karya ilmiah ppt kota surabaya

31
PERAHU KECILKU DIKOTA BESAR Dhimas setyanik kelas XII IPS 3 Kel 12

Transcript of karya ilmiah ppt kota surabaya

Page 1: karya ilmiah ppt kota surabaya

PERAHU KECILKU DIKOTA BESARDhimas setyanik

kelas XII IPS 3 Kel 12

Page 2: karya ilmiah ppt kota surabaya

ABSTRAK

Penelitian menggunakan metode Observasi dan kualitatif serta teknik deskriptif, wawancara dan studi pustaka.

Surabaya terletak di tepi pantai utara provinsi Jawa Timur. Salah satu tempat bersejarahnya adalah Tugu Pahlawan dan Jembatan Merah, makanan khas seperti rawon, lontong balap,tahu tek , rujak cingur ,semanggi. Dan tempat wisata seperti kebun binatang, wisata anyer, hutan mangrove, jembatan suramadu ,monument kapal selam dan mata pencaharian dibagi menjadi 3 yaitu daerah pantai, daerah tengah kota, dan daerah pinggir kota .

Page 3: karya ilmiah ppt kota surabaya

BAB I PENDAHULUAN

I. Latar Belakang Jawa Timur banyak terdapat objek wisata

yang sangat menarik, wisata kuliner. Wisata yang terdapat di kota ini sangat berbagam dari wisata sejarah, wisata alam, dan yang lainnya. Begitunya juga makanan yang terdapat disini sangat lezat dan beraneka ragam .

Page 4: karya ilmiah ppt kota surabaya

II. Identifikasi Masalah

1. Apa saja objek pariwisata yang sangat terkenal di Surabaya?

2. Apa saja makanan khas yang berasal dari Surabaya ?

3. Bagaimana sejarah terbentuknya kota ini?

Page 5: karya ilmiah ppt kota surabaya

III. Tujuan Penelitian

1. Mempunyai wawasan tentang kota-kota yang berada di Indonesia khususnya berada di Jawa Timur

2. Untuk mengetahui apa yang terdapat di Kota Besar selain di Jakarta yaitu Kota Surabaya.

3. Agar siswa-siswi yang berkunjung di Kota ini dapat menikmati wisata air dengan transportasi perahu kecil.

Page 6: karya ilmiah ppt kota surabaya

IV. Manfaat Penulisan

1. Memberikan sumbangan pemikiran dalam rangka perkembangan ilmu pengetahun terutama

2. Pendidikan mempengaruhi kebudayaan bangsa Indonesia, terutama di Jawa Timur

3. Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai wawasan bagi para pembaca

4. Tulisan ini semoga bermanfaat bagi para pembaca

Page 7: karya ilmiah ppt kota surabaya

V. Metode Penelitian

Menggunakan metode kualitatif, Observasi dan Wawancara dengan menggunakan 30 pertanyaan

Page 8: karya ilmiah ppt kota surabaya

ASAL USUL KOTA SURABAYA

2.1 Kondisi Geografis Surabaya

Surabaya terletak di tepi pantai utara provinsi Jawa Timur. Wilayah berbatasan dengan Selat Madura di Utara dan Timur, Kabupaten Sidoarjo di Selatan, serta Kabupaten Gresik di Barat. Surabaya berada pada dataran rendah,ketinggian antara 3 - 6 mdpl kecuali di bagian Selatan terdapat 2 bukit landai yaitu di daerah Lidah dan Gayungan ketinggiannya antara 25 - 50 mdpl dan di bagian barat sedikit bergelombang. Surabaya terdapat muara Kali Mas, yakni satu dari dua pecahan Sungai Brantas

Page 9: karya ilmiah ppt kota surabaya

2.2 Sejarah Kata “Surabaya” adalah sebuah lambang perjuangan

antara darat dan air. Ada juga yang mengatakan bahwa arti kata “Surabaya” muncul dari sebuah mitos pertempuran antara ikan Suro (Sura) dan Boyo (Baya atau Buaya), yang menimbulkan dugaan bahwa nama daerah ini berasal dari peperangan antara ikan Sura dan Buaya (Baya). Berdasarkan mitos itulah akhirnya ikan Sura dan Buaya menjadi lambang dari kota Surabaya.

