suatu Organisasi dalam menjalankan tugas dan fungsinya

sangat ditentukan oleh kualitas sumber daya manusia dan sarana

prasarana pendukung. Sumberdaya manusia dan perlengkapan

tersebut merupakan elemen dalam menggerakkan roda organisasi,

sekaligus sebagai faktor internal yang berpengaruh terhadap

kemajuan suatu organisasi. Badan Kepegawaian dan Pengembangan

Sumber Daya manusia Daerah Kota Makassar yang sebelumnya

bernama Badan Kepegawaian Daerah Kota Makassar, memiliki

sumberdaya aparatur dan sumber daya asset sebagaimana

digambarkan dalam diagram berikut.

2.2.1 Keadaan Personil

Untuk melaksanakan tugas pokok dan fungsinya, sampai

dengan akhir Tahun 2017 Badan Kepegawaian dan Sumber

Daya Manusia Daerah di dukung oleh 148 (seratus empat

puluh delapan) orang pegawai yang terdiri dari 83 (delapan

puluh tiga) PNS dan 65 (enam puluh lima) Tenaga Kontrak,

dengan komposisi yang berbeda, yang dituangkan dalam

beberapa Tabel 2.1- Tabel 2.6

Tabel 2.1

Tabel Jumlah Pegawai BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2017

Berdasarkan Kepangkatan

No. Pangkat / Gol Jumlah Prosentase

1. Pembina / Gol. IV 15 10.14

2. Penata / Gol. III 50 33.78

3. Pengatur / Gol. II 18 12.16

4. Juru / Gol. I - -

5. Tenaga Kontrak 65 43.92

Jumlah 148 100

Page 26: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 23

Berdasarkan komposisi golongannya, pegawai Badan

Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota

Makassar didominasi oleh Golongan III yaitu sebanyak 33.78 % atau

50 orang pegawai, sisanya merupakan Golongan IV (15 orang),

Golongan II (18 orang) dan Tenaga Kontrak (65 orang). Data

selengkapnya dapat dilihat pada Tabel 2.2

Tabel 2.2

Tabel Jumlah Pegawai BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2017

Berdasarkan Golongan

No. Gol / Ruang Jumlah Total Ket

1. II/a 4 Orang

18 Orang

2. II/b 7 Orang

3. II/c 7 Orang

4. II/d -

5. III/a 8 Orang

50 Orang

6. III/b 16 Orang

7. III/c 9 Orang

8. III/d 17 Orang

9. IV/a 12 Orang

15 Orang

10. IV/b 1 Orang

11. IV/c 2 Orang

12. Tenaga Kontrak 65 Orang 65 Orang

Jumlah 148 Orang 148 Orang

Pegawai Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya

Manusia Daerah Kota Makassar menurut Tingkat Pendidikan dapat

dilihat pada Tabel 2.3

Page 27: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 24

Tabel 2.3

Tabel Jumlah Pegawai BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2017

Berdasarkan Tingkat Pendidikan

No. Pendidikan Jumlah Prosentase

1. Sarjana (S2) 50 Orang 57.47 %

2. Sarjana (S1) 12 Orang 13.79 %

3. Diploma 3 Orang 3.45%

4. SLTA 22 Orang 25.29%

Jumlah 87 Orang 100 %

Pegawai Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya

Manusia Daerah Kota Makassar yang telah mengikuti Pendidikan dan

Pelatihan dapat dilihat pada Tabel 2.4

Tabel 2.4

Tabel Jumlah Pegawai BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2017

Yang Telah Mengikuti Pendidikan & Pelatihan

No. Pendidikan Jumlah Ket

1. Diklat SPAMEN/Diklat PIM Tk. II - Orang

2. Diklat SPAMA/Diklat PIM. Tk. III 4 Orang

3. Diklat ADUM/ADUMLA 7 Orang

4. Diklat Bendaharawan 4 Orang

Jumlah 15 Orang

Pegawai Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya

Manusia Daerah Kota Makassar yang menduduki jabatan

berdasarkan eselon dapat dilihat pada Tabel 2.5

Page 28: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 25

Tabel 2.5

Tabel Jumlah Pegawai BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2017

Berdasarkan Eselon

No. Pendidikan Jumlah Ket

1. Eselon II 1 Orang

2. Eselon III 5 Orang

3. Eselon IV 14 Orang

Jumlah 20 Orang

Pegawai Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya

Manusia Daerah Kota Makassar berdasarkan Gender pada

Tabel 2.6

Tabel 2.6

Tabel Jumlah Pegawai BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2017

Berdasarkan Gender

No. Pendidikan Jumlah Ket

1. Pria 54 Orang

2. Wanita 43 Orang

Jumlah 97 Orang

2.2.2 Sarana dan Peralatan Kerja Utama

Berdasarkan asset/modal yang dikelola, hingga akhir tahun

2016, Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya

Manusia Daerah Kota Makassar mengelola asset/modal sebesar

Rp. 5.889.422.166.00 yang terdiri dari asset lancar sebesar

Rp. 4.450.000,00 dan asset tetap sebesar Rp. 1.369.502.562,33 dan

asset lainnya sebesar Rp. 6.000.000,00,-

Kemudian sarana dan peralatan kerja utama BKPSDMD Kota

Makassar dapat dilihat pada Tabel 2.7 – Tabel 2.8 digambarkan

sebagai berikut :

Page 29: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 26

Tabel 2.7

Tabel Sarana Gedung Kantor Tahun 2016

No Uraian Jumlah

1. Ruang Kerja Kepala Badan 1 Ruang

Ruang Kerja Sekretaris Badan 1 Ruang

2. Ruang Kerja Staf Sekretariat dan Keuangan 2 Ruang

3. Ruang Kerja Kepala Bidang Pengadaan &

Informasi dan staf

3 Ruang

4. Ruang Kerja Kepala Bidang Pengembangan

Karier & Hak-Hak Kepegawaian dan Staf

2 Ruang

5. Ruang Kerja Bidang Diklat dan Pengembangan

Kompetensi dan Staf

2 Ruang

6. Ruang Kerja Bidan Kinerja dan Penghargaan dan

Staf

1 Ruang

7. Ruang Staf Kepala BKD 1 Ruang

8. Ruang Data 1 Ruang

9. Ruang Konseling 1 Ruang

10. Ruang Recepsetion 1 Ruang

11. Ruang Rapat 1 Ruang

12. Ruang Server 2 Ruang

13. Kamar Mandir / WC 3 Ruang

14. Dapur 2 Ruang

Page 30: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 27

Tabel 2.8

Tabel Prasarana/Peralatan Kerja Utama Tahun 2017

No Uraian Jumlah

1. Meja Kerja Eselon II 5 Unit

2. Meja Kerja Eselon III 12 Unit

3. Meja Kerja Eselon IV 20 Unit

4. Meja Staf 145 Buah

5. Kursi 375 Buah

6. Almari Kayu 12 Buah

7. Fillinf Cabinet 48 Buah

8. Komputer 4 Unit

9. PC 108 Unit

10. Printer 91 Buah

11. Note Book 27 Unit

12. Laptop 17 Unit

13. LCD 11 Buah

14. Mesin Ketik Manual 3 Unit

15. Mesin Ketik Listrik 15 Unit

16. Kendaraan roda empat 15 Unit

17. Kendaraan roda dua 40 Unit

18. Brankas 2 Buah

19. Almari Besi 10 Buah

20. Jaringan Web Site BKPSDMD 2 Jaringan

21. Anjungan Informasi Kepegawaian 2 Unit

22. Kursi Sofa 5 Set

23. Lemari Fail Besi 22 Buah

24. Kursi Tunggu Besi 5 Buah

25. Meja / Kursi Rapat 51 Set

26. AC 31 Buah

27. Lemari Arsip 43 Buah

28. Kursi Putar 63 Buah

29. Kursi Hadap 2 Buah

30. Kursi Pimpinan buah

Page 31: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 28

2.2.3 Anggaran Tahun 2013 - 2017

Anggaran Badan Kepegawian Daerah Kota Makassar pada Belanja Tidak Langsung / Belanja Pegawai dan Belanja

Langsung / Belanja kegiatan pada Renstra Tahun 2013 - 2017 sebagai berikut :

Tabel 2.9 DATA TARGET PERTUMBUHAN BELANJA LANGSUNG DAN TIDAK LANGSUNG

BKPSDMD KOTA MAKASSAR TAHUN 2013 - 2017

NO URAIAN TARGET SETELAH PERUBAHAN PERSANTASE PERTUMBUHAN TARGET

2013 2014 2016 2017 (POKOK) 2013 2014 2015 2016 2017

A Belanja Daerah 11,999,529,000 14,414,561,000 17,601,816,000 24,183,198,000

20.13 22.11 37.39 27.21

B Belanja Tidak Langsung 2,551,179,000 2,806,365,000 3,484,965,000 7,020,298,000

10.00 24.18 101.45 50.36

C Belanja Langsung 9,448,350,000 11,608,196,000 14,116,851,000 17,162,900,000

22.86 21.61 21.58 17.75

1 Belanja Pegawai 2,318,460,000 2,050,525,000 2,962,850,000 3,122,450,000

(11.56) 44.49 5.39 5.11

2 Belanja Barang dan jasa 6,874,774,000 8,882,875,900 10,404,712,880 13,182,236,400

29.21 17.13 26.69 21.07

3 Belanja Modal 255,116,000 674,795,100 749,288,120 858,213,600

164.51 11.04 14.54 12.69

28

Page 32: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 29

Dilihat dari data tersebut diatas bahwa Belanja Tidak Langsung

pada Tahun 2013 ke Tahun 2014 mengalami kenaikan sebesar 10,00

%, Tahun 2015 sebesar 24,18 %, Tahun 2016 sebesar 101,45 % dan

Tahun 2017 sebesar 50,36 % sesuai peruntukkannya adalah untuk

pembayaran gaji pegawai dan adanya penambahan pegawai baru

pada SKPD yang mengalami kenaikan sesuai ketentuan peraturan

yang berlaku.

Kemudian pada Belanja Langsung/Kegiatan Tahun 2013 ke

Tahun 2014 mengalami kenaikan sebesar 22.86 %, Tahun 2015

sebesar 21,61 %, Tahun 2016 sebesar naik 21,58 % dan Tahun 2017

mengalami kenaikan 17,75 %

Diasumsikan kenaikan anggaran Renstra BKPSDMD Kota

Makassar Tahun 2013-2017 mengacu pada anggaran tahun

sebelumnya pada Belanja Tidak Langsung/Belanja Pegawai mengalami

kenaikan 10,00 s/d 50.00 % per tahun, dan pada Belanja

Langsung/Belanja kegiatan mengalami kenaikan 1.25 % - 2.00 %

pertahun. Sedangkan Belanja Daerah (Belanja Tidak Langsung +

Belanja Langsung) mengalami kenaikan 12.11 %.

2.3 Kinerja Pelayanan SKPD Badan Kepegawaian & Pengembangan

Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar

Berdasarkan Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah kedua kalinya dengan

Undang-undang Nomor 12 tahun 2008 di dalam Pasal 11 ayat (4)

menyatakan bahwa penyelenggaraan urusan pemerintahan yang

bersifat wajib berpedoman pada Standar Pelayanan Minimal (SPM),

dilaksanakan secara bertahap dan ditetapkan oleh pemerintah.

Untuk urusan Kepegawaian sebagaimana telah ditentukan

Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan

Susunan Perangkat Daerah Pemerintah Kota Makassar, sampai saat ini

belum ada indikator urusan Kepegawaian yang ditetapkan dalam bentuk

SPM yang diatur dalam peraturan perundang-undangan. Oleh sebab itu,

BKPSDMD Kota Makassar dalam menentukan kinerjanya didasarkan

Page 33: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 30

pada tupoksi yang telah ditetapkan dalam peraturan Walikota Makassar

Nomor 111Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas

dan Fungsi serta kerja Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber

Daya Manusia Daerah. Dalam mengimplementasikan perencanaan

strategis Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya

Manusia Daerah Tahun 2017-2019 guna mencapai sasaran yang

tertuang dalam Visi dan Misi Walikota – Wakil Walikota Makassar Tahun

2014-2019, Maka sasaran prioritas bidang Kepegawaian adalah

meningkatnya kuantitas dan kualitas aparatur yang berkualifikasi sesuai

kebutuhan organisasi dalam rangka pemenuhan jumlah pegawai dan

pengisian jabatan terkait dengan penerapan PP Nomor 18 tahun 2016

tentang Organisasi Perangkat Daerah. Untuk melaksanakan sasaran

prioritas tersebut, maka sebagaimana yang telah ditetapkan dalam

peraturan Nomor 38 tahun 2007 sudah tidak berlaku sejak UU 23 tahun

2014. Ada beberapa kebijakan dalam urusan Kepegawaian, yaitu

kebijakan peningkatan pelayanan publik yang berbasis Good

Governance dan Clean Goverment , kebijakan memperkuat akuntabilitas

dan audit kinerja pemerintahan daerah guna terselenggaranya sistem

reward and punishment yang mendorong akselerasi penyelenggaraan

pemerintah dan pembangunan daerah.

