KAJIAN GEOMETRI SUNGAI TERHADAP.pdf

12
KAJIAN GEOMETRI SUNGAI TERHADAP KAPASITAS ANGKUTAN SEDIMEN DAN DEBIT ALIRAN (Studi Kasus Sungai Citanduy di Jawa Barat ) TESIS MAGISTER Oleh HARI WIBOWO 25098049 BIDANG KHUSUS TEKNIK SUMBERDAYA AIR PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL PROGRAM PASCASARJANA INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2001

Transcript of KAJIAN GEOMETRI SUNGAI TERHADAP.pdf

  • KAJIAN GEOMETRI SUNGAI TERHADAPKAPASITAS ANGKUTAN SEDIMEN

    DAN DEBIT ALIRAN(Studi Kasus Sungai Citanduy di Jawa Barat )

    TESIS MAGISTER

    OlehHARI WIBOWO

    25098049

    BIDANG KHUSUS TEKNIK SUMBERDAYA AIRPROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

    PROGRAM PASCASARJANAINSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

    2001

  • ABSTRAK

    Sungai dapat didefinisikan sebagai suatu sistem saluran yang dibentuk olehalam. Disamping mengalirkan air juga mengangkut sedimen yangterkandung didalamnnya, serta erosi lahan disekitarnya.Erosi ini menyebabkan terkelupasnya tanah permukaan yang subur (topsoil)Sehingga menyebabkan menurunnya produksi lahan. Tingkat erosi yangterjadi pada daerah Pataruman sebesar 11.412 tonha/tahun. Tingkat erositersebut dapat dikendalikan dengan usaha penanaman hutan lindung yangdisertai r umput sehingga kerusakan lingkungan dapat dicegah.Disamping masalah sedimen untuk mengestimasi debit pada suatu sungaidapat dilakukan dengan model sederhana yang dinyatakan melaluihubungan regresi antara debit (Q), terhadap unsur geometri penampangbasah. Yakni lu as (A), lebar (W), kedalaman (D) ,rasio lebar terhadapkedalaman (W/D) serta kemiringan muka air (S) seperti yang dilakukanpada penelitian ini yang mencoba menggunakan model sederhana tersebut.Pada sungai Citanduy di Jawa Barat, di 4 lokasi pos pengamatan dengan45 buah data debit yang digunakan untuk merancang model dan ujiterhadap debit terukur pada Sungai Citanduy di daerah Pataruman.Berdasarkan kriteria akurasi secara statistik menunjukan bahwa modelyang dipilih mampu dipakai untuk mengestimasi debit.Dalam penelitian ini juga digunakan program HEC6 untuk menganatisaperubahan elevasi dasar sungai dan angkutan sedimen pada sebagian ruasSungai Citanduy yang disimulasikan serta analisis menggunakan modelnumerik satu dimensi. Serta juga menggunakan program cubik splinedalam menghitung besarnya volume sedimen yang tarangkut di sungaiCitanduy pada daerah Patanunan.

  • ABSTRACT

    A River can be definition as a channel system formed naturally, instead offlowing water. It also transporting sediment and erotion. The erotion causeferfile soil surface get peeled off (top soil). decreasing land production.The erotion level can be controlled. In order to prevent enviromentdestruestion. So that it is nesaccary to know how the erotion allowed.Predected from observing the condition an area that can endure productiondeclined and damage of the soil surfaceBesides sedimentation problems to estimate the dischange of the river canbe done used a simple model. That represented through the regresioncorrelation between dischange (Q) with element geometry moist section.That is area (A) ,width (W), height (D), ratio width to height (W/D) andslope surface water (S) .As done in the reseach trying to use the simplemodel for Citanduy River in west java, in four observing post location with45 dischange datas used to design the model and tested the measureddischange in withing river at Pataruman. Concerning with the statisticedaccuracy criteria. It showed that the model selected to be used to estimatethe dischange.In this reseach HEC6 is used to analyzed the rate change of bed riverelevation and sediment transport. It's a part of Citanduy River area, thensimulated and analyzed with one dimension model. Using cubic splineprogram for calculating the rate of sediment volume transporting inCitanduy River at Pataruman.

  • page 1page 2page 3page 4page 5page 6page 7page 8page 9page 10page 11page 12