Page 10: karya ilmiah ppt kota surabaya

2.3 Kehidupan Masyarakat Surabaya Menurut letaknya, kota Surabaya dapat di bagi menjadi 3 daerah,

yaitu:

1. Daerah Pesisir Pantai:Merupakan daerah di pinggir utara dan timur kota Surabaya. Disini kebanyakan penduduk berprofesi sebagai nelayan, pembuat ikan asin atau menyewakan perahu bekerja di perkapalan / kontainer

2. Daerah Tengah Kota:Merupakan lokasi bisnis, pendidikan, serta hiburan yang sangat ramai dikunjungi oleh masyarakat. Macam pekerjaanseperti karyawan, tukang becak hingga bos perusahaan besar.

3. Daerah Pinggir Kota: Meskipun berada dipinggir kota, tetapi daerah ini juga terdapat

bermacam-macam pekerjaan seperti petani, buruh, tukang bakso dan lain-lain

Page 11: karya ilmiah ppt kota surabaya

2.4 Objek Wisata

1.Monumen Kapal Selam Museum dari Kapal Selam KRI Pasopati 410 adalah salah satu armada TNI Angkatan Laut yang dibuat pada 1952. Kapal selam ini pernah dilibatkan dalam pertempuran di Laut Aru dalam upaya pembebasan Irian Barat dari Belanda.

Page 12: karya ilmiah ppt kota surabaya
Page 13: karya ilmiah ppt kota surabaya
Page 14: karya ilmiah ppt kota surabaya

2. Jembatan Suramadu Jembatan Suramadu menjadi daya tarik bagi

wisatawan, pemandangan Selat Madura yang cantik. .Jembatan ini dibuka oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada tanggal 10 Juni 2009, dengan nama resmi Jembatan Nasional Suramadu. Panjangnya sekitr 5.438 meter dengan lebar kurang lebih 30 meter. Melintasi jembatan ini bagaikan berada di luar negeri.

Page 15: karya ilmiah ppt kota surabaya

3. Gunung Kelud

Gunung yang terletak di Kediri, Blitar di Jawa Timur. Tercatat beberapa kali terjadi erupsi terahir pada bulan oktober 2007.

Page 16: karya ilmiah ppt kota surabaya
Page 17: karya ilmiah ppt kota surabaya

4. Waduk Selorjo

Terletak di Kecamatan Ngantang, sekitar 48 km dari pusat kota Malan, Bendungan yang dikelola oleh PT. Jasa Tirta ini utamanya digunakan sebagai Pembangkit Listrik Tenaga Air atau PLTA

Page 18: karya ilmiah ppt kota surabaya
Page 19: karya ilmiah ppt kota surabaya

Warna Warni Tabebuya di Pedestrian Jl. Embong Malang

Page 20: karya ilmiah ppt kota surabaya

Tabebuya Putih

Page 21: karya ilmiah ppt kota surabaya

Suasana Pedestrian Surabaya

Page 22: karya ilmiah ppt kota surabaya

2. Tahu TekTahu Tek terdiri atas tahu goreng setengah matang yang dipotong kecil-kecil dengan gunting, kentang goreng setengah matang, taoge, irisan ketimun dipotong kecil-panjang (seperti acar) dan kerupuk udang. Semua itu kemudian disiram dengan bumbunya yang terbuat dari petis.

1.Lontong BalapMakanan ini terdiri dari lontong, tauge, tahu goreng, lentho, bawang goreng, kecap dan sambal. Lontong balap biasanya didominasi oleh tauge.

Page 23: karya ilmiah ppt kota surabaya

3. Rawon Rawon atau nasi rawon (karena selalu disajikan dengan nasi) adalah menu berupa sup daging dengan bumbu khas karena mengandung kluwek.