Salah satu bukti konkrit atas keberhasilan upaya menjalankan

tugas pokok dan fungsinya Badan Kepegawaian dan Pengembangan

Sumber Daya Manusia adalah Piagam Penghargaan diberikan kepada

Pemerintah Kota Makassar Atas Keberhasilan dalam melaksanakan

seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2014 menggunakan metode

Computer Assisten Test (CAT) Badan Kepegawaian Negara secara

Cepat, Akuntabel dan Transparan serta mewujudkan ASN yang

professional dan bermartabat serta dalam segi pengawasan adalah

penghargaan dari piagam penghargaan Bapak Walikota Makassar

tentang sebagai Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang optimal

dalam kinerja pengawasan Tahu 2016 sedangkan dalam bentuk

pelayanan adalahBadan Kepegawaian Daerah Kota Makassar

Page 34: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 31

mendapatkan Sertifikat SNI ISO 900:2008 yang telah menerapkan

system manajemen mutu dengan ruang lingkup sertfikasi :

- Pelayanan Penerimaan CPNS

- Pelayanan Kenaikan Pangkat Pegawai

- Pelayanan Administrasi Pensiun

- Pelayanan Mutasi Pegawaia

- Pelayanan Tunjangan Keluarga

- Pelayanan Izin Belajar

Kinerja Pelayanan BKPSDMD Kota Makassar sesuai dengan

Tupoksi adalah merumuskan, membina dan mengendalikan kebijakan

dibidang pengadaan dan informasi kepegawaian, pengembangan karier

dan Hak-hak ASN, diatur dan Pengembangan Kompetensi serta Kinerja

dan Penghargaan yang diatur dalam peraturan perundang-undangan

yang meliputi :

a. Bidang Pengadaan dan Informasi Kepegawaian :

- Penyusunan Formasi ASN

- Pengadaan Aparatur Sipil Negara Pemerintah Kota Makassar

- Pelaksanaan Sumpah / Janji PNS

- Penyelenggaraan penerimaan Ikatan Dinas

- Penataan Arsip ASN Pemerintah Kota Makassar

- Pengelolaan dan Pengembangan Sistem Informasi Manajemen

Kepegawaian daerah

- Penyusunan DUK dan Bestting Pegawai

- Validasi Data Pegawai

- Pengelolaan Tenaga Kontrak Kerja Waktu Terbatas (Jasa Tenaga

Kerja Pendukung)

- Pengangkatan dari CPNSD ke PNSD

- Pengelolaan Web Portal Informasi Kepegawaian

- Peningkatan Mental & Rohani bagi Anggota KORPRI &

keluarganya

- Pelayanan sunatan Massal

- Sosialisasi Persemayaman & Pemakaman

Page 35: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 32

- Upacara Pelepasan Jenazah bagi Anggota KORPRI yang

meninggal dunia

- Pembinaan & Pengembangan Bakat Bidang Olahraga,Seni &

Keagamaan bagi Anggota KORPRI

- Sosialisasi Badan Amil Zakat (BAZ) bagi anggota KORPRI

- Fasilitas bagi Anggota KORPRI yang menghadapi masalah

hukum

- Fasilitas terbentuknya usaha KORPRI

- Sosialisasi Kewirausahaan bagi Anggota KORPRI yang memasuki

masa pension

- Sosialisasi Kewirusahaan bagi anggota KORPRI dan Keluarganya

b. Bidang Pengembangan karier dan Hak-Hak ASN

- Rekruitmen PNS dalam Jabatan Struktural

- Rekruitmen dalam Jabatan Fungsional

- Pendayagunaan dan Penempatan PNS berdasarkan Kompetensi

- Pengelolaan Kenaikan Pangkat PNS

- Pengelolaan Surat Izin Cuti dan KGB PNS

- Pengelolaan Administrasi Pensiun

- Pemindahan Tugas PNS

- Seleksi Pegawai dari luar Pemerintah Kota Makassar

- Validasi data hak kepegawaian

c. Bidang Diklat dan Pengembangan Kompetensi

- Pemberian bantuan tugas belejar,izin belajar dan Ikatan Dinas

- Ujian Dinas dan Penyesuaian Ijazah

- Seleksi Promosi terbuka Jabatan Lingkup Pemerintah Kota

Makassar

- Pelaksanaan Braimstorming Kepegawaian Lingkup Pemkot

Makassar

- Diklat Inovasi Pelayanan Publik

- Pelatihan Revolusi mental bagi Pegawai ASN menuju Indonesia

yang berkepribadian

- Diklat Pengelolaan MTR berbasis Masyarakat

Page 36: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 33

- Diklat Calon / Kepala Sekolah

- Diklat Kepemimpinan Tk. II

- Diklat Kepemimpinan Tk. III

- Diklat Kepemimpinan Tk. IV

- Diklat Prajabatan Gol. III

- Diklat Prajabatan Gol. II/I

d. Bidang Diklat dan Pengembangan Kompetensi

- Pemberian bantuan tugas belajar, izin belajar dan ikatan dinas

- Ujian Dinas dan Penyesuian Ijazah

- Seleksi Promosi terbuka Jabatan Lingkup Pemerintah Kota

Makassar

- Pelaksanaan Brainstorming Kepegawaian Lingkup Pemkot

Makassar

- Peningkatan kompetensi tenaga kediklatan

- Diklat Inovasi Pelayanan Publik

- Pelatihan Revolusi mental bagi Pegawai ASN menuju Indonesia

yang berkepribadian

- Diklat Pengelolaan MTR berbasis Masyarakat

- Diklat Calon / Pengawas Sekolah

- Diklat Calon / Kepala Sekolah

- Diklat Kepemimpinan Tk. II

- Diklat Kepemimpinan Tk. III

- Diklat Kepemimpinan Tk. IV

- Diklat Prajabatan Gol. III

- Diklat Prajabatan Gol. II/I

- Ujian Sertifikasi Barang dan Jasa

- Pelatihan Revolusi Mental membangun karakter kepemimpinan

yang melayani masyarakat

- Pelatihan Sombere bagi Pegawai ASN dalam membangun Budaya

Kerja Pelayanan

- Pengembangan Kurikulum Diklat

- Training Need Analisis (TNA)

Page 37: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 34

- Diklat Evaluasi penyelenggaraan pelatihan

- Evaluasi Pasca Pelatihan (EPP)

- Monitoring dan Evaluasi Kebutuhan Diklat

e. Bidang Kinerja dan Penghargaan

- Pengelolaan kehadiran dan rekapitulasi pegawai

- Proses penanganan kasus-kasus pelanggaran disiplin PNS dan

konseling

- Penganugerahan Satya Lencana karya satya dan masa kerja

pegawai

- Pengelolaan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggaraan Negara

(LHKPN)

- Evaluasi kinerja Pegawai

- Pemberian Penghargaan Dan Reward Kepada PNS

- Seleksi dan Pemberian Cendramata bagi Aparatur Sipil Negara

yang berprestasi

- Penanganan Administrasi Proses permohonan tunjangan keluarga

- Pengkajian dalam rangka Implementasi Tunjangan Kinerja Kota

(TKK)

Jumlah Pegawai Negeri Sipil Daerah Pemerintah Kota Makassar

yang menjadi Target Pelayanan pada Tahun 2013 – 2017 menurut

Grafik sebagai berikut :

Page 38: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 35

Pelaksanaan program dan kegiatan yang disusun dalam

Rencana Strategis BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2014 – 2019 melalui

strategi, kebijakan, program dan kegiatan, hasil evaluasi capaian kinerja

pelayanan yang menjadi urusan wajib sesuai ketentuan Permendagri

No. 54 Tahun 2010 jo. Permendagri No. 59 tahun 2007 sebagai pada

Tabel 2.1 sebagai berikut :

2013 2014 2015 2016 2017

JUMLAH PNS 14.159 14.034 14.442 13.917 11.536

-

2.000

4.000

6.000

8.000

10.000

12.000

14.000

16.000

GRAFIK

JUMLAH PNS PEMERINTAH KOTA MAKASSAR TAHUN 2013 S.D 2017

Page 39: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 28

No Indikator Kinerja Sesuai

Tugas dan Fungsi

Target Renstra Realisasi Capaian Rasio Capaian

2013 2014 2015 2016 2017 2013 2014 2015 2016 2017 2013 2014 2015 2016 2017

1. Tercapainya pelayanan

administrasi kepegawaian yang transparan dan akuntabel

Prosentase pelayanan administrasi kepegawaian

sesuai dengan standar operasional

7 SOP - - - - 4 - - - - 57.14 - - - -

Proses jumlah administrasi hak-hak pegawai negeri sipil

yang sesuai dengan standar

1.000

PNS 1.000 1.000 1.000 1.000 1.425 963 688 2.066 2.005 142.50 96.30 68.80 206.60 200.50

Terbitnya SK Kenaikan Pangkat PNS yang memenuhi syarat sesuai

standar waktu

2.500 SK

2.500 2.500 2.500 2.500 1.975 1.672 2.141 2.373 1.978 79.00 66.88 85.64 94.92 79.12

Jumlah proses administrasi

tunjangan keluarga sesuai dengan standar waktu

2.640 PNS

2.640 2.640 2.640 2.640 1.875 2.425 2.475 2.515 2.615 71.02 91.86 93.75 95.27 99.05

2. Meningkatnya Kualitas SDA

Prosentase PNS yang telah mengikuti diklat teknis fungsional yang dilaksanakan

oleh Badan Diklat

120 PNS

120 120 120 120 80 80 120 102 187 66.67 66.67 100.00 85.00 155.83

Tabel 2.1 Pencapaian Kinerja Pelayanan Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya

Manusia Daerah Kota Makassar

Page 40: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 29

No Indikator Kinerja Sesuai

Tugas dan Fungsi

Target Renstra Realisasi Capaian Rasio Capaian

2013 2014 2015 2016 2017 2013 2014 2015 2016 2017 2013 2014 2015 2016 2017

Prosentase PNS yan mendapat bantuan

pendidikan

100 Org 100 100 100 100 54 64 66 99 48 54.00 64.00 66.00 99.00 48.00

3 Meningkatnya Pengelolaan Administrasi Kepegawaian berbasis teknologi

Data kepegawaian yang

diupdate dibandingkan dengan data yang seharusnya di update

15.000 PNS

15.000 15.000 15.000 15.000 14.210 14.525 14.147 14.498 14.247 94.73 96.83 94.31 96.65 94.98

4 Tersedianya pejabat struktural dan fungsional

berdasarkan kompotensi

Prosentase promosi dan penempatan PNS dalam jabatan struktural sesuai

kompotensi melalui Baperjakat

100

% 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100

Prosentase promosi dan pengangkatan PNS dalam

jabatan fungsional sesuai kompotensi melalui Baperjakat

100

% 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100

Page 41: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 38

2.4. Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan Badan

Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

Daerah Kota Makassar

Dalam rangka pencapaian target kinerjanya, Badan

Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota

Makassar menjalankan fungsinya sebegai pengelola kepegawaian

diantaranya :

Tantangan

1. Belum sepenuhnya diterapkan pengembangan system karier

berdasarkan kinerja;

2. Belum terlaksananya sistem remunerasi pegawai berbasis kinerja dan

diserta penerapan system rewards and punishment yang lebih tegas;

3. Pelaksanaan kesejahteraan PNSD berdasarkan ketentuan peraturan

perundang-undangan yang berlaku belum terlaksana secara optimal

Karena bergantung pada kemampuan keuangan daerah;

4. Proses seleksi, penerimaan dan penempatan calon pegawai negeri

sipil (CPNS) belum sepenuhnya berdasarkan pada analisis kebutuhan

dan kemampuan yang diperlukan;

5. Pola Rekruitmen Pegawai dan Regulasi Kepegawaian bersifat

stentralistis, sehingga implementasi pada taraf Pemerintah Daerah

kurang optimal disebabkan berbagai permasalahan lokal. Peluang

pengembangannya adalah dengan peningkatan koordinasi dan

konsultasi dengan Pemerintah Pusat;

6. Perubahan dan perkembangan peraturan bidang kepegawaian yang

harus ditangani secara cepat dan tepat;

7. Pegawai Negeri Sipil yang masih memerlukan pendidikan

penjenjangan untuk meningkatkan kompetensi.

