Isi.doc

4

Click here to load reader

description

isi

Transcript of Isi.doc

KATA PENGANTARPuji dan syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan tugas laporan ini tentang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Informasi. Laporan ini disusun untuk memenuhi hasil diskusi tutorial kelompok IV pada skenario pertama.Penulisan laporan ini semuanya tidak lepas dari bantuan berbagai pihak, oleh karena itu penulis ingin menyampaikan terimakasih kepada :1. Drg. Dewi Kristiana, M.Kes selaku tutor kelompok IV yang telah membimbing kami dalam menjalankan diskusi dengan tema sel berkat saran dan masukkan beliau totorial menjadi lebih terarah dan mudah dipahami.2. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan laporan ini.Dalam penyusunan laporan ini tidak lepas dari kekurangan dan kesalahan. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan demi perbaikan-perbaikan di masa mendatang demi kesempurnaan laporan ini. Semoga laporan ini dapat berguna bagi kita semua.

Jember, 1 Oktober 2014

Kelompok IV

DAFTAR ISI

Kata Pengantar iDaftar Isi iiBAB I PENDAHULUAN1.1.Latar Belakang ...11.2.Skenario 21.3.Rumusan Masalah 21.4.Tujuan Pembelajaran3BAB II TINJAUAN PUSTAKA2.1. Pengertian Multikulturalisme dan Pluralisme.......................................42.2. Pengertian Pendidikan Multikultural....................................................52.3. Tujuan Pendidikan Multikultural..........................................................62.4. Pengertian Konflik................................................................................72.5. Faktor Penyebab konflik.......................................................................72.6. Penanganan Konflik..............................................................................8

BAB III PEMBAHASAN3.1.Mapping93.2. Faktor Penyebab Terjadinya Konflik.........................................93.3. Peranan Orientasi Kampus...............................................................10 3.4. Fungsi dan Tujuan Pendidikan Multikultural....................................10 3.5. Ciri dan Sumber Konflik Berbau SARA..........................................11 3.6. Cara-cara Mengatasi Konflik........................................................12BAB IV 4.1 Kesimpulan 14DAFTAR PUSTAKA 15

ii