Page 24: karya ilmiah ppt kota surabaya

4. Zan Grandi

Zangrandi Ice Cream merupakan es krim paling tua yang ada di kota Surabaya dan dapat dinikmati hingga sekarang

Page 25: karya ilmiah ppt kota surabaya
Page 26: karya ilmiah ppt kota surabaya
Page 27: karya ilmiah ppt kota surabaya

BAB III HASIL WAWANCARA1.Buruh Pabrik

Sebagian besar penduduk Surabaya bekerja sebagai karyawan pabrik, salah satunya Sunatun berusia 46 tahun yang memliki 2 orang anak dengan pendidikan terahir SMA.Sunantun mulai bekerja di PT. SUMBER MAS PLYWOOD sejak tahun 2008. Sebelum menuju pabrik ia diantar anaknya sampai ke halte lalu dijemput dengan bis pabrik dengan jarak yang ditempuh sekitar 4km , ia mulai bekerja pukul 07.00 sampai 19.00, ia digaji oleh pabrik dengan sistim perjam dan bekerja sampai usia maximal 55 tahun akan pensiun . Bila tanggal libur nasional maka diizinkan untuk istirahat dirumah, suka duka selama bekerja dipabrik adalah bila mendapat pekerjaannya sif malam maka harus begadang sambil bekerja semalaman . Sarana yang didapat dari pabrik transportasi,kesahatan,uang makan,sembako.

Page 28: karya ilmiah ppt kota surabaya

• 2.Petani Dipinggiran kota banyak bermata pencaharian sebagai

petani salah satunya Bonadji berumur 68 tahun yang mempunyai 3 orang anak pendidikan terahir sekolah rakyat (sd) menjadi petani sejak berusia 18 tahun, ia mulai bekerja pukul 07.00 sampai jam 11.00 dan berangkat lagii 13.00-16.30 . Jarak dari rumah ke sawah sekitar 300 meter Bonadji memiliki ladang sawah sendiri ia menanam dari bibit yang ia beli ditoko sebelum menananya sawah tersebut diggarap dahulu. Setelah itu disiram dan menunggu panen sampai 100 hari dan menjual sendiri dipasar tradisional dekat dengan sawahnya Bonadji tidak menggunakan pestisida ia mengatasinya dengan cara tradisional yaitu mengangkapnya sendiri, salah satu hama disawah adalah tikus dan ulat.

Page 29: karya ilmiah ppt kota surabaya

Analisis Makalah

Surabaya adalah kota yang indah dengan berbagai keanekaragaman didalamnya. Banyak tujuan wisata yang memiliki nilai sejarah maupun nilai keindahannya seperti monumen kapal selam yang pernah digunakan dalam pertempuran , jembatan Suramadu pemandangan seperti jembatan yang berada diluar negri. Sebagian masyarakat Surabaya bermata pencaharian sebagai karyawan pabrik dan petani karena masih banyak lahan kosong. Makanan khas Surabaya kebanyakan menggunakan petis yang terbuat dari udang yang sangat lezat bila dicampur dengan rujak cingur,tahu campur, tahu tek, lontong balap .

Page 30: karya ilmiah ppt kota surabaya

BAB IV Penutup

4.1Kesimpulan Surabaya merupakan salah satu provinsi di Jawa Timur yang

harus dikunjungi, karena banyak objek wisata yang menarik dan yang mempunyai nilai sejarah, Lalu ada juga berbagai macam kebudayaan. Selain itu, Jawa Timur juga ada makan-makanan yang khas ,oleh karena itu kita sebagai warga Negara Indonesia harus melestarikan budaya bangsa kita sendiri agar kebudayaan kita kita diambil oleh Negara lain.

Surabaya mempunyai kota yang sangat indah dan rapih dalam keindahan yang dapat dilihat saat siang maupun malam hari. Berbagai pekerjaan yang dimiliki oleh masyarakat Surabaya ini tergantung terhadap lokasi tempat tinggalnya. Di kota ni banyak sekali makanan-makanan khas yang dijual oleh pedagang, mereka berjualan sekaligus melestarikan makanannya juga.

Page 31: karya ilmiah ppt kota surabaya

4.1 Saran Sebagai pelajar kita harus mengetahui aset-

aset kebudayaan, makanan khas dan objek wisata di kampung halaman kita, Jangan pernah beranggapan bahwa kebudayaan kita tidak bagus, hanya karena kuno dimata pelajar jaman sekarang, tetapi kita harus menghargai kebudayaan yang ada di setiap kota. Justru kebudayaan kita mempunyai nilai keindahan yang sangat unik. Objek wisata di Indonesia tidak kalah menarik dibandingkan wisata Negara lain. Jadi kita harus tetap menghargai budaya kita sendiri.