8. Otonomi daerah yang membutuhkan konsistensi pada Peraturan

Perundang-undangan dan Komitmen pelaksanaannya;

9. Mewujudkan sumber daya aparatur yang profesional di semua strata

ASN Pemerintah Kota Makassar.

Page 42: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 39

Peluang

Peluang yang dimanfaatkan untuk menghadapi tantangan ke

depan adalah :

1. Penerapan pengembangan system karier berdasarkan kinerja;

2. Peningkatan koordinasi dan konsultasi dengan Pemerintah Pusat;

3. Penerapan system remunerasi berbasis kinerja dan disertai

penerapan system rewards and punishment yang lebih tegas;

4. Intensifikasi artinya telaahan internal dalam penentuan porsi

tunjangan kepada pegawai dan cara ekstensifikasi artinya

peningkatan Pendapatan Anggaran Daerah (PAD);

5. Penerimaan dan penempatan calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS)

berdasarkan pada analisis kebutuhan dan kompetensi yang

diperlukan;

6. Diperlukannya data base kepegawaian di Lingkungan Pemerintah

Kota Makassar dengan system on line ke seluruh SKPD yang valid,

komprehensif dan up to date yang diperlukan sebagai bahan

pengambilan kebijakan pokok bidang kepegawaian dan bidang

lainnya.

7. Adanya kebijakan Pemerintah untuk mengembangkan dan

mengelola ASN yang profesional dalam penataan manajemen ASN;

8. Sistem teknologi informasi dan komputerisasi yang mendukung

pelayanan prima, cepat dan tepat.

9. Pembinaan dan peningkatan kualitas aparatur memerlukan system

yang baku terhadap penerapannya secara terintegritas.

10. Rumusan peningkatan kualitas aparatur merupakan kegiatan

strategis dalam memberikan program dan kegiatan pembangunan.

11. Kesiapan institusi perguruan tinggi dan stakeholder lainnya

bekerjasama dengan BKPSDMD kota makssar.

12. Mulai meningkatnya kemauan bekerjasama dan berkoordinasi dari

setiap SKPD.

13. Sumber Daya Aparatur dari berbagi jenis diklat lebih banyak saat

ini.

Page 43: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 40

Tabel. 3

Komparasi Capaian Sasaran Renstra Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar terhadap Sasaran Renstra SKPD Propensi dan Renstra Kementrian/Lembaga

No Indikator

Kinerja

Capaian Sasaran Renstra

SKPD Kabupaten/Kota

Sasaran pada

Renstra SKPD Provinsi

Sasaran pada Renstra

K/L

(1) (2) (3) (4) (5)

1

Jumlah dan % SDM aparatur

yang ditingkatkan kompetensinya

sesuai Analisis Kebutuhan Diklat/AKD

(6.979 orang /37,6%)

Jumlah PNS yang mengikuti DiklayTeknis /Fungsional untuk

peningkatan pengetahuan dan kemampuan

Persentase meningkatnya pemahaman

PNS tentang manajemen dan layanan

kepegawaian

Penyelenggaraan Pendidikan dan

Pelatihan Bidang Kepegawaian

2

Jumlah dan persentase SDM

yang ditempatkan

Persentase ASN yanhg

sesuai kompetensi

Persentase ditetapkannya PNS pada

jabatan sesuai kompetensi

yang dimiliki

Pengawasan dan

Pengendalian Pelaksanaan Peraturan Perundang-undangan

3

Cakupan yang mengikuti Diklat

Teknis fungsional

Tersedianya SDM

Aparatur

4

Persentase Aparatur yang

mengikuti Diklat Struktural

Menciptakan SDM Aparatur yang

professional

5

Persentase Aparatur yang telah mengikuti

Diklat Manajemen

Keuangan, Pemerintahan

Meningkatkan kualitas

penyelenggaraan kegiatan pendidikan dan pelatihan

6 Persentase Diklat sesuai kebutuhan

Persentase penyusunan kebutuhan diklat

7

Persentase akurasi database

pegawai

Persentase perencanaan Format ASN

Persentase

pelayanan administra

si kepe gawai an secara tepat waktu

dari keseluru han usulan yang

diterima

- Pengelolaan

Pemeliharaan Dokumen dan Arsip Kepegawaian

- Pengembangan Pemeliharaan Perangkat dan

Sistem Komputer Induk, Jaringan Komputer, serta

Sistem Infrormasi

1 2 3 4 5

Page 44: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 41

- Penyiapan Bahan Perencanaan

Kebutuhan Pegawai, dan Pertimbangan Formasi Pegawai,

serta standardisasi dan kompetensi jabatan

- Penyiapan kebijakan teknis sistem

rekrutmen dan pengelolaan teknologi informasi

sistem seleksi dan fasilitasi penyelenggaraan

seleksi

8

% Ketepatan penerimaan tunjangan yang

sesui dengan kriteria

Persentase tingkat kesejahtraan pegawai

berdasarkan kinerja

Persentase

terselesaik annya

kasuskasus pelanggara n disiplin

PNS Jumlah PNS yang

menerima pengharga an / tanda

kehormatan Satyalanca na Karya

Satya 10,20, dan 30 tahun

- Pelaksanaan pengembangan

kinerja, standarisasi kinerja jabatan dan pengembangan

sistem informasi kinerja pegawai ASN

- Pengkajian dan Penelitian Bidang Kepegawaian

- Penilaian Kompetensi dan Konseling Psikologi

PNS

9

Persentase

penerimaan hak kepegawaian secara tepat

waktu

% Pemenuhan hak kepegawaian yang sesuai standar pelayanan mutu

- Tersusunya standar pelayanan

bidang kepegawaian

- Persentase ditetapkan nya SK

jabatan fungsional

sesuai usulan

- Perumusan Kebijakan

Teknis Jabatan ASN - Pelayanan

Administrasi

Pengadaan PNS dan Penetapan Persetujuan dan

Pertimbangan Kenaikan Pangkat dan Mutasi Lainnya

- Tersedianya Perumusan Kebijakan

di Bidang Pembinaan Jabatan Fungsional Kepegawaian

Page 45: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 42

BAB III

ISU – ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

3.1 Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi

Pelayanan Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber

Daya Manusia Daerah Kota Makassar

Berdasarkan identifikasi pemasalahan tugas pokok dan fungsi

pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

Daerah Kota Makassar yang menjadi perhatian untuk sisa 2 (dua) tahun

ke depan dalam pengelolaan SDM melanjutkan program dan kegiatan

yang belum tercapai pada target Renstra sebelumnya sehingga perlu

ditindaklajuti pada Revisi Renstra 2014-2019 sebagai konsekuensi dalam

mendukung program Pemerintah Daerah sisa 2 (dua) tahun mendatang.

Sehubungan hal tersebut, salah satu permasalahan adalah :

1. Belum terpenuhinya kompetensi PNS dan belum terpenuhinya jumlah

PNS tenaga teknis strategis akibat terbatasnya formasi dibandingkan

beban kerja maupun rasio jumlah pensiun

2. Moratorium penerimaan CPNS dari jalur umum, namun usulan SKPD

menyatakan kekurangan pegawai;

3. Hasil Analisis Jabatan belum optimal seperti uraian tugas jabatan dan

SOP;

4. Analisis beban kerja belum optimal;

5. Belum optimalnya pengembangan karier pegawai sesuai dengan

kompetensi jabatan

6. Penanganan masalah disiplin pada SKPD belum optimal;

7. Penempatan alumni diklat belum optimal;

8. Belum terlaksananya sistem remunerasi pegawai;

9. Kesenjangan penghasilan;

10. Terbatasnya sarana dan prasarana penunjang kegiatan;

11. Terbatasnya anggaran pengembangan pegawi (diklat, tugas belajar,

pelatihan, dan assessment);

12. Database kepegawaian belum akurat;

Page 46: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 43

13. Penyelesai SPK (penilaian kinerja) di SKPD terlambat, sehingga

berpengaruh terhadap pelayanan administrasi kepegawaian.

14. Adanya aturan kediklatan yang sering berubah-ubah,sehingga aparat

penyelenggaraan diklat dalam melaksanakan tugas-tugasnya sering

mengalami kendala;

15. Masih terdapat ada PNS yang belum mengikuti Diklat PIM yang

dipersyaratkan dalam jabatan tertentu;

16. BKPSDMD kota Makassar belum menyediakan Data yang akurat

terhadap pengembangan Sistem Informasi Diklat;

17. Rapat Koordinasi Teknis pendididkan dan pelatihan baik pelaksanaan

di kota Makassar maupun di Propinsi Sul-Sel belum dapat mewadahi

semua aspirasi kebutuhan diklat setiap SKPD;

Adapun faktor penentu keberhasilan untuk memberikan focus

dan memperkuat rencana sehingga memperjelas hubungan Visi, Misi

dan nilai Asumsi, sebagai berikut :

1. Adanya peraturan perundang-undangan bidang kepegawaian;

2. Aparatur manajemen kepegawaian yang memadai;

3. Dukungan anggaran pembiayaan yang konstan;

4. Teknologi informasi yang terus berkembang;

5. Fasilitas sarana/prasana yang memadai;

3.2. Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil

Kepala Daerah Terpilih.

Visi Kota Makassar Tahun 2014-2019 yang telah ditetapkan

oleh Walikota dan Wakil Walikota Makassar terpilih periode tahun 2014-

2019 adalah “ MEWUJUDKAN KOTA DUNIA YANG NYAMAN

UNTUK SEMUA”. Makna yang terkandung di dalam Visi tersebut

kaitannya dengan peran dan fungsi Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar yang

akan dicapai yaitu terwujudnya pelayanan administrasi kepegawaian

yang transparan dan akuntabel.

PNS sebagai aparatur pemerintah merupakan salah satu

indikator keberhasilan pembangunan daerah dan sebagai public servis,

Page 47: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 44

sehingga PNS dituntut untuk memiliki kompetensi dan profesionalitas

dalam bekerja agar dapat melayani masyarakat dengan maksimal.

Indikator yang ditetapkan dalam rangka mencapai komitmen di

atas adalah dengan menjadi “ Aparatur Yang Profesional”, yaitu:

1. Bangga menjadi aparatur Pemerintah Kota Makassar;

2. Enerjik dan inovatif;

3. Rendah hati dan jujur;

4. Melayani dengan ikhlas;

5. Adil dan beretos kerja;

6. Responsif dan adaptif;

7. Teguh pendirian;

8. Amanah dalam Jabatan;

9. Berani dan bertanggungjawab ;

10. Antusias dan visioner;

11. Transparan dan akuntabel terhadap tugasnya;

Misi Kota Makassar Tahun 2014-2019 yang telah ditetapkan

oleh Walikota dan Wakil Walikota Makassar terpilih periode tahun 2014-

2019 yang berkaitan dengan peran dan fungsi BKPSDM Kota Makassar

adalah Misi-3 Mereformasi Tata Pemerintahan Menjadi Pelayanan

Publik Kelas Dunia Bebas Korupsi, dengan tujuan terwujudnya birokrasi

tertata dengan baik dan secara konsisten dengan menerapkan prinsip-

prinsip good govermance sebagaimana dimaksud dalam UU No. 28

Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara Yang Bersih dan Bebas

Korupsi, Kolusi dan Nepotisema yang mengamanatkan kepada setiap

penyelenggara Negara untuk mendahulukan kesejahteraan umum

dengan cara aspiratif, akomodatif dan selektif, maka pelayanan publik

secara otomatis akan berjalan dengan baik.

3.2.1 Analisis Lingkungan Internal dan Eksternal

Analisis Lingkungan Internal pada dasarnya proses identifikasi

yang menguraikan kekuatan dan kelemahan yang meliputi struktur

organisasi, sumber daya manusia, pembiayaan, sarana dan

prasarana. Analisis Lingkungan Internal dikelompokkan atas hal-hal

yang merupakan kelemahan (weakness) atau kekuatan (strengtk)

organisasi dalam mewujudkan tujuan dan sasaran.

Page 48: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 45

Analisis Lingkungan Eksternal pada dasarnya adalah identifikasi

terhadap kondisi lingkungan luar organisasi yang menguraikan

peluang dan tantangan/ancaman yang terdiri dari lingkungan

ekonomi, teknologi, social budaya, politik, ekologi dan keamanan.

Identifikasi ini akan menghasilkan indikasi mengenai peluang

(opportunity) dan tantangan (threats) organisasi dalam mencapai

tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan.

Dengan menggunakan pendekatan USG (urgency, seriousness,

growth) maka diperoleh beberapa hasil identifikasi kekuaran dan

kelemahan sebagai berikut :

1. Kekuatan :

Adanya aturan kepegawaian;

Adanya komitmen pimpinan dalam penataan manajemen

kepegawaian;

Suasana kerja di Badan Kepegawaian dan Pengembangan

Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar

Adanya pembagian tugas yang jelas yang dituangkan dalam

tupoksi

2. Kelemahan :

Belum adanya Standar Pelayanan Minimum (SPM)

Terbatasnya dana, sarana dan prasarana

Terbatasnya kompetensi PNS

Jumlah PNS yang masih kurang

Belum terintegrasinya semua Kegiatan Pendididkan dan

Pelatihan pada setiap SKPD masih lemah

Selanjutnya dianalisa dengan menggunakan alat analisa yakni

SWOT (Strenght, Weakness, Opportunity, Threats). Analisa SWOT

dilakukan untuk mengkaji kekuatan (Strenght) dan peluang

(Opportunity) yang dimiliki sesuai tabel berikut ini :

Page 49: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 46

Tabel 4

Faktor Eksternal dan Faktor Internal terhadap Peluang dan Tantangan yang

dimiliki oleh BKPDSDM Kota Makassar

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

Daerah Kota Makassar kemudian dibandingkan dengan kelemahan

(Weakness) dan ancaman (Threats) yang dihadapi Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar adalah :

A. Bidang Pengadaan dan Pengembangan Pegawai

1. Kendala

a. Belum adanya keseragaman persepsi dalam menyusun formasi

pegawai.

b. Tingginya permasalahan pengadaan CPNSD.

Faktor Eksternal

Faktor Internal

Peluang Tantangan

Kekuatan 1. Adanya aturan Kepegawaian;

2. Adanya komitmen pimpinan dalam penataan manajemen kepgawaiain;

3. Suasana kerja di Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber

Daya Manusia Daerah Kota Makassar;

4. Adanya pembagian tugas

yang jelas yang diuntungkan dalam tupoksi;

5. Komitmen untuk mewujudkan aparatur yang professional;

1. Adanya potensi

Sumber Daya Aparatur yang dapat dikembangkan dalam

penataan personil; 2. Adanya kebijakan

untuk melakukan

pembinaan, pengembangan dan pengawasan kepada

aparatur agar pegawai berdisiplin dan

professional; 3. Adanya kebijakan

pemerintah untuk

mengembangkan dan mengelola pegawai yang professional

dalam penataan manejemen pegawai;

4. Sistem teknologi

informasi komputerisasi yang mendukung pelayanan

yang prima, cepat dan tepat

1. Perubahan dan

perkembangan peraturan perundangan bidang kepegawaian yang harus

disikapi secara cepat dan tepat;

2. Jumlah Pegawai ASN yang

memasuki batas usia pension 5 (lima) tahun ke depan yang perlu disiapkan

penggantinya; 3. Tenaga Honorer K2 yang

tidak lulus seleksi dan Tenaga Honorer pada masing-masing SKPD yang

menjadi isu nasional; 4. Pengisian jabatan

berdasarkan Undang-

undang No. 5 Tahun 2014 tentang ASN;

5. Peningkatan dan

pengendalian kinerja dan disiplin pegawai ASN;

6. Peningkatan kapasitas dan

kompetensi pegawai untuk peningkatan pelayanan public.

Kelemahan 1. Belum adanya Standar

Pelayanan Minimum (SPM)

2. Terbatasnya dana, sarana dan prasarana;

3. terbatasnya kompetensi

PNS; 4. Jumlah PNS yang masih

kurang;

5. Belum terintegrasinya semua kegiatan Pendidikaan dan Pelatihan pada setiap SKPD

masih lemah

Page 50: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 47

c. Belum adanya sistem karier dan kaderisasi pimpinan yang terukur.

d. Rendahnya apresiasi terhadap pendidikan dan pelatihan.

e. Belum terumuskan secara jelas kompetensi jabatan.

2. Peluang

a. Desentralisasi manajemen kepegawaian daerah.

b. Arus globalisasi dan reformasi birokrasi menuju good governance.

c. Komitmen pimpinan pada penyelenggaraan pemerintahan yang

bebas KKN.

d. Dukungan APBD dalam penyelenggaraan program dan kegiatan.

3. Program Prioritas

a. Penyusunan formasi dan peta jabatan sesuai analisis beban kerja

dan analisis kebutuhan pegawai.

b. Penyusunan standar pengadaan CPNS sesuai formasi.

c. Penyusunan job mapping bagi jabatan struktural danpola karier.

d. Penyusunan sistem informasi diklat.

e. Pendirian assessment center.

B. Bidang Mutasi

1. Kendala

a. Belum adanya keseragaman persepsi dalam pemindahan PNS.

b. Tingginya sensivitas pemindahan PNS.

c. Masih belum meratanya jumlah dan kualitas PNS.

d. Persepsi kenaikan pangkat yang kurang tepat.

e. Belum adanya standar pelayanan administrasi kepegawaian.

f. Masih adanya ego sektoral dan ego daerah dalam administrasi

kepegawaian.

2. Peluang

a. Desentralisasi manajemen kepegawaian Daerah.

b. Arus globalisasi dan reformasi birokrasi menuju good governance.

c. Komitmen pimpinan pada penyelenggaraan pemerintahan yang

bebas KKN.

d. Dukungan APBD dalam penyelenggaraan program dan kegiatan.

3. Program Prioritas

a. Penyusunan standar pelayanan administrasi kepegawaian.

Page 51: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 48

b. Kenaikan pangkat melalui Tim Baperjakat.

c. Pemindahan pegawai dengan konsep TOR dan TOD

d. Penempatan PNS berdasar kebutuhan pegawai (formasi).

e. Pengembangan sistem informasi administrasi kepegawaian.

C. Bidang Umum Kepegawaian

1. Kendala

a. Belum kuatnya system reward and punishment di kepegawaian.

b. Arus globalisasi dan reformasi birokrasi menuju good govermance.

c. Komitmen pimpinan pada penyelenggaraan pemerintahan yang bebas

KKN.

d. Dukungan APBD dalam penyelenggaraan program dan kegiatan.

2. Peluang

a. Desentralisasi manajemen kepegawaian daerah.

b. Tuntutan profesionalisme PNS.

c. Komitmen pimpinan pada pembinaan korps PNS.

d. Dukungan APBD dalam penyelenggaraan program dan kegiatan.

3. Program Prioritas

a. Penyusunan standar pelayanan administrasi kepegawaian.

b. Kenaikan pangkat melalui Tim Baperjakat.

c. Pemindahan pegawai dengan konsep TOR dan TOD (right man on the

right place).

d. Penempatan PNS berdasar kebutuhan pegawai (formasi).

e. Pengembangan sistem informasi administrasi

D. Bidang Dokumen dan Pengolahan Data

1. Kendala

a. Banyaknya jenis dan macam dokumen kepegawaian.

b. Rendahnya apresiasi PNS terhadap berkas kepegawaian.

c. Tingginya biaya pengembangan SIMPEG dan administrasi Gaji PNS.

d. Terbatasnya PNS yang ahli dalam pengembangan sistem informasi.

e. Belum terhubungkannya jaringan informasi dengan SKPD

2. Peluang

a. Desentralisasi manajemen kepegawaian Daerah.

b. Penerapan ICT melalui e-governance untuk akses informasi.

Page 52: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 49

c. Perkembangan IT yang pesat.

d. Penggunaan KPE sebagai KIPNS.

e. Komitmen Pimpinan pada penyelenggaraan e-governance.

f. Dukungan APBD dalam penyelenggaraan program dan kegiatan.

3. Program Prioritas

a. Pengembangan SIMPEG

b. Pengembangan SDM di bidang IT.

c. Validasi data elektronik pegawai.

d. Pembangunan jejaring informasi SKPD

e. Pengembangan kinerja pengarsipan dokumen kepegawaian.

E. Sekretariat

1. Kendala

a. Terbatasnya anggaran dan mahalnya biaya pemeliharaan kantor.

b. Terbatasnya petugas pengadaan dan pengelola barang dan jasa.

c. Banyaknya jumlah surat masuk dan keluar.

d. Terbatasnya tenaga teknis rendah untuk kebersihan, jaga dan pramu.

e. Jaminan kualitas sarpras kantor.

2. Peluang

a. Desentralisasi manajemen kepegawaian daerah

b. Trasnparansi pengelolaan barang daerah menuju good governance.

c. Pengadaan barang jasa melalui internet (e-precorument).

d. Komitmen pimpinan pada penyelenggaraan pemerintahan yang

bebas KKN.

e. Dukungan APBD dalam penyelenggaraan program dan kegiatan.

3. Program Prioritas

a. Efisiensi dan efektifitas penggunaan alat dan prasarana kantor.

b. Pengiriman diklat pengadaan dan pengelolaan barang dan jasa.

c. Pola satu pintu administrasi surat dengan e-document.

d. Intensifikasi pola kerja tenaga teknis rendah.

e. Peningkatan sarana dan prasarana kantor.

3.3 Telaahan Review Renstra dan RPJMD Kota Makassar 2014-2019

Review Renstra BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2014-2019

yang mengacu kepada RPJMD Kota Makassar Tahun 2014-2019,

memprioritaskan tujuan Terwujudnya Tata Kelola Pemerintahan yang

Page 53: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 50

Baik Melalui Pemantapan Reformasi Birokrasi dengan sasaran

meningkatnya profesionalisme aparatur menuju pemerintahan yang

akuntabel, melalui indikator tingkat perwujudan SDM aparatur yang

kompeten dan profesional dalam pelayanan publik sesuai dengan

kebutuhan masyarakat dan peraturan perundangan yang berlaku

dilandasi oleh kecerdasan emosional dan spiritual.

Hal ini diakibatkan kondisi eksisting aparatur masih kurang

profesional, masih adanya penempatan pegawai yang tidak sesuai

dengan bidang keahliannya, keceradasan intelektual dan emosional

pegawai belum seimbang dengan kecerdasan spiritualnya, pola insentif

dan penggajian belum didasarkan pada kinerja dan beban kerja.

Maka dengan itu ditetapkan target capaian tahun 2019 adalah

tersedianya SDM aparatur yang bertanggung jawab, tepat fungsi, tepat

posisi sesuai peraturan perundangan yang berlaku.

Berdasarkan kondisi eksisting dan target pencapaian tersebut

maka ditunjang oleh induk program pembinaan, pengembangan dan

peningkatan kapasitas aparatur, dengan sasaran meningkatnya

kapasitas sumber daya aparatur, meningkatnya pembinaan dan

pengembangan kinerja aparatur.

Upaya yang dilakukan seperti diuraikan diatas agar dapat terus

menyelenggarakan kompetensi intinya dibidang kepegawaian dimasa

datang (lima tahun kedepan) dalam rangka memenuhi harapan stake

holdernya, kondisi dan proyeksi kedepan yang diharapkan adalah

sebagai berikut :

1. Terwujudnya PNS yang memiliki kemampuan, ketrampilan, dan

perilaku kerja produktif dalam melaksanakan tugas jabatannya;

2. Terwujudnya PNS yang akuntabel;

3. Terwujudnya sistem kompensasi berbasis kinerja;

4. Meningkatnya pelayanan prima administrasi kepegawaian; dan

Untuk mewujudkan harapan tersebut, berbagai upaya harus ditempuh

dalam mangantisipasi berbagai hambatan yang akan dihadapi. Faktor-

faktor yang menjadi penghambat pelayanan terhadap pelayanan

dimaksud adalah :

Page 54: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 51

1) Kualitas SDM yang kurang memadai sesuai dengan tupoksi;

2) Pengalokasian anggaran yang tidak sesuai dengan berbagai

kegiatan yang telah direncanakan sebelumnya;

3) Tumpang tindah kegiatan dengan SKPD lain;

4) Adanya kegiatan prioritas yang harus dilaksanakan oleh setiap

SKPD untuk mewujudkan pelayanan kepada masyarakat.

Dengan demikian hal ini harus didukung pula oleh niat yang tulus

dalam melaksanakan semua kegiatan yang telah direncanakan dengan

penyediaan Sumber Daya yang mampu menjadi penopang

terlaksananya program dan kegiatan yang ada.

3.4 Telaahan Renstra Kementrian/Lembaga terhadap Renstra

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya

Manusia Daerah Kota Makassar

Renstra BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2014-2019 memiliki

keterkaitan dengan Renstra kementerian, dalam hal ini Kementerian

Pendayagunaan Aparatur dan Reformasi Birokrasi (Kementerian PAN

dan RB) sesuai dengan tugas pokok dan fungsi yang diemban

BKPSDMD Kota Makassar tentang manajemen sumber daya aparatur.

Dalam Renstranya, Kementerian PAN dan RB 2015-2019

dengan Visi Mewujudkan aparatur Negara yang berkepribadian, bersih

dan kompeten untuk mencapai kualitas pelayanan publik yang

berkinerja tinggi dengan menetapkan 4 misi yaitu:

1. Mengembangkan Transparansi dan Akuntabilitas Kinerja

Pemerintahan

2. Membangun SDM Aparatur yang kompeten dan kompetetif

3. Menciptakan pemerintahan yang efektif dan efisien

4. Meningkatan kualitas pengelolaan reformasi birokrasi

Berdasarkan Visi dan Misi yang telah ditetapkan, Kementerian

PAN dan RB menetapkan 4 (empat) tujuan, yaitu:

1. Terwujudnya Pemerintahan yang Efektif dan Efisien.

2. Terwujudnya SDM Aparatur yang Kompeten dan Kompetitif.

Page 55: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 52

3. Terwujudnya Pemerintahan yang Bersih, Akuntabel, dan Berkinerja

Tinggi.

4. Terwujudnya Pelayanan Publik yang Baik dan Berkualitas.

5. Terwujudnya Aparatur Kementerian PANRB yang profesional dan

berkinerja tinggi

Berdasarkan atas tujuan, selanjutnya Kementerian PAN dan RB

menjabarkan dalam sasaran-sasaran strategis dan indikator kinerja

utama (IKU) sebagai alat ukur keberhasilan yang akan dicapai oleh

Kementerian PAN dan RB selama periode 2015-2019 adalah:

1. Terwujudnya pemerintahan yang efektif dan efisien

2. Terwujudnya SDM Aparatur yang kompeten dan kompetitif

3. Terwujudnya pemerintahan yang bersih, akuntabel, dan berkinerja

tinggi

4. Terwujudnya pelayanan publik yang baik dan berkualitas

5. Terwujudnya Aparatur Kementerian PANRB yang profesional dan

berkinerja tinggi

Sehubungan dengan hal tersebut agenda tentang reformasi

khususnya di bidang hukum, peradilan dan birokrasi sebagaimana

telah dilaksanakan pada agenda RPJM Nasional, yang mana Reformasi

birokrasi menempatkan pengelolaan SDM sebagai salah satu pilar

pokok penyusunan pembaharuan sistem tata kelola pemerintahan,

akan semakin mendapatkan perhatian pemerintah untuk lebih

ditingkatkan. Lebih khusus lagi dalam upaya menangani isu birokrasi

kecenderungannya lebih di fokuskan pada reformasi birokrasi antara

lain reformasi para penyelenggara birokrasi atau aparaturnya.

Mengenai penyelenggaraan birokrasi, aspek pembinaan Pegawai

Negeri Sipil menjadi perhatian utama mengingat sebagian besar

aparatur adalah PNS.

Dengan demikian aspek pembinaan mendapat peran penting

dalam program kerja di BKPSDMD Kota Makassar untuk menciptakan

sosok sumber daya manusia birokrasi di Pemerintah Kota Makassar

guna terwujudnya pemerintahan yang efektif dan efisien, SDM Apartur

yang kompeten dan kompetitif, Pemerintahan yang bersih, akuntabel

Page 56: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 53

dan berkinerja tinggi, pelayanan public yang baik dan berkualitas dan

Aparatur yang professional dan berkinerja tinggi.

Sehingga dipandang perlu adanya suatu mekanisme pembinaan

melalui system manajemen kepegawaian berbasis kompetensi yang

didukung dengan Sistem Informasi Kepegawaian Yang berbasis

Teknologi Informatika (TIK).

3.3.1 Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan

Hidup Strategis

Dengan struktur sistem pusat pelayanan Kota Makassar Tahun

2014-2019 yang menetapkan struktur Pusat Pelayanan Kota (PPK) dan

Sub Pusat Pelayanan Kota (SPK), mulai dari bidang sarana dan

prasarana pendidikan, kesehatan, peribadatan, bina sosial, ditunjang

oleh sumber daya aparatur Pemerintah Kota Makassar yang akuntabel

dengan menempatkan pegawai yang tepat sesuai dengan tugas pokok

dan fungsi BKPSDMD Kota Makassar.

BKPSDMD Kota Makassar memulainya dengan pemetaan

pegawai dan seleksi kompetitif melalui program dan kegiatan yang

dilaksanakan oleh BKPSDMD Kota Makassar sesuai dengan

perencanaan yang telah ditetapkan.

3.3.2 Telaah RTRW dan Kajian Lingkungan Hidup Startegis

Penentuan Isu-Isu Strategis

Pengembangan pemanfaatan Ruang wilayah Pemerintah Kota

Makassar sangat terkait dengan RTRW Provinsi Sulawesi Selatan

dimana Kota Makassar diharapkan memiliki fungsi utama sebagai

penunjang sistem metropolitan. Kebijakan strategisnya adalah

pengembangan sistem jaringan prasarana wilayah, dari isu strategis

tersebut, sasaran yang diharapkan dalam Renstra Badan Kepegawaian

dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar ke

depan adalah peningkatan kapasitas sumber daya aparatur dan

peningkatan pengembangan sarana dan prasarana pelayanan

kepegawaian.

Page 57: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 54

3.5 Penentuan Isu-Isu Strategis

Penentuan Isu-isu Strategis Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar yang

harus di tangani secara berkesinambungan untuk mendukung isu

strategis yaitu :

a. Hasil Identifikasi.

Dari hasil identifikasi permasalahan sebelumnya, inventarisasi dan

menetapkan skala prioritas permasalahan-permasalahan adalah

belum optimalnya peningkatan kualitas perencanaan PNS melalui

analisis jabatan dan pengembangan PNS yang didukung pola karier

yang jelas. Disamping itu masih rendahnya kualitas pelayanan

administrasi kepegawaian yang mengacu pada standar pelayanan

atau standart operational procedures (SOP).

b. Isu Strategis

Isu strategis tersebut tidak bias dilepaskan dari permasalahan bidang

SDM Aparatur atau kepegawaian umum itu sendiri antara lain :

1. Belum terukurnya kinerja PNS.

2. Belum seimbangnya Etos kerja PNS dengan semangat

profesionalisme.

3. Belum seimbangnya kualitas kompetensi dengan sertifikasi

keahlian dan keterampilan untuk pelayanan tupoksi.

4. Belum seimbangnya kebutuhan PNS baru yang berkualitas

dengan semakin banyaknya PNS yang pensiun.

5. Belum terukurnya kebutuhan sistem karier dan kaderisasi

pimpinan.

7. Adanya PNS yang terlibat masalah hukum;

8. Masih adanya praktek gratifikasi dan birokratisasi dalam

pelayanan publik;

9. Tingkat ketidakhadiran masih relatif tinggi dan tingkat

pemenuhan jam kerja masih rendah;

10. Penempatan pegawai belum sesuai dengan kompetensi;

11. Anggapan pemerintahan pusat kelebihan jumlah pegawai;

Page 58: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 55

12. Undang-undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil

Negara (ASN);

13. Kapasitas aparat kewilayahan (kuantitas dan kualitas)

14. Masih terbatasnya personil yang belum mengikuti diklat teknis

terutama yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas kinerja

aparatur;

15. Adanya pegawai yang dikirim mengikuti pendidikan tugas belajar

dan mengajukan ijin belajar untuk peningkatan jenjang

Pendidikan;

Page 59: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 56

BAB IV

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

Daerah Kota Makassar sebagai salah satu instansi dari Pemerintah Kota,

dalam menetapkan Visinya tentu harus mengacu kepada Visi Kota Makassar

dengan tetap memperhatikan tugas pokok dan fungsinya. Visi Kota Makassar

Tahun 2014-2019 yaitu “ MEWUJUDKAN KOTA DUNIA YANG NYAMAN

UNTUK SEMUA” sedangkan Misi 3 yang bahagian tugas pokok dan

fungsinya BKPSDMD Kota Makassar yaitu Mereformasi tata pemerintahan

menjadi pelayanan publik kelas dunis bebas korupsi.

4.1 Visi dan Misi Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber

Daya Manusia Daerah Kota Makassar

Memperhatikan Visi dan Misi Pemerintah Kota Makassar serta

dengan memperhatikan perubahan paradigma dan peranan manajemen

kepegawaian pada masa yang akan datang, maka Visi Badan

Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota

Makassar Tahun 2014-2019 adalah :

“ Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan

Kompetetif ”

Terdapat tiga kata kunci yang akan memberikan pemahaman

tentang Visi tersebut dalam tabel sebagai berikut :

Page 60: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 57

TABEL. 5

PENJELASAN VISI

Visi Pokok Visi Penjelasan Visi

Terwujudnya

Aparatur Yang

Profesional, Bersih

dan Kompetetif

1. Profesional

2. Bersih

3. Kompetetif

1. Istilah “Profesional” dimaksud

untuk menunjukkan kriteria

pegawai yang memiliki

kompetensi yang memadai

sesuai dengan persyaratan

suatu jabatan,bekerja dengan

dedikasi yang tinggi, dan

berorientasi pada prestasi

kerja.

2. Yang dimaksud dengan “bersih”

yaitu untuk menunjukkan

bahwa setiap pegawai dalam

melaksanakan tugasnya selalu

mengedepankan kredibilitas,

transparansi, akuntabel dan

mampu menyelenggarakan

amanah dan tanggungjawab

secara baik sehingga akan

terhindar dari adanya praktek-

praktekkorupsi,kolusi dan

nepotisme.

3. Yang dimaksud dengan

“kompetetif” yaitu memiliki nilai

lebih yang dapat dijadikan

modal dasar dalam

berkompetensi baik secara

pribadi maupun untuk

kepentingan organisasi dalam

arti memiliki daya saing yang

tinggi.

Page 61: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 58

Dalam mewujudkan Visi tersebut, seta mendorong upaya

peningkatan kualitas sumber daya aparatur dan BKPSDMD termasuk

pada misi ke-3 Kota Makassar yaitu Mereformasi Tata Pemerintahan

Menjadi Pelayanan Publik Kelas Dunia Bebas Korupsi, maka dirumuskan

yang ingin dicapai selain sebagai penjabaran dari Visi.

Adapun rumusan Misi yaitu sebagai berikut :

1) Mewujudkan manajemen kepegawaian dan sumber daya aparatur

Pemerintah Daerah yang bersih dan profesional;

2) Penyajian data kepegawaian yang apresiatif;

3) Peningkatan koordinasi aktif dibidang kepegawaian dengan SKPD

sebagai mitra strategis;

4) Mendukung kreatifitas dan kepastian karier aparatur;

5) Menyelenggarakan pendidikan dan pelatihan secara komprehensif;

6) Mengimplementasikan setiap kebijakan di bidang Pendidikan dan

Pelatihan;

7) Mendorong terwujudnya Aparatur Professional dan berwawasan

global;

8) Mengembangkan koordinasi dan kerjasama lintas SKPD dalam

pengembangan aparatur;

9) Mendorong peningkatan kinerja dan profesionalisme

penyelenggaraan Pendidikan dan Pelatihan.

4.2. Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah BKPSDMD

Kota Makassar

Tujuan yang dirumuskan Badan Kepegawaian dan

Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar dalam

melaksanakan manajemen kepegawaian selama kurun waktu dua tahun

adalah :

1. Mengembangkan SDM Aparatur yang tanggung jawab dan jujur ;

2. Meningkatkan pelayanan mutasi pegawai yang tepat waktu ;

3. Mengembangkan kompetensi dan kinerja aparatur yang professional

dan akuntabel;

4. Meningkatkan penerapan sistem disiplin dan kesejahteraan pegawai

dalam penerapan penghasilan berdasarkan kinerja ;

Page 62: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 59

5. Meningkatkan pemanfaatan teknologi informasi dalam pengelolaan

manajemen kepegawaian secara terintegrasi ;

6. Meningkatkan kualitas pelayanan manajemen kepegawaian yang

tepat waktu dan sasaran.

7. Menciptakan SDM Aparatur yang profesional;

8. Meningkatkan kualitas peneyelenggaraan kegiatan pendidikan dan

pelatihan;

9. Tersedianya system penyusunan rencana kebutuhan diklat

berdasarkan kebutuhan dan kemampuan daerah;

10. Tersedianya system informasi pendidikan dan pelatihan bebasis IT;

11. Mendorong tumbuhnya minat belajar bagi segenap aparatur

pemerintahan;’

12. Mewujudkan koordinasi dan sinkronisasi dengan instansi terkait.

Sasaran yang akan dicapai dalam pelaksanaan manajemen

kepegawaian daerah adalah :

1. Meningkatnya sistem pola karier yang jelas dan terukur ;

2. Meningkatnya pelayanan manajemen mutasi kepegawaian ;

3. Meningkatnya kinerja PNS yang berbasis kompetensi ;

4. Menurunnya penyelesaian kasus pelanggaran disiplin PNS dan

meningkatnya kesejahteraan PNS ;

5. Meningkatnya akurasi data sumber daya aparatur melalui

pengembangan system informasi manajemen kepegawaian ;

6. Meningkatnya layanan administrasi kepegawaian.

7. Terciptanya SDM Aparatur yang professional;

8. Terwujudnya kualitas peneyelenggaraan kegiatan pendidikan dan

pelatihan;

9. Terwujudnya system rencana kebutuhan diklat berdasarkan

kebutuhan dan kemampuan keuangan daerah;

10. Terwujudnya system informasi pendidikan dan pelatihan

bebasis IT;

11. Terwujudnya minat belejar aparatur / peserta diklat;

12. Terwujudnya koordinasi dan sinkronisasi dengan instansi terkait;

Page 63: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 60

Tujuan, Sasaran, Indikator Sasaran serta Target Kinerja Sasaran

Jangka Menengah Pelayanan BKPSDMD Kota Makassar Tahun 2014-

2019 dapat dilihat pada tabel 4.4 dibawah ini :

Page 64: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 2

Tabel 6

TUJUAN DAN SASARAN

NO TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA SASARAN

1 2 3 4

1.

Peningkatan pelayanan administrasi

kepegawaian yang transparan dan

akuntabel

Terwujudnya kajian dan pelayanan

administarasi pegawai yang sesuai

norma dan standar

Meningkatnya pengembangan kajian dan

pelayanan administrasi kepegawaian yang

tepat waktu dan tepat sasaran

2 Peningkatan sarana dan prasarana

Tersedianya sarana dan prasarana

pendukung pelayanan administrasi

kepegawaian

Meningkatnya sarana dan prasarana

pendukung pelayanan administrasi

kepegawaian

3 Peningkatan Disiplin Pegawai Tersedianya pakaian dinas harian

pegawai

Meningkatnya kedisiplinan Aparatur Sipil

Negara

4.

Peningkatan keterampilan dan

profesionalisme PNS setelah

mengikuti diklat

Terwujudnya pegawai yang memiliki

kemampuan teknis wawasan dan

keterampilan yang profesional

berdasarkan tugas dan fungsinya

Jumlah PNS yang mengikuti Diklat Teknis /

Fungsional untuk peningkatan

pengetahuan dan kemampuan

5. Peningkatan Sistem Pelaporan

Capaian Kinerja dan Keuangan

Terwujudnya pengembangan system

pelaporan capaian kinerja dan keuangan

Meningkatnya pelaporan capaian kinerja

dan keuangan

NO TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA SASARAN

1 2 3 4

6. Peningkatan pembinaan pegawai

sesuai kompetensi

Terwujudnya pengembangan Aparatur

Sipil Negara sesuai kompetensi Persentase Aparatur Sipil Negara yang sesuai kompetensi

7.

Peningkatan penilaian dan

pemberian tunjangan kinerja

aparatur

Terwujudnya penilaian dan pemberian tunjangan kinerja bagi Aparatur

Persentase tingkat kesejahteraan pegawai

berdasarkan kinerja

8.

Peningkatan penilaian dan

pemberian tunjangan kinerja

aparatur

Terwujudnya penilaian dan pemberian

tunjungan kinerja bagi Aparatur

Persertase tingkat kesejahtraan pegawai

berdasarkan kinerja

9. Peningkatan pemenuhan hak-hak

kepegawaian

Terwujudnya pemenuhan hak-hak

kepegawaian

Persentase pemenuhan hak kepegawaian

yang sesuai standar pelayanan mutu

10. Menciptakan SDM Aparatur yang profesional

Terciptanya SDM Aparatur yang profesional

Tersedianya SDM Aparatur

11. Meningkatkan kualitas

penyelenggaraan kegiatan pendidikan dan pelatihan

Trewujudnya kualitas penyelenggaraan kegiatan pendidkan dan pelatihan

Penyelenggaraan Diklat yang berkualitas 236 kali

1 2 3 4

60

61

Page 65: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 3

12. Tersedianya syastem penyusunanrencana diklat

berdasarkan kebutuhan

Trewujudnya system penyusunan rencana kebutuhan

Tersedianya system penyelenggaraan kebutuhan diklat 5 paket

13. Tersedianya system informasi

pendidkan dan pelatihan bebasis IT

Terwujudnya system informasi

pendidkan dan pelatihan berbasis IT Tersedianya system informasi IT 5 paket

14. Mendorong tumbuhnya minat belajar

bagi segenap aparatur pemerintah

Terwujudnya minat belajar

aparatur/peserta diklat

Tumbuhnya minat peserta diklat sebagai

suatu kebutuhan

15. Mewujudkan koordinasi dan sinkronisasi dengan instansi

Terwujudnya koordinasi dan sinkronisasi dengan instansi terkait

Tertibnya koordinasi dan sinkronisasi dengan instansi terkait

16. Tersedianya dukungan sarana dan prasarana diklat yang memadai

Terwujudnya sarana dan prasarana diklat yang memadai

Tersedianya sarana dan prasarana diklat [Diklat Balai Diklat]

Page 66: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 64

4.3 Strategi dan Kebijakan BKPSDMD Kota Makassar

Strategi yang perlu dilakukan dalam pelaksanaan manajemen

kepegawaian daerah adalah :

1. Pengembangan PNS melalui analisis jabatan dan pengembangan

PNS yang didukung pola karier yang jelas ;

2. Peningkatan kualitas pelayanan administrasi kepegawaian yang

mengacu pada standar pelayanan atau Standart Operational

Procedures (SOP) ;

3. Peningkatan kualitas pengukuran kompetensi dan penilaian kinerja

pegawai yang dapat dipertanggungjawabkan ;

4. Peningkatan kualitas kedisiplinan PNS dan kesejahteraan PNS yang

didukung reward and punishment ;

Dalam rangka mencapai tujuan dan sasaran BKPSDMD, ditetapkan

strategi dan kebijakan yang akan dilaksanakan sampai dengan Tahun

2019

1. Strategi Pembangunan

Strategi merupakan kebijakan - kebijakan yang diambil dalam

rangka mengimplementasikan agenda pembangunan pada

BKPSDMD Kota Makassar 2 (dua) tahun kedepan strategi yang

diperlukan sebagai berikut :

1) Peningkatan keterampilan dan profesionalisme PNS, strategi

diarahkan melalui pengiriman pegawai untuk mengikuti, Bimtek,

Kursus-kursus dan Pelatihan tugas pokok dan fungsi bagi PNS

daerah;

2) Peningkatan pembinaan pegawai sesuai kompetensi yang

melalui promosi jabatan secara terbuka bagi Aparatur Sipil

Negara yang memenuhi persyaratan sesuai dengan perundang-

undangan yang berlaku;

3) Peningkatan SDM Aparatur yang berkualitas dan berkompetensi

strategi diarahkan dengan melaksanakan seleksi ujian dinas dan

ujian penyesuaian ijazah bagi PNS yang lulus pendidikan formal,

serta dengan memberikan sosialisasi peraturan bidang

Page 67: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 65

kepegawaian agar PNS mampu meningkatkan kemampuan

teknis dan wawasan disiapkan untuk mengisi formasi jabatan

dan penataan personil yang profesional dan proporsional;

4) Peningkatan pengembangan dan penataan pegawai yang

profesional dan proporsional melalui sistem manajemen

kepegawaian strategi diarahkan dengan memberikan bantuan

tugas belajar ikatan dinas, pemberian ijin belajar PNS ke

jenjang pendidikan yang lebih tinggi, rekruitmen calon praja

IPDN dan seleksi penerimaan calon pegawai melalui formasi

umum maupun hasil pendataan GTT/PTT, memberikan

penghargaan/ reward kepada PNS untuk peningkatan

kesejahteraan, memberikan sanksi/punishment PNS yang

melakukan pelanggaran disiplin dan peningkatkan kualitas

pelayanan kepegawaian daerah yang baik, melalui

pembangunan sistem pelayanan kepegawaian berbasis

teknologi informasi melaui pengelolaan pengembangan

pembangunan sistem aplikasi pelayanan kepegawaian (SAPK)

dan data elektronik;

5) Peningkatan pelayanan administrasi kepegawaian yang baik,

strategi diarahkan melalui penyediaan sarana dan prasarana

yang memadai untuk pelayanan kepegawaian yang efektif,

efisien dan tepat waktu kepada pegawai di lingkungan

Pemerintah Kota Makassar ;

2. Kebijakan

1. Meningkatkan kompetensi dan pemahaman terhadap peraturan

dibidang kepegawaian melalui pendidikan dan pelatihan;

2. Meningkatkan pola-pola pengembangan karier pegawai sesuai

dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku melalui

pendidikan kedinasan;

3. Meningkatkan disiplin pegawai dengan pemberian reward dan

punishment melakukan monitoring dan evaluasi, melaksanakan

rekruitmen, memberikan bantuan tugas belajar dan

Page 68: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 66

memberikan ijin belajar, menempatkan pegawai sesuai azas the

right man on the right place serta menyempurnakan sistem

kerja sarana / prasarana pendukung secara berkelanjutan;

4. Memberikan pelayanan administrasi kepegawaian yang cepat,

tepat dan akurat untuk meningkatkan kepuasan aparatur

Pemerintah Kota Makassar.

Sesuai Peraturan Walikota Makassar Nomor : 111 Tahun

2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi dan

Tata Kerja Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya

Manusia Daerah Kota Makassar, maka dirumuskan perwujudan Visi,

Misi, Tujuan dan Sasaran sebagai berikut :

Page 69: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 67

Tabel. 7

VISI, MISI, TUJUAN, SASARAN DAN RENCANA PROGRAM /

KEGIATAN BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH KOTA MAKASSAR

VISI MISI TUJUAN SASARAN

1 2 3 4

Terwujudnya

Aparatur Yang Profesional,

Bersih dan Kompetetif

1. Mewujudkan manajemen

kepegawaian dan sumber daya aparatur pemerintah

daerah yang bersih dan professional

1. Mengembangkan SDM

Aparatur yang tanggung jawab dan

jujur ;

1. Meningkatnya sistem pola

karier yang jelas dan terukur ;

melalui analisis jabatan dan pengembangan PNS

yang di dukung pola karier yang jelas

2. Penyajian data kepegawaian yang

apresiatif

2. Meningkatkan pelayanan mutasi

pegawai yang tepat waktu

2. Meningkatnya pelayanan manajemen mutasi

kepegawaian ;

pelayanan administrasi

kepegawaian yang mengacu pada standar

pelayanan atau standar operational procedures (SOP)

1 2 3 4

3. Peningkatan koordinasi aktif dibidang

kepegawaian dengan SKPD sebagai mitra strategis

3. Mengembangkan kompetensi dan

kinerja aparatur yang professional dan akuntabel;

3. Meningkatnya kinerja PNS yang berbasis kompetensi ;

pengukuran kompetensi

dan penilaian kinerja pegawai yang dapat dipertanggunjawabkan

1 2 3 4

Page 70: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 68

3. Mendukung kreatifitas dan kepastian karier aparatur

4. Meningkatkan penerapan sistem

disiplin dan kesejahteraan

pegawai dalam penerapan penghasilan

berdasarkan kinerja ;

4. Menurunnya penyelesaian kasus pelanggaran disiplin

PNS dan meningkatnya kesejahteraan PNS ;

kedisiplinan PNS dan

kesejahteraan PNS yang didukung reward and

punishment

administrasi

kepegawaian yang cepat, tepat dan akurat

untuk meningkatkan kepuasan aparatur Pemerintah

5. Menyelenggarakan pendidikan dan pelatihan

secara komprehensif

5. Meningkatkan pemanfaatan teknologi

informasi dalam pengelolaan

manajemen kepegawaian secara terintegrasi ;

5. Meningkatnya akurasi data sumber daya aparatur melalui

pengembangan system informasi manajemen

kepegawaian ;

6. Mengimplementasikan

setiap kebijakan di bidang pendidikan dan pelatihan

6. Meningkatkan kualitas

pelayanan manajemen kepegawaian yang tepat waktu dan

sasaran.

6. Meningkatnya layanan

administrasi kepegawaian.

7. Mendorong terwujudnya aparatur professional dan berwawasan global

7. Menciptakan SDM Aparatur yang professional

7. Terciptanya SDM Aparatur yang professional;

1 2 3 4

8. Mengembangkan

koordinasi dan kerjasama lintas SKPD dalam pengembangan karier

8. Meningkatkan kualitas

peneyelenggaraan kegiatan pendidikan dan pelatihan;

8. Terwujudnya kualitas

peneyelenggaraan kegiatan pendidikan dan pelatihan;

9. Mendorong peningkatan

kinerja dan profesionalisme penyelenggaraan

pendidikan dan pelatihan

9. Tersedianya system

penyusunan rencana kebutuhan diklat ber-dasarkan kebutuhan &

kemampuan daerah;

9. Terwujudnya system rencana

kebutuhan diklat berdasarkan kebutuhan dan kemampuan keuangan daerah;

10. Tersedianya system informasi pendidikan

dan pelatihan bebasis IT;

10. Terwujudnya system informasi pendidikan dan

pelatihan bebasis IT;

11. Mendorong tumbuhnya minat

belajar bagi segenap aparatur

pemerintahan;

11. Terwujudnya minat belejar aparatur / peserta diklat;

12. Mewujudkan koordinasi dan

sinkronisasi dengan instansi terkait.

12. Terwujudnya koordinasi dan sinkronisasi dengan instansi

terkait;

Page 71: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 69

Page 72: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 70

BAB V

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA,

KELOMPOK SASARAN DAN PENDANAAN INDIKATIF

Dalam mewujudkan pencapaian Visi dan Misi BKPSDMD, perlu

dilakukan kebijakan operasional dalam bentuk program dan kegiatan yang

dapat memberikan arah dan kesatuan konsep manajemen kepegawaian

dalam periode 2014-2019. Sesuai dengan tugas pokok dan fungsi sebagai

lembaga teknis daerah yang membantu Kepala Daerah dalam

menyelenggarakan pelaksanaan urusan pemerintahan, pelaksanaan

pembinaan atas penyelenggaraan pemerintahan di bidang Pengelolaan

Administrasi Kepegawaian, Penyiapan Penyusunan Program dan Petunjuk

Pembinaan dan Pengembangan Kepegawaian serta melaksanakan Mutasi dan

Kesekretariatan Kepegawaian sebagaimana yang diatur dalam Peraturan

perundang-undangan, maka program dan kegiatannya didasarkan pada dua

sisi yaitu internal dan eksternal. Program dan kegiatan internal dipusatkan

pada upaya-upaya menata kelembagaan dan ketatalaksanaan serta

mengefektifkan kinerja Badan Kepegawaian Daerah Kota Makassar,

sedangkan program dan kegiatan eksternal dilaksanakan dalam upaya

mewujudkan peningkatan kualitas sumberdaya manusia aparatur di Kota

Makassar yang lebih Profesional, Bersih dan Kompetetif.

Selanjutnya program disusun menurut urusan pemerintahan daerah

dengan memperhatikan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun

2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah

diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 59 tahun 2007 yaitu

terdiri dari program SKPD dan urusan wajib.

Program dan kegiatan Badan Kepegawaian dan Pengembangan

Sumber Daya Manusia Daerah Kota Makassar tahun 2018 – 2019 terdiri dari:

A. Program Utama

1. Program Pembinaan Pegawai sesuai Kompetensi

1) Pemberian bantuan Tugas Belajar, Ikatan Dinas dan Izin Belajar

dan Ikatan Dinas;

2) Ujian Dinas dan Penyesuaian Ijazah;

Page 73: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 71

3) Seleksi Promosi Terbuka Jabatan Lingkup Pemkot Makassar;

4) Pelaksanaan Brainstorming Kepegawaian Lingkup Pemkot

Makassar

2. Program Peningkatan Diklat Teknis dan Fungsional Aparatur

1) Peningkatan kompetensi tenaga kediklatan

2) Diklat Inovasi Pelayanan Publik

3) Pelatihan Revolusi mental bagi Pegawai ASN menuju Indonesia

yang berkepribadian

4) Diklat Pengelolaan MTR berbasis Masyarakat

5) Diklat Calon / Pengawas Sekolah

6) Diklat Calon / Kepala Sekolah

3. Program Diklat Pengembangan Karier

1) Diklat Kepemimpinan Tk. II

2) Diklat Kepemimpinan Tk. III

3) Diklat Kepemimpinan Tk. IV

4) Diklat Prajabatan Gol. III

5) Diklat Prajabatan Gol. II/I

4. Program Diklat Manajemen Keuangan, Pemerintah dan

Pembangunan

1) Ujian Sertifikasi Barang dan Jasa

2) Pelatihan Revolusi Mental membangun karakter kepemimpinan

yang melayani masyarakat

3) Pelatihan Sombere bagi Pegawai ASN dalam membangun Budaya

Kerja Pelayanan

5. Program Pengkajian Diklat Aparatur

1) Pengembangan Kurikulum Diklat

2) Training Need Analisis (TNA)

3) Diklat Evaluasi penyelenggaraan pelatihan

4) Evaluasi Pasca Pelatihan (EPP)

5) Monitoring dan Evaluasi Kebutuhan Diklat

6. Program Perencanaan dan Infromasi Kepegawaian

1) Penyusunan Formasi Pegawai Negeri Sipil (ASN);

Page 74: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 72

2) Pengadaa n Aparatur Sipil Negara Pemerintah Kota

Makassar;

3) Pelaksanaan Sumpah / Janji PNS;

4) Penyelenggara Penerimaan Ikatan Dinas;

5) Penataan Arsip Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kota

Makassar;

6) Pengelolaan dan Pengembangan Sistem Informasi Manajemen

Kepegawaian Daerah;

7) Penyusunan DUK dan Besetting Pegawai;

8) Validasi Data Pegawai;

9) Pengelolaan Tenaga Kontrak Kerja Waktu Terbatas (Jasa Tenaga

Pendukung)Evaluasi Pegawai Tidak Tetap (Jasa Tenaga

Pendukung);

10) Pengankatn dari CPNSD ke PNSD;

11) Pengelolaan Web Portal Informasi Kepegawaian.

7. Program Penilaian dan Pemberian Tunjangan Kinerja

1) Pengelolaan Kehadiran dan Rekapitulasi Pegawai;

2) Proses Penanganan Kasus-kasus Pelanggaran Disiplin PNS dan

Konseling Pegawai;

3) Penganugrahan Satyalancana Karya Satya dan Masa Kerja

Pegawai;

4) Pengelolaan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggaran Negara

(LHKPN);

5) Evaluasi Kinerja Pegawai;

6) Pemberian Penghargaan dan Reward kepada PNS;

7) Seleksi dan Pemberiaqn Penghargaan bagi Aparatur Sipil Negara

yang berprestasi;

8) Penanganan Administrasi Proses Permohonan Tunjangan

Keluarga.

8. Program Pemenuhan Hak Kepegawaian

1) Pengelolaan Kenaikan Pangkat PNS;

2) Pengelolaan Surat Izin, Cuti dan KGB Pegawai;

3) Pengelolaan Administrasi Pensiun;

4) Pemindahan Tugas PNS;

Page 75: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 73

5) Seleksi Pegawai dari Luar Pemerintah Kota Makassar;

6) Rekruitmen PNS Dalam Jabatan Struktural;

7) Rekrutmen Dalam Jabatan Fungsional;

8) Pendayagunaan & Penempatan PNS berdasarkan kompetensi;

9) Validasi data hak kepegawaian.

9. Program Olahraga, Seni, Budaya, Mental dan Rohani

1) Peningkatan Mental & Rohani bagi Anggota KORPRI &

Keuangannya;

2) Pelayanan Sunatan Massal;

3) Sosialisasi Persemayaman & Pemakaman;

4) Upacara Pelepasan Jenazah bagi Anggota KORPRI yang

meninggal dunia;

5) Pembinaan & Pengembangan Bakat, Olaraga, Seni dan

Keagamaan bagi Anggota KORPRI;

6) Sosialisasi Badan Amil Zakat (BAZ) bagi Anggota KORPRI Lingkup

Kota Makassar.

10. Program Bantuan Hukum, Usaha dan Sosial

1) Sosialisasi Perundang-undangan di bidang Hukum bagi Anggota

KORPRI

2) Fasilitas bagi Anggota KORPRI yang menghadapi masalah hukum

3) Fasilitas terbentuknya usaha KORPRI

4) Sosialisasi kewirausahaan bagi Anggota KORPRI yang memasuki

masa pensiun

5) Sosialisasi Kewirausahaan bagi Anggota KORPRI & Keluarganya

B. Program Pendukung

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran;

1) Penyediaan Jasa Surat Menyurat;

2) Penyediaan Jasa Komunikasi dan Sumber Daya Air dan Listrik;

3) Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor;

4) Penyediaan Jasa Tenaga Pendukung Administrasi Kantor/ Teknis

Lainnya;

5) Penyediaan Bahan Bacaan;

6) Penyediaan Jasa Pengamanan Internal Kantor;

7) Pengelola Administrasi Kantor;

Page 76: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 74

8) Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Keluar Daerah;

9) Administrasi Umum Kepegawaian;

10) Survey Land Sistem Manajemen Mutu Berbasis ISO;

11) Pengelolaan Kepegawaian;

12) Sosialisasi Kinerja Pelayanan Publik;

13) Penyediaan Jasa Jaminan Sosial Ketenagakerjaan

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur;

1) Pengadaan Alat Kantor;

2) Pengadaan Alat Rumah Tangga;

3) Pengadaan Komputer;

4) Pengadaan Meja dan Kursi Kerja / Rapat;

5) Pengadaan Alat Studio;

6) Pemeliharaan Rutin/Berkala Mobil Jabatan;

7) Pemeliharaan Rutin/Berkala Alat Angkutan Darat Bermotor;

8) Pemeliharaan Rutin/Berkala Alat Kantor;

9) Pemeliharaan Rutin/Berkala Alat Rumah Tangga;

10) Pemeliharaan Rutin/Berkala Komputer;

11) Pemeliharaan Rutin/Berkala Alat Studio;

12) Pemeliharaan Rutin/Berkala Alat Komunikasi;

13) Penyediaan Jasa Perizinan dan Sertifikasi;

14) Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan

Kantor;

15) Pengembangan Aplikasi System Informasi Manajemen (SIM)

3. Program Peningkatan Disiplin Aparatur;

1) Pengadaan Pakaian Dinas beserta Perlengkapannya.

4. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur;

1) Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan Kepegawaian;

2) Bimbingan Teknis Manajemen Kepegawaian;

3) Pelatihan Motivasi;

4) Pembekalan terhadap PNS yang akan mencapai Batas Usian

Pensiun (BUP);

5) Pembinaan Pensiun Pemerintah Kota Makassar;

Page 77: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 75

6) Peningkatan Etika Pelayanan bagi Tenaga Honorer;

7) Peningkatan Keterampilandan Profesionalisme;

8) Rakor dan Rakernis Kepegawaian Tingkat Kota Makassar;

9) Sosialisasi Kenaikan Pangkat PNS.

5. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan

Capaian Kinerja dan Keuangan.

1) Penyusunan RKA – SKPD;

2) Penyusunan DPA – SKPD;

3) Penyusunan Rencana Kerja (RENJA) SKPD;

4) Penyusunan Lakip SKPD;

5) Penyusunan TAPKIN-SKPD;

6) Penyusunan Laporan Keuangan Keuangan Semesteran, Laporan

Keu. Akhir Tahun dan Perhitungan Penyusunan Asset SKPD;

7) Pengelolaan Keuangan SKPD;

8) Peningkatan Kinerja Pelayanan dan Administrasi;

Berkaitan dengan pencapaian Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran

sebagaimana tersebut diatas, maka dipandang perlu ditetapkannya indikator

kinerja program dan kegiatan, yang tujuannya untuk mengevaluasi hasil

kinerja Badan Kepegawaian Daerah Kota Makassar. Indikator kinerja tersebut

dapat digambarkan dalam Lampiran I Renstra ini.

Page 78: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 76

BAB VI

INDIKATOR KINERJA SKPD YANG MENGACU PADA TUJUAN

DAN SASARAN RPJMD

Sebagaimana yang telah dijelaskan pada BAB sebelumnya, indikator

kinerja BKPSDMD Kota Makassar telah sejalan dengan tujuan dan sasaran

yang tertuang dalam dokumen Rencana Pembangunan Jangka Menengah

Daerah (RPJMD) Kota Makassar.

Tujuan dan sasaran dari program kegiatan yang ingin dicapai oleh

BKPSDMD Kota Makassar tidak terkait secara langsung dengan agenda

pembangunan Kota Makassar. Namun dalam hal ini BKPSDMD Kota Makassar

hanya berfungsi sebagai pendukung program-program pembangunan

tersebut dengan melaksanakan pengelolaan administrasi kepegawaian,

penyiapan penyusunan program dan petunjuk pembinaan dan

pengembangan pegawai serta melaksanakan mutasi dan tata usaha

kepegawaian intern Pemerintah Daerah yang sesuai dengan Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Pemerintah Daerah Kota Makassar dalam

kurun waktu 5 tahun ke depan yang dimana Indikator Kinerja Badan

Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota

Makassar yang mengacu pada Tujuan dan Sasaran RPJMD dapat dilihat pda

tabel 4.6 berikut ini :

Page 79: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 77

Page 80: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 78

Tabel 4.6

Indikator Kinerja Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya

Manusia Daerah Kota Makassar yang mengacu pada Tujuan dan Sasaran

RPJMD

NO INDIKATOR KINERJA PROGRAM (OUTCOME) KONDISI

KINERJA AWAL

RPJMD (2014)

TARGET CAPAIAN SETIAP TAHUN

Tahun 2015

Target

1 2 3 4

1 Jumlah dan Persentase SDM yang ditempatkan sesuai kompetensinya 14.29% 14,29 %

2 Persentase Jumlah pegawai yg direkrut sesuai dengan usulan formasi 11,34% 14,29 %

3 Persentase akurasi database pegawai 40 %

4 % ketepatan penerima tunjangan sesuai dengan kriteria 5,78% 14,29 %

5 Persentase Penerimaan hak Kepegawaian secara tepat waktu 7,51% 14,29%

6 Persentse pengangkatan dalam jabatan Struktural 92.66

7 Persentase Aparatur yang mengikuti diklat Struktural sesuai kebutuhan 1,14% (160 Orang

yang mengikuti

diklat teknis)

4,79 %,

1 2 3 4

8 Cakupan yang mengikuti Diklat Teknis Fungsional 3.7

9 Persentase Aparatur yang mengikuti Diklat Struktural

119 Orang 903

Orang

5,98% (119 Orang) 45,35 %

10 Pesentase Aparatur yang telah mengikuti Diklat Manajemen Keuangan,

Pemerintahan dan Pembangunan 3,14%

753

Orang

11 Persentase Aparatur yang telah mengikuti Diklat Manajemen Keuangan,

Pemerintahan dan Pembangunan 3,14% 5,38 %

12 Persentase Diklat sesuai kebutuhan 51,72% 20 %

13 Persentase Diklat sesuai kebutuhan 51,72% 180

Orang

14 Persntase Aparatur yang mengikuti diklat Teknis sesuai kebutuhan 160 Orang yang mengikuti diklat

teknis

670 Orang

15 Persentase Anggora Korpri yang mendapatkan Pembinaan Mental 41% 52%

16 Persentase Anggota Korpri yang mendapatkan bantuan Hukum 9% 14 %

Page 81: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 79

BAB VII

P E N U T U P

Rencana Strategi BKD Kota Makassar Tahun 2014 - 2019 merupakan

penjabaran dari Visi, Misi, Tujuan, Strategi, sasaran Kepala BKPSDMD Kota

Makassar 5 (lima) tahun mendatang, serta mengacu kepada RPJMD Walikota

dan Wakil Walikota Makassar.

Rencana Strategi yang disusun ini adalah suatu dokumen baru dan

merupakan uraian lebih lanjut dari RPJMD. Sesuai dengan Tugas Pokok

Fungsi BKPSDMD Kota Makassar dan dengan memperhitungkan potensi,

peluang dan kendala yang ada atau mungkin timbul, maka disusunlah

Rencana Strategi yang berorientasi pada hasil yang ingin dicapai.

Kaidah - Kaidah Pelaksanaan

1. BKPSDMD Kota Makassar berkewajiban menyusun Rencana Strategi yang

memuat Visi, Misi, Tujuan, Strategi, Kebijakan, Program dan Kegiatan

pokok pembangunan sesuai Tugas dan Fungsi yang disusun dengan

berpedoman pada RPJMD Kota Makassar Tahun 2014-2019 yang akan

jadi pedoman dalam menyusun Rencana Kerja BKPSDMD Kota Makassar

2. Seluruh jajaran dilingkungan BKPSDMD Kota Makassar melaksanakan

program – program dalam Renstra dengan sebaik -baiknya.

3. Sebagai Pedoman menyusun Rencana Kerja BKPSDMD Kota Makassar

tahun berikutnya sehingga merupakan suatu dokumen yang diformalkan

dalam kaitannya dengan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

sesuai Inpres Nomor : 7 tahun 1999 yang diwajibkan kepada semua

Instansi Pemerintah untuk menyusunnya secara berjenjang.

Demikianlah Renstra SKPD BKPSDMD Kota Makassar ini disusun

semoga dapat menjadi pedoman bagi penyusunan Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Makassar 2014-2019.

Makassar, Agustus 2017

KEPALA BADAN,

H. B. AMIRUDDIN, SE,. MM Pangkat : Pembina Utama Muda Nip : 19590809 198903 1 006

Page 82: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 80

Dalam Renstranya, Kementerian PAN dan RB 2015-2019 dengan Visi

Mewujudkan aparatur Negara yang berkepribadian, bersih dan

kompeten untuk mencapai kualitas pelayanan publik yang berkinerja

tinggi dengan menetapkan 4 misi yaitu:

5. Mengembangkan Transparansi dan Akuntabilitas Kinerja

Pemerintahan

6. Membangun SDM Aparatur yang kompeten dan kompetetif

7. Menciptakan pemerintahan yang efektif dan efisien

8. Meningkatan kualitas pengelolaan reformasi birokrasi

Berdasarkan Visi dan Misi yang telah ditetapkan, Kementerian

PAN dan RB menetapkan 4 (empat) tujuan, yaitu:

1. Terwujudnya Pemerintahan yang Efektif dan Efisien.

2. Terwujudnya SDM Aparatur yang Kompeten dan Kompetitif.

3. Terwujudnya Pemerintahan yang Bersih, Akuntabel, dan Berkinerja

Tinggi.

4. Terwujudnya Pelayanan Publik yang Baik dan Berkualitas.

5. Terwujudnya Aparatur Kementerian PANRB yang profesional dan

berkinerja tinggi

Adapun keterkaitan tujuan dengan Renstra BKPSDMD Kota

Makassar yang ingin dicapai adalah pada tujuan ke 3 (tiga), yaitu

Terwujudnya Pemerintahan yang Bersih, Akuntabel, dan Berkinerja

Tinggi dan tujuan ke 5 (lima), yaitu terwujudnya aparatur yang

professional dan berkinerja tinggi.

Berdasarkan atas tujuan, selanjutnya Kementerian PAN dan RB

menjabarkan dalam sasaran-sasaran strategis dan indikator kinerja

utama (IKU) sebagai alat ukur keberhasilan yang akan dicapai oleh

Kementerian PAN dan RB selama periode 2015-2019 adalah:

6. Terwujudnya pemerintahan yang efektif dan efisien, dicapai

dengan peningkatan efektivitas pelaksanaan reformasi birokrasi di

semua K/L/provinsi/kabupaten/kota yang ditandai dengan

diperolehnya nilai indeks RB yang “Baik”, yaitu dalam kategori nilai

B ke atas. Selain itu, didukung pula dengan tingginya tingkat

Page 83: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 81

persepsi masyarakat terhadap program Reformasi Birokrasi yang

sedang dijalankan oleh semua lembaga Pemerintah. Pemerintahan

yang efisien juga harus dapat diwujudkan dalam struktur

kelembagaan dan tata laksana yang tepat fungsi, tepat ukuran,

dan tepat proses. Kualitas ketatalaksanaan lembaga pemerintahan

perlu ditingkatkan dengan diterapkannya teknologi informasi dan

komunikasi, yang akan mengefisienkan operasionalisasi

pemerintahan.

7. Terwujudnya SDM Aparatur yang kompeten dan kompetitif,

tercapai dengan diwujudkannya sasaran SDM Aparatur yang

kompeten ditandai dengan telah diterapkannya pengisian jabatan

yang sesuai dengan standar kompetensi yang diperlukan, serta

diterapkannya pengembangan kompetensi bagi ASN minimal 12

hari kerja dalam 1 tahun. Demikian pula dalam hal kompetisi,

dimana setiap lembaga pemerintah harus dapat menciptakan SDM

Aparatur yang mampu menunjukkan kinerjanya melalui penerapan

sistem penilaian kinerja yang baik dan mampu bersaing dalam

mengisi posisi JPT yang lowong secara terbuka.

8. Terwujudnya pemerintahan yang bersih, akuntabel, dan berkinerja

tinggi, dicapai antara lain dengan tercapainya sasaran

meningkatnya akuntabilitas kinerja yang ditandai dengan indikator

kinerja membaiknya nilai akuntabilitas kinerja instansi rata-rata

secara nasional, dan meningkatnya penerapan sistem integritas

oleh seluruh instansi pemerintah. Hal ini ditandai dengan

meningkatnya skor integritas secara nasional, besarnya persentase

IP yang penerapan sistem integritasnya sudah Baik, serta besarnya

persentase IP yang satu atau lebih unit kerja telah memperoleh

predikat WBK/WBBM.

9. Terwujudnya pelayanan publik yang baik dan berkualitas, dicapai

antara lain dengan tercapainya sasaran peningkatan kapasitas

penyelenggaraan pelayanan publik dan peningkatan kualitas

pelayanan publik. Pencapaian sasaran Meningkatnya kapasitas

penyelenggaraan pelayanan publik ditandai dengan indikator

Page 84: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 82

semakin banyaknya IP yang inovasinya mendapatkan pengakuan

secara internasional. Sedangkan sasaran Meningkatnya kualitas

pelayanan publik diukur dengan indikator nilai indeks pelayanan

publik secara nasional.

10. Terwujudnya Aparatur Kementerian PANRB yang profesional dan

berkinerja tinggi, dicapai dengan pencapaian sasaran Terwujudnya

Kementerian PANRB yang efektif dan efisien, Terwujudnya

Kementerian PANRB yang bersih, akuntabel, dan berkinerja tinggi,

serta sasaran Terwujudnya pelayanan publik Kementerian PANRB

yang berkualitas. Pencapaian sasaran Kementerian PANRB yang

efektif dan efisien diukur dengan indikator Nilai RB Baik, tingkat

efektivitas organisasi, dan besarnya persentase penempatan

pegawai yang sesuai dengan persyaratan jabatan. Sasaran

Terwujudnya Kementerian PANRB yang bersih, akuntabel, dan

berkinerja tinggi diukur dengan indikator diperolehnya predikat

WTP dari opini BPK, dan nilai akuntabilitas kinerja kementerian

yang Baik. Terhadap sasaran yang ketiga, Terwujudnya pelayanan

publik Kementerian PANRB yang berkualitas, diukur dengan tingkat

kepuasan masyarakat terhadap pelayanan yang dilakukan oleh

Kementerian PANRB.

Keterkaitan Renstra BKPSDMD Kota Makassar dengan sasaran-

sasaran strategis dan IKU sasaran strategis 2 (dua) dengan IKU

nomor 3, yaitu “jumlah pemda yang telah melaksanakan reformasi

birokrasi sesuai kebijakan reformasi birokrasi nasional”.

Pada sasaran strategis 2 (dua), yaitu “ Terwujudnya SDM

Aparatur yang kompeten dan kompetitif ”, IKU yang ditetapkan

dengan memilih indikator-indikator kinerja yang ada dalam Renstra

Kementerian PAN dan RB yang berfokus pada persektif stakeholder,

yaitu:

4. Persentase IP yang sudah menerapkan pengisian jabatan sesuai

standar kompetensi jabatan

5. Persentase IP yang menerapkan pengisian JPT secara terbuka

Page 85: KATA PENGANTAR - BKPSDMD KOTA MAKASSAR · Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Perubahan atas Rencana Strategis Tahun 2014 - 2019 BKPSDMD Kota Makassar

Terwujudnya Aparatur Yang Profesional, Bersih dan Kompetetif 83